Anda di halaman 1dari 17

PENGERTIAN RUANG

Ruang mempunyai arti yang penting bagi

kehidupan manusia. Ruang merupakan suatu wadah yang tidak nyata, akan tetapi dapat dirasakan keberadaannya oleh manusia.

HUBUNGAN MANUSIA DENGAN RUANG


Ruang tidak dapat dipisahkan dengan

kehidupan manusia,karena manusia selalu berada di dalamnya. Hubungan manusia dengan ruang secara lingkungan dapat dibagi 2,yaitu:
Hubungan dimensional ( ANTROMETHCS )

Hubungan Psikologi dan emosional ( PROXEMICS

PEMBATAS RUANG/KOMPONEN PEMBENTUK RUANG


a. LANTAI

sebagai bidang alas atau The Base. Permukaan bidang lantai pada ruang dapat dibedakan menjadi 2,yaitu :

Bahan keras, misalnya : Batu,kerikil,pasi,beton dan aspal. Bahan lunak, misalnya : berbagai jenis tanaman dan rumput.

b. Dinding

Sebagai pembatas ruang atau The Verticals, dapat dibedakan menjadi 3 macam :
1. 2. 3.

Dinding masif Dinding transparan Dinding semu

c. Atap/penutup

terbagi menjadi 2 yaitu :


1. 2.

Penutup atap yang masif Penutup atap yang transparan

BATASAN RUANG Tinggi di atas mata Tinggi sebatas dada Tinggi sebatas pinggang Tinggi sebatas lutut Tinggi sebatas telapak kaki MACAM RUANG Ruang berbentuk lorong Ruang berbentuk linear Ruang berbentuk geometris Ruang berbentuk mekanis

ELEMEN DESAIN PADA RUANG a. Skala elemen b. Bentuk elemen c. Tekstur elemen d. Warna elemen PENCAPAIAN RUANG 1. Pencapaian frontal 2. Pencapaian ke samping 3. Pencapaian memutar

RUANG TERBUKA
1. Ruang terbuka umum dan khusus
Ruang terbuka umum,contohnya plaza,lapangan

olahraga,taman kota dan taman rekreasi. Ruang terbuka khusus,contohnya taman rumah tinggal,lapangan upacara,lapangan terbang.

RUANG TERBUKA DAN LINGKUNGAN HIDUP


Menurut Ian C.Laurie ruang terbuka dapat dikelompokkan sebagai berikut : 1. Ruang terbuka sebagai sumber produksi 2. Ruang terbuka sebagai perlindungan terhadap kekayaan sumber alam dan manusia 3. Ruang terbuka untuk kesehatan, kesejahteraan, dan kenyamanan

RUANG TERBUKA DITINJAU DARI KEGIATANNYA 1. Ruang terbuka aktif 2. Ruang terbuka pasif

RUANG TERBUKA DITINJAU DARI SEGI BENTUK 1. Ruang terbuka berbentuk memanjang ( koridor ) 2. Ruang terbuka berbentuk membulat

RUANG TERBUKA DITINJAU DARI SIFATNYA


1. Ruang terbuka lingkungan
2. Ruang terbuka antar bangunan

FUNGSI RUANG TERBUKA


1. Fungsi sosial
a) Tempat bermain dan olahraga
b) Tempat komunikasi sosial c) Tempat peralihan dan menunggu

2. Fungsi Ekologis
a) Penyegaran udara
b) Penyerapan air hujan c) Pelembut arsitektur bangunan

PERANAN RUANG TERBUKA HIJAU BAGI PENGEMBANGAN KOTA


a) Sebagai alat pengukur iklim

b) Penyaring udara kotor


c) Sebagai tempat hidup satwa

d) Sebagai penunjang keindahan


e) Mempertinggi kualitas ruang kehidupan

lingkungan

RUANG DAN WAKTU


Waktu merupakan dimensi ( besaran dari

ruang dan ruang merupakan merupakan besaran dari waktu ), jadi waktu dan ruang akan saling ketergantungan satu sama lainnya. Sebab gerakan dan pertukaran selalu sama

HUBUNGAN RUANG DAN WAKTU DALAM BENTUK AKTIFITAS


Kegiatan sehubungan waktu dapat

dibedakan menurut jam kerja. Masingmasing pusat kegiatan memiliki ciri yang berbeda. Dengan demikian diperlukan pengolahan konsep runang dalam perancangan sesuai dengan kondisi waktu.

RUANG MATI/RUANG NEGATIF


Ruang luar menurut kesan fisiknya dibagi atas : 1. Ruang positif 2. Ruang negatif

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai