Anda di halaman 1dari 15

ARSITEKTUR LANSEKAP

PARK KOTA DAN REKREASI

Disusun oleh : Aji Susanto

Park

Menurut Federick Law Olmstead dalam bukunya yang berjudul Forty Years of Landscape Architecture,1973 dipandang sebagai suatu bidang tanah yang luas dan dipergunakan untuk kepentingan umum sebagai tempat untuk menikmati pemandangan bersuasana rural landscape. Berbeda dengan public square ,atau public space ataupun promade yang hanya cocok untuk kesenangan yang lebih bersuasana yang lebih bersuasana perkotaan.

Rekreasi
Kata

rekreasi berasal dari kata recreare yang berarti membuat kembali, maksudnya rekreasi adalah kegiatan untuk menyegarkan kembali badan dan pikiran . Dengan rekreasi kita dapat lebih saling mengenal pribadi satu dengan yang lainya, selain itu beberapa penyakit dapat berkurang atau bahkan dapat disembuhkan dengan melakukan rekreasi

Sejarah Perkembangan Park Kota di Eropa

Market Place atau Arena Pasar

Birkenhead Park ,England

Royal park ,London

Amerika
Central

Park ,New York Tahun 1848 Adrew Jackson Downing memberikan saran kepada pemerintah kota untuk membuat park seperti BirkenHead park di Inggris. Central park merupakan karya dari Frederick Law Olmstead dan Calvert vaux

Indonesia

Pada jaman Penjajahan ,keberadaan park kota terutama di pulau Jawa sudah mendapat perhatian penting terutama pada kota seperti jakarta ,bogor,bandung,semarang, Malang dan Surabaya. Perencanaan park kota pada waktu itu merupakan bagian dari perencanaan kota untuk tujuan Keindahan Kota . Masa pemerintahan Belanda Merupakan massa yang sangat penting sebagai awal dari perkembangan park di Indonesia

Park di Kota Jakarta


Gedung

Balai Kota
Banteng

Lapangan

Lapangan

waterloo

Park di Kota Surabaya


Simpangche

Tuin

Kroesen

Park

Park Kota di Malang


Ijen

Boulevard

Taman

Merbau

Tinjauan Garis Besar Anatomi Park Kota


Unsur

fisik Pohon Unsur fisik Tanaman Perdu Unsur fisik rerumputan Unsur fisik air Unsur fisik tempat duduk Unsur fisik perkerasan bagian lahan /tapak Unsur fisik sarana jalan sebagai pendukung

Unsur non Fisik


Kesatuan

(unity) Skala (scale)

Skala (scale)
Skala

ruang intim Skala ruang monumental Skala ruang kota

Ekspresi
Ekspresi

karakter Daya tarik

Struktur dan Standarisasi Park Kota


Small

park Intermediete Park Large Park

Nuhun Ka sadayana.
wassalam

Anda mungkin juga menyukai