Anda di halaman 1dari 7

Kelompok V

Latar Belakang
Prinsip utama dari Inisiatif Pemerintahan Terbuka:

1. Transparansi 2. Partisipasi 3. Akuntabilitas


Komitmen Presiden RI pada sidang kabinet paripurna

7 Juli 2012

Landasan Hukum
UU No. 40/1998 tentang Pers
UU No. 32/2002 tentang Penyiaran UU No. 17/2003 tentang Keuangan Negara

UU No. 14/2008 tentang KIP


PP No. 61/2010 tentang Pelaksanaan UU No. 14/2008 Peraturan Komisi Informasi No.1/2010 tentang Standar

Layanan Informasi Publik

Kriteria Berita Aktual


Do Dont
Berkaitan dengan Tupoksi Badan POM RI (Tidak Berhubungan dengan tertutup kemungkinan berita mengenai Rahasia Negara peningkatan kemampuan staf untuk dimuat dalam berita (misalnya pembinaan kerohanian saat peringatan-peringatan keagamaan dan hari besar nasional) Mengakomodasi kepentingan semua pihak dan SARA tidak bersifat promosi terhadap pihak tertentu. Menimbulkan Resah Masyarakat

Menghakimi, menyimpulkan kesalahan seseorang / pihak tertentu

Kriteria Berita Aktual


Timeline maksimal 48 jam setelah kegiatan oleh Unit

Teknis, materi dikirimkan ke PIOM Isi materi adalah tanggung jawab masing-masing Unit, namun kelayakan suatu berita untuk di upload di website Badan POM ditentukan oleh Dewan Redaksi 5W + 1 H Persyaratan teknis penulisan berita mengikuti pedoman dari PIOM

Saran
Membentuk dewan redaksi untuk berita aktual yang

akan dimuat di website Badan POM. Membuat Jendela Baru untuk kegiatan internal Badan POM RI, sehingga kolom berita aktual hanya untuk informasi yang berisi Tupoksi Badan POM RI.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai