Anda di halaman 1dari 2

Penaganan Nystagmus Penanganan Nystagmus Nystagmus kongenital biasanya merupakan keadaan yang ringan, Hal ini tidak dapat

disembuhkan, tetapi gejalanya dapat dikurangi dengan kacamata atau lensa kontak. Jika kondisi ini disebabkan oleh efek samping dari obat, dengan cara mengurangi atau mengganti obat yang digunakan selama sakit sehingga akhirnya nystagmus tersebut dapat hilang.
Sumber : http://dr-irwanto.blogspot.com/2012/02/nistagmus.html . http://www.klikdokter.com/illness/detail/56. http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=9688748

nystagmus
Disusun oleh :

Novitasari Rahmatika Jayanti


NIM : 011.049

AKPER YATNA YUANA LEBAK


JL.JenderalSudirman Km 2 Lebak-Banten 2012

Nystagmus

PENYEBAB Nystagmus Nystagmus bisa muncul

Bahaya Nystagmus

PENGERTIAN : Nystagmus adalah gerakan berayun bola mata yang terjadi diluar kemauan dan dapat disebabkan oleh kelainan neurologi, gangguan alat keseimbangan/sebagai efek samping beberapa obat.
.

pada saat baru lahir, hal ini disebut nystagmus kongenital, nystagmus juga bisa disebabkan oleh lesi di otak kecil, daerah batang otak tempat saraf kranial vestibular timbul atau lebih di sepanjang jalur vestibular. Penderita nystagmus disebut nystagmuses.

Bahaya Nystagmus Efek buruk nya adalah penderita nystagmus akan lebih mudah terserang Astigmatisma (rabun dekat dan jauh yang tidak beraturan).

Anda mungkin juga menyukai