Anda di halaman 1dari 1

a. Semua permukaan lantai beton harus dilindungi terhadap pengeringan dengan memberipenutup yang basah. b.

Tidak dibenarkan untuk menimbun barang atau mengangkut barang diatas betonyang menurut Direksi belum cukup mengeras. 7.Pembongkaran Bekisting a. Apabila pembongkaran bekisting menyebabkan sebagian pekerjaan beton mendapattekanan melebihi perhitungan, maka tidak dibenarkan jangka waktu untuk selama membongkar keadaan itu bekistingnyauntuk berlangsung. b. Harus ditekankan bahwa tanggung jawab terhadap keamanan beton sepenuhnya padaKontraktor serta harus memenuhi peraturan mengenai pembongkaran bekisting padaTata Cara Perencanaan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung (SNI 2002) . c. Kontraktor wajib memberitahukan Direksi pada waktu akan membongkar bekisting bagian-bagian pekerjaan beton yang penting serta mendapatkan persetujuan Direksi,tetapi hal ini tidak mengurangi tanggung jawab atas hal tersebut. d. Pembongkaran bekisting /mall beton dapat dibongkar setelah berumur 3 (tiga) minggu,bila dianggap perlu dapat dibongkar setelah berumur 3 7 haridengan persetujuan Direksi. Pasal 21 PEKERJAAN LAIN LAIN DAN PEMBERSIHAN 1. Setelah pelaksanaan pembangunan selesai dikerjakan, maka Kontraktor harus membersihkansemua kotoran dan sisa-sisa material akibat kegiatan pelaksanaan tersebut. 2. Memperbaiki kembali semua kerusakan-kerusakan, baik jalanan, maupun fasilitas lainnya akibatpekerjaan ini. 3. Dalam masa Pemeliharaan, pembersihan tersebut harus tetap dilaksanakan sampai SerahTerima Kedua.

SPESIFIKASI TEKNIS RUMAH GENSET CONSULTAN

CV. COSIFERA

Anda mungkin juga menyukai