Anda di halaman 1dari 8

PRESENTASI KASUS

STRIKTUR URETHRAE

Diajukan kepada : dr. Tri Budiyanto, Sp. U

Disusun oleh : Mega Putri Kusuma Dewi G1A212062

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

2013

LEMBAR PENGESAHAN

Telah dipresentasikan dan disetujui presentasi kasus dengan judul : STRIKTUR URETHRAE Diajukan untuk memenuhi syarat untuk mengikuti Ujian Program Pendidikan Profesi di Bagian Ilmu Bedah FK UNSOED / RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto pada : Hari / Tanggal Tempat : :

RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto

Purwokerto,

Juni 2013

Menyetuji Dosen Pembimbing :

dr. Tri Budiyanto, Sp. U

Identitas Nama Umur Jenis kelamin Alamat Pekerjaan Masuk RSMS : Tn. Imang Rohimat : 46 tahun : Laki-laki : Kr. Pawitan Rt 11/III : Buruh : 05 Juni 2013

II.

ANAMNESIS A. Keluhan utama B. Keluhan tambahan : Tidak bisa kencing :-

C. Riwayat Penyakit Sekarang Pasien datang ke IGD RSMS dengan keluhan tidak bisa kencing, sejak 1 hari sebelum masuk rumah sakit. Sejak satu minggu sebelum masuk rumah sakit os mengeluh buang air kecil tidak lancar, pancaran kencing lemah, disertai mengedan saat buang air kecil, dan alirannya terputus-putus, dan pasien mengeluh merasa tidak puas setelah buang air kecil. Bahkan pasien juga mengeluh sering bangun pada malam hari untuk buang air kecil 4 kali setiap malam dalam 2 minggu terakhir. Pada saat buang air kecil alirannya tidak pernah berhenti tibatiba dan tidak disertai rasa sakit yang hebat pada ujung penis, batang penis dan daerah bokong. Jika buang air kecil tidak pernah bercabang dan tidak mengeluarkan batu saat kencing.

Pasien tidak pernah mengeluarkan darah pada saat buang air kecil dan pasien tidak merasakan nyeri daerah punggung.

D. Riwayat Penyakit Dahulu Pasien tidak pernah menderita penyakit yang sama. Riwayat operasi daerah kelamin disangkal. Riwayat sunat 2x Riwayat benturan pada perut bagian bawah disangkal. Riwayat penyakit paru disangkal Riwayat Hipertensi disangkal Riwayat Diabetes Melitus disangkal Riwayat sakit jantung disangkal Riwayat trauma pada daerah perut disangkal Riwayat penyakit ginjal disangkal Riwayat alergi obat disangkal Riwayat operasi prostat dan striktur urethra disangkal Riwayat mondok di Rumah Sakit di Jawa barat dan RSMS

E. Riwayat Penyakit Keluarga Tidak ada keluarga yang menderita penyakit yang sama.

III. PEMERIKSAAN FISIK a). Keadaan Umum Kesadaran Vital Sign : Sedang : Compos mentis : T : 140/80 mmHg N : 84 x/menit R : 20 x/menit S : 36,3 C b). Status Generalis - Pemeriksaan Kepala : Mesochepal, tidak ada bekas luka. Mata : Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), pupil isokor, reflek cahaya (+/+) Telinga/Hidung Mulut : Discharge (-), deviasi septum (-) : Caries (-), bibir kering (-), lidah kotor (-)

- Pemeriksaan Leher Kelenjar tiroid dan kelenjar limfe tidak teraba.

- Pemeriksaan Thorax Paru-paru : Suara dasar vesukuler +/+, RBH -/-, RBK -/-, Wheezing -/Jantung Dinding dada : S1 > S2 reguler, gallop (-), murmur (-) : Retraksi (-)

- Pemeriksaan abdomen: Inspeksi Auskultasi Palpasi Perkusi : cembung : BU (+)N : Supel. NT (-) : Timpani

c). Status Lokalis - R.Suprapubik Inspeksi Palpasi Perkusi - R. Genitalia Eksterna. Inspeksi : Tidak tampak massa, tidak tampak : Datar : Nyeri tekan (-). : Tympani

pembesaran skrotum, tampak DC 18 f, produksi (+), warna urine kuning jernih. Palpasi IV. RESUME A. Anamnesis Pasien laki-laki usia 46 tahun datang dengan keluhan : Tidak bisa kencing sejak 1 hari sebelum masuk rumah sakit. Sejak satu minggu buang air kecil tidak lancar, pancaran lemah, mengedan, aliran terputus-putus, dan tidak puas setelah buang air kecil. : Nyeri tekan (-), tidak teraba massa.

Sering bangun pada malam hari untuk buang air kecil 4 kali setiap malam dalam 2 minggu terakhir.

Tidak pernah berhenti tiba-tiba saat buang air kecil dan tidak ada rasa sakit ujung penis, batang penis dan bokong.

Buang air kecil tidak pernah bercabang dan tidak mengeluarkan batu.

Tidak pernah mengeluarkan darah saat buang air kecil dan tidak merasakan nyeri daerah punggung.

Riwayat penyakit ginjal disangkal Riwayat operasi daerah kelamin disangkal. Riwayat sunat 2x Riwayat benturan pada perut bagian bawah disangkal. Riwayat penyakit paru (+) Riwayat penyakit genetik disangkal

B. Pemeriksaan Fisik 1. Status generalis 2. Status lokalis R. Suprapubik Inspeksi Palpasi Perkusi : Datar : Nyeri tekan (-). : Tympani : Dalam batas normal :

V.

USULAN PEMERIKSAAN PENUNJANG Darah rutin Ureum, Creatinin Elekrolit Urine rutin BNO Cystogram

VI.

DIAGNOSIS Retensio urine susp. Striktur urethrae

VII. DIAGNOSIS BANDING. BPH Vesicolithiasis Urethrolithiasis VIII. TERAPI 1. Medikamentosa Cefixime 3x500mg

2. Operatif : Businasi & Urethrotomi interna

IX.

PROGNOSIS. Dubia ad Bonam.

Anda mungkin juga menyukai