Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan kasus dengan judul Suspect Anemia Aplastik + Hepatitis. Di kesempatan ini penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada dr. Restu Iman, Sp.PD selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan selama penyusunan laporan ini. Penulisan juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman, dan semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan laporan ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu, segala saran dan kritik yang bersifat membangun sangat kami harapkan. Demikianlah penulisan laporan ini, semoga bermanfaat, amin.

Palembang,

September 2012

Penulis

ii

DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL .. KATA PENGANTAR DAFTAR ISI .. DAFTAR TABEL... BAB I PENDAHULUAN .. BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi......... 2.2. Epidemiologi 2.3. Etiologi 2.4. Klasifikasi 2.5. Gejala dan tanda klinis 2.6. Patogenesis. 2.7. Diagnosis 2.8. tatalaksana... 2.9. Pemeriksaan Penunjang. 2.10.Prognosis.. BAB III LAPORAN KASUS .. 3.1. Kasus. 3.2. Analisa Masalah DAFTAR PUSTAKA i ii iii iv 1 3 3 3 4 5 5 6 7 7 11 13 15 15 25

iii

DAFTAR TABEL
Tabel 1. Penyebab Anemia Aplastik.4 2. Klasifikasi Anemia Aplastik.5 Halaman

iv

Anda mungkin juga menyukai