Anda di halaman 1dari 2

MODEL KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN | SPEKTRUM 2009

072.C.0
SILABUS
NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : : : : : SMK Negeri 1 Kalitengah Mulok Desain Grafis XI / I Desain Grafis Komputer 072.C.01 48 X 45 menit

KOMPETENSI DASAR
1. Konsep dasar desain

INDIKATOR
Memahami Konsep Dasar Desain Menguasai teknik Konsep Dasar Desain Menguasi printing Menguasai perbaikan desain

MATERI PEMBELAJARAN Macam alat dan bahan desain Teknik pewarnaan Teknik pembuatan ilustrasi Teknik pembuatan desain secara manual Teknik pembuatan ilustrasi secara elektronik Teknik pembuatan desain secara elektonik Teknik print out secara elektronik Cara melakukan perbaikan hasil desain

KEGIATAN PEMBELAJARAN Menggunakan peralatan dan bahan desain Membuat warna-warna pokok Membuat warna-warna campuran Membuat berbagai ilustrasi secara manual Membuat desain barang cetakan secara manual Membuat ilustrasi secara elektronik Membuat desain barang cetakan secara elektro-nik Melakukan print out hasil desain secara elektronik Memperbaiki hasil desain

PENILAIAN
Evaluasi Tulis Evaluasi Praktek Evaluasi Karya

ALOKASI WAKTU TM
4

PS
20(40)

PI
-

SUMBER BELAJAR
Buku Desain Grafis Majalah Grafis Newspaper Internet Buku Penunjang

PROGRAM KEAHLIAN: MULTIMEDIA

SILABUS MULOK DESAIN GRAFIS Halaman 1

MODEL KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN | SPEKTRUM 2009

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

MATERI PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

ALOKASI WAKTU TM
4

PS
20(40)

PI
--

SUMBER BELAJAR

2.

Menindakla njuti konsep desain detail

Menguasai berbagai layout cetak Menguasai cetak berbagai layout Menguasai pengecekkan hasil desain

Teknik pembuatan pola barang cetakan Teknik pembuatan desain berbagai barang cetakan Teknik pembuatan dummy berbagai barang cetakan Teknik pembuatan artwork berbagai barang cetakan Cara pengecekan artwork hasil desain

Membuat pola berbagai barang cetakan Membuat desain berbagai barang cetakan Membuat dummy ber-bagai barang cetakan Membuat artwork ber-bagai barang cetakan Melakukan pengecekan artwork hasil desain

Evaluasi Tulis Evaluasi Praktek Evaluasi Karya

Buku Desain Grafis Majalah Grafis Newspaper Internet Buku Penunjang

PROGRAM KEAHLIAN: MULTIMEDIA

SILABUS MULOK DESAIN GRAFIS Halaman 2

Anda mungkin juga menyukai