Anda di halaman 1dari 4

Diagnosa Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh b.d.

ketidakmampuan untuk mengunyah atau mengabsorbsi nutrisi dikarenakan faktor biologis, psikologi atau ekonomi.

NOC Status nutrisi intake makanan dan cairan, dengan kriteria hasil pasien memiliki: 1. Intake makanan secara TPN yang adekuat 2. Intake cairan secara TPN dengan adekuat

NIC Manajemen Nutrisi 1. Monitor intake makanan dan minuman yang dikonsumsi klien setiap hari 2. Tentukan berapa jumlah kalori dan tipe zat gizi yang dibutuhkan dengan berkolaborasi dengan ahli gizi 3. Dorong peningkatan intake kalori, zat besi, protein dan vitamin C 4. Beri makanan lewat oral, bila memungkinkan 5. Kaji kebutuhan klien akan pemasangan NGT 6. Lepas NGT bila klien sudah bisa makan lewat oral 7. Anjurkan banyak minum 8. Ketahui makanan kesukaan pasien 9. Monitor adanya oenurunan BB dan gula darah 10. Berikan pasien minuman dan kudapan bergizi, tinggi protein, tinggi kalori atau minuman dan buah yang segar yang siap dikonsumsi bila memungkinkan 11. Monitor mual dan muntah 12. Pertahankan terapi IV line

Diagnosa Keperawatan/ Masalah Kolaborasi

Rencana keperawatan Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi

Risiko infeksi Faktor-faktor risiko : - Prosedur Infasif - Kerusakan jaringan dan peningkatan paparan lingkungan - Malnutrisi - Peningkatan paparan lingkungan patogen - Imonusupresi - Tidak adekuat pertahanan sekunder (penurunan Hb, Leukopenia, penekanan respon inflamasi)

NOC : NIC : Immune Status Pertahankan teknik aseptif Knowledge : Infection Batasi pengunjung bila perlu control Cuci tangan setiap sebelum dan Risk control sesudah tindakan keperawatan Setelah dilakukan Gunakan baju, sarung tangan sebagai tindakan keperawatan alat pelindung selama pasien tidak Ganti letak IV perifer dan dressing mengalami infeksi dengan sesuai dengan petunjuk umum kriteria hasil: Gunakan kateter intermiten untuk Klien bebas dari tanda menurunkan infeksi kandung kencing dan gejala infeksi Tingkatkan intake nutrisi Menunjukkan Berikan terapi kemampuan untuk antibiotik:................................. mencegah timbulnya Monitor tanda dan gejala infeksi

Penyakit kronik Imunosupresi Malnutrisi Pertahan primer tidak adekuat (kerusakan kulit, trauma jaringan, gangguan peristaltik)

infeksi Jumlah leukosit dalam batas normal Menunjukkan perilaku hidup sehat Status imun, gastrointestinal, genitourinaria dalam batas normal

sistemik dan lokal Pertahankan teknik isolasi k/p Inspeksi kulit dan membran mukosa terhadap kemerahan, panas, drainase Monitor adanya luka Dorong masukan cairan Dorong istirahat Ajarkan pasien dan keluarga tanda dan gejala infeksi Kaji suhu badan pada pasien neutropenia setiap 4 jam

Diagnosa Keperawatan/ Masalah Kolaborasi Defisiensi pengetahuan tentang penyakit berhubungan dengan kurangnya informasi

Rencana keperawatan Tujuan dan Kriteria Hasil Pengetahuan: disease procces Pengetahuan: health behavior Setelah dlakuakan tindakan keperawatan selamapasien menunjukkan pengetahuan tentang proses penyakit dengan kriteria hasil: 1. Pasien dan keluarga menyatakan pemahaman tentang penykkit, kondisi, prognosis, dan program pengobatan 2. Pasien dan keluarga mampu mnejelaskan prosedur yang dijelaskan secara benar 3. Pasein dan keluarga mampu menjelaskan kembali apa yang dijelaskan perawat/tim keseahatan lain Intervensi Edukasi Orangtua Aktifitas: 1. Kaji tingkat pengetahuan pasien atau keluarga 2. Jelaskan patofisiologi dari penyakit dan bagaimana hal tersebut berhubuungan dengan anatomi dan fisiologi dengan cara yang tepat 3. Gambarkan tanda dan gejala yang biasa muncul pada penyakit dengan cara yang tepat 4. Identifikasi kemungkinan oenyebab dengan cara yang tepat 5. Sediakan informasi pada pasien /keluarga tentang kondisi dengan cara yang tepat 6. Diskusikan pilihan terapi atau penanganan 7. Beri pendidikan kesehatan (penyuluhan) tentang penyakit, beri kesempatan klien atau keluarga untuk bertanya, beritahu tentang pentingnya obat-obatan untuk kesembuhan klien. 8. Evaluasi tingkat pengetahuan pasien. 9. Eksplorasi kemungkinan sumber atau dukungan dengan acara yang tepat

Kurang hipotermi,,diare,

TGL/ JAM

PERENCANAAN DIAGNOSA Tujuan dan Kriteria Hasil Resiko kurangnya volume cairan b/d penguapan melalui kulit yang erosi meningkat Keseimbangan cairan Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama.......X 24 jam diharapkan ada keseimbangan cairan dengan kriteria hasil : DS/DO : o Tekanan darah dbn o Haus o MAP dalam batas o Penurunan normal turgor kulit/lidah o Tekanan vena central o Membran adekuat mukosa/kulit o Pulsasi perifer teraba kering o Intake output 24 jam o Peningkatan seimbang denyut nadi o Kehausan tidak ada o Penurunan o Hidrasi kulit baik tekanan darah o Membran mukosa o Penurunan nadi lembab o Pengisian vena o Elektrolit serum dbn menurun o Kebingungan tidak o Perubahan status terjadi mental o Konsentrasi urin meningkat o Temperatur tubuh meningkat o Kehilangan berat badan secara tiba-tiba o Penurunan urin output o HMT meningkat Rencana Tindakan Fluid Management o Pertahankan catatan intake dan output yang akurat o Monitor status hidrasi o Monitor vital sign o Monitor masukan makanan o Lakukan terapi I.V o Monitor status nutrisi o Berikan cairan o Dorong masukan oral o Dorong keluarga untuk membantu pasien makan o Motivasi makan snack yang disediakan o Atur kemungkinan transfusi o Persiapkan untuk transfusi

Diagnosa Keperawatan/ Masalah Kolaborasi

Rencana keperawatan Tujuan dan Kriteria Hasil Perkembangan anak Indikator: anak tidak mengalami keterlambatan perkembangan 25% atua lebih pada salah satu atau lebih area sosial atau perilaku penaturan diri atau keterlampilan kognitif, bahasa, motorik kasar, atau motorik halus Intervensi

Risiko gagguan perkembangan Faktor resiko: Individu: Keusakan otak Penyakit kronis Nutrisi yang tidak adekuat Kejang Kelainan kongenital atau genetik

Peningkatn pelekatan Peningkatan perkembangan Manajemen lingkkungan Edukasi orang tua o Lakukan pengkajian secara seksama o Tentukan tingkat oengetahuan, sumber-sumber, sistem pendukung, dan keterampilan koing pengasuh o Pantau interaksi orang tua o Kaji faktor resiko post natal dan saat pranatal o Ajarkan orang tua tentang perkembangan normal o Ajarkan tentang perilaku yang sesuai dengan usia anak o Demosntrasikan aktvitas penunjang perkembangan

BIB DIURUTIN 1. KETDKSEIMBANGAN NUTRISI KURANG DARI KEBUTUHAN TUBUH 2. RESIKO KEKURANGAN VOLUME CAIRAN 3. RESIKO INFEKSI 4. KETERLAMBATAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN 5. DIARE 6. HIPOTERMI 7. KURANG PENGETAHUAN LOK BLM ADA DIKOSONGIN DULU

Anda mungkin juga menyukai