Anda di halaman 1dari 2

37

TABEL 3.2 INTERPRETASI TINGKAT HUBUNGAN Interval Koefisien 0,00 0,199 0,20 0,399 0,40 0,599 0,60 0,799 0,80 1,000 (Sugiyono, 2009:184) Tingkat hubungan Sangat Rendah Rendah Sedang Kuat Sangat Kuat

Kemudian pada akhirnya untuk mengetahui pengaruh implementasi kebijakan tentang retribusi pelayanan parkir oleh UPTD Parkir Pangandaran terhadap efektivitas pencapaian target Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Ciamis digunakan rumus koefisien determinasi (k.d), rumus tersebut adalah sebagai berikut: Kd = (r)2 x 100 % Keterangan : Kd = Koefisien determinasi r = korelasi Selanjutnya hasil koefisien determinasi tersebut dibandingkan dengan kriteria menurut Jalaludin Rahmat, (1995:90) dalam tabel sebagai berikut TABEL 3.3 PEDOMAN MEMBERIKAN INTERPRETASI PERSENTASE <4% 5 % - 16 % 17 % - 49 % 50 % - 81 % > 82% TINGKAT PENGARUH Pengaruhnya rendah sekali Pengaruhnya rendah tapi pasti Pengaruhnya cukup berarti Pengaruhnya tinggi/kuat Pengaruhnya sangat kuat (Sudjana, 1992 : 244)

Sedangkan untuk menguji tingkat signifikansi atau menjawab hipotesis yang penulis ajukan digunakan uji t dengan rumus sebagai berikut :

38

hitung

r n2 1 r 2

Keterangan : t r = Hasil t hitung sebagai student method = Koefisien korelasi

n = jumlah populasi dan Sampel (Sugiyono, 2003 :214) Dengan kaidah keputusan sebagai berikut : Jika thitung > ttabel, maka pengaruh tersebut signifikan (Ho ditolak dan Ha diterima). Jika thitung < ttabel, maka pengaruh tersebut non signifikan (Ho diterima dan Ha ditolak) 3.6 Jadwal Penelitian Lamanya penelitian yang penulis lakukan kurang lebih 6 bulan, terhitung mulai dari bulan Oktober 2012 sampai dengan bulan maret 2013, mulai dari tahap penjajagan, pelaksanaan penelitian sampai pada sidang skripsi. Untuk lebih jelasnya penulis sampaikan matrik jadwal kegiatan sebagai berikut : TABEL 3.4 JADWAL DAN WAKTU PENELITIAN OKTOBER 2012-MARET 2013 No 1 2 3 4 5 6 Kegiatan Penjajagan Kepustakaan Seminar out line Penelitian Penyusunan Skripsi Sidang skipsi Bulan Des Jan

Okt

Nov

Feb

Mar

Anda mungkin juga menyukai