Anda di halaman 1dari 4

NAMA / NIM Bidang Judul Deskripsi

: WIDYA AGUSTINA / 609533430429 : Perindustrian : Proses Pembuatan Shuttlecock : Bulutangkis mendarah daging bagi rakyat Indonesia setelah sepak bola. Pertandingan yang melempar shuttlecock melewati jaring dengan raket ini umum dimainkan oleh orang Indonesia. Apalagi di cabang olah raga satu ini prestasi Indonesia sangat menonjol di peta olah raga dunia. Susi Susanti, Alan Budi Kusuma, Taufik Hidayat, Mia Audina, Riki Subagja, Rezky Mainarki dll telah membawa nama harum Indonesia di dunia. Namun, banyak yang tidak mengira, jika shuttlecock yang dipakai dalam pertandingan resmi bulu tangkis tingkat daerah maupun nasional ada yang berasal dari buah karya industri rumah tangga atau industri kecil berbagai daerah di Indonesia. Seperti di Nganjuk, Malang, Solo, Purworejo, Samarinda, Pontianak dan lain sebagainya. Cara membuat Shuttlecock prosesnya sudah menggunakan mesin, meskipun belum semuanya yang di proses menggunakan mesin. : Masyarakat : Setelah menyelesaikan diklat ini dengan disediakan alat dan bahan, peserta mampu : 1. Mengidentifikasi Alat dan Bahan untuk proses pembuatan Shuttle Cock 2. Mencuci bulu itik lokal dan mengoven bulu itik import 3. Mengidentifikasi / memilih bulu yang baik 4. Menancap dan meluruskan bulu ke dalam gabus (dop) 5. Menjahit ragkaian bulu di dalam gabus 6. Mengecek hasil shuttlecock setengah jadi 7. Mengelim rangkaian bulu 8. Menguji coba hasil shuttlecock 9. Pengepakan dan pemasaran shuttlecock INDIKATOR - Menyebutkan kebutuhan alat dan bahan untuk pembuatan Shuttlecock - Mengelompokkan kebutuhan alat dan bahan untuk pembuatan Shuttlecock BAHAN PEMBELAJARAN PRESEN ILUSTRASI/ VIDEO/ANI SUARA GLOSARI TASI FOTO MASI

Peserta Standart Kompetensi

NO

KOMPETENSI DASAR

TEKS

KEGIATAN BELAJAR Menyimak Bahan Ajar

1 Mengidentifikasi alat dan bahan untuk proses pembuatan Shuttlecock

2 Mencuci bulu itik lokal dan - Menyebutkan kebutuhan alat mengoven bulu itik import - Menjelaskan proses mencuci dan mengoven - Mengaplikasikan proses mencuci dan mengoven

Menyimak Bahan Ajar Menyiapkan alat dan bahan Mencuci bulu sampai bersih Mengoven bulu 15 menit Mengangkat bulu setelah di oven cuci dan di oven - Mengeringkan bulu

3 Mengidentifikasi/memilih bulu yang baik

- Menyebutkan ciri-ciri bulu yang baik - Memisahkan bulu yang telah terseleksi Menyebutkan kebutuhan alat Menjelaskan proses menancap dan meluruskan bulu Mengaplikasikan proses menancap dan meluruskan bulu ke dalam gabus (dop)

- Menyimak Bahan Ajar - Menyediakan tempat pemindahan bulu

4 Menancap dan meluruskan bulu ke dalam gabus (dop) -

Dop

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan alat dan bahan - Menancapkan dan meluruskan bulu ke dalam gabus (dop)

5 Menjahit ragkaian bulu di dalam gabus

- Menyebutkan kebutuhan alat dan bahan - Menjelaskan proses menjahit rangkaian bulu - Mengaplikasikan proses menjahit rangkaian bulu - Menyebutkan kebutuhan alat - Menjelaskan proses pengecekan hasil shuttlecock setengah jadi - Mengaplikasikan proses pengecekan hasil shuttlecock setengah jadi

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan alat dan bahan - Menjahit rangkaian bulu di dalam gabus

6 Mengecek hasil shuttle cock setengah jadi

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan alat dan bahan - Mengecek hasil shuttlecock setengah jadi

7 Mengelim rangkaian bulu

- Menyebutkan kebutuhan alat dan bahan - Menjelaskan proses mengelim rangkaian bulu yang telah dicek - Mengaplikasikan proses mengelim rangkaian bulu - Menyebutkan kebutuhan alat - Menjelaskan proses uji coba hasil shuttlecock - Mengaplikasikan proses uji coba hasil shuttlecock

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan alat dan bahan - Mengelim rangkaian bulu

8 Menguji coba hasil shuttlecock

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan alat dan bahan - Menguji coba shuttlecock

9 Pengepakan dan pemasaran shuttlecock

- Menyebutkan kebutuhan alat dan bahan - Menjelaskan proses pengepakan shuttlecock - Mengaplikasikan proses pengepakan shuttlecock - Menjelaskan proses pemasaran shuttlecock

Slop

- Menyimak Bahan Ajar - Menyiapkan bahan untuk pengepakan - Menyediakan tempat (slop) untuk hasil pengepakan

Referensi Buku 1: halaman 5-8 Buku 2: halaman 51-65

Anda mungkin juga menyukai