Anda di halaman 1dari 1

SAC 789

www.sacikeas.com/smp.html

Selamat Datang di SMP Sekolah Alam Cikeas KONSEP DASAR Sekolah Alam Cikeas merupakan program pendidikan Yayasan Kepedulian Sosial Puri Cikeas yang mengacu pada fungsi manusia sebagai Khalifatullah Fil Ardh yang mencakup: 1. Ahlakul Karimah (cara tunduk manusia kepada Sang Pencipta), 2. Logika ilmiah (cara tunduk alam semesta kepada Sang Pencipta), 3. Kepemimpinan (cara manusia menjadi pemimpin di muka bumi), dan 4. Kewirausahaan (cara mencari rejeki yang halal). KONSEP PENDIDIKAN 1. Guru berkualitas (sebagai fasilitator dan teladan dalam proses pembentukan akhlak anak), 2. Buku bermutu (sebagai gerbang ilmu pengetahuan), 3. Outbound (sebagai sarana pembentukan jiwa kepemimpinan), 4. Alam Semesta (sebagai laboratorium tanpa batas) KEUNGGULAN 1. Menggunakan kurikulum Depdiknas dan kurikulum Akhlak dengan orientasi optimal kepada pembentukan karakter anak, 2. Metoda pengintegrasian kurikulum Depdiknas dengan Alam dan Budaya melalui sistem Project yang mengacu pada konsep pengalaman yang terstruktur untuk menjalankan konsep pendidikan berbasis pada alam, budaya dan pemanfaatan barang bekas untuk membentuk sebuah budaya baru yang ramah lingkungan. 3. Pengembangan kemandirian anak, melalui materi Enterpreuneurship dalam bidang Bioteknologi, Information Communication Technology dan Retail and Distribution. 4. ISO 9001-2008, acuan standar kualitas manajemen 5. Indonesia Green Awards 2012.

Alur Penerimaan Siswa Baru SMP 1. Pembelian formulir 2. Pengisian dan pengembalian formulir pendaftaran 3. Melengkapi dokumen pendukung minat & bakat siswa - Portofolio siswa (contoh karya siswa) - Sertifikat atau surat keterangan dari sekolah, guru atau tempat kursus tentang prestasi non akademis siswa 4. Observasi : - Sit in di SD 6 (Jadwal ditentukan kemudian) - Test MI (multiple Intelligences) - Observasi bakat dan minat, calon siswa menampilkan potensi bakat dan minatnya misalnya menyanyi, menari, orasi, memasak (membawa bahan masakan dari rumah), menggambar, menulis dll. - Test akademis (online). - Outbound - Wawancara siswa. - Test psikologi 5. Wawancara ortu & kesepakatan/ MOU 6. Pelunasan pembayaran administrasi 7. Diterima

Jadwal Pendaftaran SMP Apabila jumlah kuota terpenuhi pada Gelombang 1 maka Gelombang 2 & 3 diadakan hanya jika jumlahnya mencapai 1 kelas. | Kuota 38 siswa | Gelombang 1 Pendaftaran | 7 Januari - 9 Pebruari 2013 Tes & Observasi | 11-17 Februari 2013 Pengumuman | 25 - 28 Februari 2013 Gelombang 2 Pendaftaran | 4 Maret - 13 April 2013 Tes & Observasi | 15-20 April 2013 Pengumuman | 29 April - 4 Mei 2013 Gelombang 3 Pendaftaran | 6 Mei - 8 Juni 2013 Tes & Observasi | 10 - 15 Juni 2013 Pengumuman | 24 - 29 Juni 2013

Anda mungkin juga menyukai