Anda di halaman 1dari 34

BAB I PENDAHULUAN 1.1.

LATAR BELAKANG Selaras dengan berkembang pesatnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang secara tidak langsung telah menyebabkan kompetisi menuju ke arah yang lebih baik, sehingga dalam kehidupan berbangsa dan bernegara tentunya setiap warga selalu bercita-cita agar dapat maju dan berkembang dalam pembangunan disegala hal baik itu berupa fisik maupun non fisik dan secara materil ataupun non materil. Adapun salah satu faktor penentu daripada keberhasilan guna menuju kearah yang lebih baik tersebut adalah peningkatan dan pemerataan sumber daya manusia, karena manusia merupakan subyek dan sekaligus menjadi objek daripada kegiatan pembangunan dan pengembangan itu sendiri. Dilihat dari segi akademika, KKN merupakan mata kuliah yang bersifat wajib diikuti oleh setiap mahasiswa yang sudah mencukupi daripada kredit pointnya. Sedangkan dalam peningkatan mutu pendidikan itu dapat didefinisikan bahwa KKN dinyatakan suatu pengabdian kepada masyarakat dengan tidak merugikan masyarakat itu sendiri yang dilakukan secara profesional maupun integral. isa juga dikatakan bahwa KKN adalah salah satu bentuk pendidikan dan cara memberikan pengalaman belajar secara langsung kepada mahasiswa untuk hidup di tengah-tengah masyarakat di luar kampus dan secara langsung mengidentifikasi serta menangani masalah-masalah pembangunan yang dihadapi. Kegiatan KKN memberikan manfaat bagi masyarakat apabila

pengembangan misi !ri Darma "erguruan !inggi dilakoni secara profesional oleh setiap indi#idu atau kelompok dari setiap unsur ci#itas akademikanya dengan kemampuan profesional memposisikan diri sebagai Agent of Change. $ahasiswa KKN harus mampu mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan teknologi yang telah dikuasai secara teori maupun praktek, bertindak dan bersikap untuk siap memberdayakan masyarakat. Adapun peran yang harus ditampilkan oleh mahasiswa adalah % Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala Halaman|1

a& $emberi informasi b& "emberi moti#asi c& $emperlancar proses difusi ino#asi d& "enghubung antara asisten "enyelenggaraan KKN 'Kuliah Kerja Nyata& dimaksudkan untuk membantu masyarakat demi meningkatkan usaha-usaha produktif dan proaktif dengan memanfaatkan potensi sumber daya yang tersedia secara arif serta sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan akademik mahasiswa dalam menemukan masalah dan memecahkan masalah yang dituangkan di dalam program sesuai dengan disiplin ilmu yang dimiliki oleh masing-masing mahasiswa. (ni#ersitas mahasiswanya ke !adulako pada tahun untuk )*+) ini menurunkan ilmu

desa-desa,kelurahan

mengaplikasikan

pengetahuan yang didapatkan selama di bangku kuliah dengan bentuk Kuliah Kerja Nyata ' KKN & angkatan -. dengan tema /Kuliah Kerja Nyata "rofesi 0ntegral !ematik "osdaya, dengan "endekatan "os "emberdayaan Keluarga/. 1ang berarti mahasiswa melaksanakan program sesuai dengan disiplin ilmu yang dimilikinya dan saling berintegrasi untuk menyelesaikan program di luar disiplin ilmu yang dimiliki. Satu hal yang patut kita ketahui tentang KKN kali ini yang dimodifikasi menjadi KKN "rofesi 0ntegral yaitu % Secara programatik, KKN profesi integral ini akan menjunjung tinggi nilai-nilai partisipatif masyarakat dan profesionalisme mahasiswa yang bersangkutan. 1ang dimaksud nilainilai partisipatif dalam hal ini adalah bahwa program kerja yang akan dilaksanakan mahasiswa bukan program kerja yang dibawa dari fakultas atau perguruan tingginya atau titipan dari orang atau kelompok tertentu tapi benar-benar merupakan kebutuhan prioritas masyarakat atau pemerintah setempat yang disusun dari, oleh dan untuk masyarakat atau pemerintah tersebut. Sedangkan nilai profesionalisme adalah mahasiswa tetap konsisten menjalankan program kerja dalam lingkup profesi keilmuannya. $asyarakat Desa "ani2i sebagai Desa yang menjadi sasaran kami, memiliki tingkat kepekaan yang cukup tinggi dalam hal ataupun berbagai Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala Halaman|2

kegiatan dan memiliki berbagai komponen-komponen yang terdiri dari keluarga, ekonomi, pemerintah, agama, pendidikan, dan lapisan masyarakat.

Keadaan sosial budaya masyarakat Desa "ani2i yang majemuk menunjukkan suatu kebineka tunggal ikaan, kelompok sosial budaya yang beragam bukanlah menjadikan hambatan warga masyarakat untuk beraktifitas, bahkan justru dengan kemejemukan tersebut tercermin suatu toleransi yang akrab tentram dan damai. Semua ini terlihat dari acara-acara kekeluargaan yang mana masyarakat setempat ikut berperan aktif dalam membantu baik fisik maupun materi, serta masyarakat Desa "ani2i dalam hal bersosialisasi sangat ramah, hal ini dapat dilihat pada saat kami berkunjung ke rumah-rumah dalam rangka melakukan obser#asi, sehingga terbangun rasa keakraban dan kekeluargaan di antara kami selaku mahasiswa KKN dengan masyarakat Desa "ani2i. Satu sisi yang menjadi kelemahan Desa "ani2i yaitu rendahnya kesadaran untuk $embayar pajak dan ekonominya menjadikan Desa "ani2i termasuk dalam daerah 0D!. Sementara jika di lihat dari struktur pemerintahannya, koordinasi dan pemahaman aparat desa terhadap tugas pokok dan fungsinya masih lemah. 3al ini bisa kita lihat dari penyelenggaraan roda pemerintahan yang ada di Desa "ani2i, masih banyak yang terbengkalai misalnya mengenai administrasi desa. Selain itu, kegiatan pelayanan publik masih sering dilakukan bukan pada tempatnya. Sehingga akti#itas pelayanan publik di Kantor Desa "ani2i sangatlah kurang. Kondisi perekonomian masyarakat Desa "ani2i pada umumnya masih cukup lemah itulah sebabnya Desa "ani2i masih tergolong sebagai daerah 0D!. Karena itu, untuk menggenjot pembangunan Desa "ani20, maka ditunjuklah Desa "ani20 sebagai perwakilan Kecamatan Damsol dalam lomba desa tingkat Kabupaten Donggala. Sementara jika dilihat dari tingkat pendidikan, masih banyak masyarakat Desa "ani20 yang hanya berpendidikan sampai SD saja, S$A dan S+. "enduduk Desa "ani2i mempunyai orientasi "ekerjaan yang berbeda-beda sebagian besar bekerja sebagai "etani, dan lainnya bekerja sebagai buru lepas, "edagang, Nelayan, $ontir, "engrajin, "NS dan "olri. Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala Halaman|3

4ika dilihat

dari presentase pendidikan jumlah peserta didik terus

berkurang setiap tahun ajaran dimana banyak anak putus sekolah yang ratarata terkendala dengan biaya pendidikan yang setiap tahunya semakin mahal, hal ini kemudian berdampak pada tingkat Sumber Daya $anusia di Desa "ani2i.

5lehnya itu, semoga laporan ini bisa menjadi bahan e#aluasi awal terhadap pelaksanaan kegiatan KKN "rofesi 0ntegral dengan "endekatan "os "emberdayaan Keluarga (ni#ersitas !adulako khususnya di Desa "ani2i, Kecamatan Damsol, Kabupaten Donggala agar pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata selanjutnya dapat berjalan semaksimal mungkin.

1.2. Rumusan Masalah Sesuai hasil obser#asi dan lokakarya yang telah kami lakukan, mahasiswa KKN (ntad angkatan -. telah menemukan beberapa permasalahan yang sesuai dengan prioritas permasalahannya. Adapun permasalahan yang kami dapat di Desa Sabang terbagi atas dua, yaitu permasalahan profesi dan integral % 1.2.1 Program-program pro !s" # +. "rofesi Keilmuan "emerintahan ' 60S0" & $eliputi % a. Kurangnya pemahaman aparat Desa terhadap tugas pokok dan fungsinya ). "rofesi Keilmuan 3ukum $eliputi %

1.2.2

Program In$!gral a. "endidikan Halaman|4

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

$eliputi % +& Kurangnya "emahaman masyarakat tentang pengoperasian komputer b. Kesehatan $eliputi % +&. Kurangnya pemahaman masyarakat terhadap bahaya narkoba dan miras bagi tubuh

c.

7konomi $eliputi % +&. besarnya minat masyarakat untuk meningkatkan kreati#itas mereka dalam hal keterampilan sapu ijuk yang bahannya mudah diperoleh. )&. $enurunnya kualitas hasil partanian akibat serangan hama padi

d.

8ingkungan 3idup $eliputi % +&. elum optimalnya penataan dan tingkat kebersihan lingkungan Sosial udaya dan Agama $eliputi % +&. lemahannya kordinasi antara aparat desa dan pemahaman terhadap tugas pokok dan fungsinya masing-masing "enggunaan !eknologi !epat 9una '!!9& pedesaan $eliputi % +&. $inimnya "engetahuan masyarakat tentang teknik penyusunan filterisasi air sederhana

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Halaman|5

1.2.%

Program E&s$ra a. "rogram 6isik $eliputi % +&. "embuatan dan perbaikan papan pengenal aparat dan lembaga desa )&. elum adanya administrasi Desa '. Progam (lahraga $eliputi % +&. "ersatuan $asyarakat 1ang $ulai $enurun sehingga dibuatlah pertandingan Domino, :oli !akraw all, dan Sepak Sepak

1.%

Ma&su) )an $u*uan Selain menjadi bahan pertimbangan dan e#aluasi, laporan ini dimaksudkan pula untuk membantu pemerintah dalam melihat berbagai permasalahan yang telah kami dapatkan serta mencari alternatif dalam pemecahan masalah yang dihadapi dalam pelaksanaan pembangunan di wilayah Kecamatan Damsol khususnya Desa Sabang 1.%.1. Ma&su) Adapun maksud penulisan laporan ini adalah % +. ). .. <. $emperdalam pengertian terhadap cara berpikir secara profesional dan bekerja sama interdisipliner. $emperdalam pengertian dan penghayatan terhadap pemanfaatan ilmu yang dimiliki oleh tiap mahasiswa. $embantu measyarakat dalam meningkatkan usaha;usaha produktif dengan memanfaatkan potensi sumber daya yang tersedia. $emberi penghayatan dan pengertian terhadap berbagai masalah yang dihadapi.

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Halaman|6

1.%.2. Tu*uan Adapun tujuan dari penyusunan laporan ini adalah % +. $emberikan pengalaman belajar tentang pembangunan masyarakat, dan pengalaman Kuliah Kerja Nyata secara profesional sesuai dengan disiplin ilmu yang dimiliki oleh masing;masing mahasiswa. ). (ntuk lebih mnedewasakan mahasiswa dan membiasakan untuk bekerja secara profesional dan bekerja sama dengan mahasiswa yang berprofesi lain yang berlatar belakang ilmu yang berbeda. .. $eningkatkan kinerja masyarakat dalam memberdayagunakan potensi sumber daya yang dimiliki tanpa mengganggu keseimbangan lingkungan hidup. <. $emberikan moti#asi dan wawasan bagi masyarakat khususnya generasi muda agar dapat berperan aktif di dalam setiap proses pembangunan. =. Dapat menjadi sumber informasi, sebagai bahan pertimbangan bagi semua pihak baik mahasiswa, 8embaga "engabdian $asyarakat '8"$&, pemerintah kecamatan, khususnya "emerintah Kecamatan Damsol -. Sebagai upaya koreksi terhadap pemerintah untuk lebih proaktif memberdayakan, partisipatif, swasta dan lembaga masyarakat lainnya untuk lebih mendukung pelaksanaan pembangunan nasional >. $emberikan masukan terhadap pemerintah, swasta dan masyarakat dalam gerak pelaksanaan pembangunan di Kecamatan Damsol Khusunya Desa Sabang ?. 8ebih mendekatkan (ni#ersitas !adulako dengan masyarakat.

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Halaman|7

BAB II GAMBARAN UMUM L(KA+I KKN

2.1. +!*arah +"ng&a$ D!sa "ada awalnya @ilayah Desa "ani2i di huni suku "indau dan Suku Dampelas. $ereka mengelolah hutan untuk "ertanian dengan cara berpindah-pindah. $elihat wilayah ini sangat "otensi dengan tanahnya yang subur, maka orang-orang dari luar daerah merasa tertarik untuk mendiami dan mengelolah wilayah ini @arga masyarakat diwilayah ini pada awalnya dibawa kepemimpinan pemerintah Desa Sioyong, dengan adanya perubahan struktur dan wilayah kepemerintahan, maka warga di wilayah ini beralih di bawah pemerintah Desa "onggerang, pada tahun +A-- terjadi pemekaran desa diwilayah kecamatan Damsol, dan camat yang menjabat pada waktu itu adalah apak Andi aso 8agaga dengan Kepala Distriknya adalah apak Abdul $ajid. Setelah menjadi Desa De#initif, maka dilantik Kepala Desa apak 3asan Sambibi dan juru tulis enyamin Kape. Nama Desa "ani2i adalah nama yang lucu sebab nama "ani2i sebenarnya terlahir karena wilayah ini terdapat banyak kelelawar yang bahasa pindaunya adalah pani2i, itulah sebabnya nama Desa "ani2i menjadi nama Desa yang sah dan resmi. Adapun struktur pemerintahan desa "ani2i setelah menjadi daerah de#initif, sebagai berikut% No + NAMA 3asan Sambibi MA+A ,ABATAN +A-- s,d +A>+ KETERANGAN - !ahun

Askar $andila

+A>+ s,d +AAA

)? !ahun

Aksan Abd Salam

+AAA s,d )**>

? !ahun

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Halaman|8

<

Askar $andila

)**> s,d sekarang

Sampai dengan sekarang

2.2 K(NDI+I GE(GRA-I+ 2.2.1. L!$a& )an Ba$as-'a$asn.a. Desa "ani2i adalah salah satu dari +) 'Dua memiliki batas-batas sebagai berikut % Sebelah (tara Sebelah Selatan Sebelah arat Sebelah !imur % Desa "onggerang % Desa Sioyong % Selat $akassar % Kec !inombo. elas& Desa yang ada diwilayah

Kecamatan Damsol, Kabupaten Donggala, "ropinsi Sulawesi !engah, dengan

4arak ke 0bu Kota Kecamatan sekitar ? 'Delapan& Kilometer dan 0bu Kota "ropinsi B +=- Km, dan ibu Kota Kabupaten B +A* Km

2.2.2. Luas K!a)aan Alam Desa "ani2i memiliki luas B ?.*)A 3a Secara (mum dimanfaatkan oleh masyarakat untuk "emukiman, angunan "emerintah, Cumah 0badah, 6asilitas (mum, 8ahan "erkebunan dan "ertanian Sawah, selebihnya berupa hutan produksi dan hutan lindung yang belum dimanfaatkan secara maksimal.

2.2.%. I&l"m Secara (mum Desa "ani20 beriklim !ropis dengan curah hujan berkisar )***-)=** mm pertahun. Dengan demikian keadaan iklim sangat menunjang dan menguntungkan masyarakat "etani pada umumnya. 2.% K(NDI+I DEM(GRA-I+ Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala Halaman|9

eberapa data yang kami peroleh dilapangan, jumlah penduduk yang ada di Desa "ani20 berjumlah ).+<? 4iwa, laki-laki +.*A> 5rang dan perempuan +.*=+ orang dengan jumlah KK =>., data !ahun )*++. Dilihat dari segi pekerjaan dan mata pencaharian penduduk desa baliara ?*D adalah petani, =D pegawai negeri dan sekitar +=D adalah wiraswasta, masyarakat desa baliara terdiri dari dua komunitas agama yaitu 0slam sebanyak +.=A< jiwa dan Kristen sebanyak ==< jiwa. "enduduk Desa "ani2i dihuni oleh beberapa suku yaitu suku Dampelas asli, disamping itu terdapat juga suku lainnya misalnya suku kaili, Kulawi, ugis, !oraja, "oso dan jawa. Suku-suku ini merupakan suku pendatang di Desa "ani2i yang sebagian menetap karena mengadakan hubungan pernikahan dengan suku asli dan melalui program transmigarasi.

Di samping berbagai macam etnis yang ada di Desa "ani20, terdapat juga beberapa sarana dan prasarana olahraga yang terdiri dari % 8apangan Sepak % ) uah 8apangan adminton % + uah 8apangan :olly all % = uah 8apangan Sepak !akraw % ) uah

Kelembagaan "endidikan Cumah ibadah di Desa aliara $asjid % . uah 9ereja % . uah SD % . uah

"A(D % + uah !.K % + !K Al ; Khairat Desa "ani2i

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 10

atas pendidikan umum masyarakat di Desa "ani2i N( + ) . < = TINGKAT PENDIDIKAN !amat SD , sederajat !amat S8!" , sederajat !amat S8!A , sederajat !amat Akademik ' D+ ; D.& Sarjana Strata Satu ' S+ & To$al Sumber data : Kantor Desa 2011 4umlah penduduk menurut usia 4umlah usia balita * - . tahun% B ))> 4umlah anak-anak usia - ; += tahun % B =)+ 4umlah usia +- ; +? tahun % B +?* 4umlah usia +A tahun keatas % B +))* ,UMLAH =<. <-> =-= = +* +.=A* 5rang

$enurut jumlah atau pembagian mata pencaharian penduduk Desa aliara memiliki keanekaragaman antara lain % "etani % B )*>uruh tani % B <* Swasta % B +A "egawai Negri Sipil % B )* "engrajin % B +* "edagang % B ?A

2./ K(NDI+I +(+IAL BUDA0A DAN EK(N(MI Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 11

Seiring dengan berjalannya waktu, Desa "ani2i berkembang dengan pesat, sehingga jumlah penduduk di Desa "ani2i bertambah. 4ika dilihat dari hubungan sosial kemasyarakatan, penduduk di Desa aliara tergolong penduduk yang memiliki rasa persaudaraan dan solidaritas yang tinggi antara sesama, sehingga budaya saling menghargai, saling menghormati, dan saling menolong betul-betul terpelihara dan sangat dirasakan oleh masyarakat Desa "ani2i itu sendiri. 3ubungan sosial antara masyarakat di Desa "ani2i dapat kita lihat dalam pergaulan sehari-harinya, dimana dalam melakukan interaksi mereka tidak memandang strata sosial dan tingkat ekonomi.

2.1. +$ru&$ur (rgan"sas" P!m!r"n$ahan D!sa erdasarkan ketentuan (ndang-undang No .) tahun )**< yang ditindak lanjuti dengan peraturan pemerintah nomor >) tahun )**- pemerintah desa terdiri dari pemerintah desa dan badan permusyawaratan desa. A. P!m!r"n$ah D!sa Desa "ani2i memiliki pemerintahan sendiri. "emerintahan Desa terdiri atas "emerintah Desa 'yang meliputi Kepala Desa dan "erangkat Desa& dan adan "ermusyawaratan Desa ' "D& a2 K!pala D!sa Kepala Desa merupakan pimpinan penyelenggaraan

pemerintahan desa berdasarkan kebijakan yang ditetapkan bersama adan "ermusyawaratan Desa ' "D&. $asa jabatan Kepala Desa adalah - tahun, dan dapat diperpanjang lagi untuk satu kali masa jabatan. Kepala Desa juga memiliki wewenang menetapkan "eraturan Desa yang telah mendapat persetujuan bersama "D. Kepala Desa dipilih langsung melalui "emilihan Kepala Desa '"ilkades& oleh penduduk desa setempat. Syarat-syarat menjadi Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 12

calon Kepala Desa sesuai "eraturan "emerintah No. >) !ahun )**= sbb% +. ertakwa kepada !uhan 1$7 kepada NKC0, serta "emerintah .. <. =. erpendidikan paling rendah S8!" atau sederajat erusia paling rendah )= tahun ersedia dicalonkan menjadi Kepala Desa

). Setia kepada "acasila sebagai dasar negara, ((D +A<= dan

-. "enduduk desa setempat >. !idak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan dengan hukuman paling singkat = tahun ?. !idak dicabut hak pilihnya A. elum pernah menjabat Kepala Desa paling lama +* tahun atau ) kali masa jabatan +*. $emenuhi syarat lain yang diatur "erda Kab,Kota Sampai Saat ini, jabatan Kepala Desa di Desa "ani2i di "egang 5leh apak As&ar Man)"la '2 P!rang&a$ D!sa "erangkat Desa bertugas membantu Kepala Desa dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya. Salah satu perangkat desa adalah Sekretaris Desa, yang diisi dari "egawai Negeri Sipil. Sekretaris Desa diangkat oleh Sekretaris Daerah Kabupaten,Kota atas nama upati,@alikota. 32 Ba)an P!rmus.a4ara$an D!sa adan "ermusyawaratan Desa ' "D& merupakan lembaga perwujudan demokrasi dalam penyelenggaraan pemerintahan desa. Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 13

Anggota

"D adalah wakil dari penduduk desa bersangkutan "D terdiri dari Ketua "D

berdasarkan keterwakilan wilayah. Anggota

Cukun @arga, pemangku adat, golongan profesi, pemuka agama dan tokoh atau pemuka masyarakat lainnya. $asa jabatan anggota masa jabatan berikutnya. "impinan dan Anggota diperbolehkan merangkap jabatan sebagai Kepala "erangkat Desa. masyarakat. )2 K!uangan )!sa "enyelenggaraan urusan pemerintahan desa yang menjadi kewenangan desa didanai dari Anggaran "endapatan dan Desa 'A" daerah. "enyelenggaraan oleh urusan pemerintah desa didanai daerah dari elanja yang A" D. Desa&, bantuan pemerintah dan bantuan pemerintah pemerintah adalah - tahun dan dapat diangkat,diusulkan kembali untuk + kali "D tidak Desa dan

"D berfungsi menetapkan "eraturan Desa

bersama Kepala Desa, menampung dan menyalurkan aspirasi

diselenggarakan pemerintah desa.

"enyelenggaraan urusan pemerintah yang diselenggarakan oleh

Sumber pendapatan desa terdiri atas%


+. "endapatan Asli Desa, antara lain terdiri dari hasil usaha desa,

hasil kekayaan desa 'seperti tanah kas desa, pasar desa, bangunan desa&, hasil swadaya dan partisipasi, hasil gotong royong
). ..

agi hasil "ajak Daerah Kabupaten,Kota antuan keuangan dari "emerintah, "emerintah "ro#insi, dan "emerintah Kabupaten,Kota dalam rangka pelaksanaan urusan pemerintahanE

<. 3ibah dan sumbangan dari pihak ketiga yang tidak mengikat.

A"

Desa terdiri atas bagian "endapatan Desa,

elanja

Desa dan "embiayaan. Cancangan A" Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Desa dibahas dalam H a l a m a n | 14

musyawarah Desa.

perencanaan

pembangunan

desa.

Kepala

Desa

bersama "D menetapkan A" Desa setiap tahun dengan "eraturan

!2 L!m'aga &!mas.ara&a$an Di Desa pani2i telah dibentuk lembaga kemasyarakatan, yakni lembaga yang dibentuk oleh masyarakat sesuai dengan kebutuhan dan merupakan mitra pemerintah desa dalam memberdayakan masyarakat. 8embaga kemasyarakatan ditetapkan dengan "eraturan Desa. Salah satu fungsi lembaga kemasyarakatan adalah sebagai penampungan dan penyaluran aspirasi masyarakat dalam pembangunan. 3ubungan kerja antara lembaga kemasyarakatan dengan "emerintahan Desa bersifat kemitraan, konsultatif dan koordinatif. B. +$ru&$ur P!m!r"n$ah D!sa Sebagaimana tertuang dalam pasal ++ "" No >) !ahun )**=, pemerintah desa terdiri dari kepala desa dan perangkat ditetapkan dengan peraturan desa. perangkat desa sabang terdiri dari +. Kepala Desa ). Sekertaris Desa .. Kaur Keuangan <. Kaur "emerintahan =. Kaur 7konomi dan pembangunan -. Kaur (mum >. Kadus 0 ?. Kadus 00 A. Kadus 000 +*. Kadus 0: ++. Ketua C! **+, Dusun 0 Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala % Askar $andila % 0ndo @ere % Ardia % $ursid (sman % "iter 3amado % Sadrak % Semyuto % Cidwan % (sman. K % 0did $ulianto % (mbarani H a l a m a n | 15 desa. Selanjutnya susunan organisasi dan tata kerja pemerintah desa

+). Ketua C! **),Dusun 0 +.. Ketua C! **.,Dusun 0 +<. Ketua C! **<,Dusun 0 +=. Ketua C! **=,Dusun 0 +-. Ketua C! **-,Dusun 0 +>. Ketua C! **+,Dusun 00 +?. Ketua C! **),Dusun 00 +A. Ketua C! **.,Dusun 00 )*. Ketua C! **+,Dusun 000 )+. Ketua C! **),Dusun 000 )). Ketua C! **.,Dusun 000 ).. Ketua C! **+, Dusun 0: )<. Ketua C! **), Dusun 0: )=. Ketua C! **., Dusun 0: % 1usak % Daud % Abd. Cahim % "etrus Siang % 3asim. % 0smail % Naharudin % Abd. Casyid. ! % $aman % Ardi % @iji % Dede % (din

a. Ba)an P!rmus.a4ara$an D!sa. "D berkedudukan sebagai unsur penyelenggarakan pemerintah desa yang merupakan wakil masyarakat desa berdasarkan keterwakilan wilayah yang ditetapkan dengan cara musyawarah dan mufakat. "D berfungsi menetapkan pertaruan desa bersama kepala desa menampung dan menyalurkan aspirasi masyarakat. 3ubungan kemitraan yang dijalankan adalah hubungan kemitraan antar unsur pemerintah desa dan $asyarakat. Susunan "engurus "D Desa "ani2i +. Ketua ). @akil Ketua .. Sekertaris Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala % 1ance Kallo % 0dris !alib % Samburhanto H a l a m a n | 16 "D termasuk di dalamnya peran aktif lembaga "emberdayaan $asyarakat '8"$& serta peran serta

<. Anggota =. Anggota -. Anggota >. Anggota ?. Anggota A. Anggota

% Abd. Cahman % Suardi % Dasmudin % 7ko % Suarno % (sman A. Salam

'. L!m'aga P!m'!r)a.aan mas.ara&a$ $erupakan pemerintah desa yang berperan sebagai lembaga dibidang perdayaan dibidang masyarakat. Susunan "engurus 8"$ desa Sabang +. Ketua ). Sekertaris .. endahara <. Anggota =. Anggota % Kober !omuka S."d % $arten % Abd. 3alim % Sabrun % Ardia

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 17

K&P'(' D&"'

%PD

"e#$es

Kaur
Pemerin a!a n

Kaur Umum

Kaur Pembngun an

Kaur Keuanga n

Kepala Dusun I

Kepala Dusun II

Kepala Dusun III

Kepala Dusun IV

Dalam hal keamanan dan ketertiban di Desa "ani2i pemerintah desa memiliki adan 8inmas dengan A 3ansip terlatih membuat beberapa poskamling untuk tempat bagi warga untuk melakukan ronda malam dalam rangka menjaga keamanan lingkungan desa dengan bantuan para warga Desa "ani2i. Adapun Struktur 80N$AS Desa "ani20 yaitu % Ketua Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota % Damu. K % 0dris 3ada % Sulaeman % Salehudin % $uhtar % $oh. Nun H a l a m a n | 18

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

Anggota Anggota Anggota

% urhan % Amin % !awakal BAB III

PELAK+ANAAN PR(GRAM KER,A KKN %.1. +$ra$!g" P!n)!&a$an 0ang D" Guna&an "ada dasarnya mahasiswa KKN berfungsi sebagai fasilitator dan moti#ator didalam didalam pembangunan desa. sehingga masyarakat tidak hanya dijadikan sebagai objek dari pembangunan desa, tetapi juga digunakan sebagai pelaku yang berperan secara aktif didalam pembangunan tersebut. Dalam kurun waktu ) bulan yang diberikan kami dalam mengatasi berbagai permasalahan yang terdapat di Desa "ani20 Kecamatan Damsol. Kami dituntut untuk harus mempunyai tehnik dan strategi dalam mencapai setiap tujuan serta menyelesaikan program-program kerja yang telah disepakati bersama oleh masyarakat dan kami tentunya. Strategi dan pendekatan yang digunakan adalah suatu pengkajian yang mengikut sertakan masyarakat untuk memberdayakan masyarakat dalam menganalisis dan mengembangkan berbagai pengetahuan tentang kehidupan penduduk setempat, sumber daya yang ada, untuk berencana dan bertindak dengan lebih baik. $asyarakat desa yang mayoritas sangat antusias terhadap program KKN serta mempunyai keinginan besar untuk maju, membuat kami lebih banyak bekerja sama dalam proses memecahkan masalah-masalah yang terdapat didesa ini. Adapun strategi dan pendekatan yang kami lakukan guna dalam melaksanakan program kerja kami di lapangan adalah melalui % Kunjungan ke rumah-rumah warga dalam rangka perkenalan Diskusi kecil dengan masyarakat tentang masalah dan problematika yang dihadapi saat ini 5bser#asi data lapangan H a l a m a n | 19

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

!erlibat dalam kegiatan-kegiatan yang sifatnya positif '5lahraga&

Adapun teknik yang digunakan dalam KKN "rofesi 0nregral, yaitu teknik "CA '"articipatory Cural Appraisal&. !eknik "CA adalah suatu cara yang digunakan oleh mahasiswa bersama-sama dengan masyarakat untuk menggali, menganalisa dan menge#aluasi kendala serta peluang dan membuat keputusan yang informati#e dan tepat mengenai berbagai aspek atau keadaan didesa. (ntuk menjembatani kearah suksesnya obser#asi ini, maka sambil melakukan "CA '"articipatory Cural Appraisal& untuk menggali masalah, mahasiswa KKN desa "ani2i juga mempelajari karakter khusus yang dimiliki oleh masyarakat desa "ani2i tersebut. Adapun beberapa teknik yang dilakukan dalam metode "CA

'"articipatory Cural Appraisal&, yaitu % a. "emetaan 1ang dimaksud dengan teknik "emetaan adalah melibatkan masyarakat dalam pembuatan peta desa secara aktif. $elalui penggunaan teknik ini, diharapkan agar kita dapat menemukan masalah-masalah yang ada di tengah masyarakat tanpa harus ketempat permasalahan secara langsung. b. Diagram :enn !eknik Diagram :enn dilakukan bertujuan untuk mendeskripsikan keadaan nyata tentang eksistensi dan kedekatan lembaga-lembaga serta fasilitasfasilitas umum yang ada di desa yang kaitannya dengan kehidupan seharihari masyarakat desa.

Dan dari teknik-teknik di atas sedikit banyaknya telah membantu kami dalam mendapatkan permasalahan dalam skala prioritas serta berbagai pemecahannya.

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 20

Adapun daripada tehnik "CA (Participatory Rura Appraisa ! di atas dapat menghimpun berbagai masalah yang dirasakan oleh masyarakat dengan tujuan % +. ). masyarakat dalam masyarakat pelaksanaan program pembangunan. Ada beberapa strategi pendekatan yang diambil, antara lain % A. Sosial Kemasyarakatan "endekatan secara persuasif merupakan strategi pendekatan ke masyarakat yang paling mudah dilakukan bagi seseorang maupun seseorang kelompok untuk mendapatkan informasi-informasi penting tentang daerah atau lingkungan yang baru dimasuki, serta untuk mendapatkan dukungan dari masyarakat daerah tersebut. Strategi pendekatan ini kami melakukan dialog secara langsung dengan tokoh masyarakat, tokoh agama, dan aparat desa serta masyarakat Desa Sabang pada umumnya . Koordinasi dengan Aparat Desa Strategi pendekatan ini kami lakukan untuk mendapatkan dukungan serta garis komando ke masyarakat desa tentang pelaksanaan program kerja KKN angkatan ke--. (ntad. F. Selalu berusaha melakukan pendekatan dengan masyarakat pada saat pelaksanaan program kerja dengan melibatkan dan hadir pada saat pelaksanaan setiap program kerja. "endekatan emosional juga dibangun di segala arah baik tokoh pemuda, toko agama, tokoh adat, dan pemerintah desa. 0ni kemudian digunakan agar pelaksanaan program dapat berjalan lancar dan partisipasi masyarakat dalam melakukan kegiatan yang di programkan $ahasiswa KKN mampu dilaksanakan secara swadaya oleh masyarakat. Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 21 $enjadikan masyarakat sebagai subyek, bukan obyek pembangunanE "engembangan kemampuan sebagai pemikir, perencanaan, warga

Selain itu pendekatan dibidang Agama juga dibangun melalui kegiatankegiatan kerohanian baik mengajar mengaji, khutbah dan silahturahmi bersama masyarakat yang rata-rata penduduk Desa Sabang mayoritas Agama 0slam. "endekatan kepada !okoh Adat melalui partisipasi dalam acara-acara desa baik dalam pesta kawin maupun kedukaan. "endekatan kepada tokoh pemuda juga menjadi penyokong hubungan emosional, baik itu lewat kegiatan olahraga dan tidak lupa pula pendekatan dengan pemerintah desa yang menjadi salah satu pendukung jalannya program yang telah direncanakan. Dari empat pendekatan yang dilakukan tersebut semuanya tidak terlepas dari teori pembacaan klas-klas dimasyarakat yang digunakan menjadi pisau analisis sosial berdasarkan kondisi kongkrit yang dialami oleh masyarakat Desa Sabang.

%.2. -a&$or P!n)u&ung )an P!ngham'a$ A. -a&$or P!n)u&ung Dalam pelaksanaan program $ahasiswa Kuliah Kerja Nyata "rofesi !ematik "osdaya Angkatan -. Semester 9enap !ahun Akademik )*++,)*+) (ni#ersitas !adulako, faktor pendukung dalam pelaksanaan program tersebut dapat dibagi menjadi dua bagian meliputi faktor internal dan eskternal yaitu % +. 6aktor 0nternal 6aktor 0nternal yaitu factor kekompakan yang ada didalam kelompok $ahasiswa KKN yang meliputi Koordinator Desa, Sekertaris, bendahara dan anggota yang kemudian merumuskan pembagian kerja yang proporsional bagi anggota maupun kelompok dan menentukan sasaransasaran kelompok yang kemudian didekati. 6aktor ini menjadi sangat penting karena tanpa kekompakkan kelompok dalam bekerja dan berkoordinasi maka program kerja akan berjalan stagnan, begitupun sebaliknya kekompakkan kelompok menjadi kunci Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 22

utama dalam pembagian kerja dan dalam menjalankan program demi tercapainya tujuan program. ). 6aktor 7skternal 6aktor 7ksternal yaitu faktor diluar yang meliputi masyarakat, pemerintah desa, toko adat, toko pemuda, dan toko agama, faktor pendukung ini penting digalang demi kelancaran pelaksanaan program mahasiswa KKN. Dalam pelaksanaannya faktor pendukung ini selalu menjadi unjung tombak sasaran program dari mahasiswa KKN dimana mereka menjadi pelaksana langsung dari kegiatan yang dirumuskan dalam lokakarya desa dan disepakati bersama oleh masyarakat. Kunci utama faktor pendukung eksternal yaitu pendekatan hubungan emosional yang digunakan mahasiswa selama waktu KKN, sehingga dalam kerja-kerja pelaksanaan program mereka dengan sepenuh hati dan suka rela membantu mahasiswa KKN dalam melaksanakan program kerja. Adapun yang menjadi factor pendukung yaitu % +. Adanya penghargaan yang sangat baik kepada tim KKN (N!AD "rofesi 0ntegral angkatan -. baik dari masyarakat maupun pemerintah desa sehingga memudahkan dalam pelaksanaan program kerja ). "endanaan kegiatan warga masyarakat .. Adanya kerja sama yang baik antara aparat Desa "ani2i dengan tim KKN "rofesi 0ntegral angkatan -. <. 3ubungan Kaum pemuda Desa "ani2i yang sangat akrab dengan tim KKN (N!AD "rofesi 0ntegral angkatan -. =. Adanya antusias masyarakat terhadap kemajuan serta semuanya bersumber dari kerelaan

perubahan yang lebih baik.

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 23

A. -a&$or P!ngham'a$ Dalam pelaksanaan program faktor penghambat juga menjadi alasan utama dalam tertundanya pelaksanaan program mahasiswa KKN dimana faktor tersebut selalu ditemukan dalam dinamika perjalanan atau pelaksanaan program, kami juga membagi faktor penghambat menjadi dua yaitu faktor internal dan faktor eksternal % +. 6aktor 0nternal. Dalam pelaksanaan program faktor internal menjadi faktor utama jalan atau tidaknya program, dimana faktor internal ini meliputi persoalan indi#idu-indi#idu yang tidak mampu dinetralisir dalam kelompok dan subjektifitas antara sesama anggota maupun ketua kelompok, persoalanpersoalan tersebut meliputi% a. $ementingkan diri sendiri 'egois& $ementingkan diri sendiri atau sifat egoisme didalam kelompok maupun indi#idu seringkali ditemukan dalam pelaksanaan program maupun kerja-kerja yang tidak terkait program, misalnya memasak,dan membersihkan posko. b. 6inansial Salah satu faktor utama terkait financial juga menimbulkan perpecahan antara anggota kelompok dimana ada yang sekikir atau "aipulu sehingga ini juga mempengaruhi keadaan kas kelompok ). 6aktor 7ksternal $asalah ekstrenal atau faktor diluar anggota kelompok juga menjadi salah satu penghambat jalannya program kelompok dimana banyak halhal yang kemudian substansinya berada diluar program kerja, misalnya banyak usulan masyarakat yang tidak masuk di dalam program yang kemudian harus direspon secara cepat dan ada juga masyarakat yang hanya mengetes pengetahuan mahasiswa, seperti bertanya-tanya terkait seputar profesi dan menjatuhkan dengan bercerita dibelakang dengan masayarakat lain. Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 24

Adapun poin penting yang menjadi factor penghambat pelaksanaan program kerja KKN yaitu % +. 8atar belakang pendidikan warga masyarakat yang masih kurang, dan karakter yang keras yang dimiliki warga sehingga dibutuhkan kehati-hatian ekstra dalam membangun komunikasi dengan warga masyarakat. ). Keadaan cuaca ' musim hujan & yang kurang mendukung .. Kesibukkan para petani. <. $asalah yang belum dikuasai secara teori maupun praktik =. Kegiatan lomba desa, pelaksanaan program kerja harus selaras dengan kegiatan lomba desa sehingga program kerja juga lebih terfokus pada kegiatan yang menunjang lomba desa tersebut sedangkan program kerja yang lain terpaksa harus tertunda. warga masyarakat yang tidak bisa ditunda.

"elaksanaan program kerja bertepatan dengan waktu tanam

%.%. Has"l 0ang D" 5apa" Adapun hasil yang telah dicapai selama pelaksanaan KKN sesuai program yang telah direncanakan bersama masyarakat adalah sebagai berikut % Ta'!l %.%.1. Ta'!l Program K!r*a Mahas"s4a KKN D!sa +a'ang 3asil 1ang Dicapai +**D +**D +**D +**D +**D

No "rogram + 5bser#asi ) "rogram "rofesi 0ntegral

idang "endidikan Kesehatan 7konomi

Kegiatan "elatihan Komputer "enyuluhan bahaya narkoba dan miras "enyuluhan tata cara memberantas 3ama Keterampilan pembuatan sapu ijuk

!arget < hari +* kali + Kali + Kali + Kali

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 25

8ingkungan 3idup Sosbudag !eknologi !epat 9una

Kerja akti Sosialisasi !upoksi Aparat Desa "embuatan 6ilterisasi Air Sederhana "embuatan "apan "engenal Desa "embenahan Administrasi Desa Domino, :oli all, dan Sepak ola

+* kali + kali ) (nit +* (nit ) Kali + Kali +**D +**D

6isik . 7kstra 8omba G pertandingan

%.%.2 ('s!r6as" 5bser#asi adalah salah satu kegiatan sur#ei atau peninjauan langsung ke lapangan untuk mengetahui kondisi dan situasi serta dapat mengumpulkan data-data yang diperlukan dalam melakukan suatu kegiatan. 8okasi iaya Sumber Dana Cealisasi % Dusun 0 ,00, 000, dan 0: % Cp. +=*.*** % $ahasiswa % +** D

2.%.% Program Pro !s" In$!gral "rogram kerja profesi integral meliputi kegiatan-kegiatan mahasiswa yang berkaitan dengan disiplin ilmu yang dimiliki masing-masing yang meliputi % a. "endidikan "enddidikan yang dimaksud yaitu memberikan bimbingan latihan pengoperasian komputer dengan tujuan untuk $eningkatkan pengetahuan dan minat belajar komputer bagi masyarakat di Desa "ani2i khususnya di dusun 0, 00, 000 dan 0: Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala H a l a m a n | 26

8okasi iaya Sumber Dana Cealisasi

% Dusun 0 "ani2i %% %

b. Kesehatan Kesehatan yang dimaksud dalam hal ini terkait dengan peningkatan pemahaman terhadap bahaya narkoba dan miras yang diprogramkan dalam wujud penyuluhan bahaya dan dampak narkoba dan miras bagi kesehatan 8okasi iaya Sumber Dana Cealisasi % Dusun 0 "ani2i % Cp. +**.*** % $ahasiswa % +** D

c.7konomi Dalam program di bidang ekonomi terdiri dari dua kegiatan yaitu +. Keterampilan pembuatan sapu ijuk 8okasi iaya Sumber Dana % Di Dusun 0: "royek % Cp. +**.*** % $ahasiswa G Swadaya $asyarakat

). "enyuluhan tata cara pemberantasan hama pertanian 8okasi % Dusun 00 Aluma

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 27

iaya Sumber Dana

% Cp. +)*.*** % $ahasiswa

d. 8ingkungan 3idup 8ingkungan 3idup yang dimaksud dalam hal ini terkait dengan kebersihan dan kerapian lingkungan sekitar yang diprogramkan dalam wujud kerja bakti dengan tujuan (ntuk mewujudkan lingkungan yang bersih dan tertata rapi 8okasi iaya Sumber Dana % Di Dusun 0, 00, 000 dan 0: Desa "ani2i % Cp. =**.*** % Swadaya $asyarakat

e. Sosial udaya dan Agama "rogram Sosial dan udaya $eliputi % Sosial budaya yang dimaksud dalam hal ini terkait dengan peningkatan pemahaman aparat desa terhadap tugas poko dan fungsinya yang diprogramkan dalam wujud Sosialisasi tugas pokok dan fungsi aparat desa 8okasi iaya Sumber Dana % Di Dusun 000 8ombonang % Cp. )=*.*** % $ahasiswa

f. !eknologi !epat 9una !eknologi tepat guna yaitu pembuata filterisasi air sederhana 8okasi % Di Dusun 0,00, 000 dan 0:

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 28

iaya Sumber Dana 2.%./ Program E&s$ra

% Cp. =*.*** % Swadaya $asyarakat

"rogram kerja 7kstra dimaksudkan agar mahasiswa berbaur dengan masyarakat dan menunjang kegiatan lomba di Desa "ani2i kegiatan ekstra meliputi % a. "rogram 6isik yaitu "embuatan papan pengenal desa 8okasi iaya Sumber Dana % Di Dusun 0, 00, 000 dan 0: Desa "ani2i % Cp. )**.*** % $ahasiswa G Swadaya $asyarakat

b. "embenahan Administrasi Desa 8okasi iaya Sumber Dana % Di Dusun 000 8ombonang % Cp. +**.*** % "emerintah Desa

c. 8omba dan pertandingan Domino, :oli all, dan Sepak !akraw 8okasi iaya Sumber Dana % Dusun 00 G 000 % Cp. +..**.*** % $ahasiswa

Ta'!l %./.1 R!&ap"$ulas" p!nggunaan )ana p!n.!l!nggaraan program N( + ) . 5bser#asi "elatihan Komputer "enyuluhan narkoba dan miras ,ENI+ KEGIATAN ,UMLAH Cp. +=*.*** Cp. +**.*** H a l a m a n | 29

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

< = > ? A +* +<

Keterampilan pembuatan sapu ijuk "enyuluhan tata cara pemberantasan hama pertanian Kerja akti Sosialisasi !("5KS0 aparat Desa "embuatan 6ilterisasi Air Sederhana "embuatan "apan "engenal desa "embenahan Administrasi Desa 8omba dan pertandingan Fatur, Domino, :oli all, dan Sepak ola To$al

Cp. +**.*** Cp. +)*.*** Cp. =**.*** Cp. )=*.*** Cp. =*.*** Cp. )**.*** Cp. +**.*** Cp.+..**.*** Rp. 2.789.999

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 30

BAB I: PENUTUP /.1. K!s"mpulan erdasarkan hasil pelaksanaan program kegiatan Kuliah Kerja Nyata "rofesi 0ntegral !ematik "osdaya angkatan -. semester 9enap tahun )*++ , )*+) di Desa "ani2i Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala selama kurun waktu ) bulan sejak tiba di lokasi tanggal )* 6ebruari )* April, kami dapat menyimpulkan beberapa hal yang berkaitan dengan hal tersebut di atas diantaranya % a. menumbuhkan khususnya. b. KKN merupakan wadah untuk mendidik mahasiswa bekerja sama secara organisasi untuk menghadapi hambatan dan tantangan yang didapatkan selama mengikuti KKN. c. Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala "endekatan sosial masyarakat sangat diperlukan didalam pelaksanaan program kerja KKN, hal ini sangat penting, H a l a m a n | 31 moti#asi !ingkat keberhasilan program kerja di lokasi KKN sangat di tentukan oleh kemampuan adaptasi dan teknik masyarakat agar berperan serta dalam pembangunan masyarakat umum dan pelaksanaan program kerja KKN

karena dengan metode ini kita dapat memasuki kehidupan mereka dan hal ini merupakan yang sangat awal dalam proses berkomunikasi. d. KKN merupakan wadah untuk menumbuhkan rasa solidaritas dan menumbuh kembangkan kebersamaan dalam menghadapi tugas sesuai dengan kemampuan masing-masing. e. KKN merupakan bentuk pendidikan dengan cara memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup di tengah masyarakat di luar kampus dan secara langsung diharapkan dapat mengidentifikasi serta menangani masalah-masalah yang ada di lingkungan 8uar. f. "ada saat pelaksanaan kegiatan program kerja masih banyak hambatan dan kendala, diantaranya fasilitas "edesaan yang kurang memadai dan masih adanya sebagian masyarakat yang kurang terlibat dalam setiap pelaksanaan program kerja.

/.2

+aran T"n)a& Sebagai bahan rekomendasi dari kami kelompok KKN "rofesi 0ntegral !ematik "osdaya kepada aparat pemerintah kecamatan Damsol khususnya aparat Desa Sabang, berdasarkan potensi yang ada dengan berbagai permasalahannya maka kami memberikan saran % +. "erlunya penanganan serius oleh pemerintah setempat terhadap kemajuan pendidikan sekolah terutama bagi anakanak yang orang tuanya tidak mampu secara materi. ). .. 8ebih meningkatkan kepedulian , masyarakat terhadap lingkungan hidupnya. "erlunya peningkatatan pengembangan Sumberdaya $anusia yang pada saat ini mulai mengarah pada proses degradasi sebagai dampak dari globalisasi dan kemajuan ilmu pengetahuan serta desakan kebutuhan dan ekonomi. <. "erlunya adanya "elayanan Kesehatan 1ang dapat di tempuh dalam waktu yang singkat.

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 32

=. -.

"erlunya

adanya

"elatihan,praktek kepada

tentang pihak

"entingnya "enerapan !eknologi !epat 9una di "edesaan. $emberikan Cekomendasi (ni#ersitas, dan "emerintah Kabupaten Donggala untuk segera mengganti nama Kecamatan Damsol $enjadi Kecamatan Dampelas.

8A$"0CAN-8A$"0CAN%

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 33

Posko Panii, Kecamatan Damsol Kabupaten Donggala

H a l a m a n | 34

Anda mungkin juga menyukai