Anda di halaman 1dari 1

BENDA ELASTIK Benda dikatakan bersifat elastic apabila benda tersebut dapat kembali ke bentuk semula, ketika gaya

a yang bekerja pada benda tersebut ditiadakan. Salah satu contoh benda elastic adalah karet gelang, bila karet gelang di beri gaya pada ujung ujungnya maka karet gelang itu akan memanjang dan apabila gaya tersebut dihilangkan maka karet gelang tersebut akan kembali ke panjang semula. Bila karet gelang diberi gaya yang amat besar, apa yang akan terjadi ??? ( Lihat gambar di buku paket halaman 5 gambar . ! "ambar tersebut memperlihatkan salah satu ujung pegas yang digantung pada statif dan ujung yang lain digantungi beban dengan berat #. $egas tersebut akan mengalami pertambahan panjang ( %L & x !. 'emudian beban yang digantungkan pada pegas di ubah ubah beratnya. 'emudian dicatat pertambahan panjangnya. Lihat gambar .( halaman 5 'et ) penambahan panjang pegas (x! sebanding dengan penambahan gaya yang diberikan kepada pegas ( semakin besar gaya yang diberikan maka pegasnya akan semakin panjang!. "rafik berupa garis lurus berarti pegas berada pada daerah linier. *itik + adalah batas linier. ,ika gaya yang bekerja melebihi batas linier maka penambahan panjang pegas tidak lagi sebanding dengan penmbahan gaya. "aris +B yang berupa garis lengkung yang berarti pegas keadaan tak linier. *itik B adalah batas elastisitas, jika gaya yang bekerja melampaui batas elastisitas maka pegas akan putus.

Anda mungkin juga menyukai