Anda di halaman 1dari 3

Andy Junianto Sidabutar / 120405034 Laboratorium Kimia Analisa

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

5.1 Hasil Percobaan

2,5 cm Gambar 5.1 Hasil Percobaan Panjang pelarut : 2,5 cm Jarak yang di tempuh larutan : 5 cm Panjang titik komponen : I. : 2,3 cm II. : 1,6 cm III. : 3,4 cm Panjang rata-rata komponen = Rf = =
Jarak yang ditempuh oleh komponen Jarak yang ditempuh oleh pelarut

2,43 cm 5 cm

Rf = 0,48 5.2 Pembahasan Pada praktikum kali ini yaitu praktikum mengenai kromatografi kertas. Kromatografi ini termasuk salah satu analisis pemisahan, yang tujuannya untuk memisahkan berbagai komponen yang ada dalam suatu sampel. Dengan prinsipnya, memisahkan komponen-komponen atas perbedaan adsorpsi atau partisi oleh fasa diam yang berupa kertas di bawah gerakan fasa gerak yaitu campuran pelarut organik (Rusmana, 2011).

16

Andy Junianto Sidabutar / 120405034 Laboratorium Kimia Analisa

17

Prinsip dari percobaan kromatografi adalah pemisahan campuran yang didasarkan atas perbedaan distribusi dari komponen campuran antara dua fase, yaitu fase diam dan fase gerak. Karena perbadaan sifat kepolaran antara fase gerak dengan noda cuplikan yang akan dipisahkan. Tahap awal yang harus dilakukan adalah menyiapkan kertas saring dengan ukuran 8 cm x 6 cm. Membuat jarak 2,5 cm dari ujung kertas lalu tarik garis horizontal. Lalu membuat titik-titik dengan jarak 1,5 cm. Tempat mentotolkan sampel. Tahap kedua yang harus dilakukan dalam percobaan kromatografi kertas yaitu, menyiapkan larutan sampel, larutan pengembang dan larutan utnuk penguapan. Larutan sampel pada percobaan ini adalah NiCl2, sampel ditimbang 25 mg/ml sebanyak 10 ml. Lalu membuat larutan pengembang (Aseton : HCl : Air = 80 ml : 10 ml : 10 ml). Masukkan kedalam beaker glass dan tutup dengan aluminium foil. Biarkan hingga jenuh. Tahap berikutnya membuat larutan untuk penguapan setelah proses elusi selesai, pencampuran HCl + Fe2S H2S + FeCl. Tahap ketiga yaitu menotolkan sampel diatas kertas saring. Lalu masukkan kertas saring kedalam beaker glass yang berisi larutan pengembang. Amatilah apa yang terjadi. Apabila sampel meresap dan naik keatas, berarti percobaan berhasil. Kalau tidak ulangi lagi dalam menotolkan sampel. Tahap keempat yaitu mengeringkan kertas saring lalu letak diatas larutan yang berisi H2S. Akan diperoleh noda-noda hitam. Dan tahap terakhir menghitung harga Rf. Dari percobaan yang dilakukan, harga Rf yang diperoleh sebesar 0,48. Dalam percobaan ini kertas saring sangat berpengaruh dengan data dan hasil yang didapat, karena kertas saring memiliki bayak ragamnya, sehingga beda kertas akan berbeda serapan dari kertas. Hal ini disebabkan ukuran poripori kertas yang berbeda. Selain itu juga ditentukan dari pekat atau tidaknya larutan sampel agar nantinya hasil terlihat jelas pada kertas saring. Harga Rf dari kromatografi kertas ini cukup tinggi, salah satu penyebabnya adalah dalam penggunaan fasa gerak, molekul-molekul polar akan memiliki atraksi yang tinggi untuk molekul-molekul air dan kurang untuk

Andy Junianto Sidabutar / 120405034 Laboratorium Kimia Analisa

18

pelarut yang non polar. Molekul-molekul polar dalam campuran sampel memiliki sedikit atraksi antara molekul-molekul air dan molekul-molekul yang melekat pada selulosa, karena akan menghabiskan banyak waktunya untuk larut dalam pelarut yang bergerak. Molekul-molekul seperti ini akan bergerak sepanjang kertas diangkut oleh pelarut. Hal inilah yang menyebabkan nilai Rf menjadi tinggi (Rusmana, 2011).

Anda mungkin juga menyukai

  • Rusman A
    Rusman A
    Dokumen7 halaman
    Rusman A
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Lampiran A Kroma
    Lampiran A Kroma
    Dokumen1 halaman
    Lampiran A Kroma
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Raharjo, Purnama V
    Raharjo, Purnama V
    Dokumen13 halaman
    Raharjo, Purnama V
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • No.3 Pramono 2 Kolom
    No.3 Pramono 2 Kolom
    Dokumen6 halaman
    No.3 Pramono 2 Kolom
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Lembar Data Benar
    Lembar Data Benar
    Dokumen1 halaman
    Lembar Data Benar
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Lembar Pengesahan Asisten Dan Dosen
    Lembar Pengesahan Asisten Dan Dosen
    Dokumen3 halaman
    Lembar Pengesahan Asisten Dan Dosen
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Lembar Penugasan
    Lembar Penugasan
    Dokumen2 halaman
    Lembar Penugasan
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Lampiran A Kroma Trio
    Lampiran A Kroma Trio
    Dokumen1 halaman
    Lampiran A Kroma Trio
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka Pudan
    Daftar Pustaka Pudan
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka Pudan
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar Kroma
    Kata Pengantar Kroma
    Dokumen1 halaman
    Kata Pengantar Kroma
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Kitinase Gi
    Kitinase Gi
    Dokumen9 halaman
    Kitinase Gi
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • KP, DI, DG New
    KP, DI, DG New
    Dokumen3 halaman
    KP, DI, DG New
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka (3) Trio
    Daftar Pustaka (3) Trio
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka (3) Trio
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Bab Vi
    Bab Vi
    Dokumen1 halaman
    Bab Vi
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB VI LD Trio
    BAB VI LD Trio
    Dokumen1 halaman
    BAB VI LD Trio
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Chapter I
    Chapter I
    Dokumen3 halaman
    Chapter I
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Cover Aplikasi
    Cover Aplikasi
    Dokumen4 halaman
    Cover Aplikasi
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Jelly
    Jelly
    Dokumen14 halaman
    Jelly
    Ocy Ryu Chan
    Belum ada peringkat
  • Bab VI Pudan
    Bab VI Pudan
    Dokumen1 halaman
    Bab VI Pudan
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB V LD Triooooooooooooooo
    BAB V LD Triooooooooooooooo
    Dokumen2 halaman
    BAB V LD Triooooooooooooooo
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB VI LD Trio
    BAB VI LD Trio
    Dokumen1 halaman
    BAB VI LD Trio
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen3 halaman
    Bab V
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen3 halaman
    Bab Iv
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen4 halaman
    Bab Iii
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB V LD Trio
    BAB V LD Trio
    Dokumen2 halaman
    BAB V LD Trio
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB IV LD (1) Trioooooo
    BAB IV LD (1) Trioooooo
    Dokumen3 halaman
    BAB IV LD (1) Trioooooo
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • Bab III Pudan
    Bab III Pudan
    Dokumen5 halaman
    Bab III Pudan
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat
  • BAB II Dari Jooo
    BAB II Dari Jooo
    Dokumen6 halaman
    BAB II Dari Jooo
    Andy Sidabutar
    Belum ada peringkat