Anda di halaman 1dari 4

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

Mata Kuliah Kode Mata Kuliah / SKS Deskripsi Mata Kuliah : Analisa Struktur dengan Metode Matriks : 010-052214 / 4 sks : Mata kuliah akan memberikan pengetahuan tentang cara melakukan analisa struktur memakai alat bantu matriks, materi yang diberikan dimulai dari Aljabar Matriks, Pengantar Analisis Struktur Matriks, Formulasi analisa struktur dengan metode matriks, serta beberapa Aplikasi pada Struktur diantaranya Struktur Rangka Batang Bidang, Stuktur Balok, Struktur Portal (frame) Bidang, Struktur Rangka Ruang dan Struktur Grid. Selain itu pada kelas responsif juga diberikan modul pelatihan tentang cara mengoperasikan software STAAD-Pro sebagai alat bantu komputer didalam melakukan berbagai analisa struktur. : Mahasiswa mampu menghitung dan melakukan analisa struktur dengan metode matriks kekakuan langsung serta dengan berbantuan program komputer. Estimasi Waktu 1 Mahasiswa mampu : 1. Menggunakan matriks sebagai alat bantu untuk perhitungan statika struktur 2. Mengetahui jenis dan operasi dalam matriks Matriks dan Aljabar Matriks 1. Jenis dan type Matriks 2. Operasi Matriks ; penjumlahan matriks perkalian matriks, invers matriks, transporse matriks, determinan matriks 1. Elemen dan nodal pada struktur dua dan tiga dimensi 2. Sistem koordinat lokal dan global 3. Derajat kebebasan pada nodal (DOF) 100 menit X Kedalaman hasil belajar Pustaka 2 X 3 4 5 6 [1] hal 668-685 [6] hal 15-26

Tujuan Instruksional Umum Tatap muka 1

Tujuan Instruksional Khusus

Pokok Bahasan

Sub-Pokok Bahasan

Mahasiswa mampu : 1. Memahami bagian-bagian struktur ; elemen dan nodal. 2. Menentukan system koordinat system pada elemen dan system koordinat global pada struktur. 3. Menentukan derajat kebebasan pada setiap nodal bebas dan nodal terkekang.

Dasar-dasar Analisa Struktur dengan Matriks

100 menit

[2] hal 3-47 [3] hal 1-30

Tatap muka 3

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa mampu merumuskan persamaan didalam analisa struktur dengan menggunakan metode matriks.

Pokok Bahasan Formulasi Analisa Struktur dengan metode matriks

Sub-Pokok Bahasan 1. Hubungan gaya dan displacemen pada elemen 2. Prinsip Kekakuan dan Fleksibilitas 3. Metode kekakuan dan metode fleksibilitas 4. Metode Kekakuan Langsung 5. Ekivalen joint load 1. Matriks kekakuan lokal dan global pada elemen. 2. Matriks transformasi pada elemen rangka bidang 3. Matriks displacemen dan reaksi pada struktur rangka bidang. 4. Gaya-gaya dalam pada elemen rangka bidang 1. Matriks kekakuan lokal dan global pada elemen balok. 2. Efek gaya aksial pada balok 3. Pengaruh perletakan sendi pada balok 4. Gaya-gaya dalam pada elemen balok

Estimasi Waktu 100 menit

Kedalaman hasil belajar Pustaka 1 X 2 X 3 X 4 5 6 [2] hal 96-140 [3] hal 26-150

4/5

Mahasiswa mampu menganalisa dan menghitung struktur rangka bidang dengan metode matriks dan melakukan perhitungan dengan bantuan program komputer (STAAD-Pro)

Aplikasi pada Struktur Rangka Bidang

200 menit

[2] hal 118-140 [3] hal 177-192 dan hal 328-330 [5]

6/7

Mahasiswa mampu menganalisa dan menghitung struktur balok dengan metode matriks dan melakukan perhitungan dengan bantuan program komputer (STAAD-Pro)

Aplikasi pada Struktur Balok

200 menit

[3] hal 163-172 [5]

Mid Term (UTS)

Tatap muka 9/10 /11

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa mampu menganalisa dan menghitung struktur portal bidang dengan metode matriks dan melakukan perhitungan dengan bantuan program komputer (STAAD-Pro)

Pokok Bahasan Aplikasi pada Struktur Portal Bidang

Sub-Pokok Bahasan

Estimasi Waktu

Kedalaman hasil belajar Pustaka 1 X 2 X 3 X 4 X 5 6 [2] hal 88-117 [3] p199-206 [5]

12/13 Mahasiswa mampu menganalisa dan menghitung /14 struktur rangka ruang dengan metode matriks dan melakukan perhitungan dengan bantuan program komputer (STAAD-Pro)

Aplikasi pada Struktur Rangka Ruang

15/16 Mahasiswa mampu menganalisa dan menghitung struktur grid dengan metode matriks dan melakukan perhitungan dengan bantuan program komputer (STAAD-Pro)

Aplikasi pada Struktur Grid

1. Matriks kekakuan lokal dan 300 menit global pada elemen. 2. Matriks transformasi pada elemen portal bidang 3. Pengaruh perletakan sendi pada portal 4. Matriks displacemen dan reaksi pada portal bidang. 5. Gaya-gaya dalam pada elemen rangka bidang 1. Sistem koordinat pada struktur 300 menit 2. Transformasi koordinat pada elemen. 3. Matriks kekakuan lokal pada elemen 4. Matriks perpindahan dan matriks gaya 1. Matriks kekakuan lokal pada 200 menit elemen. 2. Matriks kekakuan global pada struktur 3. Matriks perpindahan dan matriks gaya

[2] hal 88-117 [3] p199-206 [5]

[2] hal 204-213 [4] [5]

Keterangan : Kedalam hasil belajar 1 = mengetahui, 2 = memahami, 3 = menerapkan , 4 = analisa, 5 = sintesis, 6 = evaluasi PUSTAKA [1] [2] [3] [4] [5] [6] Ghali, A dan Neville, A.M., Analisa Struktur, Gabungan Metode Klasik dan Matriks, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1986. Supartono, F.X dan Teddy Boen, Analisa Struktur Dengan Metode Matriks, cetakan ketiga, UI Press, Jakarta, 1984 Weaver, W dan Gere, J.M., Analisa Matriks untuk Struktur Rangka, edisi kedua, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1989 Puspantoro., B, Analisa Struktur Grid, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta, 1990. Anonim, Modul Pelatihan Analisa Struktur dan Desain dengan STAAD-Pro 2004, EDP Media, Jakarta Wang, C.K, Pengantar Analisa Struktur Dengan Cara Matriks, edisi terjemahan, Penerbit Erlangga, 1983

Tim Teaching Mata Kuliah 1. Ir. Erwin Rommel, MT (Penanggung Jawab) 2. Zamzami Septiropa, ST (Anggota)

Tanda Tangan 1. ................................. 2. .................................

Anda mungkin juga menyukai