Anda di halaman 1dari 6

Vignette 1

1. Keratin 19 termasuk filamen intermediet. Fungsinya yaitu : a. Bertanggung jawab atas integritas struktural sel epitel. b. Sebagai biochemical marker untuk sel induk.

2. Keratin 19 dapat digunakan sebagai biomarker untuk metastasis pada kanker payudara karena memiliki sensitifitas yang tinggi dan berkolerasi kuat dengan metode konvensional pemeriksaan Sentinel Lymph Node (SLN)

Vignette 2
1. GFAP termasuk filamen intermediet. Fungsinya, yaitu : a. Terlibat dalam mengendalikan bentuk/struktur, gerakan, dan fungsi sel astroglial. b. Berperan dalam interaksi astrosit-neuron serta komunikasi antar sel.

2. Logika peningkatan ekspresi GFAP dalam astrocytoma, hilangnya ekspresi GFAP sebagai penanda utama sel astroglial sering terlihat di high-grade astrocytomas yang bukan merupakan langkah dalam perkembangan tumor, begitu pula sebaliknya.

Anda mungkin juga menyukai