Anda di halaman 1dari 317

PROGRAM PENGEMBANGAN KECAMATAN

(PPK)
Tahun Anggaran 1998/1999

PETUNJUK TEKNIS

PEMBANGUNAN dan PEMELIHARAAN


JALAN dan JEMBATAN
(Sesuai dengan Petunjuk Teknis dari P3DT)

Oktober 1998

Proyek Pembangunan Prasarana Pendukung


Desa Tertinggal (P3DT)

DAFTAR ISI PETUNJUK TEKNIS PEMBANGUNAN DAN


PENGELOLAAN JALAN DAN JEMBATAN
Halaman

I.

JALAN DESA
A. STANDAR TEKNIS JALAN DESA .............................................. 3
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.

B.

Pertimbangan Drainase .................................................................... 4


Geometri Jalan .................................................................................. 5
Tempat Persimpangan ...................................................................... 6
Tanjakan Jalan .................................................................................. 7
Tikungan pada Tanjakan Curam ...................................................... 8
Bentuk Badan Jalan........................................................................... 9
Bentuk Badan Jalan di Daerah Curam ............................................. 10
Permukaan Jalan ............................................................................... 11
Bahu Jalan ........................................................................................ 12
Pemadatan Tanah ............................................................................. 13
Perlindungan Tebing ........................................................................ 14
Saluran Pinggir Jalan ........................................................................ 16
Gorong-gorong ................................................................................. 17
Pembuangan dari Saluran dan Gorong-gorong ................................ 23
Drainase Air Tanah .......................................................................... 24
Perlakuan Vegetatif .......................................................................... 26
Permukaan Jalan di Daerah Tanjakan .............................................. 32
Stabilisasi dengan ............................................................................. 37
Pembangunan Jalan di Daerah Rawa ............................................... 38

SURVEI TEKNIS ................................................................................. 39

C. DESAIN, PERHITUNGAN BIAYA, DAN GAMBAR ............ 43


Gambar Disain .............................................................................................. 43
Volume dan Standar Produktivitas ............................................................... 43
Penyusutan Material ..................................................................................... 48
Volume dan Tenaga untuk Gorong-gorong Standar .................................... 49
Rencana Anggaran Biaya ............................................................................. 49

D. TEKNIK PELAKSANAAN ............................................................... 51


Penentuan As Jalan ....................................................................................... 51
Pembersihan Lapangan ................................................................................ 51
Pekerjaan Galian .......................................................................................... 52
Pekerjaan Timbunan ..................................................................................... 52
Pekerjaan Penyiapan Subgrade .................................................................... 55

B. DRAINASE ............................................................................................. 103


Saluran Tanah yang Terbuka ....................................................................... 103
Saluran Diperkeras ....................................................................................... 103
Gorong-gorong Pipa Beton .......................................................................... 104

C. PEKERJAAN TANAH ...................................................................... 107


Galian Tanah ................................................................................................ 107
Urugan .......................................................................................................... 109
Penyiapan Badan Jalan ................................................................................. 111
Stabilisasi Tanah dengan Cerucuk ............................................................... 112

D. PERKERASAN JALAN .................................................................... 115


Umum ........................................................................................................... 115
Persyaratan Material ..................................................................................... 115
Pelaksanaan .................................................................................................. 116

E.

STRUKTUR ........................................................................................... 121


Beton ............................................................................................................ 121
Pembesian ..................................................................................................... 135
Siar (Adonan) Semen ................................................................................... 137
Pasangan Batu .............................................................................................. 139
Pasangan Batu Kosong atau Bronjong ......................................................... 143
Tiang Turap Kayu ........................................................................................ 145

F.

JEMBATAN KAYU DAN JEMBATAN GANTUNG ......... 147


Jembatan Kayu ............................................................................................. 147
Jembatan Gantung ........................................................................................ 151

IV.

PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN


A. KEGIATAN PEMELIHAAN .......................................................... 163
B.

SISTEM PEMELIHARAAN JALAN DESA ........................... 165


Survei Kebutuhan Pemeliharaan .................................................................. 165
Penentuan Prioritas oleh LKMD .................................................................. 165
Petunjuk Pemeliharan Jalan Desa ................................................................ 166
Latihan Pemeliharaan ................................................................................... 166

C. PEMELIHARAAN JEMBATAN .................................................. 167

I. JALAN DESA
Jalan desa adalah jalan yang dapat dikategorikan sebagai jalan dengan fungsi lokal
di daerah pedesaan. Artinya sebagai penghubung antar desa atau ke lokasi pemasaran, sebagai
penghubung hunian/perumahan, juga sebagai penghubung desa ke pusat kegiatan yang lebih
tinggi tingkatnya (kecamatan).
Jalan desa dibangun atau ditingkatkan untuk membangkitkan manfaat-manfaat untuk
masyarakat pedesaan seperti yang di bawah ini:
x
x
x
x

memperlancar hubungan dan komunikasi dengan tempat lain;


mempermudah pengiriman sarana produksi ke desa;
mempermudah pengiriman hasil produksi ke pasar, baik yang di desa maupun
yang di luar; dan
meningkatkan jasa pelayanan sosial, termasuk kesehatan, pendidikan, dan
penyuluhan.

Untuk pembuatan jalan desa pada program P3DT disarankan peningkatan jalan lama
yang sudah ada. Hal ini untuk menghindari banyaknya volume pekerjaan dan kesulitan
pembebasan tanah. Akan tetapi kadang-kadang tidak dapat dihindarkan untuk membuat jalan
baru atau peningkatan jalan setapak.

Yang perlu diperhatikan dalam pembuatan jalan baru, antara lain:


x
x
x
x
x

trase jalan mudah untuk dibuat


pekerjaan tanahnya relatif cepat dan murah
tidak banyak bangunan tambahan (jembatan, gorong-gorong, dan lain-lain)
pembebasan tanah tidak sulit
tidak akan merusak lingkungan

Yang perlu diperhatikan dalam peningkatan jalan lama, antara lain:


x
x
x
x

memungkinkan untuk pelebaran jalan


geometri jalan harus disesuaikan dengan syarat teknis
tanjakan yang melewati batas hams diubah sesuai syarat teknis
sistem drainase dan pekerjaan tanah tidak akan merusak lingkungan

Pemilihan Teknologi
Pada Petunjuk Pelaksanaan dibahas azas pemilihaan teknologi untuk kegiatan P3DT.
Antara lain, konsultan pendamping dan LKMD harus memperhatikan hal-hal di bawah ini:
(1). Harus menggunakan tenaga kerja setempat dengan jumlah yang banyak.
(2). Harus mengutamakan penggunaan bahan setempat.

(3). Membangun prasarana yang sederhana, supaya dapat dikerjakan oleh


masyarakat setempat tanpa mendatangkan keahlian atau peralatan dari luar.
(4). Membangun prasarana yang bermutu, sesuai dengan spesifikasi dan penjelasan
yang ada di buku Petunjuk Teknis.
(5).

Mencari harga yang relatif murah, agar LKMD dapat membangun prasarana
yang lebih banyak, mengingat kebutuhan prasarana jauh di atas jumlah biaya
yang tersedia.

(6).

LKMD tidak terpaku pada standar yang ada di buku Petunjuk Teknis, yang
disiapkan untuk membantu LKMD dan konsultan. LKMD berhak untuk
memilih teknologi lain (non-standar) apabila masih sesuai dengan kriteria
P3DT, yaitu soal manfaat sosio-ekonomi, kelompok sasaran, ganti rugi,
dampak lingkungan, dan kelayakan teknis clan biaya. LKMD boleh
mengambil teknologi yang sudah terbukti berhasil di tempat lain, walaupun
tidak masuk dalam buku petunjuk.

(7).

Petunjuk Teknis disediakan sebagai pedoman, dan jarang terdapat suatu hal
yang dilarang secara mutlak. Larangan itu khusus masalah yang dianggap
kurang sesuai dengan kriteria, terlalu mewah, atau di luar kemampuan LKMD
untuk dilaksanakan. Contohnya adalah batasan-batasan dalam penggunaan
jembatan beton atau permukaan aspal untuk jalan.

(8). Masukan teknis dapat diterima dari banyak sumber, termasuk konsultan
pendamping, koordinator wilayah, konsultan inti, Pemimpin Proyek atau
stafnya, mandor, atau pun dari luar.

A.

STANDAR TEKNIS JALAN DESA

Standar-standar di bawah ini disusun khusus untuk jalan desa, dengan keadaan tanah,
topografi, dan iklim yang sering menghambat pembuatan jalan yang baik. Standar ini tidak
dimaksud sebagai "peraturan mati", tetapi diharapkan bermanfaat bagi para perancang dan
pengawas. Pengalaman dan penilaian mereka selalu harus diterapkan pada setiap desain yang
dibuatnya, karena setiap jalan mempunyai keadaan yang unik.
Pembangunan jalan di daerah pedesaan, selain perlu memperhatikan aspek teknis konstruksi
jalan, juga perlu mempertimbangkan aspek konservasi tanah mengingat kondisi wilayah
dengan topografi yang sering berbukit dan dengan tanahn yang peka erosi. Pengamaan di
lapangan menunjukkan bahwa tidak sedikit erosi tanah yang berasal dari jalan, khususnya
berupa longsoran dari tampingan dan tebing jalan.
Tujuan pengendalian erosi pada jalan adalah untuk mengamankan jalan dan membangun jalan
yang tidak menjadi sumber erosi. Pengendalian erosi dapat dilakukan secara sipil teknis atau
secara vegetatif, dan masing-masing mempunyai kelebihan. Seorang perencana harus memilih
perlakuan pengendalian erosi dengan pertimbangan konservasi dan biaya yang tidak terbatas
pada waktu penyelesaian konstruksi jalan, tetapi harus dipikirkan sampai masa pemeliharaan.
Kegiatan pengendalian erosi tidak dibatasi pada daerah milik jalan. Perencana wajib
mempertimbangkan akibat konstruksi jalan di luar daerah milik jalan (misalnya, pembuangan
dari saluran merusak lahan produktif) dan boleh merencanakan perlakuan walaupun perlakuan
tersebut agak jauh dari badan jalan (misalnya untuk mengamankan jalan dengan ditanam
pohon-pohon pada mini-catchment yang terletak di atas jalan).
Tingginya curah hujan, lereng-lereng curam dan tanah rapuh menimbulkan banyak kesulitan
dalam perencanaan dan pembangunan jalan berkualitas tinggi, terutama bila dimaksudkan
untuk membangun jalan dengan biaya rendah dan tidak membahayakan lingkungan. Dalam
konteks seperti ini, kita harus menyadari bahwa masalah erosi akan terus muncul walaupun
dapat dikurangi dan diatasi ketika terjadi.
Trase jalan harus dipilih untuk mengurangi masalah lingkungan, misalnya dengan
mengurangi galian dan timbunan bilamana mungkin. Karena tidak mungkin di kawasan
perbukitan untuk menghilangkan masalah dengan pemilihan trase (dengan pemindahan trase
atau mengurangi tanjakan), maka perlu diusahakan teknik-teknik pengendalian erosi termasuk
pembangunan tembok penahan tanah dan bronjong atau penanaman bahan-bahan vegetatif
untuk menstabilkan lereng atau mengurangi erosi percik atau erosi alur kecil.

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34

35

36

37

38

39

40

41

42

43

44

45

46

47

48

49

50

51

52

53

54

55

56

57

58

59

60

61

62

63

65

66

67

69

70

71

72

73

74

75

77

78

79

80

81

82

83

85

86

87

88

89

90

91

92

93

94

95

97

98

99

100

101

102

103

104

105

106

107

108

109

110

111

112

113

114

115

116

117

118

119

120

121

122

123

124

125

126

127

128

129

130

131

132

133

134

135

136

137

138

139

140

141

142

143

144

145

146

147

148

149

150

151

152

153

154

155

156

157

158

159

160

161

162

163

164

165

166

167

168

10

11

-1-

-2-

-3-

-4-

-5-

-6-

-7-

-8-

-9-

- 10 -

- 11 -

- 12 -

- 13 -

- 14 -

- 15 -

- 16 -

- 17 -

- 18 -

- 19 -

- 20 -

- 21 -

- 22 -

- 23 -

- 24 -

- 25 -

- 26 -

Anda mungkin juga menyukai