Anda di halaman 1dari 1

B.

Rumusan Masalah Prevalensi perokok pada remaja mengalami peningkatan dari tahun ke tahun dan mortalitas serta morbiditas yang berkaitan dengan masalah rokok juga terus meningkat. Berbagai penelitian tentang perilaku merokok telah banyak dilakukan untuk mengidentifikasi faktor penyebab terjadinya perilaku merokok. Penelitian tentang perilaku merokok pada siswa remaja laki-laki di SMAN 6 Depok belum pernah dilakukan padahal faktor risiko untuk kelompok ini lebih penting karena banyak faktor yang memungkinkan untuk mereka merokok. Dengan demikian masalah penelitian ini adalah faktor-faktor apa saja yang berhubungan dengan perilaku merokok pada siswa laki-laki di SMAN 6 Depok pada tahun 2013

Anda mungkin juga menyukai