Anda di halaman 1dari 45

OM SWATYASTU

BELAJAR DAN PEMBELAJARAN MADE SILA

EVALUASI PENDIDIKAN
PENGERTIAN PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI
PENGUKURAN : MEMBANDINGKAN SESUATU DENGAN SATU UKURAN TERTENTU ( INDICATOR ) YANG BERSIFAT KUANTITATIF PENILAIAN : MENENTUKAN KUALITAS BERDASARKAN HASIL PENGUKURAN TERTENTU YANG BERSIFAT KUALITATIF. EVALUASI : MENAMBIL KEPUTUSAN BERDASARKAN KEDUA TINDAKAN TADI

PENILAIAN PENDIDIKAN
ADALAH SUATU PROSES SISTEMATIS UNTUK MENENTUKAN TENTANG KEBERHASIKAN BELAJAR SISWA SETELAH IA MENGALAMI PROSES BELAJAR SELAMA KURUN WAKTU TERTENTU . PADA UMUMNYA PROSES KEGIATAN EVALUASI DIMULAI DARI PENGUKURAN YAITU SUATU KEGIATAN MENGKUANTITATIFKAN ATRIBUT YANG ADA UNTUK MEMBEDAKAN ANTARA YANG SATU DENGAN YANG LAIN.

PENG UKUR AN
MEMBERI ANGKA NOMINAL TERTENTU

PENILAIAN/ ASESMEN
MEMBANDINGKAN DENGAN NILAI TERTENTU ( RATARATA KELAS

EVALUASI

PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBERIAN NILAI ATAU KUALITAS SESUATU

NILAI HASIL BELAJAR 7

RATA-RATA 9 BERADA DIBAWAH RATA-RATA

BODOH BELAJAR LEBIH GIAT

UMPAN BALIK
METODE
STRATEGI MODEL PEMBELAJAR AN

KUALITAS PEMBELAJARAN
PROSES PEMBELAJARAN

PENCIPTAAN SUASANA PEMBELAJARAN

PENGUKURAN DAN PENILAIAN BELAJAR

( alternatif I, yang lazim )


KULIAH

PENILAIAN

MAHASISWA BELAJAR TES / UJIAN

HASIL BELAJAR LULUS

?
TIDAK LULUS

PENILAIAN PEND TINGGI


KULIAH DAN TUTORIAL

KOMPETEN

TUJUAN ASSESSMENT
Sebagai umpan balik siswa dalam meningkatkan usaha belajarnya Sebagai umpan balik bagi pengajar akan perkuliahan yang dilakukannya Untuk menjamin akuntabilitas proses pembelajaran Untuk memotivasi siswa Untuk mendiagnosis kekuatan dan kekurangan siswa

SKALA MENGUKURAN

SKALA NOMINAL SEKALA YANG DIPEROLEH DENGAN MENGHITUNG; SKALA ORDINAL SKALA UNTUK ME NENTUKAN TINGKATAN ( RANGKING ) ; SKALA INTERVAL SKALA YANG MEMPUNYAI CIRI KLASIFIKASI TERTENTU DENGAN UNIT PENGUKURAN YANG SAMA; SKALA RASIO SAMA DENGAN SKALA INTERVAL HANYA SAJA MEMPUNYAI NILAI NOL MUTLAK

TUJUAN EVALUASI
1. BAGI SISWA : SEBAGAI MOTIVASI UNTUKMEMPERBAIKI DIRI DAN BELAJAR LEBIH GIAT. 2. BAGI GURU ADALAH : MEGETAHUI HASIL YANG DICAPAI DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR SEHINGGA DAPAT MENENTUKAN KELULUSAN MENGETAHUI TINGKAT PEMAHAMAN PELAJARAN OLEH SISWA APAKAH PE LAJARAN BAGUS ATAU TIDAK MENGETAHUI EFEKTIFITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJ.
MEMBANDINGKAN PRESTASI BELAJAR SISWA UNTUK MEMBUAT URUTAN DAN RANGKING TERTENTU SEHINGGA DAPAT MELAKUKAN SELEKSI TERTENTU

BAGI SEKOLAH
SEBAGAI CERMINAN KUALITAS SEKOLAH MENILAI KURIKULUM PEMBELAJARAN SEBAGAI PEDOMAN MENENTUKAN STANDAR

TUJUAN DAN FUNGSI PENILAIAN


BERFUNGSI SELEKTIF. YAITU MENILAI SISWA UNTUK MEMBERIKAN PENGHARGAAN TERHADAP SISWA ITU SENDIRI,ANTARA LAIN UNTUK DAPAT DITERIMA, NAIK KELAS, MENDAPAT BEASISWA, LULUS DAN LAIN DEBAGAINYA

DIAGNOSTIK YAITU UNTUK MENCARI KELEMAHAN ATAU KEBURUKAN DARI SUATU SYSTEM ATAU SISWA SEHINGGA DAPAT MENCARI ALTERNATIF UNTUK MEMPERBAIKI. PENEMPATAN YAITU : UNTUK MENGELOMPOKAN SISWA BERDASARKAN KEMAMPUAN YANG DIMILIKI SEHINGGA MUDAH MEMBERIKAN PERLAKUAN SESUAI DENGAN KEMAMPUAN SISWA.. MENGUKUR KEBERHASILAN YAITU : UNTUK MENGETAHUI SEJAUH MANA SUATU SYSTEM TELAH BERHASIL SEPERTI METODA, KURIKULUM SARANA DAN SYSTEM ADMINISTRASI.

PENILAIAN TIDAK LANGSUNG ARTINYA PENILAIAN DILAKUKAN MELALUI UKURAN TERTENTU. MENGUKUR KEPANDAIAN SISWA DARI KEMAMPUAN MENGERJAKAN TEST MENGGUNAKAN UKURAN KUANTITATIF BARU KE KUALITATIF MISALKAN TIRO MENDAPATKAN NILAI 9 DAN ALI NILAINYA 4, MAKA SECARA KUALITAS TITO SANGAT PANDAI DAN ALI SANGAT BODOH

MENGGUNAKAN SATUAN YANG KONSTAN MISALKAN INTERVAL 8-10 AMAT PINTAR DAN 1-4 SANGAT BODOH SIAPAPUN BERADA
DALAM

BERSIFAT RELATIF ARTINYA SESEORANG KARENA BERADA DALAM KONDISI YANG BERBEDA KEMUNGKINAN NILAINYA AKAN SELALU MENGALAMI PERUBAHAN.

KEMUNGKINAN TERJADINYA KESALAHAN: YAITU PADA ALAT, GURU, MURID, SITUASI DSB. ALAT MISALKAN MENGUKUR PANJANG DENGAN ALAT YANG ELASTIS GURU : KARENA FACTOR SUBYEKTIF, KEMURAHAN HATI, HALLO EFFECT, HASIL TERDAHULU,KESALAHAN MENJUMLAHKAN. SISWA : KEADAAN SISWA SAAT DINILAI SEPERTI PERASAAN DAN NUANSA HATI, KESEHATAN, FACTOR NASIB ATAU GANGGUAN.

SITUASI : KARENA ALAM SEPERTI SUARA GADUH, ATAU FACTOR DISIPLIN PENGAWAS

SASARAN PENILAIAN
INPUT YAITU CALON SISWA BAIK DARI SEGI KEMAMPUAN, SIKAP,KEPERIBADIAN,DAN INTELEGENSI TRANSFORMASI YAITU :KURIKULUM/MATERI,METODE DAN CARA PENILAIAN, SARANA DAN MEDIA,SYSTEM ADM,SERTA PERSONAL ( GURU DAN PEGAWAI ) OUTPUT YAITU : LULUSAN DARI SEKOLAH.

CALON SISWA BAIK DARI SEGI KEMAMPUAN, SIKAP,KEPERIBAD IAN,DAN INTELEGENSI

KURIKULUM/MATERI, METODE DAN CARA PENILAIAN, SARANA DAN MEDIA,SYSTEM ADM,SERTA PERSONAL

LULUSAN DARI SEKOLAH.

PENDEKATAN PENILAIAN

PENILAIAN ACUAN NORMA

( PAN )

PENILAIAN ACUAN PATOKAN

( PAP )

Berdasar nilai kelompok

Berdasarkan kriteria yang terukur / terskala

TEKNIK EVALUASI
1. NON TEST
SKALA BERTINGKAT KUESIONER CHEK LIST OBSERVASI WAWANCARA RIWAYAT HIDUP

2. TEKNIK TEST
TEST DIAGNOSTIK. TEST FORMATIF TEST SUMATIF

SKALA BERTINGKAT BERTUJUAN UNTUK MERAKING SISWA MISALKAN UNTUK MENENTUKAN TINGKAT KEPANDAIAN SISWA ATAU SIKAP SISWA.

KUESIONER SEBAGAI ANGKET UNTUK MENGETETAHUI DATA DIRI, SIKAP SESEORANG

SIAPA YANG MENJAWAB DIBEDAKAN MENJADI LANGSUNG ATAU TIDAK LANGSUNG. LANGSUNG ARTINYA DIISI OLEH YANG DIMINTAI KETERANAN TIDAK LANGSUNG DIISI OLEH ORANG LAIN YANG MENGETAHUI DATA DIRI YANG AKAN DIMINTAI KETERANGAN, MISALKAN OLEH ATASANYA.

CARA MENJAWAB
TERTUTUP ARTINYA MEMILIH JAWABAN YANG TELAH DISEDIAKAN TERBUKA ARTINYA PENGISI BEBAS MENGEMUKAKAN PENDAPATNYA.

CHEK LIST YAITU : SUATU DAFTAR PERTANYAAN YANG TELAH DISEDIANYA PARA RESPONDEN HANYA MEMBUBUHI TANDA CEK PADA JAWABAN YANG TELAH DISEDIAKAN

OBSERVASI YAITU PENGAMATAN YANG DILAKUKAN DENGAN TELITI BERDASARKAN PERALATAN TERTENTU ATAU INDICATORINDIKATOR TERTENTU. OBSERVASI PARTISIPAN ARTINYA SIPENGAMAT LANGSUNG SEBAGAI SUBYEK DALAM PENGAMATAN TERSEBUT

OBSERVASI SISTEMATIS : ARTINYA FACTOR-FAKTOR YANG DIAMATI TELAH DISUSUN SECARA SISTEMATIS DAN PENGAMAT TIDAK LANGSUNG TERLIBAT DI DALAMNYA. OBSERVASI EKSPERIMEN ARTINYA : SIPENGAMAT TIDAK TERLIBAT LANGSUNG MELAINKAN IA MENGATUR SEDEMIKIAN RUPA RESPONDEN UNTUK MENCAPAI TUJUAN TERTENTU.

WAWANCARA DAPAT DIBEDAKAN MENJADI DUA YAITU : WAWANCARA BEBAS ; RESPONDEN MEMPUNYAI KEBEBSAN DALAM MENGEMUKAKAN PENDAPAT TANPA BATASAN-BATASAN TERTENTU. WAWANCARA TERPIMPIN : RESPONDEN HANYA MENJAAWAB SESUAI DENGAN PERMINTAAN YANG TELAH DIAJUKAN SECARA TERSUSUN

RIWAYAT HIDUP : GAMBARAN DARI KEADAAN SESEORANG SELAMA DALAM MASA


HIDUPNYA

TEKNIK TEST
TEKNIK TEST ADALAH SUATU ALAT ATAU PROSEDURYANG SITEMATIS DAN OBYEKTIF UNTUK MEMPROLEH KETERANGAN YANG DIINGIKAN TEST DIAGNOSTIK: ADALAH TEST YANG DIBERIKAN KEPADA SISWA DALAM RANGKA MENGETAHUI KELEMAHANKELEMAHAN YANG DIMILIKI OLEH SISWA

TEKNIK TEST
TEST FORMATIF ADALAH TEST YANG DIBERIKAN UNTUK MENGETAHUI SEJAUH MANA SISWA TELAH TERBENTUK SETELAH YANG BERSANGKUTAN MENGIKUTI DARI SUATU PROGRAM PENGAJARAN . TEST SUMATIF : TEST AKHIR PROGRAM SETELAH DIBERIKAN DALAM SUATU KURUN WAKTU TERTENTU

MANFAAT TEST SUMATIF


SISWA : APAKAH SUDAH MENGUASAI BAHAN YANG DIBERIKAN DALAM PROGRAM, SEBAGAI PENGUATAN ( MOTIVASI ) , SEBAGAI UMPAN BALIK (FEED BACK ) DAN SEBAGAI DIAGNOSIS

MANFAAT TEST SUMATIF


BAGI GURU : KEBERHASILAN PROGRAM PENGAJARAN, TINGKAT KESUKARAN PROGRAM DAN ESTIMASI DARI PROGRAM. .

MANFAAT TEST SUMATIF


BAGI PROGRAM: MENGETAHUI KETEPATAN PROGRAM, APAKAH MEMERLUKAN PENGETAHUAN TERTENTU, MENGETAHUI KETEPATAN METODE DAN ALAT EVALUSI, KEPERLUAN SAARANA DAN PRASARANA.

CIRI-CIRI TEST YANG BAIK

VALID LOGIS) EMPIRIS RELIABEL. OBYEKTIF. PRAKTIKABILITAS EKONOMIS

SECARA PSIKOLOGIS BAIK DARI PELAKSANAANYA DAN PENGUMUMAN HASILNYA DAPAT MENYINGGUNG PERASAAN ORANG. DAPAT MENIMBULKAN KECEMASAN DAPAT MENGKATAGORIKAN SISWA SECARA TETAP ATAU MENCAP SISWA.

KELEMAHAN DARI SYSTEM TEST

KELEMAHAN DARI SYSTEM TEST


TIDAK MENDUKUNG KECEMERLANGAN DAN KREASI SISWA. TERBATAS HANYA MENGUKUR TINGKAH LAKU TERBATAS DAN KADANG KALA HANYA TERBATAS PADA PENGETAHUAN SAJA.

CIRI-CIRI TEST YANG BAIK


VALID LOGIS) EMPIRIS RELIABEL. OBYEKTIF. PRAKTIKABILITAS EKONOMIS

RELIABILITAS
RELIABEL ADALAH MENGUKUR TINGKAT KEPERCAYAAN TEST ARTINYA KETETAPAN TEST, BEBERAPA FACTOR YANG DAPAT MEMPENGARUHI RELIABLE TEST ADALAH TEST ITU SENDIRI : PANJANG TES DAN KUALITAS BUTIR SOAL, BERHUBUNGAN DENGAN TESTEE ARTINYA BERHUBUNGAN DENGAN YANG DI TEST, DAN YANG BERHUBUNGAN DENGANPENYELENGGARAN TEST

OBYEKTIF FACTOR YANG MEMPENGARUHI OBYEKTIFITAS TEST ADALAH :


BENTUK TEST BERHUBUNGAN DENGAN TES APAKAH TES URAIAN ATAU OBYEKTIF TES. PENILAI YANG MEMPENGARUHI SELAIN BENTUK TEST,KESAN PENILAI TERHADAP SISWA ITU SENDIRI, TULISAN DAN BAHASA.

TES
URAIAN OBJEKTIF

Terbuka

Terbatas

Benar-Salah

Menjodohkan

Pilihan Ganda

Pilihan Ganda Biasa

Pilihan Ganda Hub Antar Hal

Pilihan Ganda Analisis Kasus

Pilihan Ganda Komplek

Pilihan Ganda Membaca Diagram/ Grafik/ Gambar

CERDAS

KOMPETITIF

endro

Anda mungkin juga menyukai