Anda di halaman 1dari 13

Definisi

CA ovarium : tumor ganas pada ovarium dengan histiogenesis yang beraneka ragam, dapat berasal dari ketiga dermoblast (ektodermal, endodermal, mesodermal)

Epidemiologi
Kanker ginekologi yang menyebabkan angka kematian terbanyak di dunia Negara industri memiliki angka insidensi karsinoma ovarium yang lebih tinggi Jarang <40 tahun meningkat seiring bertambahnya usia, paling tinggi yaitu 57/100000 pada usia 70-74 70% kasus ditemukan pada stadium lanjut 200 ribu wanita pertahun 100000 kematian

Risiko : 1:70 wanita Indonesia : urutan ketiga pada perempuan setelah kanker payudara dan serviks White population >> american, northern dan western europe Perimenopause & postmenopause >> Asian & india insidensi nya menurun

ETIOLOGI
Belum diketahui Hipotesis : 1.Incessant ovulation terjadi kerusakan pada sel-sel epitel ovarium untuk penyembuhan luka pada saat terjadi ovulasi 2.Androgen : epitel ovarium mengandung reseptor androgen

Faktor Risiko
Riwayat keluarga Kadar gonadotropin yang tinggi Nulliparitas Disgenesis gonad Radiasi Terekspos dengan talk Terekspos dengan asbestos Konsumsi kopi yang sering

Makanan tinggi lemak Diet rendah serat dan rendah vit. A Terlambat memiliki anak Terlalu cepat Infertilitas Menarche yang dini Menopause yang terlambat

Penyebaran: 1.Intraperitoneal 2.Limfogen 3.Hematogen

Metastasis
Endometrium Mammae Colon Gaster Serviks Parenkim paru hepar

Klasifikasi
1. Epitelial (90%) Cystadenocarcinoma serosum (40%) Cystadenocarcinoma mucinosum (10%) Carcinoma endometrioid (20%)

2. Non Epitelial (10%) - Germ cell tumors - Sex cord stromal tumor

Stadium Karsinoma Ovarium (FIGO)


Stadium I IA Tumbuh terbatas pada ovarium Tumbuh terbatas pada satu ovarium, tidak ada asites : 1.Tidak ada tumor pada permukaan luar, kapsul intak 2.Tumor terdapat pada permukaan luar atau kapsul ruptur (atau keduanya) Tumbuh terbatas pada kedua ovarium, tidak ada asites: 1.Tidak ada tumor pada permukaan luar, kapsul intak 2.Tumor terdapat pada permukaan luar atau kapsul ruptur (atau keduanya) Tumor pada stadium IA atau IB, dengan asites atai peritoneal washing positif

IB

IC

II IIA IIB IIC

Tumbuh pada satu atau kedua ovarium dengan perluasan ke pelvis Perluasan atau metastasis ke uterus atau tuba Perluasan ke organ pelvis lain Tumor pada stadium IIA atau IIB, dengan asites atau peritoneal washing positif

III

Tumbuh pada satu atau kedua ovarium dengan metastasis intraperitoneal di luar pelvis atau KGB retroperitoneal ; tumor terbatas pada pelvis minor, secara histologis terbukti merupakan perluasan yang ganas ke usus halus atau omentum Pertumbuhan mengenai satu atau kedua ovarium dengan metastasis yang jauh; jika terdapat efusi pleura pasti terdapat sitologi positif dan dimasukkan ke dalam stadium IV; adanya metastasis ke parekim hati sesuai dengan stadium IV

IV

Kategori khusus : Kasus kasus yang tidak diteliti yang mungkin suatu karsinoma

Anda mungkin juga menyukai