Anda di halaman 1dari 11

KEDARURATAN MATA

Oleh dr. Etty Eko S, Sp. M

Bagian/SMF Ilmu Penyakit Mata Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat RSUD Ulin Banjarmasin

Gawat Darurat Mendadak kehilangan penglihatan Evaluasi Segera

Sangat Mendesak Trama Kabur mendadak

Mendesak Merah mendadak

Beberapa jam

Dalam 1 hari

Penderita Berkunjung ke IGD


Trauma mata Mata merah Mata nyeri

Kehilangan penglihatan

Trauma Mata
Trauma Mekanik Tumpul
Laserasi palpebra, konjungtiva, kornea, saluran lakrimal, iris Dislokasi lensa, kekeruhan lensa Edem makula, robekan retina Perdarahan intraokuler Perforasi bola mata, benda asing (+/-) Kerusakan saraf optik Fraktur dasar orbita

Trauma Mata
Trauma Mekanik Tajam
Ruptur palpebra, konjungtiva, kornea, saluran lakrimal, iris, lensa, bola mata benda asing (+/-), keluarnya isi bola mata, ptosis

Trauma Mata
Trauma Kimia Basa
kerusakan permanen dalam beberapa detik Cara : bahan basa penetrasi lewat kornea, bilik mata depan s/d ke dalam mata

Asam
Terjadi koagulasi protein jaringan mencegah penetrasi ke dalam bola mata >> aman ~ basa

Trauma Mata Trauma Fisik Termis/ledakan


Kulit palpebra (reflek kedip) Kesadaran kerusakan >> hebat

Radiasi
Terpapar oleh sinar las/ultra violet

Penatalaksanaan
Trauma Mata Mekanik tajam/tumpul Fisik

Kimia asam/basa
Pantokain 0,5% 1 tetes sakus konjungtiva Irigasi RL dan dibersihkan sisa-sisa bahan kimia di sakus konjungtiva Siklopegik tetes mata Antibiotik salep mata Bebat mata

Penatalaksanaan
Mata merah yang lain dan nyeri :
Perdarahan subkonjuntiva Krusta (Blefaritis) Hordeolum Vasokonstriktor tetes Antibiotik topikal Antibiotik topikal Anti inflamasi Analgetik MRS

Hifema

Penatalaksanaan
Benda Asing
Pantocain 0,5% tetes Ekstirpasi Antibiotik topikal Bebat mata

Nyeri dialihkan ke mata SMF Mata, SMF Kulit, SMF THT Nyeri dalam mata SMF Mata

Kehilangan Penglihatan Nyeri (+) SMF Mata, SMF Saraf Nyeri (-) : Cepat SMF mata, SMF Penyakit dalam, SMF Saraf MRS Lambat SMF Mata Poliklinik

Anda mungkin juga menyukai