Anda di halaman 1dari 22

CHRONIC SUPPURATIVE OTITIS MEDIA

Oleh : Khoirurrohmah Nuzula / 20080310068 Pembimbing : Dr. I Wayan Marthana, M.Kes, Sp. THT

LAPORAN KASUS

Nama : Ny. SS Umur : 58 tahun Jenis kelamin : perempuan Agama : islam Suku bangsa : Jawa Pekerjaan : ibu rumah tangga Alamat : Gesikan, Wijirejo, Pandak, Bantul Tanggal kunjungan : 30 Januari 2014

LAPORAN KASUS
KELUHAN UTAMA

Telinga kanan berair

KELUHAN TAMBAHAN

Nyeri pada telinga kanan (+) dirasakan hilang timbul disertai keluarnya cairan berwarna putih kekuningan sedikit berbau (+) 1 minggu yg lalu, rasa penuh di telinga (+) penurunan pendengaran (+)

Riwayat Penyakit Sekarang

Pasien datang ke poli dengan keluhan telinga kanan keluar cairan berwarna putih kekuningan dan sedikit berbau disertai rasa nyeri disekitar telinga 1 mg yg lalu. Os juga mengeluhkan telinga terasa penuh dan bergemuruh sehingga pendengarannya berkurang. Saat ini rasa nyeri dirasakan sudah berkurang namun cairan masih sedikit-sedikit keluar dari lubang telinga. Demam (-) batuk (+) pilek (-) trauma (-) keluhan ini sudah diraakan beberapa kali sejak 2 bulan yang lalu dan membaik dg pengobatan.

LAPORAN KASUS
Riwayat mengalami keluhan yang serupa di telinga kiri sejak 2011 dan membaik dengan pengobatan. Riwayat tympanoplasty (+) telinga kiri tahun 2012 akibat trauma pada saat evakuasi serumen Riwayat Penyakit Riwayat penyakit Hipertensi (-) DM (-) asma (-) alergi (-) Dahulu

Keluarga tidak ada yang mengalami keluhan yang serupa. Riwayat Penyakit Riwayat Hipertensi (-) DM (-) DM (-) asma (-)
Keluarga

Riwayat Kebiasaan

Sering mengorek telinga dengan cotton bud (+) telinga sering kemasukan air saat wudhu ataupun mandi (+)

Status Generalis
Keadaan umum : Tampak sakit sedang Kesadaran : Compos mentis Tanda-tanda vital Nadi : 70 kali/menit Suhu : 36,9 C Pernafasan : 16 kali/menit Tekanan darah : 100/70 mmHg Kepala : Normocephal, rambut hitam dengan distribusi merata dan tidak mudah dicabut. Mata : Konjungtiva anemis -/- , sklera ikterik -/-, pupil bulat isokor kanan dan kiri, refleks cahaya langsung +/+, refleks cahaya tidak langsung +/+. Hidung : tidak tampak kelainan, deviasi septum (-), sekret (-). Telinga : Normotia, serumen -/+, membran timpani utuh -/? Mulut dan bibir : Tidak sianosis, mukosa tidak kering Leher : Teraba massa (-)

Status Generalis
Kelenjar Getah Bening Submandibular : tidak teraba Supraklavikular : tidak teraba Retroaurikular : tidak teraba Cervical sinistra : tidak teraba Cervical dextra : tidak terabaParu Inspeksi : tidak ada retraksi sela iga, simetris. Palpasi : Vocal fremitus kedua hemithorax sama kuat. Perkusi : Sonor pada kedua hemithorax. Auskultasi : suara nafas vesikuler pada kedua hemithorax(+), ronkhi (-), wheezing(-). Jantung Inspeksi : ictus cordis tidak terlihat. Palpasi : ictus cordis teraba di ICS IV linea midclavicularis sinistra. Perkusi : tidak dilakukan. Auskultasi : bunyi jantung I dan II regular, murmur (-), gallop (-). Abdomen Inspeksi : Datar Auskultasi : Bising usus (+) Palpasi : supel, turgor kulit baik, nyeri tekan (-), hepar dan lien tidak teraba membesar Perkusi : Timpani Ekstremitas : tidak ada deformitas, tidak oedem

Status Lokalis THT


Kanan Bentuk telinga luar Daun telinga Normal Deformitas (-) Normotia, nyeri tarik (-), nyeri tekan tragus (+), nyeri tekan mastoid (-) Retroaurikular Liang telinga Mukosa Sekret Serumen Membran timpani Sikatriks(-), fistel (-) Lapang Hiperemis (-) (+) (-) Perforasi (+) pin point pultation Kiri Normal Deformitas (-) Normotia, nyeri tarik (-), nyeri tekan tragus (-), nyeri tekan mastoid (-) Sikatriks(-), fistel (-) Lapang ? ? (+) ?

(+) pada kuadran posterior-

LAPORAN KASUS

Pemeriksaan Hidung
Kanan
Deformitas Nyeri tekan Tidak ada Dahi (-), pipi (+)

Kiri
Tidak ada Dahi (-), pipi (-)

Krepitasi

(-)

(-)

LAPORAN KASUS
Diagnosis : Otitis Media Supuratif Kronis Aktif tipe Benign Auricula Dextra

Diagnosis banding : Otitis Media Supuratif Kronis Aktif tipe Maligna Auricula Dextra Penatalaksanaan : -Aural toilet AD -Evakuasi CP AS -Chloramphenicol tetes telinga 3xIII -CTM 2x1 -GG 3x1 -Lansiclav 3x625 mg

Edukasi : -Jangan mengorek teling -Telinga jangan terkena air -Konsumsi obat secara teratur sesudah makan -Cegah penyakit infeksi saluran napas

LITERATURE REVIEW

ANATOMI

ANATOMI

OTITIS MEDIA

Delayed treatment Inadequate treatment High virulensi Bad hygiene Imunologic dysfunction

STADIUM OKLUSI
Tuba normal terbuka-tertutup sesuai kebutuhan terdapat silia pada mukosa 1. enzim antibody 2.
Mencegah masuknya kuman ke cavum media Jika terdapat gangguan pada fungsi tuba Kuman masuk ke cavum media dan terjadi peradangan Retraksi membran timpani membran timpani bisa normal/pucat 3. efusi

STADIUM HIPEREMIS

terbentuk serosa yang mungkin masih susah dilihat

Pembuluh darah di membran timpani melebar

STADIUM SUPURASI
1. Edema di cavum media 2. Terbentuk eksudat purulen 3. Membran timpani menonjol ke cavum externa BULGIING

Jika tekanan di cavum timpani tidak berkurang iskemia di kapiler-kapiler akibat tekanan nekrosis mukosa sub mukosa ada daerah yg lebih lembek di membran timpani RUPTUR

STADIUM RESOLUSI
Timpani normal kembali Perforasi menetap

OMSK

DEFINISI
Infeksi kronis pada telinga tengah dengan persisten perforasi membran timpani dan sekret yang keluar dari telinga tengah terus menerus atau hilang timbul

KLASIFIKASI LETAK PERFORASI


Perforasi sentral perforasi terdapat di pars tensa, sedangkan seluruh tepi perforasi masi ada sisa membran timpani Perforasi marginal sebagian tepi perforasi langsung berhubungan dengan anulus atau sulkus timpanikum Perforasi atik perforasi yang terletak di pars flaksida

KLASIFIKASI

AKTIF
Sekret keluar dari cavum timpani secara aktif

TENANG
Cavum timpani terlihat basah atau kering

BENIGN
Proses peradangan terbatas pada mukosa, tidak terbentuk kolesteatom

MALIGNA
Terbentuk kolesteatom

CHOLESTEATOMA
Suatu kista epiterial yang berisi deskuamasi epitel (kertain). Deskuamasi yang terbentuk terus lalu menumpuk sehingga cholesteatoma semakin membesar. Tanda klinis : 1. Perforasi marginal/atik

Teori INVAGINASI Teori MIGRASI

Teori METAPLASI
Teori IMPLANTASI

CHOLESTEATOMA

Anda mungkin juga menyukai