Anda di halaman 1dari 10

Dalam Verbal Sentence bentuk Simple Future Tense shall atau will dapat diganti dengan to be ( is, am,

are) + going to.

(+) AFFIRMATIVE SENTENCES


Subyek I, We, You, They, He, She, It

Subyek + (is, am, are) + going to +Verb 1


Berikut ini contoh penggunaanya dalam kalimat : I shall go to Jakarta I am going to go Jakarta tonigh

They will visit your house next week


They are going to visit your house next week

Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam susunan kalimat berita di atas adalah : 1. Shall/will pada umumnya digunakan apabila sesuatu sudah merupakan hal yang pasti dilakukan di waktu mendatang atau untuk membuat suau perjanjian 2. Namun, jika masih merupakan niat, maka dapat digunaka to be going to

(-) NEGATIVE SENTENCE


Subyek I, We, You, They, He, She, It

Berikut ini contoh penggunaannya dalam kalimat :


I am not going to go jakarta tonight They are not going to visit to your house next week.

Kalimat Negative dibentuk dengan menambahkan not sesudah to be.

(?) INTERROGATIVE SENTENCE


Subyek I, We, You, They, He, She, It

To be + subyek + going to + Verb 1


Berikut ini contoh penggunaanya dalam kalimat :
Am I going to go Jakarta tonight ? Are they going to visit to your house next week ?

Beberapa hal yang harus diperhatikan saat menggunakan susunan kalimat tanya di atas adalah : 1. Interrogative Sentence dibentuk dengan cara meletakkan to be di depan subyek 2. Jawaban untuk Interrogative Sentence dapat menggunakan Yes,... Ataun No,... Misalnya : Are they going to visit to your house next week ? Long answer : - Yes, they are going to visit to your house next week - No, they arent going to visit to your house next week Short answer : - Yes, they are - No, they arent

(?) INTERROGATIVE SENTENCE DENGAN QUESTION WORD.


Subyek I, We, You, They, We, He, She, It

QW + to be + subyek + going to + Verb 1


Berikut ini contoh penggunaanya dalam kalimat :
What are you going to read ? Where are they going to go tonight ?

Beberapa hal yang harus diperhatikan saat menggunakan susunan kalimat tanya dengan kata tanya, yaitu ?

1. Jawaban untuk pertanyaan yang menggunakan Question Word, tidak dengan Yes,... atau No,.. Tetapi, harus disesuaikan dengan pertanyaannya, misalkan :

What are you going to read ? Answer : - I am going to read a magazine - a magazine

2. Jika Question Word menanyakan subyek atau menjadi subyek, maka susunannya :

QW + to be + going + Verb 1
Berikut ini contoh penggunaanya dalam kalimat : Who is going to visit to your house ? Answer : My friends are going to visit my house

My friends are
My friends

Anda mungkin juga menyukai