Anda di halaman 1dari 19

Bedah SKL UN 2013 versi Erlangga

1.1 Perhatikan tabel berikut ini! No Besaran Fisika 1. 2. 3. 4. Panjang Kecepatan Suhu Massa jenis Satuan m m/s kelvin kg/m3 Alat ukur mistar speedometer termometer hidrometer

Besaran pokok, satuan dalam SI dengan alat ukur yang benar ditunjukkan oleh .... A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (3) dan (4) D. (2) dan (4) 1.2. Perhatikan tabel berikut! No Besaran Satuan Alat ukur 1 2 3 4 Berat Panjang Kuat arus listrik Suhu kg meter ampere
0

neraca micrometer Ampere meter Thermometer

Pasangan besaran pokok, satuan pokok dan alat ukurnya yang benar adalah . A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 1.3. Sekelompok Peserta Didik melakukan pengukuran panjang benda dengan penggaris.

Hasil pengukuran ini adalah .... A. 4,7 cm B. 5,2 cm

C. 5,0 cm

D. 5,7 cm

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 1

1.4. Perhatikan gambar berikut!

Panjang pensil tersebut adalah . A. 6,5 cm B. 7,5 cm C. 8,0 cm D. 9,0 cm 1.5. Perhatikan gambar pengukuran dengan alat berikut! Jika pengukuran dimulai pada saat kedua jarum menunjuk nol, hasil pengukran waktu sesuai ganbar adalah . A. 38,40 menit B. 40,38 menit C. 40 menit 38 detik D. 38 menit 40 detik

1.6 Hasil pengukuran volum benda berikut adalah.... A. 20 ml B. 25 ml C. 30 ml D. 55 ml

1.7 Perhatikan gambar posisi beban geser pada masing-masing lengan sebuah neraca berikut! Hasil pengukuran neraca tersebut adalah .... A. 17 gram B. 23 gram C. 177 gram D. 183 gram

1.8. Jika neraca dalam keadaan setimbang, maka besar massa benda B adalah .... A. B. C. D. 20,04 kg 50,80 kg 50,90 kg 140,0 kg

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 2

1.9 Masa Benda adalah a. 1,6 Kg b. 16 Kg c. 160 Kg d. 1600 Kg

1.10. Massa Benda adalah. a. 120 gr b. 120, 5 gr c.125 gr d. 1250 gr

1.11. Panjang balok kayu yang diukur dengan mistar pada gambar berikut adalah ....

A. 1,09 cm B. 1,05 cm C. 1,90 cm D. 1,50 cm 2.1. Apabila termometer Farenhait menunjukkan angka 77F, maka jika diukur dengan termometer Cecius menunjukkan angka . A. 45C B. 35C C. 25C D. 22C

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 3

2.2 Seorang Peserta Didik mengukur suhu air dengan dua termometer seperti gambar. Suhu air tersebut dalam skala Celcius adalah .... A. 172,0 0C B. 108,0 0C C. 77,8 0C D. 60,0 0C

2.3. Perhatikan tabel berikut! Apabila termometer X menunjukkan 30oX, maka jika diukur dengan termometer Y menujukkan . A. 20o Y B. 60o Y C. 70o Y D. 80o Y 3.1 Disediakan sebuah gelas ukur kosong, kemudian dituangkan segelas air ke dalam gelas ukur itu. Selanjutnya, sebuah batu dimasukkan ke dalamnya sehingga tampak seperti pada gambar. Dalam rangkaian peristiwa tersebut dapat disimpulkan zat P, zat Q, dan zat R masing-masing Zat (P) Pilihan Bentuk A. B. C. D. Tetap Berubah Berubah Tetap Volume Tetap Bentuk Berubah Volume Tetap Bentuk Berubah Volume Berubah Tetap Tetap Berubah Zat (Q) Zat (R)

Berubah Tetap Berubah Berubah Tetap Tetap

Berubah Tetap Tetap Tetap

Berubah Berubah

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 4

3.2Perhatikan gambar termometer Celcius (C) dan termometer Fahrenheit berikut! Zat yang digunakan sebagai pengisi kedua termometer tampak pada gambar tersebut memiliki sifat .... Pilihan Bentuk Volume A. B. C. D. Berubah Berubah Tetap Tetap Berubah Tetap Tetap Berubah

3.3. Dalam kehidupan sehari-hari wujud gas digunakan untuk . A. penyemprot nyamuk B. minyak wangi C. pengisi balon D. termometer suhu badan 4.1. Ibu mencampur 2 kg air yang suhunya 100C dengan 5kg air yang suhunya 30C. Berapa suhu akhir campuran? A. 75C B. 50C C. 45C D. 30C 4.2. Perhatikan grafik berikut! Jika kalor jenis es= 2.100 J/kgC, kalor lebur es= 340.000 J/kg, kalor jenis air 4.200 J/kgC dan massanya 300 gram, maka jumlah kalor total yang diperlukan adalah .... A. 130.350 joule B. 102.000 joule C. 25.200 joule D. 3.150 joule

4.3 Sebuah percobaan untuk mengetahui sejumlah kalor (Q) yang diserap 0.5 kg minyak goreng. Hasil percobaan kalor jenis minyak goreng ditunjukkan pada grafik berikut! Kalor jenis minyak goreng tersebut adalah. A. 2.400 J/kg0C B. 2.800 J/kg0C C. 2.850 J/kg0C D. 1.500 J/kg0C

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 5

4.4. Grafik suhu-kalor berikut melukiskan perubahan suhu 2 kg logam. Berdasarkan data, kalor jenis logam tersebut .... A. 1.800 J/kgOC B. 900 J/kgOC C. 450 J/kgOC D. 360 J/kgOC

4.5. Perhatikan peristiwa sehari-hari berikut! 1. Membuat ice cream 2. Meletakkan kamper di dalam lipatan baju, lama-kelamaan baju menjadi berbau harum 3. Spiritus digunakan sebagai bahan bakar 4. Alkohol digunakan untuk mengompres badan yang sedang meriang. Peristiwa sehari-hari yang memanfaatkan perubahan wujud ditunjukkan pada nomor . A. 1, 2, dan 3 B. 2, 3, dan 4 C. 3, 4, dan 1 D. 4, 2, dan 1 4.6. Mengapa suhu badan terasa dingin ketika ditetesi alkohol? Hal tersebut disebabkan alkohol A. mengembun memerlukan kalor B. mengembun melepaskan kalor C. menguap memerlukan kalor D. menguap memerlukan kalor 5.1 . Perhatikan gambar berikut!

Peristiwa sehari-hari yang terjadi berdasarkan konsep hukum III Newton ditunjukkan oleh gambar . . . . A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 6

5.2. Perhatikan pernyataan berikut! 1. Para penumpang yang sedang berdiri jatuh ke depan ketika bus direm mendadak 2. Ketika kamu membonceng motor, sesaat motor akan berjalan seolah-olah kamu terdorong kebelakang 3. Kamu akan jatuh jika berdiri dengan satu kaki dengan posisi badan miring 4. Tendangan bola pemuda berumur 17 tahun lebih kencang dari tendangan bola anak berumur 5 tahun Penerapan konsep hukum I Newton ditunjukkan pernyataan nomor . . . . A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 5.3 Grafik perpindahan yang menunjukkan gerak dipercepat beraturan ditunjukkan pada nomor .

5.4. Perhatikan grafik dan pernyataan berikut! Pernyataan: 1. Gerak lurus dipercepat beraturan 2. Gerak lurus diperlambat beraturan 3. Gerak lurus dengan kecepatan tetap 4. Jarak perpindahan 150 m Grafik tersebut merupakan diagram sebuah benda yang bergerak, pernyataan yang sesuai untuk menjelaskan diagram tersebut ditunjukkan pada nomor. A. 1,2, dan 3 B. 2,3, dan 4 C. 3 dan 4 saja D. 4 dan 1 saja

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 7

5.5. Potongan pita ketik pada gambar berikut menunjukkan hasil rekaman dari suatu alat ticker timer!

Gerakan benda yang direkam adalah .... A. gerak Lurus Beraturan B. gerak Lurus Berubah Beraturan diperlambat C. gerak Lurus Berubah Beraturan dipercepat D. gerak Lurus Berubah Beraturan diperlambat, lalu gerak Lurus Berubah Beraturan 5.6 Berikut beberapa contoh gerak dalam kehidupan sehari-hari: 1. Melempar bola vertikal ke atas sampai ketinggian tertentu. 2. Naik sepeda menuruni bukit 3. Mobil direm mendekati persimpangan 4. Bola menggelinding di rumput akhirnya berhenti 5. Buah kelapa jatuh dari pohonnya. Gerak lurus diperlambat beraturan ditunjukkan pada nomor . A. 1, 2, 3, dan 4 B. 1, 3, dan 4 C. 2, 3, dan 5 D. 1, 3, dan 5 5.7 Seorang Peserta Didik melakukan percobaan dengan menggunakan alat dan bahan sebagai berikut: Jenis gerakan yang dilakukan oleh mobil-mobilan tersebut adalah .... A. gerak lurus beraturan B. gerak lurus berubah beraturan diperlambat C. gerak lurus tidak beraturan D. gerak lurus berubah beraturan dipercepat

6.1. Perhatikan gambar berikut! Sebuah mobil melaju kencang di jalan raya dan menyalib/mendahului mobil lain yang ada di sebelah nya. Jika kecepatan mobil tersebut 144 km/jam dan massanya 1.500 kg. Energi kinetik yang dimiliki mobil tersebut adalah.... A. 30 kJ B. 60 kJ C. 1.200 kJ D. 12.000 kJ

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 8

6.2. Perhatikan gambar berikut! Apabila percepatan gravitasi bumi 9,8 m/s2, maka energi potensial yang dialami buah yang massanya 2 kg tersebut jatuh ke tanah adalah. A. 16,0 joule B. 19,8 joule C. 78,4 joule D. 156,8 joule

6.3 Perhatikan gambar berikut! Besar resultan gaya adalah... dengan arah.... A. 25 N searah F3 dan F4 B. 25 N searah F4 dan F3 C. 15 N searah F1 dan F2 D. 5 N searah F1 dan F2 6.4. Usaha sebesar 200 joule dilakukan oleh gaya-gaya yang bekerja pada benda dan berpindah ke kanan tampak seperti gambar berikut, ditunjukkan oleh....

7.1 Perhatikan gambar! Untuk mengangkat beban ke atas, agar lebih mudah maka menggunakan papan miring. Hal ini disebakan karena . A. usaha yang dilakukan menjadi lebih kecil B. gaya yang dilakukan menjadi lebih kecil C. jarak perpindahan menjadi lebih kecil D. gravitasi bumi menjadi kecil

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 9

7.2 Perhatikan tuas berikut!

Kuasa terkecil diperoleh jika titik tumpu diletakkan di titik . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 7.3 Perhatikan gambar pengungkit beban berikut. Dapat dinyatakan! 1. jarak AB disebut lengan beban 2. titik A adalah titik tumpu 3. keuntungan mekaniknya adalah AB/AC 4. usaha yang dilakukan tidak berubah Pernyataan yang benar ditunjukkan nomor . A. 1; 2 dan 3 B. 1; 2 dan 4 C. C. 1 ; 3 dan 4 D. D. 2; 3 dan 4 7.4. Ada empat cara yang digunakan untuk mengangkat sebuah peti. Cara mana yang lebih mudah dilakukan?

8.1 Perhatikan gambar! Agar kedua pengisap seimbang, maka besar F2 adalah . . . . A. 20 N C. 60 N B. 40 N D.100 N

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 10

8.2 Perhatikan gambar ikan dalam bejana berikut! Jika percepatan gravitasi bumi di tempat ini sebesar 10 m/s, maka tekanan hidrostatis tepat di mulut ikan tersebut adalah . A. 8.500 N/m B. 6.000 N/m C. 3.500 N/m D. 2.500 N/m

8.3. Perhatikan gambar! Apabila = 1g/cm3, g= 10 m/s2, Vbenda = 60cm3 dan volum benda tercelup 1/3 bag, berapa gaya ke atas yang dialami? a.0,2 N b. 2 N c. 20 N d. 200 N

9.1 Perhatikan gambar Jika panjang gelombang tersebut 6 m, maka cepat rambat gelombangnya adalah . A. 1,3 m/s B. 6 m/s C. 8 m/s D. 12 m/s

9.2. Perhatikan gambar pegas berikut! Jika gerak bandul dari A ke B memerlukan waktu s, frekuensi pegas adalah . A. Hz B. Hz C. 1 Hz D. 2 Hz

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 11

10.1. Seorang Peserta Didik melakukan percobaan di lab-IPA dengan menggunakan penggaris plastik yang dijepitkan salah satu ujungnya pada meja seperti gambar berikut : Ketika panggaris digetarkan ternyata menghasilkan 1.000 getaran setiap menitnya, namun Peserta Didik tersebut tidak mendengar getaran bunyi yang dihasilkan. Hal ini disebabkan .... A. dinding lab-IPA tidak dapat memantulkan bunyi B. bunyi yang dihasilkan diserap oleh dinding lab-IPA C. frekuensi bunyi yang dihasilkan kurang dari 20 Hz D. frekuensi bunyi yang dihasilkan lebih dari 20 Hz 10.2 Perhatikan gambar! Mula-mula bunyi bel dapat terdengar. Setelah udara dalam sungkup dihisap keluar, bunyi bel tidak terdengar. Peristiwa tersebut membuktikan bahwa. A. bunyi hanya dapat merambat melalui udara B. bunyi dapat merambat tanpa udara C. bunyi tidak dapat merambat di ruang hampa D. bunyi tidak dapat didengar dalam ruang tertutup

11.1. Benda terletak di depan lensa dan bayangannya tampak seperti gambar!

Jarak fokus lensa berdasarkan data pada gambar tersebut adalah . A. 80 cm B. 40 cm C. 30 cm D. 15 cm 11.2. Jika pengamat menggunakan lup dengan mata tidak berakomodasi, posisi benda terhadap lup yang benar adalah .

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 12

12.1 Setelah penggaris plastik digosok dengan kain wol, maka aliran elektron dan muatan yang terjadi pada penggaris plastik adalah

12.2. Sebuah elektroskop netral didekatkan sebatang benda yang bermuatan listrik seperti gambar. Dari keempat perilaku elektroskop berikut yang benar ditunjukkan oleh gambar ....

13.1 Perhatikan rangkaian listrik berikut!

Berdasarkan data pada gambar, kuat arus listrik I1 adalah .... A. 9A B. 7,5A C. 5,5A D. 4,5A 13.2. Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut! Jika hambatan dalam baterai diabaikan, maka nilai hambatan R yang terangkai tersebut adalah .... A. 2 ohm B. 3 ohm C. 4 ohm D. 5 ohm

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 13

14.1 Perhatikan gambar alat listrik berikut! Jika mikrowave memiliki daya 400 watt dan bekerja dengan sempurna saat dipasang pada sumber tegangan 200 volt, maka hambatan pada mikrowave sebesar.... A. 50 B. 100 C. 200 D. 800 14.2 Perhatikan gambar teko listrik berikut! Ibu memanaskan air dengan teko listrik dan menghubungkannya pada sumber tegangan PLN yang sesuai dengan spesifikasinya seperti pada gambar. Jika arus listrik yang mengalir pada alat tersebut 400 mA, maka teko tersebut menggunakan daya listrik sebesar .... A. 0,088 kilowatt B. 0,88 kilowatt C. 8,8 kilowatt D. 88 kilowatt 14.3 Ketika tarif harga energi listrik per kWh adalah Rp 400,00, pesawat TV setiap hari bekerja rata-rata 4 jam. Jika alat ini dihubungkan dengan sumber tegangan listrik 220 volt dan memakai arus listrik sebesar 0,5 ampere, maka biaya pemakaian energi listrik per bulan (30 hari) sebesar .... A. Rp 52.800,00 B. Rp 5.280,00 C. Rp 5.250,00 D. Rp 4.280,00 15.1. Perhatikan pembuatan magnet seperti gambar berikut! Ujung B dan C menjadi kutub magnet .... A. U dan U B. S dan S C. U dan S D. S dan U

15.2. Perhatikan gambar cara membuat magnet berikut! Setelah besi PQ dan RT digosok berulang kali dan searah seperti pada gambar, maka jenis kutub yang dihasilkan adalah.

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 14

Pilihan

Besi PQ Ujung P Ujung Q kutub utara kutub utara kutub selatan kutub selatan

Besi RT Ujung R kutub selatan kutub utara kutub utara kutub selatan Ujung T kutub utara kutub selatan kutub selatan kutub utara

A. B. C. D.

kutub selatan kutub selatan kutub utara kutub utara

15.3 Seorang Peserta Didik melakukan percobaan dengan menggunakan alat dan bahan sebagai berikut : Setelah batang besi dan kedua paku menjadi magnet seperti pada gambar, jenis kutub magnet yang dihasilkan adalah . Besi ujung X K. utara K. utara K. selatan K. selatan Paku kedua ujung K ujung L K. utara K. selatan K. selatan K. utara K. selatan K. utara K. utara K. selatan

A. B. C. D.

16.1 Perhatikan gambar!

Transformator menghasilkan tegangan 0ut put 20 volt, maka tegangan input pada transformator sebesar . . . . A. 10 V B. 100 V C. 200 V D. 450 V 16.2 Perhatikan data percobaan berikut! No Np Ns Vp Vs (lilitan) (lilitan) (volt) (volt) 1 100 200 6 12 2 100 300 10 30 3 400 100 100 25 4 1000 200 200 40 Transformator step up ditunjukkan pada nomor . A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4

D. 1 dan 4 Page 15

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

16.3 Perhatikan gambar berikut! Ketika batang magnet seperti pada gambar di masukkan ke dalam kumparan kemudian keluar dari kumparan, maka pada kawat lilitan timbul.... A. garis gaya magnet B. arus listrik induksi C. kutub kutub magnet D. hambatan kawat 17.1 Salah satu akibat dari rotasi bumi adalah .... A. perubahan musim B. terjadinya siang dan malam C. perbedaan lamanya malam dengan siang D. gerak semu tahunan matahari dari utara ke selatan 17.2 Perhatikan gambar berikut!.

Pada waktu terjadi gerhana matahari, posisi Matahari, Bumi, dan Bulan secara berurutan sesuai gambar adalah... . A. A = Matahari, B = Bulan, C = Bumi B. A = Bumi, B = Bulan, C = Matahari C. A = Bumi B = Matahari, C = Bumi D. A = Matahari, B =Bumi, C = Bulan 17.3 Perhatikan gambar susunan anggota tata surya berikut!

Planet terbesar kedua yang memiliki cincin berlapis-lapis dan indah tampak pada gambar berada di antara planet yang bernomor urut ke . A. 6 dan 8 B. 5 dan 7 c. 4 dan 6 D.3 dan 5 17.4 Perhatikan gambar posisi matahari, bumi dan bulan berikut Berdasarkan posisi benda benda langit tersebut, air Laut mengalami . Gambar I Gambar II A. B. C. D. Pasang perbani Pasang naik Pasang purnama Pasang surut Pasang purnama Pasang surut Pasang perbani Pasang naik

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 16

18.1 Apa yang terbentuk jika sebuah atom netral memperoleh satu electron? a. ion c. molekul b. logam d. campuran 18.2 Perhatikan gambar ! Susunan partikel pada atom tersebut yang benar sesuai dengan nomor adalah. A. 1 = kulit 2 = proton B. 2 = proton 3 = electron C. 3 = proton 4 = neutron D. 2 = neutron 4 = electron

18.3. Dalam accumulator terjadi ionisasi air accu (H2SO4). Ion yang terbentuk dari air accu adalah .... A. H+ dan OB. H+ dan SC. H- dan SO4 + D. H+ dan SO4 218.4 Perhatikan beberapa rumus molekul berikut! 1. CO2 2. H2O 3. O2 4. CO 5. H2 6. HCl Molekul unsur ditunjukkan pada nomor . A. 1, 2, 3, 4, dan 6 B. 2, 3, 1, 5, dan 6 C. 3, 4, dan 5 D. 3, dan 5 saja 19. 1 Perhatikan pernyataan berikut! 1. Memilki pH kurang dari 7 2. Memiliki pH lebih dari 7 3. Dapat beraksi dengan logam 4. Mengubah lakmus biru menjadi merah 5. Mengubah lakmus merah menjadi biru 6. Menybabkan licin pada kulit Ciri-ciri larutan asam adalah ditunjukkan pada nomor. A. 1 , 3 dan 4 B. 1 , 3 dan 5 C. 2 , 4 dan 6 D. 2 , 5 dan 6

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 17

19.2 Perhatika daftar hasil percobaan uji larutan basa dan asam berikut ini: larutan Warna Warna lakmus Lakmus setelah dicelup awal P merah biru Q R S biru biru merah biru merah merah

Larutan yang bersifat basa adalah .... A. P dan Q B. P dan R C. Q dan S D. R dan S 20.1 Perhatikan nama-nama benda berikut! 1. besi 4.kuningan 2. Baja 5. alumunium 3. Emas 6. Perak Lambang bahan yang termasuk unsur adalah. A. 1, 2, 3 dan 4 B. 1, 3, 4 dan 5 C. 1, 3, 5 dan 6 D. 1, 4, 5 dan 6 20.2 Perhatikan pernyataan beriktut! 1. zat yang tersusun atas satu atau lebih unsur. 2. Tidak dapat dibagi lagi secara kimia biasa. 3. Bagian terkecil dari unsur. 4. Memiliki sifat yang berbeda dengan unsur pembentuknya. Ciri atom dan senyawa berturut-turut ditunjukkan pada nomor . A. 1, 2, dan 3, 4 B. 2, 3, dan 1, 4 C. 3, 4, dan 1, 2 D. 1, 4, dan 2, 3 20.3 Perhatikan data berikut! 1. KOH 2. NaCl 3. HNO3 4. KNO3 5. HCl Senyawa asam adalah nomor . A. 1 dan 3 B. 2 dan 5 C. 3 dan D. 4 dan 5

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 18

21.1 Data hasil percobaan (1) Air dipanaskan akan menguap (2) Logam dipanaskan akan membara (3) Besi dibiarkan di tempat terbuka mengalami korosi (4) Garam dibuat dengan mencampurkan asam dan basa Berdasarkan data di atas, yang termasuk perubahan kimia adalah nomor .... A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (3) D. (3) dan (4) 21.2 Diketahui sifat-sifat zat dari dari hasil pengamatan beberapa zat : 1. mudah berkarat 2. mempunyai titik didih yang tinggi 3. mudah membusuk 4. mudah dialiri listrik Berdasarkan pernyataan di atas, yang termasuk sifat kimia adalah pasangan nomor ... A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (3) D. (3) dan (4) 21.3 Budi mereaksikan karbit dengan air, dan merasakan terjadinya kenaikan suhu pada dinding gelas tempat reaksi dilakukan. Besar kenaikan suhu diukur dengan termometer. Yang dapat disimpulkan dari hal tersebut adalah terjadi perubahan ... A. kimia yang memerlukan panas B. kimia yang menghasilkan panas C. fisika yang memerlukan panas D. fisika yang menghasilkan panas

Bedah SKL UN 2013 Mapel IPA Fisika MGMP IPA Kabupaten Klaten

Page 19

Anda mungkin juga menyukai