Anda di halaman 1dari 6

SOAL SELEKSI OSN IPA

SMP TAHFIZHUL QUR’AN PANGERAN DIPONEGORO


TAHUN AJARAN 2022/2023

1. Perhatikan beberapa perubahan benda berikut!


1) Beras ditumbuk menjadi tepung.
2) Lilin dipanaskan mencair.
3) Kedelai dibuat menjadi tempe.
4) Besi dipanaskan hingga berpijar
5) Sampah membusuk.
Perubahan fisika ditunjukkan oleh ….
A. 1), 2) dan 3)
B. 1), 2) dan 4) 
C. 2), 3) dan 5) 
D. 3), 4) dan 5) 
2. Perhatikan grafik pertumbuhan penduduk suatu daerah berikut! 

Berdasar grafik tersebut dapat diprediksikan bahwa ....


A. Ketersediaan oksigen meningkat sesuai jumlah pohon yang ditanam
B. Air bersih lingkungan akan meningkat karena jumlah penduduk meningkat
C. Ketersediaan sumber air bersih berkurang disebabkan menurunnya lahan
D. Kualitas lingkungan semakin meningkat karena kualitas hidup juga meningkat 
3. Perhatikan pernyataan berikut! 

Pembuluh darah yang kaya oksigen adalah .... 


A. 2, 3, dan 6
B. 3, 4, dan 5
C. 4, 5, dan 1
D. 4, 5, dan 6 
4. Perhatikan langkah-langkah menggunakan mikroskop berikut:
1. Memutar revolver sehingga bunyi klik
2. Mengatur jumlah cahaya menggunakan cermin dan diafragma
3. Meletakkan preparat pada meja mikroskop
4. Meletakkan mikroskop tepat di depan pengamat
5. Mengatur fokus dengan memutar pemutar kasar dan halus
Prosedur menggunakan mikroskop yang benar secara berurutan adalah .... 
A. 4-1-2-3-5
B. 4-2-1-5-3
C. 4-3-5-1-2
D. 4-5-3-2-1 
5. Perhatikan nama dan lambang kimia benda pada tabel berikut! 

Nama benda dan lambang kimia yang benar adalah ….


A. 1), 2), dan 3) 
B. 1), 2), dan 4) 
C. 2), 3), dan 5) 
D. 3), 4), dan 5) 
6. Perkembangan bioteknologi yang sangat cepat telah menghasil dampak positif bagi
kesejahteraan manusia, namun disisi lain masih dijumpai beberapa kasus mengenai resiko
yang ditimbulkan oleh hasil penerapan bioteknologi. Contoh dampak negatif dari pengolahan
bioteknologi adalah ....
A. Limbah cair perebusan dan perendaman tempe mempunyai nilai BOD, COD serta amoniak
bebas yang berbahaya bagi lingkungan
B. Timbulnya gatal pada kulit setelah mengonsumsi yogurt dari susu sapi segar meskipun
sudah diolah secara higienis
C. Timbulnya penyakit jantung pada karyawan pengolah besi yang memanfaatkan
Thiobacillus ferrooxidans
D. Meningkatnya kandungan bacteria Escherecia coli dalam usus halus setelah disuntik
hormon insulin sintetis bagi penderita diabetes melitus
7. Perhatikan gambar berikut! 

Berdasar gambar tersebut menunjukkan bahwa makhluk hidup memiliki ciri .... 
A. Memerlukan makan
B. Berkembang biak
C. Bernafas
D. Beradaptasi 
8. Perhatikan gambar ginjal berikut! 
Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk dengan tanda panah adalah ....
A. Penyaringan darah sehingga menghasilkan urine
B. Penyaluran urine menuju pelvis
C. Penampungan urine sementara
D. Penyaluran urine menuju kantung kemih 
9. Perhatikan gambar organ pernafasan berikut! 

Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk tanda panah adalah ....
A. Penyerapan air dan nitrogen
B. Penyerapan karbondioksida dan uap air
C. Penyerapan air dan pelepasan karbondioksida
D. Penyerapan oksigen dan pelepasan karbondioksida 
10. Perhatikan pernyataan berikut:
1. Kerja sistem syaraf lamban
2. Hilang rasa percaya diri
3. Agitative (tingkah laku yang brutal)
4. Mengidap hepatitis B, C, dan HIV
Perilaku menyimpang akibat mengonsumsi narkoba ditunjukkan oleh ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5 
11. Perhatikan gambar hasil pengukuran panjang balok di bawah ini!

Dari hasil pengukuran tersebut maka panjang balok adalah….


A. 2,2 cm
B. 2,21 cm
C. 2,22 cm
D. 2,23 cm
12. Empat buah pengukuran menggunakan mikrometer sekrup ditunjukkan dengan gambar
berikut!

Notasi yang tepat untuk hasil pengukuran tersebut adalah…


A. (1) < (2) < (3) < (4)
B. (1) > (2) > (3) > (4)
C. (1) < (2) > (3) < (4)
D. (1) > (2) < (3) < (4)
13. Besar pengukuran pada gambar mikrometer sekrup berikut adalah….

A. 3,22 mm
B. 3,53 mm
C. 3,86 mm
D. 3,28 mm
14. Budi berlari dengan kelajuan 6 m/s. berapa selang waktu yang dibutuhkan Budi untuk berlari
sejauh 1,5 km?
A. 90 sekon
B. 120 sekon
C. 180 sekon
D. 250 sekon
15. Perhatikan gambar berikut!

Pernyataan yang benar tentang system kerja pengungkit sesuai gambar di atas adalah….
A. (A) titik kuasa dan (BC) lengan kuasa
B. (B) titik kuasa dan (AB) lengan kuasa
C. (C) titik kuasa dan (AB) lengan beban
D. (D) titik beban dan (AB) lengan kuasa
16. Perhatikan pengukuran dua termometer berikut ini!

Apabila pada termometer Y menunjukkan angka 400Y, maka pada termometer X


menunjukkan angka ….
A. 100
B. 150
C. 200
D. 250
17. Kalor yang dibutuhkan untuk menaikan suhu 0,5 kg zat cair dengan kalor jenis 400 J/Kg 0C
dari 280C menjadi 380C adalah….
A. 200 Joule
B. 400 Joule
C. 2000 Joule
D. 4000 Joule
18. Perhatikan gambar berikut!

Tekanan terbesar yang dialami ikan berada di nomor….


A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
19. Gambar dibawah ini menunjukkan sebuah benda yang melayang didalam air.

Jika massa jenis air 1000 kg/m dan g = 10 m/s maka tekanan hidrostatis benda adalah….
A. 2.000 Pa
B. 6.000 Pa
C. 8.000 Pa
D. 14.000 Pa
20. Perhatikan gambar berikut!

Keempat balok di atas diletakkan di atas meja dan diberikan gaya yang sama. Tekanan yang
paling kecil diberikan oleh balok nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

Anda mungkin juga menyukai