Anda di halaman 1dari 16

SOAL PREDIKSI UN 2018

PAKET A

INDIKATOR SOAL NO. 1


Perhatikan gambar berikut !

Seorang pedagang menimbang beras dengan menggunakan neraca seperti pada


gambar di atas. Massa beras yang ditimbang pedagang adalah ....
A. 1,085 kg
B. 1,535 kg
C. 1,75 kg
D. 1,85 kg

INDIKATOR SOAL NO.2


Perhatikan tabel di bawah ini!
No. Besaran Satuan Alat ukur
1. suhu kelvin termometer
2. kuat arus amperemeter ampere
3. panjang meter mistar
4. massa kilogram stopwatch
Besaran pokok dengan satuan SI serta alat ukurnya yang benar adalah ….
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)

INDIKATOR SOAL NO.3


Perhatikan sifat-sifat zat berikut!
(1) Jarak molekul sangat rapat.
(2) Gerakan molekul bergetar pada kedudukannya saja.
(3) Molekul bisa berpindah.
(4) Bentuknya menyesuaikan bentuk wadah.
Sifat-sifat zat padat ditunjukkan oleh angka….
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)

SOAL INDIKATOR NO: 4


Sifat kimia besi antara lain….
A. kuat dan tidak mudah dipatahkan
B. berkarat karena bereaksi dengan udara
C. gaya tarik antar partikelnya sangat besar
D. mempunyai partikel yang sangat rapat
SOAL INDIKATOR NO 5
Perhatikan pernyataan berikut….
(1) Muka pucat
(2) Berat badan menurun
(3) Suka berbohong
(4) Sulit tidur
(5) Mata terlihat cekung dan merah
Pengaruh fisik pada orang pengguna zat adiktif dan psikotropika pada pernyataan di
atas yang sesuai adalah nomor….
A. (1) ,(2) dan (4)
B. (2),(3) dan (5)
C. (1) ,(2) dan (5)
D. (3) ,(4) dan (5)

SOAL INDIKATOR NO 6 C2 (menjelaskan)


Sifat fisik dari alkohol pada suhu kamar yang benar adalah .... (PARTIKEL ZAT)
Pilihan Bentuk Volume
A Tetap tetap
B Berubah tetap
C Berubah berubah
D Tetap Tetap

SOAL INDIKATOR NO.7 C1


Bahan berikut yang termasuk campuran heterogen adalah ....
A. air dan gula
B. air dan pasir
C. air dan garam
D. air dan sirup

SOAL INDIKATOR NO.8


Perhatikan tabel berikut .
Laruta Perubahan warna
n
Lakmus Biru Lakmus Merah
Q Tetap biru Tetap Merah
R Tetap biru Menjadi biru
S Menjadi Merah Menjadi biru
T Menjadi Merah Tetap merah
Berdasarkan tabel tersebut, larutan yang bersifat basa adalah…
A. Q
B. R
C. S
D. T

SOAL INDIKATOR NO.9


Empat benda bergerak dari keadaan diam. Data waktu dan jarak dituliskan dalam
tabel berikut
Waktu Jarak
Benda 1 Benda 2 Benda 3 Benda 4
1s 2m 1m 2m 1m
2s 4m 4m 5m 3m
3s 6m 9m 12 m 9m
4s 8m 16 m 14 m 12 m

Benda yang bergerak lurus beraturan dan bergerak lurus berubah beraturan berturut-
turut adalah....
A.1 dan 2 C.3 dan 1
B.1dan 3 D.4 dan 2

SOAL INDIKATOR NO.10


Benda di bawah yang akan bergerak dengan percepatan terkecil adalah ……

SOAL INDIKATOR NO.11


Gambar berikut menunjukkan alat jungkat-jungkit dalam keadaan seimbang dengan
beban yang ada di kedua sisinya

Jika beban 300 N digeser 10 cm menjauh dari titik


tumpu, agar jungkat-jungkit tetap seimbang yang harus
dilakukan adalah ....
A. menambah K dengan benda 20 N
B. mengganti K dengan benda 120 N
C. menggeser K sejauh 50 cm menjauhi dari titik tumpu
D. menggeser K sejauh 60 cm menjauhi dari titik tumpu

SOAL INDIKATOR NO.12


Perhatikan gambar bidang miring berikut
(1)
3m 6m

(2)

3m 2m
(3)

1m 3m

(4)

2m 6m

Bidang miring yang memiliki keuntungan mekanis sama adalah….


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 3
D. 3 dan 4

SOAL INDIKATOR NO.13


Termometer X menggunakan skala suhu dengan patokan. Suhu air sedang membeku
150X dan suhu air mendidih 1400X. Termometer X digunakan untuk mengukur suhu air
400C. suhu yang ditunjuk oleh termometer X adalah…
A. 500X
B. 650X
C. 750X
D. 780X

SOAL INDIKATOR NO.14


(TEKANAN)
15 cm

30 cm

20 cm
Perhatikan gambar berikut!
Jika massa balok 12 kg, dan percepatan gravitasi bumi 10 m/s 2, tekanan balok pada
lantai adalah...
A. 1000 N/m2
B. 1500 N/m2
C. 3000 N/m2
D. 4000 N/m2

SOAL INDIKATOR NO.14


Tata Surya
Fenomena alam berikut kita rasakan dalam kehidupan sehari-hari
(1) Gerak semu matahari dari utara ke selatan
(2) Perbedaan waktu di garis bujur bumi
(3) Terjadi siang dengan malam
(4) Gerak semu benda langit dari timur ke barat
(5) Pergantian musim
Fenomena alam yang disebabkan oleh rotasi bumi adalah .... (C2)
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)

SOAL INDIKATOR NO.16


GETARAN DAN GELOMBANG
Pada gambar di bawah, yang dimaksud panjang gelombang adalah

A. AB
B. AC
C. D'E'
D. DE

SOAL INDIKATOR NO.17


Bunyi Kategori C3
Perhatikan gambar berikut:

Jika bunyi pantul dari dasar laut P terdengar 3 sekon setelah bunyi aslinya dan dari
dasar laut Q terdengar 2 sekon dari bunyi aslinya, selisih kedalam dasar laut P dan
dasar laut Q adalah....
A. 600 m
B. 900 m
C. 1.200 m
D. 1.500 m

SOAL INDIKATOR NO.18


(C2)
Saat cahaya datang dari medium optik lebih rapat ke medium optik kurang rapat dapat
terjadi peristiwa pemantulan sempurna . Peristiwa berikut yang termasuk akibat
pemantulan sempurna adalah ....
A. terbentuknya bayangan pada cermin
B. terbentuknya bayangan pada lup
C. tongkat yang dimasukkan kedalam air tampak bengkok
D. terjadinya fatamorgana
SOAL INDIKATOR NO.19
Listrik
Jika benda A digosok dengan benda B, sehingga benda B ditarik oleh plastik
yang bermuatan listrik . Peristiwa yang terjadi dalam percoban ini adalah ....
A. Benda A menerima elektron dari benda B
B. Benda A akan menolak kain wol yang bermuatan listrik
C. Elektron berpindah dari benda A ke benda B
D. Proton berpindah dari benda B ke benda A

SOAL INDIKATOR NO.20


KEMAGNETAN
Perhatikan gambar berikut ini.

Jika besi/baja telah menjadi magnet, pernyataan berikut benar....


A. A kutub utara dan B kutub selatan
B. A kutub selatan dan B kutub utara
C. A dan B kutub selatan
D. A dan B kutub utara

21. Perhatikan data berikut !


1. Benih cepat tumbuh pada kondisi gelap
2. Longsor dan erosi dikarenakan penebangan pohon di atasnya
3. Daerah banyak pohon memiliki simpanan air
4. Udara bersih dikarenakan masih banyak tumbuhan,
Faktor abiotik yang berpengaruh terhadap biotik adalah...
A. 1
B 2
C. 3
D. 4
22. Perhatikan gambar berikut!

Hewan pada gambar tersebut menunjukkan ciri makhluk hidup ….


A. tumbuh dan berkembang
B. memerlukan makanan
C. berkembang biak
D. beradaptasi

23. Bagian sel hanya terdapat pada sel tumbuhan adalah ….


A. Nukleus dan vakuola
B. Plastida dan dinding sel
C. Lisosom dan plastida
D. Lisosom dan dinding sel
24. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut ini !

Jumlah rantai makanan yang tampak pada gambar di atas adalah....


A. 5
B. 6
C. 7
D. 8

25. Perhatikan data makanan berikut!


1. Roti 5. Tempe
2. Tahu 6. Kecap
3. Mie 7. Keju
4. Bakso 8. Tape
Dari data tersebut yang termasuk hasil bioteknologi adalah ….
A. 1, 2, 3, dan 4
B. 1, 3, 5, dan 7
C. 2, 4, 6, dan 8
D. 5, 6, 7, dan 8 (option sebaiknya diacak)

26. Perhatikan gambar berikut!

Interaksi yang terjadi pada dua makhluk hidup seperti diatas adalah......
A. Komensalisme
B. Mutualisme
C. Predasi
D. Parasitisme

.
27. Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan grafik diatas dampak yang akan ditimbulkan terhadap kualitas


lingkungan adalah....
A.penurunan kualitas air tanah.
B.kenaikan limbah rumah tangga.
C.penurunan pencemaran udara.
D.peningkatan kadar oksigen di udara.

28. Selain mencemari lingkungan, pemakaian pestisida yang terus menerus akan
memberikan dampak negatif seperti ....
A. menurunnya populasi serangga
B. menurunnya keanekaragaman serangga
C. meluasnya distribusi serangga
D. meningkatnya resistensi serangga

29. Perhatikan pernyataan berikut:


1. Akarnya serabut
2. Tulang daun sejajar
3. Bagian bunga 3 atau kelipatannya
4. Akar dan batang umumnya tidak berkambium

Tumbuhan yang memiliki ciri – ciri tersebut adalah


A. Mangga
B. Pepaya
C. Jagung
D. ketela pohon

30 . Paus termasuk mamalia yang hidup di laut, tetapi bernafas menggunakan paru
paru. Untuk memperoleh oksigen paus beradaptasi dengan cara …..
A. Sering muncul kepermukaan laut
B. Mempercepat gerakan saat berenang
C. Mendorong ekor saat berada di dalam laut
D. Banyak minum dan sedikit mengeluarkan urin

31. Usaha pembuatan tape singkong dengan melibatkan mikrobia ……


A. Saccharomices cerevisiae
B. Leuconostoc cremoris
C. Lactobacillus bulgaricus
D. Rhizopus oryzae
32. Dampak yang di timbulkan oleh pencemaran sulfur dan nitrogen di udara adalah
…..
A. Menipisnya lapisan ozon
B. Terjadinya hujan asam
C. Menyebabkan efek rumah kaca
D. Peningkatan asbut (asap dan kabut)

33. Perhatikan contoh simbiosis berikut! (Dampak interaksi ?)


1) Kupu-kupu dengan tumbuhan bunga
2) Tumbuhan anggrek dengan pohon inangnya
3) Benalu dengan pohon inangnya
4) Kutu rambut dengan manusia
5) Hiu dengan ikan remora
Berdasarkan data tersebut yang termasuk simbiosis mutualisme adalah….
A.1 dan 2
B.1 dan 3
C.1 dan 4
D.1 dan 5

34. Peningkatan Jumlah penduduk di daerah pedesaan sekitar hutan akan


mengakibatkan peningkatan kebutuhan lahan tempat tinggal ,Akibat kondisi
tersebut terhadap lingkungan adalah ...
A.Bertambahnya lahan hutan
B.Meningkatnya daerah resapan air
C.Berkurangnya sumber air bersih
D.Menurunnya kadar CO2 di udara

35. Perhatikan gambar berikut ini !

Bagian yang ditunjukkan oleh nomor 1 , 2 dan 3 secara berturut adalah ... (??)
A.Tulang pengumpil, sendi engsel dan otot bisep
B.Tulang hasta, sendi engsel dan otot trisep
C.Tulang pengumpil, sendi putar dan otot bisep
D.Tulang hasta, sendi engsel dan otot bisep

36. Perhatikan pernyataan dalam tabel berikut!


ENZIM FUNGSI
1. Tripsin a. Menggumpalkan protein susu
2. Lipase b. Mengubah lemak menjadi asam lemak
dan gliserol
3. Renin c. Mengubah pepton menjadi asam
amino
4. Amilase d. Mengubah amilum menjadi glukosa
Pasangan enzim dengan fungsinya yang benar adalah:
A. 1-b, 2-c, 3-d, 4-a
B. 1-a, 2-b, 3-c, 4-d
C. 1-d, 2-a, 3-b, 4-c
D. 1-c, 2-b, 3-a, 4-d

37. Perhatikan pernyataan berikut!


1) aliran keluar dari jantung
2) kaya akan oksigen
3) aliran menuju jantung
4) katup sedikit
5) elastis
6) detakannya kuat
7) memiliki banyak katup dan tidak elastis
8) mengandung banyak karbondioksida
Ciri pembuluh arteri ditunjukkan oleh ....
A. 1), 2), 3), dan 5)
B. 1), 4), 5), dan 6)
C. 2), 3), 5), dan 8)
D. 3), 5), 7), dan 8)

38. Ignatius melakukan percobaan mengenai udara hasil pernafasan . Percobaan


Ignatius dilakukan dengan menghembuskan udara pernafasan dipermukaan
cermin. Setelah itu dia mengamati perubahan permukaan cermin tersebut. Ternyata
permukaan cermin menjadi buram. Berdasarkan percobaannya tersebut dapat
disimpulkan bahwa udara hasil pernafasan mengandung ….
A. uap air C. oksigen
B. karbondioksida D. oksigen dan karbondioksida

39. Edward sedang menjalani penyembuhan batu ginjal.Agar tidak terbentuk batu
ginjal kembali dokter menyarankan agar ….
A. makan tepat waktu C. banyak makan buah
B. banyak minum air putih D. banyak makan daging (ke no 47)

40. Fungsi organ reproduksi pada manusia yang tepat adalah ….


A. ovarium tempat pembuahan C. testis tempat pembentukaan sperma
B .oviduk tempat pembentukan ovum D. uterus tempat pelepasan ovum

SOAL INDIKATOR NOMOR 41.1

Struktur suatu jaringan tumbuhan sebagai berikut :


1. Sel-selnya hidup dan berbentuk polyhedral
2. Dinding selnya tipis
3. Mempunyai banyak ruang antar sel
4. Mempunyai vakulola yang besar
Berdasarkan strukturnya, jaringan yang dimaksud berfungsi untuk ….
A. melindungi jaringan di bawahnya
B. menyimpan cadangan makanan
C. mengangkut hasil fotosintesis
D. memperkuat tumbuhan
Kunci jawaban : B

SOAL INDIKATOR NOMOR 42.1


Kelinci bulu coklat kasar (CChh) disilangkan dengan kelinci bulu putih halus (ccHH)
diperoleh keturunan kelinci bulu coklat halus (CcHh). Apabila sesama F 1 saling
disilangkan, maka diperoleh perbandingan Fenotip pada F 2 bulu coklat kasar, coklat
halus, putih halus, putih kasar ….
A. 9 : 3 : 3 : 1
B. 3 : 9 : 3 : 1
C. 3 : 9 : 1 : 3
D. 3 : 1 : 9 : 3

SOAL INDIKATOR NOMOR 43.1


Perhatikan gambar sendi berikut!

Sendi engsel ditunjukkan oleh gambar ....


A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

SOAL INDIKATOR NOMOR 44.1


Perhatikan tabel di bawah ini !
Nama
No Huruf Fungsi enzim
Enzim
1 Pepsin A Mengubah pepsin menjadi
asam amino
2 Tripsin B Mengubah lemak menjadi asam
lemak + gliserol
3 Lipase C Mengubah protein menjadi
pepton
Pasangan nomor dan huruf yang benar pada tabel di atas adalah ….
A. 1 – C, 2 – A, 3 – B
B. 2 – B, 3 – C, 1 – A
C. 2 – C, 3 – A, 1 – B
D. 3 – C, 2 – A, 1 – B
SOAL INDIKATOR NOMOR 45.1
Perhatikan gambar peredaran darah berikut!

Urutan peredaran darah besar ditunjukkan oleh nomor ....


A. 6 - 4 - 5 - 9 - 8
B. 6 - 10 - 1 - 2 - 3
C. 7 - 10 - 1 - 2 - 3
D. 7 - 4 - 5 - 9 - 8

SOAL INDIKATOR NOMOR 46.1

Cermati peristiwa-peristiwa berikut.


1) Relaksasi otot antartulang rusuk
2) Kontraksi otot antartulang rusuk
3) Tekanan udara di rongga dada mengecil
4) Tekanan udara di rongga dada membesar
5) Tulang rusuk bergerak ke bawah
6) Tulang rusuk bergerak ke atas
Peristiwa yang menunjukkan mekanisme ekspirasi pernafasan dada adalah ....
A. 1), 3), dan 5)
B. 1), 4), dan 5)
C. 2), 3), dan 5)
D. 2), 3), dan 6)

SOAL INDIKATOR NOMOR 47.1


Gejala dari penyakit batu ginjal dan gagal ginjal yang sering muncul di antaranya kaki
bengkak, merasakan nyeri pinggang. Berikut ini hal-hal yang bisa mencegah terjadinya
gangguan pada ginjal adalah :
1. Tidak menunda buang air kecil.
2. Mengkonsumsi obat-obatan dalam waktu jangka panjang
3. Selalu minum air putih.
4. Mengkonsumsi minuman yang mengandung kratein.
5. Menjaga berat badan
Pernyataan yang benar adalah .…
A. 1, 2, 3
B. 1, 3, 5
C. 2, 4, 5
D. 1, 3, 4
SOAL INDIKATOR NOMOR 48.1

Beberapa informasi berikut berhubungan dengan suatu jenis penyakit pada sistem
reproduksi.
1. Penyakit ini dapat diderita baik pria maupun wanita
2. Gejala pada laki-laki berupa keluarnya nanah dari ujung penis
3. Penyakit ini dapat menyebabkan kemandulan
Jenis penyakit kelamin yang sesuai dengan informasi tersebut adalah ....
A. sifilis
B. gonoroe
C. clamidiasis
D. kutil kelamin

SOAL INDIKATOR NOMOR 49. 1


Perhatikan skema reaksi fotosintesis berikut!

Fungsi air pada reaksi fotosintesis adalah membentuk ....


A. amilum melalui peristiwa hidrolisis
B. oksigen melalui peristiwa hidrolisis
C. sebagai pelarut karbondioksida
D. oksigen melalui peristiwa reaksi asimilasi

SOAL INDIKATOR NOMOR 50.1


Seekor pemulia ikan hias menyilangkan ikan hias bergenotipe KKll dengan ikan hias
bergenotipe kkLl. Jika gen K menentukan warna kuning, gen k menentukan warna
putih, gen L menentukan ekor lebar, dan gen l menentukan ekor sempit, dari
persilangan tersebut akan memperoleh F 1 ....
A. Ikan berwarna kuning ekor sempit sebanyak 25%
B. Ikan berwarna putih ekor sempit sebanyak 25%
C. Ikan berwarna kuning ekor lebar sebanyak 50%
D. Ikan berwarna putih ekor lebar sebanyak 50%

SOAL INDIKATOR NOMOR 51.1


Bahan dasar pembuatan roti adalah tepung terigu yang ditaburi mikroorganisme
Saccharomyces cerevisiae agar dapat mengembang. Perubahan yang dilakukan
mikroorganisme tersebut terhadap bahan dasar pembuatan roti adalah ....
A. mengubah glukosa menjadi alkohol dan karbon dioksida
B. mengubah alkohol menjadi glukosa dan karbon dioksida
C. membentuk gas karbondioksida dari zat tepung
D. membentuk karbondioksida, oksigen, dan uap air
SOAL INDIKATOR NOMOR 52.1
Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah!

Proses pencernaan yang berlangsung pada huruf P adalah ....


A. pengemulsia lemak mejadi butiran halus
B. pembusukan sisa makanan oleh E. coli
C. penguraian protein menjadi pepton
D. penyerapan sari makanan

SOAL INDIKATOR NOMOR 53.1


Perhatikan rangkaian percobaan fotosintesis berikut!

Daun pada setiap rangkaian percobaan diuji menggunakan metode Sachs dan diperoleh hasil sebagai
berikut:
No Rangkaian Warna daun
1 I Kecoklatan
2 II Biru tua
3 III Biru tua
Percobaan tersebut membuktikan bahwa proses fotosintasis dipengaruhi oleh ….
A. air
B. oksigen
C. karbondioksida
D. cahaya matahari

SOAL INDIKATOR NOMOR 54.1


Ayam jantan bulu merah disilangkan dengan ayam betina bulu putih. Bulu merah
dominan terhadap bulu putih. Bila sesama keturunan pertamanya disilangkan dan
menghasilkan 12 ekor anak ayam. Berapakah kemungkinan dihasilkan anak ayam bulu
putih ….
A. 1 ekor
B. 3 ekor
C. 4 ekor
D. 6 ekor

Anda mungkin juga menyukai