Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : XI / 1 Pertemuan ke : 1 (satu) s. d.

2 (dua) Alokasi Waktu : 6 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan konsep suhu dan kalor Kompetensi Dasar : Menguasai konsep suhu dan kalor I. Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menyebutkan sifat termometrik bahan B. Menyebutkan macam-macam skala termometer C. Menjelaskan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi, konveksi, radiasi D. Menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi pada peristiwa perpindahan kalor E. Menjelaskan cara mengurangi perpindahan kalor II. Materi Ajar : A. Suhu dan kalor III. Metode Pembelajaran : A. Ceramah B. Diskusi C. Presentasi/demontrasi IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : 1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti : 1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi : a. Sifat termometrik bahan b. Macam-macam skala termometer c. Peristiwa perpindahan kalor cara konduksi, konveksi, radiasi d. Faktor-faktor yang mempengaruhi pada peristiwa perpindahan kalor e. Menjelaskan cara mengurangi perpindahan kalor C. Kegiatan Akhir / Penutup : 1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 1

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : A. Buku pelajaran Fisika B. LKS C. Lingkungan sekolah D. Internet E. Kit hidrostatika dan panas VI. Penilaian : A. Observasi/ pengamatan B. Laporan praktikum C. Tugas kelompok
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : XI / 1 Pertemuan ke : 3 (tiga) s. d. 4 (empat) Alokasi Waktu : 6 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan konsep suhu dan kalor Kompetensi Dasar : Menguasai pengaruh kalor terhadap zat I. Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menyebutkan pengaruh kalor terhadap suhu dan wujud benda B. Menuliskan persamaan Asas black C. Menyebutkan Peristiwa perubahan wujud dan karakteristiknya dengan mengemukakan contoh dalam kehidupan sehari-hari D. Menjelaskan pemuaian panjang, luas, dan volume pada berbagai zat II. Materi Ajar : A. Pengaruh kalor terhadap zat III. Metode Pembelajaran : 1. Ceramah 2. Diskusi 3. Praktek IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : 1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti : 1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi : a. Pengaruh kalor terhadap suhu dan wujud benda b. Persamaan Asas black c. Peristiwa perubahan wujud dan karakteristiknya serta contoh dalam kehidupan sehari-hari d. Pemuaian panjang, luas, dan volume pada berbagai zat C. Kegiatan Akhir / Penutup : 1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 3

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : A. Buku pelajaran Fisika B. LKS C. Lingkungan sekolah D. Internet E. Kit hidrostatika dan panas VI. Penilaian : A. Observasi/ pengamatan B. Laporan prakti kum C. Tugas kelompok
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : XI / 1 Pertemuan ke : 5 (lima) s. d. 6 (enam) Alokasi Waktu : 6 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan konsep suhu dan kalor Kompetensi Dasar : Mengukur suhu dan kalor I. Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Mempergunakan termometer untuk mengukur suhu berbagai benda B. Mempergunakan persamaan kalorimeter dalam menetukan besarnya kalor yang dilepas atau diterima II. Materi Ajar : A. Pengukuran suhu dan kalor III. Metode Pembelajaran : A. Ceramah B. Diskusi C. Latihan D. Praktek IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : 1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti : 1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi : a. Mempergunakan termometer untuk mengukur suhu berbagai benda b. Mempergunakan persamaan kalorimeter dalam menetukan besarnya kalor yang dilepas atau diterima C. Kegiatan Akhir / Penutup 1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : A. Buku pelajaran B. LKS C. Termometer D. kalorimeter
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 5

VI. Penilaian : A. Observasi/ pengamatan B. Laporan prakti kum C. Tugas kelompok


SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : XI / 1 Pertemuan ke : 7 (tujuh) Alokasi Waktu : 4 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan konsep suhu dan kalor Kompetensi Dasar : Menghitung kalor I. Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Merumuskan dan menerapkan Kalor jenis dan kapasitas kalor dalam perhitungan B. Menggunakan Hukum kekekalan energi dalam perhitungan kalor II. Materi Ajar : A. Kapasitas kalor dan hukum kekekalan energi III. Metode Pembelajaran : A. Ceramah B. Diskusi C. Latihan IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : 1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti : 1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi : a. Kalor jenis dan kapasitas kalor b. Hukum kekekalan energi C. Kegiatan Akhir / Penutup : 1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : A. Buku pelajaran B. LKS C. Lingkungan sekolah D. Internet
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 7

VI. Penilaian : A. Observasi/ pengamatan B. Tugas kelompok


SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : XI / 1 Pertemuan ke : 8 (Delapan) Alokasi Waktu : 3 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan konsep Fluida Kompetensi Dasar : Menguasai hukum fluida statis I. Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Memformulasikan Konsep tekanan dan tekanan hidrostatis B. Mengidentifikasi dan memformulasikan Hukum Pascal dalam bentuk persamaan matematis C. Mengidentifikasi dan memformulasikan Hukum Archimedes D. Mengidentifikasi konsep tegangan permukaan E. Mengidentifikasi dan memformulasikan Hukum Stokes II. Materi Ajar : A. Hukum fluida statis III. Metode Pembelajaran : A. Ceramah B. Diskusi C. Tugas IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : 1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti : 1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi : a. Tekanan dan tekanan hidrostatis b. Hukum Pascal c. Hukum Archimedes d. Tegangan permukaan e. Hukum Stokes C. Kegiatan Akhir / Penutup : 1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 9

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : A. Buku pelajaran B. LKS C. Internet D. Lingkungan sekolah E. Kit Hidrostatika dan panas VI. Penilaian : A. Observasi/ pengamatan B. Laporan prakti kum
SMK MUHAMMADIYAH MATARAM 10

Anda mungkin juga menyukai