Anda di halaman 1dari 3

10 Olahraga Ini Bantu Cegah Kanker - Kompas.

com

9/16/13 8:13 AM

Harian Kompas | Kompas TV

Health
TEKNO ENTERTAINMENT OTOMOTIF HEALTH FEMALE TRAVEL PROPERTI FOTO NEWS & FEATURES OBAT & VITAMIN LIFESTYLE TUMOR & KANKER PSIKOLOGI

Register | Sign In

Search

Go

Senin, 16 September 2013 08:10

NEWS

EKONOMI

BOLA

VIDEO

FORUM

KOMPASIANA

HOME

DIREKTORI

AYO MELEK GIZI

DIET

KONSULTASI

LIFESTYLE / FITNES - ARTIKEL

10 Olahraga Ini Bantu Cegah Kanker


Penulis : Unoviana Kartika | Minggu, 15 September 2013 | 20:21 WIB Like 109 people like this. Be the first of your friends. Dibaca: 8578 Share: Komentar: 1

Ilustrasi senam taichi

Shutterstock

KOMPAS.com Salah satu penyakit yang masih menjadi momok adalah kanker. Ini karena kanker dapat berkembang dengan cepat dan mengakibatkan kematian. Meski demikian, kanker bisa dicegah, dan para ahli berpendapat cara terbaik untuk mencegah kanker adalah olahraga teratur. Tidak hanya menjaga tubuh tetap aktif dan sehat, olahraga juga dapat menjauhkan penyakit berbahaya. Menurut para ahli, ada beberapa jenis olahraga tertentu yang efektif menghalau kanker, berikut di antaranya.

TERKAIT: Sayur dan Buah Cegah Kanker Kandung Kemih pada Wanita Hobi Minum Alkohol Sebelum Hamil Picu Kanker Payudara Olahraga Sebentar pun Bisa Melangsingkan Olahraga Tiap Hari Jauhkan Wanita dari Kanker Tangkal Depresi dengan Olahraga

Top Article Perempuan, Menikahlah Sebelum Usia... 7 Cara Tingkatkan Kemampuan Otak Kesehatan Memburuk akibat Posisi... 10 Makanan yang Atasi Detak... 10 Olahraga Ini Bantu Cegah Kanker Terpopuler KOMPAS.com Terkomentari

1. Berjalan Salah satu latihan terbaik mencegah kanker adalah berjalan. Ini karena berjalan dapat menjaga jantung dan pikiran dari stres. Maka berjalanlah paling tidak 30 menit setiap hari. 2. Joging Joging atau berlari selama 45 menit adalah cara terbaik untuk menjauhkan risiko kanker. Joging akan membuat jantung berdetak dengan lebih cepat. Keringat yang banyak dihasilkan seusai joging juga dapat membantu menghilangkan racun-racun dari tubuh. 3. Berenang Berenang merupakan olahraga yang dapat dilakukan oleh segala usia. Rutinlah berenang selama satu atau dua jam dan gaya hidup pun berubah menjadi lebih sehat. 4. Bersepeda
http://health.kompas.com/read/2013/09/15/2021452/10.Olahraga.Cegah.Kanker?utm_source=WP&utm_medium=box&utm_campaign=Ktswp Page 1 of 3

10 Olahraga Ini Bantu Cegah Kanker - Kompas.com

9/16/13 8:13 AM

Bersepeda di pagi hari yang segar baik untuk paru-paru. Kegiatan tersebut akan membersihkan paruparu dan menjauhkannya dari kanker. 5. Taichi Taichi merupakan jenis bela diri asal China yang memperbaiki kesehatan melalui penggabungan gerakan yang lambat dengan teknik bernapas yang benar. Olahraga ini merupakan bentuk yang baik untuk mencegah kanker. 6. Mendaki Mendaki membantu menghilangkan stres dan juga penyakit mematikan. Rutin melakukan olahraga ini membuat tubuh dalam bentuk terbaiknya dan penyakit pun enggan mendekat. Mendaki merupakan salah satu olahraga yang menurunkan risiko kanker. 7. Sepatu roda Bermain sepatu roda merupakan latihan kardiovaskular dan dapat melatih keseluruhan otot dalam tubuh. Olahraga yang populer di kalangan anak-anak ini sebenarnya bisa dilakukan oleh segala usia. 8. Menari Salah satu bentuk olahraga yang baik untuk mencegah kanker adalah menari. Menarilah dengan musik favorit Anda setiap hari selama 30 menit untuk tetap sehat dan berenergi. 9. Yoga Bentuk meditasi yang satu ini baik untuk pikiran, jiwa, dan tubuh. Latihan yoga juga mampu menghilangkan racun-racun dari tubuh dan menurunkan risiko kanker. 10. Tenis Tenis merupakan olahraga terbaik untuk membuat tubuh Anda aktif. Olahraga ini membuat Anda berlari dan membakar kalori ekstra, serta menghilangkan racun-racun melalui keringat.
Sumber : boldsky Editor : Asep Candra Like 109 Tweet 192

CARI RUMAH SAKIT Nama Rumah Sakit Jenis Rumah Sakit Kota CARI

OBAT & VITAMIN

PENYAKIT

IDEALKAH

BODY MASS INDEX ANDA?


Berat Badan Tinggi Badan Usia Jenis Kelamin Level Aktivitas

Isi Dengan Angka

Kg

Isi Dengan Angka Isi Dengan Angka

Cm Tahun Laki-laki

Perempuan

Lebih Banyak Duduk KIRIM RESET

Ada 1 Komentar Untuk Artikel Ini.


WNI Perantauan
Senin, 16 Sepember 2013 | 07:00 WIB

*Ukuran ini tidak bisa diterapkan


Tanggapi Komentar Laporkan Komentar 0 1

pada ibu hamil dan menyusui

Editor tolong hati2 ya, kok saya perhatikan tulisannya asal hantam kromo. Kemarin nulis 'jogging / lari sedang menjadi tren', pdhl olahraga ini sudah tua umurnya. Sekarang nulis di tiap poin ada kata 'terbaiknya', loh ini kok semua terbaik ??? Gak logis mas, terbaik itu cuma 1. Coba divariasi gitu.

KompasHealth
Like 58,034 people like KompasHealth.

Kirim Komentar Anda


Pembaca dapat mengirimkan komentar terkait artikel yang ditayangkan. Isi komentar bukan merupakan pandangan, pendapat ataupun kebijakan KOMPAS.com dan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim. Pembaca dapat melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. KOMPAS.com akan menimbang setiap laporan yang masuk dan dapat memutuskan untuk tetap menayangkan atau menghapus komentar tersebut. KOMPAS.com berhak untuk memberi peringatan dan atau menutup akses bagi pembaca yang melanggar ketentuan ini.

Facebook social plugin

Silakan login atau register untuk kirim komentar Anda

http://health.kompas.com/read/2013/09/15/2021452/10.Olahraga.Cegah.Kanker?utm_source=WP&utm_medium=box&utm_campaign=Ktswp

Page 2 of 3

10 Olahraga Ini Bantu Cegah Kanker - Kompas.com

9/16/13 8:13 AM

News Nasional Regional Megapolitan Internasional

Olah Raga Sains Edukasi Infografis Surat Pembaca

Ekonomi Bola Tekno Entertainment Otomotif Health

Female Travel Properti Foto Video Forum

Kompas Gramedia Digital Group

Grazera Kompasiana KompasKarier.com Midazz

SCOOP Urbanesia GameSaku MakeMac

About

Advertise

Policy

Pedoman Media Siber

Career

Contact Us

RSS

Site Map

copyright 2008 - 2013 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

http://health.kompas.com/read/2013/09/15/2021452/10.Olahraga.Cegah.Kanker?utm_source=WP&utm_medium=box&utm_campaign=Ktswp

Page 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai