Anda di halaman 1dari 16

PELATIHAN PLC TWIDO

Advanced Instruction Set

COMPARISON INSTRUCTION
Comparison instruction digunakan untuk membandingkan dua buah operand
Tabel di bawah berisi jenis-jenis comparison instruction

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Contoh perintah compare digunakan pada timer dan counter

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Syntax for Comparison instructions

Blok perintah compare akan aktif jika inputnya high. Outputnya akan high ketika perintah compare yang diminta bernilai benar.
Block CMP Input
PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Output

SCHEDULE BLOCKS
Schedule blocks digunakan untuk mengendalikan aksi penentuan bulan, hari dan waktu. Maximum schedule blocks yang dapat dikonfigurasi adalah 16 buah PLC harus memiliki modul RTC untuk menggunakan Schedule Block

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Parameter-parameter yang perlu diisi pada schedule block adalah :

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

TIME / DATE STAMPING


Sistem words %SW49 hingga %SW53 berisi waktu saat ini (sebagai referensi) dalam format BCD. Referensi waktu juga dapat di-set melalui operator display. %SW49 MSB 00 LSB hari (1=senin,2=selasa,3=rabu,,7=minggu) %SW50 MSB 00 LSB detik %SW51 MSB jam LSB menit %SW52 MSB bulan LSB hari %SW53 MSB abad LSB tahun Date and time of last stop terdapat pada sistem words %SW54 hingga %SW57 dalam format BCD
PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Contoh : hari Senin 17:01:30 , 17 July 2006

Word %SW 49 %SW 50 %SW 51 %SW 52 %SW 53

Value (hex) 0001 0030 1701 0717 2006


PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Artinya Hari Senin (1) Detik ke 30 Menit ke 1, Jam 17 17 Juli Tahun 2006
8

PULSE WIDTH MODULATION (PWM)


Fungsi blok PWM menghasilkan sinyal kotak pada output yang sudah ditentukan (%Q0.0 atau %Q0.1). Dengan fungsi PWM ini kita dapat mementukan perioda sinyal dan duty cycle-nya. Output (%Q0.0 atau %Q0.1) dapat dipakai atau digunakan untuk fungsi yang sama dengan blok fungsi PLS. PWM dapat dikonfigurasi perioda nya dengan mengatur nilai preset dan nilai time base melalui rumus : T=%PWMi.P * TB
PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Blok fungsi PWM pada diagram ladder :

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

10

Parameter-parameter yang terdapat pada blok fungsi PWM :


Parameter Time base Preset Label TB %PWM.P Deskripsi 0.142 ms, 0.57 ms, 10 ms, 1 s (default value) 0< %PWMi.P <= 32767 untuk time base 10 ms atau 1 s 0< %PWMi.P <= 255 untuk time base 0.57 ms atau 0.142 ms 0 = jika tidak digunakan Nilai ini menunjukkan persentasi lamanya high (1) dalam 1 periode. Dapat ditunjukkan dengan persamaan : Tp = T * (%PWMi.R/100). %PWMi.R = mengatur nilai duty cycle dari periodanya ( 0<= %PWMi.R <= 100) Blok PWM akan bekerja jika IN-nya diberi nilai 1.
PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

Duty Cycle

%PWM.R

Pulse generation IN input

11

Contoh :

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

12

PULSE GENERATOR OUTPUT (PLS)


Fungsi blok %PLS digunakan untuk membuat sinyal kotak dengan perioda tertentu. Perbedaan antara %PWM dan %PLS : Pada %PLS duty cycle-nya selalu 50% sedangkan pada %PWM dapat diatur antara 0% 100%. Kita dapat mengkonfigurasi perioda dengan mengatur nilai preset dan nilai time base melalui rumus : T=%PLSi.P * TB

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

13

Diagram Ladder dari Pulse Generator

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

14

Keterangan blok Pulse Generator


Fungsi Time Base Preset Period Objek TB %PLSi.P Deskripsi 0.142 ms, 0.57 ms, 10 ms, 1 s 0< %PLSi.P <= 32767 untuk time base 10 ms atau 1 s 0< %PLSi.P <= 255 untuk time base 0.142 ms atau 0.57 ms 0 = tidak digunakan

Number or pulses
Adjustable Pulse generation input Reset input Current pulse output generation Pulse generation done output

%PLSi.N
Y/N IN R %PLSi.O %PLSi.D

Mengatur banyaknya pulsa yang dihasilkan : 0< %PLSi.N <= 32767. Perintah ini hanya untuk PLS0.
Jika Y maka nilai %PLSi.P dan %PLS0.N dapat diubah-ubah. Jika inputnya diberi nilai 1 maka blok fungsi PLS aktif Jika resetnya diberi 1 maka nilai %PLS0.N, %PLSi.O dan %PLSi.D akan di-nol-kan. Jika bernilai 1, ini menunjukkan blok fungsi PLS sedang menghasilkan pulsa. Jika bernilai 1, ini menunjukkan pembangkit pulsa telah selesai bekerja (nilai %PLS0.N telah tercapai)

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

15

Diagram waktu untuk fungsi %PLS :

PLC TRAINING CENTER - MARANATHA

16

Anda mungkin juga menyukai