Anda di halaman 1dari 11

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

Motor Satu Phasa


Motor 1 phasa dengan kekuatan kurang dari 1 PK dewasa ini banyak dipergunakan di rumah tangga, kantor, pabrik, bengkel maupun perusahaanperusahaan. Motor 1 phasa dapat dikelompokkan menjadi beberapa kelompok berdasarkan konstruksi/cara kerjanya. A. Motor nduksi !induction motor" 1. Motor phase belah !split phase motor" Motor kapasitor !capasitor motor" a. start capasitor b. permanent capasitor #. 1. #. Motor kutub bayangan !shaded pole motor" nduksi repulsi !repulsion induction" &tart repulsi !repulsion start" $. Motor %epulsi !%epulsion Motor"

'. Motor &eri !uni(ersal motor/A', )' motor, series motor" Motor Induksi Satu Phasa Pada motor induksi * phasa dapat dilihat bahwa +luks magnit yang terbentuk di sekitar stator merupakan medan magnit yang berputar. Akan tetapi, lain halnya dengan medan magnit yang terbentuk pada kumparan satu phasa, dimana +luks magnit hanya bergantian saja, sehingga meyulitkan bagi motor sewaktu mula-mula dijalankan !start". ,ntuk memperbesar daya bagi perputaran motor sewaktu start, maka untuk itu diperlukan bantuan, yang pada prinsipnya dilakukan dengan jalan membentuk medan magnit baru yang berbeda arah dengan medan magnit utama. )alam hal ini, berarti harus terdapat aliran arus listrik baru yang tidak sephase dengan arus listrik yang mengalir pada kumparan utama !main winding" yang berarti harus ada kumparan kedua yang terpisah dari kumparan utama. -leh karena itu sebenarnya pada motor spilt phase menggunakan listrik 1 phasa, tetapi di dalam lilitan stator terdapat arus listrik # phase, yang mengalir pada kumparan utama dan kumparan kedua. Kumparan kedua ini umumjnya dinamakan kumparan bantu !au.iliary winding".

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

,ntuk membentuk adanya dua arus listrik yang berbeda phasa, digunakan sebuah penggeser phase, sehingga dari tegangan listrik 1 phasa yang dimasukkan maka di dalam motor terbentuk listrik # phasa. ,mumnya hal ini dapat dilakukan dengan memasang seri pad kumparan bantu sebuah rangkaian kumparan !induktor" atau dengan menggunakan kapasitor. ". Rotor /enis rotor yang banyak digunakan pada motor induksi adalah rotor sangkar tupai. Pada prinsipnya rotor sangkar tupai disusun dari batang-batang konduktor yang kedua ujungnya disatukan oleh cincin yang dibuat dari bahan konduktor pula sehingga bentuknya menyerupai dengan sangkar tupai. 0ihat gambar *.

(a) Gambar 3 a. Prinsip rotor sangkar tupai b. Pelat dari rotor

(b)

Pada gambar di atas sumbunya tidak digambarkan demikian pula bada rotor digambarkan terpisah !gambar *b." $adan rotor terdiri dari pelat berlapislapis. )ari luar nampaknya rotor sangkar seolah-olah hanya silinder yang pejal. ,ntuk pendinginan dari motor pada bagian tepi dari rotor dilengkapi dengan daun-daun kipas sehingga kalau rotor berputar aliran udaranya akan membantu proses pendinginan motor. &usunan dari batang-batang ada yang sejajar dengan sumbu !poros", kadang-kadang ada juga yang tidak sejajar dengan sumbu, agak miring !skew". &elain rotor sangkar tupai, pada motor induksi ada juga yang menggunakan rotor lilit !motor slip ring".

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

#. Motor Phas$ %$&ah Motor phase belah memiliki kumparan utama dan kumparan bantu yang letaknya bergeser 12 - listrik dan disambung paralel.

Gambar 4. a. Letak kumparan utama dan kumparan bantu pada stator b. agan !ubungan kumparan utama dengan kumparan bantu ". #iagram $ektor 3erlihat pada gambar 4a, bahwa letak kumparan utama dan kumparan bantu bergeser 12 - listrik. &elain tersebut diatas, diusahakan pula agar arus pada kedua kumparan bergeser sebesar mungkin !teoritis 12
-

listrik" dengan demikian seolah-olah

seperti dua phasa. )ua arus dalam kumparan inilah yang akan menimbulkan medan magnit berputar dan menyebabkan motor akan berputar dengan sendirinya !sel+ starting". Pada motor phasa belah, kumparan utama mempunyai tahanan murni rendah dan reaktansi tinggi, sebaliknya kumparan bantu memiliki tahanan murni tinggi dan reaktansi rendah. 3ahahan murni kumparan bantu dapat diperbesar dengan menambah % yang disambung seri dengannya atau menggunakan kumparan dengan kawat yang diameternya sangat kecil. ,ntuk memutuskan aliran arus listrik kek kumparan bantu dilengkapi dengan saklar & yang dihubungkan seri dengan kumparan bantu. Alat ini secara

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

otomatis akan memutuskan arus pada kumparan bantu setelah motor mencapai kecepatan 56 7 dari kecepatan penuh. Pada motor phasa belahyang dilengkapi saklar pemutus, biasanya yang dipakai adalah saklar sentri+ugal. Ada juga yang menggunakan relay. 0ihat gambar 6.

Gambar %a. &ela' arus %elay arus 8 - saat start, arus besar kontak akan terhubung - sesudah berjalan, arus kecil kontak akan terputus

Gambar %b. &ela' arus %elay tegangan 8 - saat start, tegangan turun kontak akan terhubung !9'" - sesudah berjalan, tegangan normal kontak akan terbuka ,ntuk membalik arah putaran motor dapat dilakukan dengan membalik arah arus pada kumparan bantu atau membalik arah arus pada kumparan utama. Apabila paada kedua kumparan tersebut dibalik arah arusnya maka arah

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

putaran tidak akan berubah. Pada umumnya yang dibalik adalah arah arus pada kumparan bantu. Arah (ektor medan paduan !yang disebabkan oleh arus pada kumparan utama u dan arus pada kumparan bantu b" pada titik t1, t#, t*, t4, t6, t:, t5, t; dan t1 digambarkan sepeti pada gambar :a, :b dan :c. <ambar :a 8 <ambar :b 8 <ambar :c 8 <ra+ik sinus dan diagram (ektor setiap saat". $esar (ektor medan paduan yang disebabkan setiap saat".
u

dan b.
u

Arah (ektor medan paduan yang disebabkan

dan dan

!pada !pada

Gambar (. #iagram $ektor medan paduan 'ang disebabkan )u dan )b.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

,ntuk lebih jelasnya hubungan kumparan-kumparan, digambar dengan diagram !gambar 5a". <ambar diagram tersebut diperjelas lagi dengan gambar rangkaian listrik seperti pada gambar 5b.

Gambar *a. #iagram !ubungan motor p!asa bela! berkutub 4

Gambar *b. &angkaian listrik motor p!asa bela! '. Motor !a(asitor a. !a(asitor Start Motor Pada motor kapasitor pergeseran phasa antara u dan b didapatkan dengan memasang sebuah kapasitor secara seri dengan kumparan bantu. Kapasitor yang digunakan adalah kapasitor jenis elektrolit. Perhatikan gambar ;.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

Gambar +. agan rangkaian motor kapasitor dan diagram $ektor )u dan )b Pada gambar ; terlihat, bahwa phasa u tertinggal terhadap sumber =, sedangkan b mendahului terhadap sumber =. Pergeseran phasa antara u dan b sekitar ;2 -. Pada motor phasa belah pergeseran phasa antara = dan sekitar *2 -. Motor kapasitor banyak digunakan pada motor kipas angin, kompresor pada kulkas, motor pompa air dan sebagainya.

Gambar ,a. -apasitor start motor. motor disambung dengan ara! putaran seara! /arum /am (Per!atikan )u dan )b)

Gambar ,b. 0ra! putaran dibalik men/adi berla1anan dengan

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

0ra! /arum /am (Per!atikan )b) ,ntuk lebih menjelaskan hubungan dari lilitan-lilitan, digambarkan dengan diagram hubungan atau dengan diagram blok.

Gambar l0a. #iagram !ubungan "apasitor start motor berkutub 4.

Gambar l0b. #iagram blok "apasitor start motor berkutub 4.

=ariasi untuk capasitor start motor ini misal, tegangan tunggal memakai relay. Ada yang dilengkapi dengan o(er load !-0". Ada pula tegangan ganda.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

Gambar 11. Tegangan tunggal dan menggunakan rela'. 3egangan ganda, satu arah putaran !t1o $oltage. non re$ersible".

Gambar 12. 3tart "apasitor motor tegangan ganda. satu ara! putaran. ,ntuk tegangan rendah kumparan utama dan kumparan utama 1 dikopel dengan * # dikopel dengan 4 1 dan # untuk sumber. ,ntuk tegangan tinggi kumparan utama dan kumparan utama 1 dikopel dengan 4 * dan # untuk sumber. Ada juga type ini diperlengkapi dengan o(erload, yang masing-masing kumparan utama mempunyai # kumparan yang disambung paralel. 'apasitor start motor dengan * ujung, dapat dibalik arah putarannya. !3hree leads re(ersible capasitor start motor". seri 8 paralel.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

Gambar 13. 4apasitor start motor dengan 3 u/ung. dapat dibalik ara! putarann'a. Pada saat switch kedudukan > !andaikan arah putaran motor searah dengan arah putaran jarum jam" maka pada kedudukan % putaran motor berlawanan dengan arah putaran jarum jam. 'apasitor start motor dengan # kecepatan !motor selalu distart pada high speed".

Gambar 14. 4apasitor start motor dengan 2 ke"epatan (motor selalu distart pada !ig! speed). Pada kedudukan low, motor berputar lambat. Pada kedudukan high, motor berputar lebih cepat, karena ? kumparan high run mempunyai jumlah kutub sedikit. kumparan low run mempunyai jumlah kutub banyak. 'apasitor start motor dengan # kumparan dan menggunakan # buah kapasitor.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

12

Teknik Elektro

Minggu ke - 10

Gambar 1%. 4apasitor start motor dengan 2 ke"epatan dan menggunakan 2 bua! kapasitor. b. 'APA& 3-% &3A%3 A9) %,9 M-3-% !P@%MA9@93 'APA& 3-% M-3-%". Pada dasarnya motor ini sama dengan capasitor start motor, hanya di sini kumparan bantu dan kapasitor selalu dihubungkan dengan jala-jala !tanpa saklar otomatis". Keuntungan dari motor jenis ini, adalah 8 1. Mempertinggi kemampuan motor dari beban lebih. #. Mempertinggi 'os A !+aktor daya". *. Mempertinggi rendamen !B". 4. Putaran motor halus.

&ingle =alue 'apasitor start and run motor 'apasitor start And run motor 3wo =alue 'apasitor start and run motor

Kapasitor yang dipakai pada rangkaian motor hanya satu.

Kapasitor yang dipakai dua Caktu start digunakan yang kapasitasnya tinggi Pada waktu jalan digunakan yang rendah kapasitasnya.

PUSAT PENGEMBANGAN BAHAN AJAR-UMB

Sujono ST, MT.

PENGGUNAAN MOTOR ISTRI!

11

Anda mungkin juga menyukai