Anda di halaman 1dari 28

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

LKPP
1
135
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 2
1
SETELAH MODUL INI SELESAI DIAJARKAN DIHARAPKAN
PESERTA MAMPU:
Memahami ketentuan umum pengadaan barang / jasa dengan
swakelola
Memahami tatacara pelaksanaan swakelola
Memahami tatacara pelaporan, pengawasan &
pertanggungjawaban dalam proses swakelola
Memahami perbedaan prinsip perencanaan, pelaksanaan dan
pengawasan swakelola yang dilaksanakan Kementerian vs
dilaksanakan kelompok masyarakat dengan latihan kelompok
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 3
1
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Definisi Swakelola
Pengadaan Barang/Jasa dimana pekerjaannya
direncanakan, dikerjakan dan/atau diawasi
sendiri oleh K/L/D/I sebagai penanggung
jawab anggaran, instansi pemerintah lain
dan/atau kelompok masyarakat
4
1
5
Pekerjaan untuk
meningkatkan
kemampuan
teknis SDM
Pekerjaan yang operasi nya
memerlukan partisipasi langsung
masyarakat
Pekerjaan yang tidak
diminati oleh Penyedia
Barang/Jasa
Pekerjaan yang secara
rinci/detail tidak dapat
dihitung/ditentukan
terlebih dahulu
Penyelenggaraan diklat, kursus,
seminar, penyuluhan, dll
Pekerjaan untuk proyek
percontohan dan survey yang
bersifat khusus
Pekerjaan survey, pemrosesan
data, pengujian, pengembangan
sistem
Pekerjaan yang bersifat rahasia
bagi K/L/D/I yang bersangkutan
Pekerjaan Industri
Kreatif, inovatif dan
budaya dalam negeri
Penelitian dan
pengembangan dalam
negeri
Pekerjaan pengembangan
industri pertahanan, industri
alutsista dan industri almatsus
dalam negeri
Jenis
pekerjaan
swakelola
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
10
6 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
1
Perencanaan
Pelaksanaan
Pengawasan
Penyerahan
Pelaporan &
Pertanggung
jawaban
7
Perencanaan
Pelaksanaan
Pengawasan dan Evaluasi
K/L/D/I penanggung jawab anggaran
Perencanaan
Pelaksanaan
Pengawasan dan Evaluasi
Instansi Pemerintah Lain Pelaksana Swakelola
Perencanaan
Pelaksanaan
Pengawasan dan Evaluasi
Kelompok Masyarakat Pelaksana Swakelola
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
1
8 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
1
9 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
5
10 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
5
11 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
15
1. Pencetakan sertifikat untuk peserta pelatihan pengelolaan lingkungan
hidup bidang ke PU an sebanyak 500 buah
2. Pengadaan Meubelair Puslitbang Permukiman, Kementerian PU Tahun
2011
3. Pelatihan ketrampilan 60 orang tenaga perawat khusus ruang operasi di
Semarang dan Solo
4. Bimbingan teknis dan penerapan teknologi serta pengolahan dan
pemasaran tanaman kakao di kab. Malinau Sulawesi Selatan
5. Sistem penyediaan air minum kawasan khusus kab. Jember termasuk
pembangunan pengolahan dan perpipaan air bersih
6. Manajemen dan pelaksanaan pengelolaan sampah di desa Sukunan di
Propinsi Jogyakarta
7. Paket kegiatan pembangunan Puskesmas & Poskesdes dengan biaya
Dana APBD kab. OKU
8. pekerjaan pengecatan ulang 6 kelas di SMP Negeri 5 Medan dengan
menggunakan DAK bidang Pendidikan
Direncanakan, dikerjakan dan diawasi sendiri
oleh Penanggung Jawab Anggaran; dan
mempergunakan pegawai sendiri, pegawai
K/L/D/I lain dan/atau dapat menggunakan
tenaga ahli
Tenaga ahli tidak boleh lebih dari 50%
pengadaan bahan/barang, Jasa Lainnya,
peralatan/suku cadang dan tenaga ahli
dilakukan oleh ULP/Pejabat Pengadaan
12 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
3



13 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
K/L/D/I menyusun
daftar kebutuhan dan
kegiatan yang akan
dilaksanakan dengan
cara swakelola
Pembentukan tim
swakelola
Penyusunan KAK
Penyusunan Jadwal
Rencana Pelaksanaan
Pekerjaan
Pembuatan Rincian
Biaya Pekerjaan
Pembuatan Gambar
Rencana Kerja dan
Teknis
Rencana Pengadaan dan
Kebutuhan Tenaga Kerja
Pembentukan
Panitia/Pejabat
Pengadaan
Pengumuman Rencana
Swakelola
2
Pelaksanaan rencana sesuai KAK
Pengadaan Bahan, Jasa Lainnya,
Peralatan/Suku Cadang dan/atau Tenaga Ahli
Perseorangan.
Pembayaran
Pelaporan Kemajuan Pekerjaan dan
Dokumentasi
Pelaporan Realisasi Pekerjaan
Penyerahan Hasil Pekerjaan

14 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
5
Pengawasan oleh Tim Pengawas
Pengawasan meliputi administrasi, teknis dan
keuangan
apabila dari hasil pengawasan ditemukan
penyimpangan, PPK harus segera mengambil
tindakan

15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
3
Tim Pengawas melakukan evaluasi setiap minggu terhadap
pelaksanaan pekerjaan yang meliputi:

a) pengadaan dan penggunaan material/bahan;
b) pengadaan dan penggunaan tenaga kerja/ahli;
c) pengadaan dan penggunaan peralatan/suku cadang;
d) realisasi keuangan dan biaya yang diperlukan;
e) pelaksanaan fisik; dan
f) hasil kerja setiap jenis pekerjaan.

Dari hasil evaluasi tersebut, Penanggungjawab memberikan
masukan dan rekomendasi untuk memperbaiki dan meningkatkan
pelaksanaan pekerjaan Swakelola selanjutnya.
16 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
3
Perencanaan di lakukan oleh K/L/D/I Penanggung
Jawab Anggaran .
Pelaksanaan dilakukan berdasarkan Kontrak/MoU
antara PPK pada K/L/D/I Penanggung Jawab Anggaran
dengan pelaksana Swakelola pada Instansi Pemerintah
lain pelaksana Swakelola
pengadaan bahan, Jasa Lainnya, peralatan/suku cadang
dan tenaga ahli yang diperlukan dilakukan oleh
ULP/Pejabat Pengadaan pada Instansi Pemerintah lain
pelaksana Swakelola.
Pengawasan dilakukan oleh K/L/D/I Penanggung Jawab
Anggaran
17 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2
18
K/L/D/I menyusun
daftar kebutuhan dan
kegiatan yang akan
dilaksanakan dengan
cara swakelola
Penawaran
tertulis
Studi terhadap
KAK
Persetujuan
Instansi Lain
Pengadaan
kontrak
Pembentukan
tim swakelola
Penyusunan KAK
Penyusunan
Jadwal Rencana
Pelaksanaan
Pekerjaan
Pembuatan
Rincian Biaya
Pekerjaan
Pembuatan
Gambar Rencana
Kerja dan Teknis
Rencana
Pengadaan dan
Kebutuhan
Tenaga Kerja
Pembentukan
Panitia/Pejabat
Pengadaan
Pengumuman
Rencana
Swakelola
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2
Ketentuan pada Pelaksanaan, Pengawasan
dan Evaluasi sama dengan Pekerjaan
Swakelola yang dilaksanakan K/L/D/I
penanggung jawab anggaran
19 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
1
Perencanaan Umum dilakukan oleh K/L/D/I Penanggung Jawab
Anggaran
Perencanaan pekerjaan secara detail dilakukan oleh Kelompok
Masyarakat Pelaksana Swakelola dengan persetujuan K/L/D/I
Penanggung Jawab Anggaran
Pelaksanaan Swakelola dilakukan berdasarkan Kontrak antara PPK
dengan Kelompok Masyarakat Pelaksana Swakelola;
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa hanya diserahkan kepada
Kelompok Masyarakat Pelaksana Swakelola yang mampu
melaksanakan pekerjaan;
Pengadaan Pekerjaan Konstruksi hanya dapat berbentuk
rehabilitasi, renovasi dan konstruksi sederhana
20 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
3
Konstruksi bangunan baru yang tidak sederhana,
dibangun oleh Penanggung Jawab Anggaran
untuk selanjutnya diserahkan kepada kelompok
masyarakat ;

Pengadaan bahan/barang, Jasa Lainnya,
peralatan/suku cadang dan tenaga ahli yang
diperlukan dilakukan oleh Kelompok Masyarakat
Pelaksana Swakelola dengan memperhatikan
prinsip-prinsip pengadaan dan etika pengadaan
21 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2
22
K/L/D/I menyusun
daftar kebutuhan dan
kegiatan yang akan
dilaksanakan dengan
cara swakelola
Penetapan
Kelompok
Masyarakat sebagai
Tim Pelaksana
Swakelola
Kontrak Pelaksanaan
Pembentukan tim
swakelola
Penyusunan KAK
Penyusunan Jadwal
Rencana
Pelaksanaan
Pekerjaan
Pembuatan Rincian
Biaya Pekerjaan
Pembuatan Gambar
Rencana Kerja dan
Teknis
Rencana Pengadaan
dan Kebutuhan
Tenaga Kerja
Pembentukan
Panitia/Pejabat
Pengadaan
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
3
Pelaksanaan rencana sesuai KAK
Pengadaan Bahan, Jasa Lainnya, Peralatan/Suku
Cadang dan/atau Tenaga Ahli Perseorangan.
Penyaluran Dana Kepada Kelompok Masyarakat
Pelaporan Kemajuan Pekerjaan dan
Dokumentasi
Pelaporan Realisasi Pekerjaan
Penyerahan Hasil Pekerjaan

23 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2
Pengawasan oleh Tim Pengawas
Pengawasan meliputi administrasi, teknis dan
keuangan
apabila dari hasil pengawasan ditemukan
penyimpangan, PPK harus segera mengambil
tindakan

24 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2

40% dari keseluruhan dana Swakelola, apabila Kelompok
Masyarakat Pelaksana Swakelola telah siap

30% dari keseluruhan dana Swakelola, apabila pekerjaan
telah mencapai 30%

30% dari keseluruhan dana Swakelola, apabila pekerjaan
telah mencapai 60% .

pencapaian kemajuan pekerjaan dan dana Swakelola yang
dikeluarkan, dilaporkan secara berkala kepada PPK


25 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
1

PPK mengadakan Kontrak untuk swakelola sendiri, atau
dengan Pelaksana Swakelola pada Instansi Pemerintah lain,
atau dengan Pelaksana Swakelola berdasarkan Nota
Kesepahaman atau Kontrak dengan Kelompok Masyarakat;

Kontrak Swakelola paling kurang berisi:
1) Para pihak;
2) Pokok pekerjaan yang diswakelolakan;
3) Nilai pekerjaan yang diswakelolakan;
4) Jangka waktu pelaksanaan; dan
5) Hak dan kewajiban para pihak.
26 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
5
27 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
40
Renovasi sederhana gedung aula pertemuan Desa
Karangwangkal, Kecamatan Purwokerto Utara, Kabupaten
Banyumas.
2 kel. pertama swakelola yang dilaksanakan oleh Dinas PU
Kab
2 kel. kedua swakelola yang dilaksanakan kelompok masy
tiap kelompok menyusun garis besar :
- Tim Swakelola dapat terdiri dari Tim Perencana, Tim
Pelaksana dan Tim Pengawas sesuai struktur organisasi
Swakelola
- Alur pelaporan dan sistem pengawasannya
28 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
15

Anda mungkin juga menyukai