Anda di halaman 1dari 2

1.

Kasus Trisakti dan Semanggi


Kasus pelanggaran HAM Trisakti dan Semanggi ini erat berkaitan dengan gerakan reformasi pada 1998 lalu. Dipicu
oleh krisis ekonomi pada tahun 199 dan tindakan KK! pada masa kepemimpinan "residen Soeharto# maka
ter$adilah gerakan reformasi besar%besaran &ang dipelopori oleh mahasis'a. "ara mahasis'a pun melakukan demo
&ang beru$ung pada bentrok fisik dengan aparat. Hal inilah &ang akhirn&a men&ebabakan te'asn&a ( mahasis'a
dari )ni*ersitas Trisakti akibat tembakan peluru aparat. Sedangkan tragedi Semanggi ter$adi + bulan kemudian pada
1, !o*ember 1998 &ang mene'askan - mahasis'a. Dua peristi'a ini memicu kerusuhan di seluruh 'ila&ah
.ndonesia. Kerusuhan dan kekerasan pun ter$adi di mana%mana dan mene'askan ribuan 'arga. "eristi'a kerusuhan
Mei 1998 ini pun dicatat sebagai salah satu tahun kelam se$arah bangsa .ndonesia.
2. Kasus Marsinah
Kasus pelanggaran HAM Marsinah ter$adi pada tanggal , dan ( Mei 199,. Kasus ini bera'al dari un$uk rasa dan
pemogokan &ang dilakukan buruh "T./"S. Marsinah dan 10 buruh lain menuntut kepada perusahaan untuk
mencabut status "HK pada mereka. !amun berselang - hari kemudian# Marsinah ditemukan te'as di hutan
1ilangan# kota !gan$uk dalam keadaan &ang mengenaskan.
3. Kasus Bom Bali
Kasus 2om 2ali $uga men$adi salah satu kasus pelanggaran HAM terbesar di .ndonesia. "eristi'a ini ter$adi pada 10
!o*ember 0330# di mana ter$adi peledakan bom oleh kelompok teroris di daerah 4egian Kuta# 2ali. Total ada 030
orang &ang meninggal dunia# baik dari 'arga lokal maupun turis asing mancanegara &ang sedang berlibur. Akibat
peristi'a ini# ter$adi kepanikan di seluruh .ndonesia akan baha&a teroris &ang terus berlangsung hingga tahun%tahun
berikutn&a.
4. Kasus Pembunuhan Munir
Kasus pembunuhan Munir merupakan salah satu pelanggaran HAM di .ndonesia &ang kasusn&a belum terselesaikan
hingga akhirn&a ditutup. Munir Said Thalib bukan sembarang orang# dia adalah seorang akti*is HAM &ang pernah
menangani kasus%kasus pelanggaran HAM. .a meninggal pada tanggal September 033( di dalam pesa'at 5aruda
.ndonesia dalam per$alanan menu$u kota Amsterdam di 2elanda. 2an&ak &ang menganggap bah'a Munir meninggal
karena dibunuh atau diracuni oleh suatu kelompok tertentu. Sa&angn&a hingga kini kasus kematian Munir ini belum
$elas dan kasusn&a sendiri akhirn&a ditutup.
5. Peristiwa Tanjung Priok
Kasus pelanggaran HAM di .ndonesia lain pernah ter$adi di 'ila&ah Tan$ung "riok# 6akarta )tara. Kasus ini murni
pelanggaran HAM. 2ermula ketika 'arga sekitar Tan$ung "riok# 6akarta )tara melakukan demonstrasi beserta
kerusuhan karena adan&a upa&a pemindahan makam keramat Mbah "riok untuk kepentingan lain. Hal ini lalu
mengakibatkan bentrok antara 'arga dengan kepolisian dan anggota T!. &ang mengakibatkan sebagian 'arga
te'as dan luka%luka.
Sumber : http://cepatlambat.blogspot.com/2013/10/contoh-kasus-pelanggaran-ham-indonesia.html#ixzz30ulk!"#

Anda mungkin juga menyukai