Anda di halaman 1dari 2

EKSTRAKURIKULER

JADWAL KEGIATAN SANTRI


No. Waktu
Kegiatan
1
03.30-04.15 Sholat Sunnat Tahajjud,
Membaca Surat Al Waqiah dan
Doa Bersama
2
04.15-04.45 Sholat Shubuh Berjamaah
3
04.45-05.45 Tahfidz
4
05.45.06.30 Mandi dan Makan Pagi
5
06.30-07.00 Tadarrus dan Sholat Sunnat
Dluha sebelum Berangkat
Sekolah
6
07.00-13.45 KBM di Sekolah, Sholat Dzuhur
Berjamaah, Makan Siang
7
13.45-15.30 Ekstrakurikuler/Istirahat
8
15.30-16.00 Sholat Ashar Berjamaah
9
16.00-17.00 Pembelajaran Billingual
10 17.00-17.30 Mandi dan Makan Sore
11 17.30-18.00 Persiapan Sholat Maghrib
Berjamaah dan Tadarrus
12 18.00-18.45 Sholat Maghrib Berjamaah
13 18.45-19.45 Pengkajian Kitab Kuning
14 19.45-20.00 Sholat Isya Berjamaah
15 20.30-21.30 Menghafal Bersama
16 21.30-03.30 Istirahat/Tidur

CALL CENTER
(0265) 275 0745

Tilawah, Tahsin dan Tahfidz Al Qur an


Baca Tulis Qur an (BTQ)
Pengkajian Kitab Kuning
Latihan Praktek Komputer (LPK)
Keorganisasian
Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS)
Praja Muda Karana (PRAMUKA)
Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRA)
Palang Merah Remaja (PMR)
Al Hasan Language Club (ALC)
Halaqoh Dakwah Ibtida (HADI)
Olahraga (Sepakbola, Futsal, Basket, Voli, Tenis Meja)
Paduan Suara (PADUS)
Marching Band
Patroli Keamanan Sekolah (PKS)
Keterampilan (Kejurnalistikan)
Kesenian (Marawis/Nasyid)

Kurikulum
Terpadu
IS

KH. MOCH. SYARIF HIDAYAT


Pengasuh/Ketua Yayasan

TH

BE

ST

Islamic Boarding School


Jl. Jend. Ahmad Yani No. 120 Telp. (0265) 2750745
Ciamis 46213 Jawa Barat

SMP TERPADU AL HASAN CIAMIS


BERWAWASAN LUAS

SEKOLAH
BERBASIS PESANTREN

MELALUI PROGRAM PENGKAJIAN


KITAB KUNING, SISWA MAMPU
MEMPERDALAM ILMU AGAMA

DENGAN EKSTRAKURIKULER

MENJADIKAN SISWA
KREATIF DAN INOVATIF

TUNGGU APA LAGI ?


GABUNGLAH BERSAMA KAMI
DAN JADILAH BAGIAN DARI
GENERASI MUMIN YANG MUTTAQIN

Drs. TJUTJU RACHMAN ARIFFIEN, M.M.

Al Hasan Integrated Junior High School

BEST
CHOICE

Mencetak Muttaqin, Imamul Muttaqin dan Ulamaul Amilin

Kepala Sekolah

website :
smpterpadu-alhasan.sch.id

e-mail :
smpterpadu_alhasan@yahoo.co.id

PROFIL
SMP Terpadu Al Hasan adalah sekolah yang berbasis
pesantren, di bawah naungan Yayasan Pondok Pesantren
Al Hasan Ciamis. Sekolah ini berdiri pada tahun 2006
yang didirikan oleh KH. Muhammad Syarif Hidayat.
Para Kepala Sekolah yang pernah memimpin SMP
Terpadu Al Hasan Ciamis :
1. Drs. H. Wawan, M.M. (2006-2007)
2. Dr. Gumilar, M.M. (2007-2009)
3. Drs. Tjutju Rachman Ariffien, M.M. (2009-sekarang)

VISI
Membentuk Insan Cendikia yang memiliki karakter
akhlaqul karimah serta berwawasan ke-Islaman
yang luas dalam bingkai Ahlussunnah wal Jamaah.

MISI
Mengembangkan pendidikan yang modern, antisipatif terhadap
perubahan segenap perangkat mutakhir yang dapat
mendukung proses pembelajaran yang efektif.
Membentuk siswa yang berakhlaq mulia, terbuka dan
religius.
Mengembangkan lingkungan pendidikan yang sakinah
sehingga mendorong suasana akademis yang kondusif.
Menumbuhkan himmah aliyah/cita-cita yang luhur dan
penuh rasa optimisme.
Mencetak generasi yang mampu bertindak benar, berlaku
jujur, bersikap sobar, kreatif dan inovatif.

MUATAN KURIKULUM
No.

Muatan Kurikulum

Mata Pelajaran

1.

Muatan
Kepesantrenan

1. Ulumul Quran/Hadits
2. Fiqih
3. Tauhid Akhlaq
4. Nahwu Shorof
5. Sejarah Kebudayaan Islam
6. Praktik Ibadah
7. Tahfidz (Hafalan)

2.

Muatan
Nasional

1. Pendidikan Agama Islam


2. Pendidikan Kewarganegaraan
3. Bahasa Indonesia
4. Bahasa Inggris
5. Matematika
6. Ilmu Pengetahuan Alam
7. Ilmu Pengetahuan Sosial
8. Seni Budaya
9. Penjaskes

3.

Muatan
Lokal

1. Bahasa Sunda
2. Bahasa Arab

Kitab yang dikaji di Pesantren :


Safinatun Najah, Ar-Riyadlul Badiah, Tijan Ad-Darury,
Qothrul Ghoits, Taudlih Tijan Ad-Darury, Jurumiyyah,
Matan Bina, Shorof Kaelani, Akhlaqu lil Banin, Talimul
Mutaallim, Tajwid dan Tafsir Jalalaini.

KURIKULUM TERPADU
Menerapkan kurikulum terpadu yang memadukan Kurikulum

Diknas dengan Kurikulum Kepesantrenan.


Menerapkan sistem pendidikan Boarding School dengan

Tarbiyah (pembimbingan dan pengasuhan), Ta'lim


(pembelajaran) dan Tadib (pembentukan akhlaq islami)
selama 24 jam di lingkungan pesantren dan sekolah.
Fokus kepada pembiasaan taat ibadah, akhlaq islami, kerja
keras dan unggul dalam kompetensi diri.
Menyiapkan lulusan yang mampu bersaing masuk ke
tingkat SMA/SMK/MA baik negeri maupun swasta.
Mengarahkan lulusan untuk memiliki kemampuan membaca
Al Qur an dan kitab, khitobah dan pengetahuan agama
Islam.

FASILITAS
Ruang Belajar/Madrasah
Asrama
Mesjid
Laboratorium Komputer
Laboratorium IPA
Sarana Olahraga/GOR
Pos Kesehatan Pesantren
Koperasi Pondok Pesantren
Gedung Aula/Pertemuan
Perpustakaan
Bank/Tabungan Santri
Gedung Permanen
Unit Kesehatan Sekolah (UKS)
Ruang Ekstrakurikuler
Mini Market (SMEsCo Mart)
Kantin/Cafe
Dapur Umum (DU)
Hotspot Area
Warung Internet (WARNET)

INFORMASI
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU

I. Waktu Pendaftaran
Adapun waktu pendaftaran dilaksanakan pada :
01 Maret s.d 21 Juni 2014
(Waktu bisa berubah sesuai dengan situasi dan kondisi)
II. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Tes
Adapun waktu dan tempat pelaksanaan tes dilaksanakan
pada :
Hari/Tanggal
: Senin, 23 Juni 2014
Pukul
: 07.00 s.d selesai
Tempat
: Kampus II, SMP Terpadu Al Hasan
(Waktu bisa berubah sesuai dengan situasi dan kondisi)

TAHUN PELAJARAN
2014/2015

V. Tempat Pendaftaran
Sekretariat Pendaftaran : Pondok Pesantren Al Hasan
Jl. Jend. A. Yani No. 120 Telp. (0265) 2750745 Ciamis Jawa Barat
Pendaftaran online : smpterpadu-alhasan.sch.id
Contact Person :
1. Wawan Gusmawan, S.Kom. (Kepala TU) 085316351442
2. Hendar Nuryaman, S.P., M.P. (PKS Kesiswaan) 085223576387
3. H. Nizar Muhammad Fasya (PKS Humasy) 085223322338

VI. Syarat Pendaftaran


1. Rata-rata nilai raport kelas 4 s.d 6 SD/MI minimal 6.5
2. Lulus SD/MI atau yang sederajat
3. Usia maksimal 18 tahun
4. Menyerahkan :
III. Pengumuman Hasil Tes dan Daftar Ulang
1 lembar photo copy Ijazah dilegalisir
Bagi calon siswa/santri yang sudah mengikuti tes,
pengumuman dan daftar ulang akan dilaksanakan pada hari 1 lembar photo copy SKHUN dilegalisir (Keterangan :
Menyerahkan SKHUN sementara apabila belum ada Ijazah
Kamis-Jumat, 26-27 Juni 2014 dan pengumuman bisa dilihat
dan SKHUN nasional)
secara online pada website smpterpadu-alhasan.sch.id atau
1 lembar Surat Tanda Lulus (STL)
melihat langsung di Sekretariat Pendaftaran.
1 lembar photo copy raport kelas 4-6 dilegalisir
2 lembar photo copy akte kelahiran
IV. Materi Tes
1 lembar photo copy Kartu NISN
Tes Praktek (meliputi : Wudlu, Sholat, Doa-Doa dan Baca
3 lembar foto terbaru 3 x 4 hitam putih
Tulis Qur an (BTQ))
1 lembar Surat Keterangan Kelakuan Baik
1 lembar Surat Keterangan sehat dari dokter/Puskesmas
1 lembar photo copy Ijazah Diniyyah (bila ada)
1 lembar photo copy sertifikat kejuaraan (bila ada)
1 lembar photo copy Kartu Keluarga
VII. Prosedur Pendaftaran
1. Mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan atau
secara online
2. Menyerahkan berkas syarat pendaftaran yang telah
ditentukan
3. Membayar biaya pendaftaran dan administrasi lainnya
4. Membaca Janji Santri dan serah terima (Ijab Qobul) dengan
Pengasuh/Dewan Kiyai/Dewan Asatidz
5. Berseragam sekolah asal/sopan santun

The Youth Now is The Leader of The Future

Designed : by perct. ziehaz@88


085223322338

Anda mungkin juga menyukai