Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kita menggunakan istilah kelarutan untuk mengacu pada konsentrasi sebuah
larutan jenuh dari sebuah larutan (disini kristalin padat) dalam sebuah pelarut pada
sebuah temperatur tertentu. Dalam sebuah kesetimbangan larutan jenuh hadir antara
benda padat dan ion-ionnya dalam larutan (Underwood, 1!)
"arutan memainkan peran penting dalam kehidupan sehari-hari dalam
kebanyakan reaksi berlangsung dalam larutan air. #ubuh menyerap mineral, $itamin
dan makanan dalam bentuk larutan. %ada tumbuhan nutrisi diangkut dalam larutan
air ke semua bagian jaringan. &bat-obatan biasanya merupakan larutan air atau
alcohol dari senyawa 'isiologis akti'. (anyak reaksi-reaksi kimia yang dikenal baik
dalam laboratorium atau di industry terjadi dalam larutan ()stien *a+id, ,--.)
/ahasiswa sering kali hanya mengetahui teori-teori tentang larutan dan
kelarutan. /aka percobaan Kur$a Kelarutan perlu dilakukan karena dapat
memberikan tambahan pengalaman dan pengetahuan tentang larutan dan kelarutan
secara praktek bagi mahasiswa. 0elain itu, percobaan Kur$a Kelarutan juga dapat
menguji ketelitian dan kepekaan mahasiswa dalam mengamati perubahan-perubahan
yang terjadi selama percobaan berlangsung. %ercobaan Kur$a Kelarutan ini
dilakukan dalam kondisi kesetimbangan padat-cair dimana +at padat akan larut
dalam suatu +at cair.
1.2 Rumusan Masalah
1umusan masalah di dalam percobaan ini adalah bagaimana cara menentukan
suhu larutan sampel pada saat mulai jernih dan suhu larutan sampel pada saat mulai
keruh sampai beberapa kali sehingga pada suhu kamar larutan tidak menjadi keruh
lagi atau hingga tidak terjadi lagi kristal.
1.3 Tujuan Per!"aan
%ercobaan kur$a kelarutan yang dilakukan bertujuan untuk mencari titik jernih
(critical solution) serta Ksp dari beberapa sistem padat-cair dari sampel yang
digunakan.
1.# Man$aat Per!"aan
/an'aat yang diperoleh dari percobaan Kurva Kelarutan ini antara lain adalah2
1. %raktikan dapat menentukan titik jenuh dan ketetapan hasil kali kelarutan
suatu +at terlarut dalam pelarutnya melalui percobaan didalam laboratorium.
,. %raktikan dapat memahami 'aktor-'aktor yang mempengaruhi tetapan hasil
kali kelarutan pada suatu sistem padat-cair.
3. 0i'at kelarutan suatu +at dapat digunakan didalam laboratorium untuk tujuan
pemisahan +at dalam sistem padat-cair melalui proses kristalisasi.
1.% Ruang L&ngku' Per!"aan
%ercobaan Kurva Kelarutan ini dilakukan di "aboratorium Kimia 4isika,
%rogram 0tudi #eknik Kimia, 4akultas #eknik, Uni$ersitas 0umatera Utara pada
kondisi ruangan 2
#ekanan Udara 2 56- mm7g
0uhu Udara 2 3-
o
8
(ahan-bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah phenol (8
6
7
.
&7) dan
a9uadest (7
,
&). 0edangkan peralatan yang digunakan adalah erlenmeyer, beaker
glass, penangas air, hotplate, termometer, gelas ukur, timbangan, stati' dan lem, serta
gabus.

Anda mungkin juga menyukai