Anda di halaman 1dari 18

RI SCA RI NI ARYANTI

0961050173
PEMBERIAN ASI EKSLUSIF DI
KECAMATAN PASAR REBO 2012
ANALISA MASALAH
1. Identifikasi masalah
2. Menetapkan urutan Prioritas Masalah
3. Merumuskan Masalah
4. Pembentukan tim pemecahan maslah
5. Penentuan kemungkinan proses lokasi masalah
6. Penentuan penyebab masalah & penentuan masalah yg paling
relevan
7. Pengumpulan data tentang penyebab masalah
8. Memilih penyebab yg paling mungkin
9. Penentuan alternatif pemecahan masalah
10. Penetapan pemecahan terpilih
11. Penentuan rencana penerapan pemecahan masalah ( POA )
12. Jadwal kegiatan ( Gant Chart )
13. Hasil evaluasi
PEMECAHAN MASALAH
IDENTIFIKASI MASALAH
NO
PROG/
KEG.PELY
TARGET PENCAPAIAN MASALAH
1
Bayi mendapat
ASI eksklusif
85% 62%
2
Persalinan oleh
tenaga nakes
- 99% -
3
Rumah Tangga
yang
menimbang
balita
- 92% -
dst
MERUMUSKAN MASALAH

Rendahnya pemberian ASI
eksklusif di kecamatan Pasar
Rebo tahun 2012

Pentingnya ASI eksklusif terhadap tumbuh kembang
bayi
Bayi lahir ASI ekslusif
Tumbuh
kembang
optimal
TIM PEMECAH MASALAH
NO NAMA JABATAN
1 Drg. Novianto Gozali Kepala Puskesmas
2 Bapak Sarjono Ketua Tim Jaminan Mutu
3 Bd. Tina Alwiyah Bidan Puskesmas
4 Sunarti Tata Usaha
5 Bd. Siti Bidan Desa
6 Ibu Lisbeth PKM
No Mempunyai informasi
tentang masalah
Bekerja di area
masalah
Dapat membantu
penerapan pemecahan
masalah
1 Drg. Novianto Gozali - V
2 Bapak Sardjono - V
3 Bd. Tina Alwiyah V -
4 Sukarni - V
5 Bd. Siti V -
6 Ibu Lisbeth V -
PENENTUAN KEMUNGKINAN
PROSES LOKASI MASALAH
Ibu datang
PENDAFTARAN
Penyuluhan/konseling
ASI eksklusif
PULANG
1. Polindes
2. Posyandu
3. Puskesmas
POLI KIA
POSYANDU
POLINDES
PENENTUAN PENYEBAB MASALAH
Alat bantu yang digunakan adalah tulang ikan
MANUSIA
SARANA
DANA
METODA
Pengetahuan Petugas
Kurang
5 Terbatasnya
kendaraan roda 2
(sepeda motor)

Tidak ada
kepastian dana
Pencapaian
pemberian
ASI eksklusif
Kurang dari
target
1. Kepatuhan IBU
memberi ASI
eksklusif rendah
Pengerahuan ibu
tentang manfaat ASI
eksklusif rendah
2. Penyuluhan /
Konseling rendah
4. Rendahnya jadwal kegiatan
penyuluhan & konseling
tentang ASI eksklusif
7. Jadwal pelaksanaan
kegiatan terhambat
Transportasi
6. Perangkat
komputer kurang
mencukupi
3.Kurang kerja sama
lintas sektor
Pengumpulan data tentang penyebab masalah
Alat bantu yang digunakan adalah data matriks
Penyebab yang paling
mungkin
Pembuktian Sumber data

1. Pengetahuan ibu
tentang manfaat
ASI eksklusif rendah

2. Pengetahuan
petugas kurang

3. Rendahnya jadwal
kegiatan
penyuluhan /
konseling ASI
eksklusif



Exit interview ibu



Jawaban Lembaran Questioner


Jadwal kegiatan Penyuluhan




Data Primer Puskesmas



Data primer
Puskesmas


Data primer
Puskesmas

Memilih penyebab yang paling mungkin
Penyebab yang
paling mungkin
Telly Jumlah Kriteria

1. Pengetahuan
ibu tentang
manfaat ASI
eksklusif
rendah

2. Pengetahuan
petugas
kurang

3. Rendahnya
jadwal
kegiatan
penyuluhan /
konseling ASI
eksklusif



IIIII



II




III





5



2




3


A



C




B
Penentuan alternatif pemecahan masalah
A. Penyebab paling mungkin
1. Pengetahuan ibu tentang manfaat ASI eksklusif
kurang.Pengetahuan petugas kurang.
2. Rendahnya kegiatan penyuluhan & konseling tentang ASI
eksklusif pada ibu.
3. Pengetahuan petugas kurang.

B. Beberapa Alternatif Pemecahan
1. Penyuluhan mengenai ASI eksklusif
2. Meningkatkan rencana kegiatan penyuluhan/konseling ASI
eksklusif
3. Memberikan pelatihan / training tentang ASI eksklusif kepada
petugas puskesmas, petugas kesehatan, bidan
Penentuan rencana penerapan
pemecahan masalah
Tujuan Kegiatan Pelaksana Waktu Indikator
1. Meningkatkan
pengetahuan ibu
tentang ASI
eksklusif

2. Meningkatkan
jadwal penyuluhan
tentang ASI
eksklusif


3. Meningkatkan
pengetahuan
petugas tentang
ASI eksklusif
Penyuluhan



Menyusun
rencana jadwal
Penyuluhan/ko
nseling tentang
ASI eksklusif



Training
Petugas
kesehatan



Penanggung
jawab Prog.
Promkes




Puskesmas
6bulan




Agustus/
September






Agustus/Septe
mber
Meningkatnya
pengetahuan ibu akan
pentingnya ASI eksklusif

Meningkatnya jadwal
kegiatan penyuluhan
tentang ASI eksklusif



Meningkatnya
pengetahuan petugas
ESTIMASI BIAYA
NO
URAIAN
KEGIATAN
PEMBIAYAAN JUMLAH TOTAL
1 Penyuluhan
a. ATK @Rp 4.000
b. Transport @Rp
20.000
300 x Rp 4.000


20 x Rp 20.000
Rp 1.200.000

Rp 400.000
2
Membuat
perencanaan jadwal
Penyuluhan/konseling
a. ATK @ Rp
10.000

12x Rp 20.000
Rp 240.000
3 Training
a. ATK @ Rp
10.000
b. Transport @ Rp
20.000
c. Konsumsi @Rp
6.000
20 x Rp 10.000

20 x Rp 20.000

20 x Rp 20.000
Rp 200.000

Rp 400.000

Rp 400.000
Gant Chart
NO
Kegiatan
Sept Okt Nov Des Jan Feb
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Training
X
2 Pembuatan jadwal
Penyuluhan ASI
eksklusif
x
3 Penyuluhan tentang ASI
eksklusif
x X X X X X X X X X X X X X X X X X X X X X X X
N
O

Kegiatan
Maret Apr Mei Juni Juli Agustus
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Training
2 Pembuatan jadwal
Penyuluhan Fe

3 Penyuluhan tentang Fe
KESIMPULAN
Program ASI eksklusif merupakan
program yang sangat penting untuk
tumbuh kembang bayi. Program ini akan
sangat berdampak pada perkembangan
bayi. Namun angka pemberian ASI
eksklusif di Puskesmas Pasar Rebo
kurang dari 65%. Rendahnya angka ini
disebakan oleh kurangnya pengetahuan
ibu, kurangnya sarana dan prasarana,
serta kurang maksimalnya pengetahuan
petugas.


SARAN
Untuk menanggulangi rendahnya angka
pemberian ASI eksklusif , penulis
menyarankan ditingkatkannya penyuluhan
ASI eksklusif bagi para ibu, dan pelatihan
petugas tentang ASI ekslusif

Anda mungkin juga menyukai