Anda di halaman 1dari 12

OLEH:

Dr. RINA SIAMA RAHMAWATI


DEFINISI
AIDS= ACQUIRED IMMUNODEFICIENCY
SYNDROME ADALAH SEKUMPULAN
GEJALA DAN INFEKSI(SINDROM) YG
TIMBUL KRN RUSAKNYA SITEM
KEKEBALAN TUBUH MANUSIA AKIBAT
INFEKSI VIRUS HIV ATAU VIRUS2 LAIN
YG MIRIP YG MENYERANG SPESIES
LAINNY(SIV,FIV DLL)
HIV= HUMAN IMMUNODEFICIENCY
VIRUS YAITU VIRUS YG
MEMPERLEMAH KEKEBALAN TUBUH
MANUSIA
GEJALA
BERBAGAI GEJALA AIDS UMUMNYA TDK
TJD PD ORG-ORG YG MEMILIKI SISTEM
KEKEBALAN TUBUH YG BAIK
KEBANYAKAN KONDISI KRN INFEKSI
OLEH BAKTERI, VIRUS, FUNGI, PARASIT
YG BIASANY DIKENDALIKAN OLEH
UNSUR-UNSUR SISTEM KEKEBALAN
TUBUH YG DIRUSAK HIV. INFEKSI
OPORTUNISTIK UMUM DIDAPATI PD
PENDERITA AIDS
GEJALA SISTEMIK;
- DEMAM
- BERKERINGAT (TRTM MLM HARI)
- PEMBENGKAKAN KELENJAR
- KEDINGINAN
- MERASA LEMAH
- PENURUNAN BERAT BADAN
PENYAKIT PARU-PARU
UTAMA
TBC
PNEUMONIA PNEUMOCYSTIS
- UMUMNYA DIJUMPAI PD ORG YG
TERINFEKSI HIV
- PENYEBABNY FUNGI
PNEUMOCYSTIS JIROVECII
- DI NEGARA BERKEMBANG MRP
INDIKASI PERTAMA AIDS PD ORG2
YG BLM DITES

PENYAKIT SALURAN
PENCERNAAN UTAMA
ESOFAGITIS: PERADANGAN PADA
KERONGKONGAN (ESOFAGUS) YAITU
JALUR MAKANAN DR MULUT KE
LAMBUNG. TJD KRN INFEKSI JAMUR
(KANDIDIASIS) ATAU VIRUS(HERPES
SIMPLEK 1 ATAU VIRUS SITOMEGALO)
DIARE KRONIS YG TDK DPT
DIJELASKAN, DPT TJD KRN BERBAGAI
PENYEBAB ANTARA LAIN BAKTERI,
PARASIT,VIRUS

PENYAKIT SARAF DAN
KEJIWAAN UTAMA
INFEKSI HIV MENIMBULKAN BERAGAM
KELAINAN TINGKAH LAKU KRN GGN SARAF
(NEUROPSYCHIATRIC SEQUELAE) YG
DISEBABKAN OLEH INFEKSI ORGANISME ATAU
SISTEM SYARAF YG TELAH MJD RENTAN ATAU
SBG AKBT LGS DR PENY ITU SDRI
TOKSOPLASMOSIS, MENINGITIS
KRIPTOKOKAL,LEUKOENSEFALOPATI
MULTIFOKAL PROGRESIF
KOMPLEKS DEMENSIA AIDS YAITU PENURUNAN
KEMAMPUAN MENTAL KRN MENURUNNY
METABOLISME SEL OTAK OLEH INFEKSI HIV
KANKER DAN TUMOR
GANAS (MALIGNAN)
PX DG HIV MEMILIKI RESIKO LBH TGGI THD
BBRP KANKER
SARKOMA KAPOSSI ADLH TUMOR PLG UMUM
MENYRG PX TERINFEKSI HIV
KANKER GETAH BENING TGKT TGGI(LIMFOMA
SEL B) ADL KANKER YG MENYERANG SEL
DARAH PUTIH DAN TERKUMPUL DLM KELENJAR
GETAH BENING
KANKER LEHER RAHIM PD WANITA HIV
DIANGGAP TANDA UTAMA AIDS
LIMFOMA HODGKIN, KANKER USUS BESAR
BAWAH, KANKER ANUS
PENYEBAB
AIDS BTK TRPARAH AKIBAT INFEKSI HIV.
HIV ADL RETROVIRUS YG BIASANYA
MENYERANG ORGAN2 VITAL SISTEM
KEKEBALAN MANUSIA SPT SEL T
CD4(SEJENISNSEL T),MAKROFAG, SEL
DENDRITIK.
HIV MERUSAK SEL T CD4 SCR LGS DAN
TDK LGS, PDHL SEL T CD4DIBTHKAN
AGAR SISTEM KEKEBALAN TBH
BERFUNGSI BAIK
JIKA SEL T CD4MNYUSUT HGGA
<200/MIKROLITER,KKBALAN DI TGKAT SEL
HILANG DAN DISEBUT AIDS
CARA PENULARAN
PENULARAN SEKSUAL
TJD KONTAK ANTARA SEKRESI CAIRAN
VAGINA ATAU CAIRAN PRESEMINAL DG
RECTUM,ALAT KELAMIN,MEMBRAN
MUKOSA MULUT PSGN
KONTAMINASI PATOGEN MELALUI DARAH
PENGGUNA OBAT SUNTIK,HEMOFILIA,
RESIPIEN TRANFUSI DARAH, PRODUK
DARAH
PENULARAN MASA PERINATAL
MGGU2 TERAKHIR KEHAMILAN DAN SAAT
PERSALINAN
SISTEM TAHAPAN INFEKSI
WHO
STADIUM I: INFEKSI HIV ASIMTOMATIK DAN TDK
DIKATEGORIKAN SBG AIDS
STADIUM II: TMSK MANIFESTASI MEMBRAN
MUKOSA KECIL DAN RADANG SALURAN
PERNAPASAN ATAS YG BERULANG
STADIUM III: TMSK DIARE KRONIK YG TDK DPT
DIJELASKAN SLMA LBH DR SEBULAN, INFEKSI
BAKTERI PARAH, DAN TB
STADIUM IV: TMSK TOKSOPLASMOSIS OTAK,
KANDIDIASIS ESOFAGUS, TRAKEA,
BRONKUS,PARU2 DAN SARKOMA KAPOSSI.
SEMUA PENYAKIT INI INDIKATOR AIDS
PENANGANAN
TERAPI ANTIRETRO VIRUS YG SGT AKTIF
(HIGHLY ACTIVE ANTIRETROVIRAL
THERAPY)
PILIHAN TERBAIK HAART SAAT INI ADALAH
KOMBINASI DR STDKNY 3 OBAT TDRI PLG
SDKT 2 MCM BHN ANTIRETROVIRUS
KOMBINASI YG DIGUNAKAN ADALAH
NUCLEOSIDE ANALOGUE REVERSE
TRANSCRIPTASE INHIBITOR (NRTI) DG
PROTEASE INHIBITOR ATAU DG NON
NUCLEOSIDE REVERSE TRANSCRIPTASE
INHIBITOR (NNRTI)

Anda mungkin juga menyukai