Anda di halaman 1dari 23

JENIS PENELITIAN/ RISET

OLEH
DARYANTO
METODE RISET
RISET KUANTITATIF ADALAH SUATU
PROSES FORMAL, OBYEKTIF, SISTEMATIS
DIMANA DATA NUMERIK DIGUNAKAN UNTUK
MEMPEROLEH INFORMASI TENTANG DUNIA.
DIGUNAKAN UNTUK MENJELASKAN
VARIABEL, MEMERIKSA HUBUNGAN ANTAR
VARIABEL SERTA MENENTUKAN INTERAKSI
SEBAB DAN AKIBAT ANTAR VARIBEL.
RISET KUANTITATIF MEMBERIKAN DASAR
PENGETAHUAN YANG MEMBIMBING
PRAKTIK KEPERAWATAN DARIPADA RISET
KUALITATIF (NORBECK, 1987).
RISET KUALITATIF
RISET KUALITATIF ADALAH SUATU PENDEKATAN
SUBYEKTIF DAN SISTEMATIS DIGUNAKAN UNTUK
MENDESKRIPSIKAN PENGALAMAN HIDUP DAN
MEMBERIKAN MEREKA MAKNA (LEININGER, 1985;
MUNHALL, 1989; SILVA & ROTHBART, 1984).
RISET DIARAHKAN UNTUK MENDESKRIPSIKAN DAN
PROMOSI PEMAHAMAN TENTANG PENGALAMAN
MANUSIA SEPERTI NYERI, CARING, KETIDAK-
BERDAYAAN, DAN KENYAMANAN. EFEKTIF UNTUK
INVESTIGASI RESPONS EMOSIONAL. FOKUS PADA
PEMAHAMAN MENYELURUH DIMANA KONSISTEN
DENGAN FILOSOFI HOLISTIK DARI KEPERAWATAN
(BAER, 1979; LEININGER, 1985; LUDEMANN, 1979;
MUNHALL, 1982b, 1989; MUNHALL & OILER, 1986).
PERBANDINGAN RISET
KUANTITATIF DAN KUALITATIF
RISET KUANTITATIF RISET KUALITATIF
-ILMU PENGETAHUAN
KERAS
-FOKUS; RINGKAS,
SEMPIT
-REDUKSI
-OBYEKTIF
-ALASAN; LOGIS,
DEDUKTIF

-ILMU PENGETAHUAN
LUNAK
-FOKUS; KOMPLEKS
DAN LUAS
-HOLISTIK
-SUBYEKTIF
-ALASAN; DIALEKTIK,
INDUKTIF

Lanjutan
RISET KUANTITATIF RISET KUALITATIF
-DASAR MENGETAHUI;
HUBUNGAN SEBAB
AKIBAT
-TEORI THESIS
-KONTROL
-INSTRUMEN
-ELEMEN DASAR
ANALISIS; BILANGAN
(ANGKA)
-ANALISIS STATISTIK
-GENERALISASI

-DASAR MENGETAHUI;
MAKNA DAN PENEMUAN
-MENGEMBANGKAN
TEORI
-BERBAGI INTERPRETASI
-KOMUNIKASI DAN
OBSERVASI
-ELEMEN DASAR
ANALISIS; KATA-KATA
-INTERPRETASI INDIVIDU
-KEUNIKAN
SISTEM KLASIFIKASI
METODE RISET
I. JENIS RISET KUANTITATIF;
- RISET DESKRIPTIF
- RISET KORELASIONAL
- RISET QUASI-EKSPERIMEN
- RISET EKSPERIMEN
II. JENIS RISET KUALITATIF;
- RISET FENOMENOLOGIKAL
- RISET GROUNDED THEORY
- RISET ETNOGRAFIK
- RISET HISTORIKAL
- PHILOSOPHICAL INQUIRY
LANJUTAN KLASIFIKASI
III. TRIANGULASI;
- TRIANGULASI THEORETICAL
- TRIANGULASI DATA
- TRIANGULASI METODOLOGI
- TRIANGULASI INVESTIGATOR
- TRIANGULASI ANALYSIS
RISET KUANTITATIF
RISET DESKRIPTIF MEMBERIKAN .AKURAT ATAU
KARAKTERISTIK HITUNG DARI INDIVIDU, SITUASI
ATAU KELOMPOK KHUSUS (SELLTIZ, WRIGHTSMAN
& COOK, 1976).
STUDI DESKRIPTIF ADALAH SUATU CARA
MENEMUKAN MAKNA BARU, MENDESKRIPSIKAN
(MENGGAMBARKAN) APA YANG ADA, MENENTUKAN
FREKUENSI SESUATU YANG TERJADI, DAN
MENGKATEGORIKAN INFORMASI (MARRINER, 1981).
STUDI DESKRIPTIF DIARAHKAN BILA PENGETAHUAN
TENTANG SUATU FENOMENA MASIH SEDIKIT.
INVESTIGATOR MENGGUNAKAN
WAWANCARA, OBSERVASI TIDAK
TERSTRUKTUR, OBSERVASI TERSTRUKTUR
(OBSERVASI TERBIMBING DENGAN
CHECKLIST), DAN KUESIONER UNTUK
MENDESKRIPSIKAN FENOMENA YG
DIPELAJARI.
STUDI DESKRIPTIF MEMBERI DASAR
PENGETAHUAN DAN HYPOTESIS
POTENSIAL UNTUK LANGSUNG
MENGARAHKAN HUBUNGAN, QUASI-
EKSPERIMEN SERTA EKSPERIMEN.
RISET KORELASIONAL MENCAKUP
INVESTIGASI SISTEMATIS TERHADAP
HUBUNGAN ANTARA (DALAM ANTARA) DUA
ATAU LEBIH VARIABEL.
PENELITI MENENTUKAN ARAH HUBUNGAN
(POSITIF/ NEGATIF) SERTA DERAJAD ATAU
KEKUATAN HUBUNGAN.
TUJUAN UTAMA RISET ADALAH
MENJELASKAN SIFAT HUBUNGAN DALAM
DUNIA NYATA DAN BUKAN MENENTUKAN
SEBAB DAN AKIBATNYA.
SUATU CARA MENGHASILKAN HYPOTESIS
UNTUK MEMBIMBING STUDI QUASI
EKSPERIMEN DAN EKSPERIMEN YANG
BERFOKUS MEMERIKSA HUBUNGAN SEBAB
DAN AKIBAT.
RISET QUASI EKSPERIMEN BERTUJUAN
MENJELASKAN HUBUNGAN,
MENGKLARIFIKASI ALASAN PERISTIWA
TERTENTU TERJADI ATAU KEDUANYA
(COOK & CAMPBELL, 1979).
SUATU CARA MEMERIKSA HUBUNGAN
KAUSAL; MENJADIKANNYA DASAR UNTUK
MEMPREDIKSI SUATU FENOMENA.
KURANG MENDAPAT KONTROL PADA 3
AREA;
1. MANIPULASI PERLAKUAN VARIABEL
2. MANIPULASI SETTING
3. SELEKSI SUBYEK
STUDI TENTANG MANUSIA TERUTAMA
PADA AREA KLINIS SERING TIDAK
MAMPU MEMANIPULASI ATAU
MENGKONTROL VARIABEL TERTENTU.
SEBAGAI DASAR UNTUK MELAKUKAN
EKSPERIMEN


RISET EKSPERIMEN ADALAH SUATU INVESTIGASI
TERKONTROL SECARA SISTEMATIS, OBYEKTIF
UNTUK TUJUAN MEMPREDIKSI DAN
MENGKONTROL FENOMENA.
TUJUAN RISET EKSPERIMEN ADALAH MEMERIKSA
KAUSALITAS (KERLINGER, 1986; LAWSON, 1981).
KARAKTERISTIK UTAMA RISET ;
1. MANIPULASI TERKONTROL SEKURANG-
KURANGNYA SATU VARIABEL PERLAKUAN
(VARIABEL INDEPENDEN)
2. BEBERAPA SUBYEK STUDY MENERIMA
PERLAKUAN (KELOMPOK EKSPERIMEN) DAN TIDAK
(KELOMPOK KONTROL),
3. SELEKSI SUBYEK SECARA RANDOM SEHINGGA
SETIAP INDIVIDU PUNYA KESEMPATAN SAMA IKUT
DALAM STUDI (COOK & CAMPBELL, 1979).
RISET KUALITATIF
RISET FENOMENOLOGIS ADALAH SUATU
PENDEKATAN DESKRIPTIF SECARA
INDUKTIF YANG DIKEMBANGKAN DARI
FILOSOFI FENOMENOLOGIS.
FOKUSNYA ADALAH MEMAHAMI RESPONS
MENYELURUH DARI MANUSIA, TIDAK
HANYA MEMAHAMI BAGIAN-BAGIAN ATAU
PERILAKU SPESIFIK (OMERY, 1983, 1987).
TUJUAN RISET ADALAH MENDESKRIPSIKAN
PENGALAMAN HIDUP SESEORANG,
SEPERTI MENDESKRIPSIKAN PENGALAMAN
NYERI SEBAGAI PENGALAMAN HIDUP
(MUNHALL, 1989; MUNHALL & OILER, 1986;
OILER, 1982).
RISET GROUNDED THEORY ADALAH SUATU
TEKNIK RISET SECARA INDUKTIF (GLASER AND
STRAUSS, 1967).
BERGUNA UNTUK MENEMUKAN MASALAH YANG
ADA DALAM LAYAR SOSIAL DAN PROSES MANUSIA
YANG BIASA MENGATASI MASALAH MEREKA.
MENEKANKAN OBSERVASI DAN MENGEMBANGKAN
HUBUNGAN INTUITIF ANTAR VARIABEL
BERDASARKAN PRAKTIK
PROSES RISET MELIPUTI FORMULASI, MENGUJI
DAN MEMBANGUN KEMBALI PROPOSISI SAMPAI
SUATU TEORI MUNCUL.
TEORI DIKEMBANGKAN GROUNDED ATAU MEMILIKI
AKAR DATA DARIMANA DITURUNKAN (SIMMS,
1981).
RISET ETHNOGRAPHIC DIKEMBANGKAN
BERSAMA DISIPLIN ANTROPOLOGI UNTUK
INVESTIGASI BUDAYA MELALUI SUATU
STUDI MENDALAM DARI ANGGOTA
BUDAYA.
RISET MENCOBA MENCERITAKAN KISAH
HIDUP SEHARI-HARI ORANG SERTA
MENDESKRIPSIKAN BUDAYANYA.
PROSES RISET ADALAH PENGUMPULAN
DATA SISTEMATIS, DESKRIPSIKAN DAN
ANALISIS DATA UNTUK MENGEMBANGKAN
SUATU TEORI DARI PERILAKU BUDAYA.
PENELITI SECARA NYATA HIDUP DI
DALAM ATAU MENJADI BAGIAN
BUDAYA AGAR TERKUMPUL DATA.
PENGGUNAAN RISET ETNOGRAFIS,
BUDAYA YG BERBEDA ADALAH
DIDESKRIPSIKAN, DIBANDINGKAN,
DAN KONTRAST UNTUK MENAMBAH
PEMAHAMAN DAMPAK BUDAYA PADA
PERILAKU MANUSIA DAN KESEHATAN

RISET HISTORIS ADALAH SUATU DESKRIPSI
NARATIF ATAU ANALISIS PERISTIWA YANG
LALU ATAU YANG BARU TERJADI. DATA
DIPEROLEH MELALUI REKAMAN, ARTIFACTS
ATAU LAPORAN VERBAL (KRAMPITZ, 1981).
MELALUI RISET, KESALAHAN LALU
DIPERIKSA UNTUK MEMFASILITASI
PEMAHAMAN DARI DAN RESPONS EFEKTIF
TERHADAP SITUASI SEKARANG.
RISET JUGA POTENSIAL UNTUK
MEMBERIKAN DASAR UNTUK DAN
PERGERAKAN LANGSUNG KE MASA
DATANG DARI PROFESI.
PHILOSOPHICAL INQUIRY MELIPUTI ANALISIS
INTELEKTUAL UNTUK MENGKLARIFIKASI MAKNA,
MEMBUAT NILAI MANIFEST, MENGIDENTIFIKASI
ETIK, DAN STUDI SIFAT PENGETAHUAN (ELLIS,
1983).
RISET FILOSOFIS MEMPERTIMBANGKAN GAGASAN
ATAU ISSUE DARI SEMUA PERSPEKTIF SECARA
EKSTENSIF MENGEKSPLORASI LITERATUR,
MEMERIKSA MAKNA KONSEP, MENGAJUKAN
PERTANYAAN, MENGAJUKAN JAWABAN DAN
MENYARANKAN IMPLIKASI JAWABAN TERSEBUT.
PENEMUAN FILOSOFI MELIPUTI BUKU TEKS ;
PENEMUAN FONDASI, ANALISIS FILOSOFI, SERTA
ANALISIS ETIS.
TUGAS :

SEARCHING DAN DOWNLOAD BAHAN RISET
DARI 3 JURNAL NASIONAL DAN 2 JURNAL
INTERNASIONAL :
A. 3 BUAH ABSTRAK PENELITIAN ( 2
DESKRIPTIF KORELASI DAN 1
EKSPERIMEN)
B. 2 ABSTRAK DAN NASKAH MANUSKRIP
PENELITIAN LENGKAP ( 1BH KUANTITATIF
DAN 1 BH KUALITATIF)

DISKUSIKAN
AREA PENELITIANNYA
TOPIK PENELITIANNYA
JENIS PENELITIANYA
MASALAH PENELITIANNYA
FAKTA/ FENOMENA PENDUKUNG
MASALAH PENELITIAN
TUJUAN PENELITIANNYA
MANFAAT PENELITIAN
KERANGKA TEORI
KERANGKA KONSEP PENELITIAN
VARIABEL PENELITIAN
DISAIN PENELITIAN
POPULASI PENELITIAN
SAMPEL PENELITIAN
INSTRUMEN PENELITIAN
VALIDITAS DAN RELIABILITAS
HASIL PENELITIAN
REKOMENDASI PENELITIAN
KETERBATASAN PENELITIAN

Anda mungkin juga menyukai