Anda di halaman 1dari 25

KONSEP DASAR

PENELITIAN

OLEH
DARYANTO
DEFINISI
RESEARCH = PENELITIAN ATAU
MEMERIKSA DENGAN TELITI.
PENELITIAN ATAU RISET ADALAH
PENYELIDIKAN ATAU PENGUSUTAN YANG
TEKUN SERTA SISTEMATIS UNTUK
MEMVALIDASI DAN MEMPERHALUS
PENGETAHUAN YANG SUDAH ADA SERTA
MENGHASILKAN PENGETAHUAN YANG
BARU

SISTEMATIS DAN TEKUN = MAKNA KRITIKAL
YAITU PERENCANAN ORGANISASI SERTA
PERSISTEN (MENETAP).
PENYELIDIKAN YG TEKUN DAN SISTEMATIS
DIPERLUKAN UNTUK PENELITI MENJAWAB
PERTANYAAN.
APA YG PERLU DIKETAHUI ?
METODE PENGUKURAN YG DIGUNAKAN ?
CARA MENCEGAH ELEMEN LAIN YG PENGARUHI
PENGUKURAN ?
MAKNA YANG DAPAT DIAMBIL DARI
PENGUKURAN ?
METODE ILMIAH
MENCAKUP PENERAPAN PROSEDUR FORMAL
YANG LOGIS DAN SISTEMTIS YANG MEMBIMBING
INVESTIGASI TERHADAP SUATU FENOMENA YANG
DIMINATI.
SUATU PENDEKATAN SISTEMATIS TERHADAP
PEMECAHAN MASALAH DAN UNTUK MEMPERLUAS
PENGETAHUAN.
SISTEMATIS YAITU SERANGKAIAN LANGKAH-
LANGKAH MENURUT RENCANA TINDAKAN.
BERGUNA UNTUK MENGATASI MASALAH SEHARI-
HARI.
SUMBER PENGETAHUAN
TRADISI
KEBIASAAN DAN BUDAYA YANG DIYAKINI
DAN DITERIMA MASYARAKAT YG BERSIFAT
TURUN MENURUN.
INFORMASI BERSARKAN KEBIASAAN DAN
TRADISI KEPERAWATAN. MISALNYA;
TRADISI LAPORAN PERGANTIAN SHIFT
DILAKUKAN SETIAP PERAWAT MESKIPUN
KONDISI PASIEN TIDAK BERUBAH.
WALKERS (1967) MENELITI PADA
RITUALISTIK PRAKTIK DALAM
KEPERAWATAN MENYARANKAN BAHWA
BEBERAPA TRADISI PRAKTIK
KEPERAWATAN SEPERTI PENGAMBILAN
SUHU, NADI, PERNAFASAN SECARA
RUTIN BISA MENJADI DISFUNGSIONAL.
ADA KECENDERUNGAN MENGHARGAI
NILAI-NILAI KRITIS DARI KEBIASAAN
DAN TRADISI SEBELUM MENERIMANYA
SEBAGAI KEBENARAN.
AUTORITAS
ORANG DENGAN KEAHLIAN KHUSUS
SERINGKALI KITA HARUS MEMUTUSKAN
HAL YANG TIDAK KITA ALAMI SECARA
LANGSUNG OLEH KARENA ITU
PERTIMBANGAN KITA SANDARKAN PADA
ORANG YG MEMILIKI OTORITAS DARI
ORANG YG PENGALAMAN ATAU PUNYA
PELATIHAN KHUSUS.
PENGALAMAN
SERTA TRIAL AND ERROR
KEMAMPUAN MENGGENERALISASIKAN,
MENGENALI KETERATURAN DAN MEMBUAT
PREDIKSI BERDASARKAN OBSERVASI.
KETERBATASAN ;
PENGALAMAN TERBATAS UNTUK MEMBUT
GENERALISASI
PERISTIWA YG SAMA DIALAMI ATAU
DIRASAKAN BERBEDA.
TRIAL DAN ERROR (COBA DAN
SALAH)
PENDEKATAN ALTERNATIF MENCOBA
DENGAN BERHASIL SAMPAI
MENEMUKAN JAWABAN ATAU
SOLUSI MASALAHNYA.
MENALAR MENURUT LOGIKA
(LOGICAL REASONING)
SOLUSI TERHADAP BEBERAPA MASALAH
DIKEMBANGKAN DENGAN CARA PROSES
BERFIKIR LOGIS.
SUATU METODE MENGETAHUI
MENGGABUNGKAN PENGALAMAN,
INTELEKTUAL SERTA SISTEM BERFIKIR
FORMAL.
INDUKTIF DAN DEDUKTIF
METODE ILMIAH ADALAH KOMBINASI
INDUKTIF DAN DEDUKTIF
INDUKTIF ADALAH PROSES MENGEMBANGKAN
GENERALISASI DARI OBSERVASI KHUSUS.
MISAL; PERAWAT MENGOBSERVASI PERILAKU
CEMAS (KHUSUS) ANAK YG DIRAWAT LALU
DISIMPULKAN BAHWA (UMUMNYA)
PERPISAHAN ANAK DARI ORANG TUANYA
ADALAH PERISTIWA YANG MENIMBULKAN
KECEMASAN.
KHUSUS




UMUM
DEDUKTIF ADALAH PROSES
MENGEMBANGKAN PREDIKSI KHUSUS DARI
PRINSIP-PRINSIP YANG UMUM.
MISALNYA; JIKA KAMI MENANGGAP BAHWA
KECEMASAN PERPISAHAN TERJADI PADA ANAK
DIRAWAT (UMUMNYA), LALU KAMI
MEMPREDIKSI BAHWA (KHUSUS) ANAK DI RS X
YANG ORANG TUANYA TIDAK DI RUANGAN
MENAMPAKKAN GEJALA-GEJALA STRESS.
UMUM





KHUSUS
KARAKTERISTIK
PENDEKATAN ILMIAH
ORDER DAN KONTROL
KONTROL MENCAKUP MENEMPATKAN KONDISI
PADA SITUASI RISET SEHINGGA FAKTOR-
FAKTOR BIAS DAN CONFOUNDING
DIMINIMALKAN.
MISALNYA; ILMUWAN INGIN MENGEKSPLORASI
HUBUNGAN ANTARA DIET DAN PENYAKIT
JANTUNG. LANGKAH YG DIAMBIL YAITU
MENGONTROL KONTRIBUTOR LAIN TERHDP
PENYAKIT KORONER SEPERTI; STRESS,
MEROKOK, SERTA FAKTOR TAMBAHAN YG
RELEVAN SEPERTI; USIA, JENIS KELAMIN.
EMPIRIS
REALITAS OBYEKTIF DAN DIKUMPULKAN
SECARA LANGSUNG ATAU TIDAK LANGSUNG
MELALUI INDERA MANUSIA.
MEMBUTUHKAN PENDEKATAN ILMIAH UNTUK
MEMASTIKAN TEMUAN STUDI ILMIAH
DIDASARKAN REALITA DAN BUKAN BERASAL
DARI KEYAKINAN PRIBADI PENELITI.
BUKTI EMPIRIS TERDIRI DARI OBSERVASI YG
DIKETAHUI MELALUI INDRA. HASIL OBSERVASI
DIVERIFIKASI MELALUI TILIKAN PIKIRAN,
PENDENGARAN, PENGECAPAN, SENTUHAN,
ATAU PEMBAUAN.
MISAL; OBERVASI ADANYA PERADANGAN
KULIT.
GENERALISASI
MEMBUAT KESIMPULAN UMUM
BERDASARKAN PERISTIWA ATAU
SITUASI TERTENTU.
KETERBATASAN
METODE ILMIAH
1. KETERBATASAN UMUM
No single study can ever definitively prove or
disprove our bunches.
2. ISSUE MORAL ATAU ETIK
Misal; euthanasia adalah issue moral dan etik
karena studi tidak dapat menentukan benar atau
salah.
3. KOMPLEKSITAS MANUSIA
Berhubungan dengan fenomena Biopsiko-
sosiokultural-spiritual serta keunikan manusia
sehingga relatif sulit melihat keteraturan dan
perilaku manusia.
4. PENGUKURAN MASALAH
Kompleksitas manusia menimbulkan
keterbatasan pengukuran. Misalnya; pengukuran
akurat fenomena psikologis seperti kecemasan,
nyeri, percaya diri, dll belum dikembangkan.
Termasuk juga pengukuran fenomena fisiologis
seperti suhu, tek. darah.
5. KONTROL MASALAH
Ilmuwan menerima prinsip multi kausal dan
semua sebab yg mungkin tidak dapat dipelajari
bersamaan sehingga ilmuwan mencoba
mengkontrol faktor yg tidak ikut dalam
investigasi.
6. KEMAJUAN MENGHADAPI
RINTANGAN
Informasi dan temuan dijadikan dasar
antisipasi penyempurnaan
pengumpulan data dan disain. Perawat
mengintegrasikan temuan dari
fenomena dan studi ilmiah untuk
kemajuan.

PENGETAHUAN, TEORI
MENURUT SILVA & ROTHBART
(1984), PENGETAHUAN ILMIAH
DITURUNKAN MELALUI APLIKASI
PRINSIP LOGIKA DAN MENALAR
(REASONING).
TUJUAN PENELITIAN
1. Mengetahui deskripsi berbagai
fenomena alam
2. Menerangkan hubungan antara
berbagai kejadian
3. Memecahkan berbagai masalah
yang ditemukan dalam kehidupan
4. Memperlihatkan efek tertentu
(Sastroasmoro dan Ismael, 2002, hal.6)
LANDASAN PENGETAHUAN ILMIAH UTK
PRAKTEK KEPERAWATAN, KARENA :
TANGGUNG GUGAT
MUTU PELAYANAN MASYARAKAT
UTK MENGURAIKAN, MENJELASKAN,
MEMPREDIKSI & MENGENDALIKAN
FENOMENA KEPERAWATAN
PENGALAMAN PERSONAL
CONTOH PERAN
TEORI DAN FAKTA
EMPIRIS
FAKTA DAN DATA
BIOLOGIS, KLINIS, SOSIAL
?
PERUMUSAN
MASALAH
METODE
PENELITIAN
HIPOTESIS
KERANGKA TEORI DAN
KERANGKA KONSEP
GENERALISASI/
INFERENSI
HASIL/ SIMPULAN
Dari Sastroasmoro dan Ismael (2002, hal 4).
ASPEK
Tujuan
PENELITIAN
Menemukan prinsip,
generalisasi melalui
analisa variabel
Melihat hubungan 2
variabel
EVALUASI
Membuat keputusan &
rekomendasi
Menilai keberhasilan
proses &judgement
manfaat
Sifat Keputusan yg
dihasilkan
Landasan prediksi &
generalisasi berikut
Rekomendsi yg
dilaksankan segera

Perlakuan thd Variabel Teliti & tepat sekali
Uji statistik utk data
kuantitatif
Dikontrol scr khusus
Tdk terlalu spesifik
Analisa data kuantitatif &
kualitatif sederhana
Tanpa pengontrolan khusus
Pemberlakuan hasil Umum,tdk hanya subyek

Hanya utk tempat kegiatan
Hipotesa Perlu * Tidak perlu
Diseminasi * Presentasi atau tertulis * Utk pihak berkepentingan
KARAKTERISTIK UMUM
BERBAGAI DISIPLIN ILMU
ILMU-ILMU
ILMIAH
ILMU-ILMU
SOSIAL
PENGETAHUAN
BUDAYA
PENDEKATAN;
Empiris
(Sesungguhnya)
PENDEKATAN;
Empiris-Normatif
PENDEKATAN;
Normatif (Sebaiknya)
TUJUAN;
Mempelajari
keteraturan/
keterangan dalam
alam semesta
TUJUAN;
Mempelajari
keteraturan dalam
hubungan antar
manusia
TUJUAN;
Mempelajari peristiwa
dan pernyataan
budaya yang dianggap
unik
CONTOH;
Anatomi, fisika, ilmu
pasti, ilmu
kedokteran, kimia,
geologi
CONTOH;
Ilmu politik,
sosiologi, ekonomi,
antropologi,
demografi, psikologi
CONTOH;
Pengetahuan agama,
falsafah, hukum, seni
sastra, seni musik,
seni tari
Dari Sastroasmoro dan Ismael (2002, hal. 3)

Anda mungkin juga menyukai