Anda di halaman 1dari 15

KARAKTERISTIKA DARAH

BERAT JENIS DARAH : 1.054 1.060


BERAT JENIS PLASMA : 1.024 1.028
VISKOSITAS (kekentalan): 3-5 x AIR
JUMLAH VOLUME DARAH : 5-8 % BB

PLASMA DARAH
AIR 91 %
SUBSTANSI LAIN 8 % tdd:
o PROTEIN PLASMA DARAH 70% albumin,
fibrinogen, globulin
o ENZIM
o 0,9 % tdd: asam amino, lemak, glukosa, urea,
garam, sodium bikarbonat
o 0,1 % HORMON, ANTIBODI, GAS

SEL DARAH MERAH


Jumlah untuk pria 5,0-5,5 Juta/dL
Jumlah untuk wanita 4,5 -5,0 Juta/dL
Bentuk bulat atau bikonkaf (bg tepi lbh tebal dari
bg tengah), tanpa inti, diameter 7,5 mikron, luas
120 mikron2, volume 85 mikron3
Mengandung jar. bunga karang (stroma) dan
hemoglobin (Hb)

Lanjutan sel darah merah


Membran sel terdiri dari: protein 65%, lipid
(lemak) 32 % dan karbohidrat 3 %
Protein : stromatin
Lipid: sefalin, lesitin & kholesterol
Karbohidrat: glukosa

PRODUKSI SEL DARAH


Lahir sampai tua dilakukan oleh sumsum
tulang (1.5-3.5 Kg) dan dibantu oleh hepar &
limpha
<21 thn sumsum tulang dr tlg besar
>21 thn sumsum tulang dr tlg kecil
Sum2 tlg merah: produksi sel darah
Sum2 tlg kuning: produksi lemak & pembuluh
darah

Pembentukkan & pematangan sel


darah merah
Proeritroblast (hemasitoblast) (20 j) eritroblast
basophilik (20 j) Hb mulai dibentuk eritroblast
polikromatophilik (25 j) eritroblast
ortokromatophilik = normoblast (30 j) Hb
selesai dibentuk retikulosit (sdm muda) (72 j)
sel darah merah (120 hari) telah
menjalankan tugas sepanjang 700 mil

BEBERAPA ISTILAH
Hematokrit % tase sel darah merah dari
seluruh jumlah darah (sel darah putih & keping
darah diabaikan krn jumlah sangat sedikit)
Pd pria: 47 + 7; berkisar antara 40 54, se
dangkan pd wanita 42 + 5; berkisar antara 37
47
Contoh: 47 artinya 47%; sel darah 47, plasma
darah 100 % - 47 % = 53 %

Bila pada pria nilai hematokrit 54 % berarti sel


darah merah 54, plasma darah 46

Dengan dmk darah terlalu kental, shg


akan mengganggu aliran darah yang tdk
lancar
Utk mengencerkan darah dapat minum
obat aspirin (asam salisilat) aspilet &
ascardia (generik)

Lanjutan istilah
Isotonis: larutan fisiologis NaCl 0,9% yang
sama dgn cairan tbh atau darah
Hipotonis: larutan fisiologis lbh kecil dari NaCl
0,9 % (0,8 %; 0,6 %; 0,3 %; 0,1 %)
Hipertonis: larutan fisiologis lbh besar dari NaCl
0,9 % ( 1 %; 2 %)
Rouleaux: sdm spt tumpukan uang logam

Darah bila dimasukkan ke dalam larutan


isotonis tidak akan terjadi perubahan
apa-2
Darah bila dimasukkan ke dalam larutan hipotonis
membran akan mengembang krn lar. hipotonis masuk
ke dalam sdm kmd pecah di satu tempat Hb keluar
hemolisis
Darah bila dimasukkan ke dalam larutan hipertonis
membran akan di tarik kesegala arah pecah di
banyak tempat shg sdm mengkerut Hb juga keluar
krenasis

Hemoglobin (Hb)
Satuan: % Hb atau g/dL
Secara genetis Hb mempunyai 146 pasangan
basa nomer 6 glutamin (glu) Hb normal
Hb yang tidak normal sickle cell hemoglobine
nomer 6 valine (val)
Hb pria 15,4 g/dL ; Hb wanita 13,8 g/dL
Tanpa melihat jenis kelamin 14,6 g/dL

SEL DARAH PUTIH (LEUKOSIT) jumlah


5000 10000 sel/dL
Berdasarkan ada/tidak
adanya granul/partikel
Granulosit: NEUTROPHIL,
EOSINOPHIL
(ASIDOPHIL),
BASOPHIL

Agranulosit: LIMPHOSIT,
MONOSIT

Berdasarkan banyaknya
inti

Polinukleus/Polimorphi:
NEUTROPHIL, EOSINOPHIL
(ASIDOPHIL), BASOPHIL,
MONOSIT
Mononuleus/monomorphi:
LIMPHOSIT

GRANULOSIT
Besarnya lbh krg 10 -12 mikron & bergranul
NEUTROPHIL: inti tdd: lebih dr 2 3,4 atau 5, granul
kecil & halus jumlah 62 %
EOSINOPHIL atau ASIDOPHIL: inti 2 (dua) granul
besar & kasar jumlah 8 %
BASOPHIL: inti tidak jelas apakah 2 (dua) atau lbh dari
2, tetapi granulnya dapat di buktikan kombinasi antara
kecil & halus serta besar & kasar jumlah 0,5 1 %

AGRANULOSIT
Tidak mempunyai granul
Besarnya lebih kurang 12 15 mikron
LIMPHOSIT: intinya hampir sebesar selnya
sendiri jumlah 18 %
MONOSIT: 2 (dua) macam inti ginjal (kacang
merah) & tapal kuda jumlah 13 %

Sifat-sifat sel darah putih


1. amoeboid dapat merubah bentuk
2. fagositosit dapat memakan terutama
bakteri, virus, parasit lainnya
3. diapedesis dapat keluar masuk
jaringan dan pembuluh darah

Anda mungkin juga menyukai