Mulai Usaha

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 10

1

8 Langkah
1. MEMILIH USAHA
Mulai dari HOBI
2
Hobi:
Buat Kue
Ide Usaha:
Toko Kue
Kursus buat kue
Toko bahan kue
Mulai dari HOBI
Hobi:
Fotografi
Ide Usaha:
Studio Foto
Cuci cetak
Fotografer
3
Hobi:
Otomotif
Ide Usaha:
Bengkel Mobil
Variasi Mobil
EO Otomotif
Hobi:
Memasak
Ide Usaha:
Warung Makan
Catering
Cafe
4
Hobi:
Dipijat
Ide Usaha:
Panti Pijat
Spa
Alat Kesehatan
Langkah memilih usaha dari HOBI
Buat daftar hobi Anda.
Buat daftar Ide Usaha dari masing hobi.
Analisa masing-masing usaha dengan
kondisi financial, skill, network yang Anda
miliki sekarang.
Pilih usaha yang paling memiliki peluang
dilakukan sekarang.
5
2. GOALS SETTING
GOAL adalah Impian dengan
batas waktu pencapaian
Impian tanpa batas waktu,
hanyalah angan-angan saja
7 Step Goals Setting
1. Tentukan Apa yang Anda inginkan dari usaha Anda?
Berapa Target Omset Anda 1 tahun ini ?
Seberapa besar jangkauan pasarnya ?
Profit ? Kapan BEPnya?
2. Tuliskan dalam selembar kertas Goals tersebut.
3. Tuliskan waktu pencapaian untuk masing Goal.
4. Buat daftar segala usaha yang memungkinkan Anda
mencapai Goals Anda.
5. Atur daftar tersebut menjadi Rencana kerja mingguan,
bulanan, quarterly sampai setahun kedepan.
6. Aktualisasikan rencana Anda dalam Action
secepatnya, bukan hanya pada kertas.
Kebanyakan rencana yang hebat menjadi usang
karena penundaan.
7. Lakukan sesuatu tiap harinya yang membuat Anda
selangkah lebih dekat dengan Goal Anda.
(Brian Tracy)
6
4. BUAT RENCANA BUSINESS
Tentang Perusahaan
Apa nama perusahaan Anda?
(buat nama yang unik,
mudah diingat orang)
Apa jenis usaha Anda?
Apa tujuan dibukanya usaha ini?
Dimana lokasi usaha Anda,
apakah menunjang usaha Anda?
Apa produk/jasa Anda?
7
Bagaimana situasi pasarnya?
Siapa yang menjadi target pasar Anda?
Siapa pesaing Anda?
Apa perbedaan produk/jasa Anda
dibandingkan pesaing?
Bagaimana harga produk Anda dibanding
harga produk pesaing?
Apa SLOGAN Produk/ Jasa/ Perusahaan
Anda?
Rencana pemasaran apa yang akan Anda
lakukan untuk promosi?
Pemasaran
Bagaimana Anda mendanai perusahaan
Anda?
Apa saja dan berapa fixed assets yang
dibutuhkan?
Berapa biaya operasional Anda perbulan?
Berapa keuntungan yang Anda dapat per
produk/servis Anda?
Berapa target penjualan Anda 6 bulan
pertama?
Kapan BEPnya?
Finansial
8
Operational
Siapa tim yang terkait dengan usaha Anda?
Apa tugas dari masing-masing personel?
5. KONSULTASI
Konsultasikan Rencana Bisnis Anda
dengan:
Orang yang telah berpengalaman
Calon Customer
Ahlinya
9
6. SEGERA MULAI &
BELAJAR DARI PENGALAMAN
Jangan menunggu segalanya sempurna baru mulai
Practice makes Prefect !
Colonel Harland Sanders
Mulai Usaha di usia 65 thn
Dengan uang disaku $105
Ditolak 1009 kali
KFC
Pendiri
7. PAY THE PRICE
Nothings FREE in this world
You have to PAY THE PRICE for the success
10
8. NEVER GIVE UP !!!

Anda mungkin juga menyukai