Anda di halaman 1dari 11

SATUAN

ACARA PENYULUHAN
STIMULASI DINI PADA JANIN MELALUI IBU HAMIL
KELOMPOK L
Puji Yastuti Rahmatia, SK!"
Yu#ia$a, SK!"
E#%&a R'hima, SK!"
A(i$i E#hu)a, SK!"
*is%i D!s(i&a$ti, SK!"
M!is&a%%it(i, SK!"
S!#%i +au,ia, SK!"
A-h$ia Mi$ja( *itma, SK!"
R!stu Bu)i Susi#', SK!"
PRAKTEK PRO+ESI KEPERA*ATAN MATERNITAS
+AKULTAS KEPERA*ATAN
UNI.ERSITAS ANDALAS
/012
SATUAN ACARA PENYULUHAN
STIMULASI DINI PADA JANIN MELALUI IBU HAMIL
S!$i$, 3 A"(i# /012
A LATAR BELAKAN4
Masa kehamilan merupakan masa yang penting pada proses pertumbuhan
struktur otak dan perkembangan sirkuit otak sebagai faktor potensi
kecerdasan yang menentukan kualitas kecerdasan anak selanjutnya.
Berfungsinya otak merupakan hasil interaksi dari cetak biru (blue print) janin
secara genetik dan pengaruh lingkungan (stimulasi dan nutrisi). Pada waktu
lahir kelengkapan organisasi otak yang memuat !""#$"" milyar sel otak siap
untuk dikembangkan dan diaktualisasikan mencapai potensi tertinggi sebagai
modal yang siap dikembangkan (future generation investment). Pakar
neurobiology menyatakan bahwa neuron berkembang dengan kecepatan
%""""#!"""""" per detik selama pertumbuhan janin & bulan kehamilan
(%"""" neuron ' (" detik ' (" ' (" ' $) ' *" ' &). +el neuron akan mati
dalam proses perkembangan janin karena kekurangan nutrisi dan stimulasi
yang berakibat pada kemampuan manusia (human capabilities) tidak optimal
dan kecerdasan tidak berkembang sesuai dengan kompetensinya (Pusat
,ntelegensia -esehatan -emenkes ., $""/).
+alah satu cara untuk meningkatkan kecerdasan otak janin adalah dengan
memberikan suatu stimulasi pada janin selama masa kehamilan. Berdasarkan
beberapa penelitian disebutkan bahwa janin dalam rahim sudah mempunyai
kemampuan yang luar biasa. 0anin tidak hanya merupakan sesuatu yang
tumbuh saja tetapi harus dapat dimaksimalkan potensi kecerdasannya dengan
melakukan sebuah stimulasi.
+timulasi atau yang juga sering disebut dengan sugesti yang diberikan
pada janin mampu meningkatkan sel otak janin. +emakin banyak sel otak
terbentuk semakin luas pula jaringan otak si jabang bayi. 1kuran dan
perkembangan otak ini akan menentukan kecerdasan anak kelak. +elain itu
stimulasi pada janin juga akan membuat ikatan batin ibu dan janin menjadi
semakin kuat. Bukan hanya dari ibu Ayah pun bisa ambil bagian dalam
tahapan stimulasi janin.
Berdasarkan data yang diperoleh di wilayah kerja Puskesmas 2anggalo
diketahui bahwa sebagian besar (/"3) ibu hamil dan pasangan usia subur
tidak begitu mengetahui pentingnya pemberian stimulasi pada janin selama
masa kehamilan. -urangnya pengetahuan tersebut dapat disebabkan karena
latar pendidikan yang rendah dan tidak tersedianya informasi yang cukup
terkait dengan stimulasi pada janin selama masa kehamilan.
BTUJUAN
!Tujua$ Umum
+etelah dilakukan penyuluhan peserta diharapkan mampu untuk
memahami akan pentingnya pemberian stimulasi pada janin selama masa
kehamilan guna untuk meningkatkan kecerdasan otak pada anak yang
dilahirkan kelak.
$Tujua$ Khusus
+etelah mengikuti penyuluhan peserta mampu4
a Menyebutkan pengertian stimulasi pada janin.
bMenyebutkan jenis#jenis stimulasi pada janin
c Menyebutkan tahapan#tahapan stimulasi pada janin
5PELAKSANAAN KE4IATAN
!6opik -egiatan
Penyuluhan tentang 7+timulasi pada 0anin melalui ,bu 8amil7
$+asaran
9 ,bu hamil
9 Pasangan usia subur
*Metode
9 5eramah
9 :iskusi
)Media dan Peralatan
a ;aptop
b,nfokus
c ;eaflet
%6empat
-linik Bersalin Puskesmas 2anggalo Padang
(<aktu
8ari 4 +enin / April $"!)
0am 4 "=."" <ib #"&."" <ib
/+etting 6empat Penyuluhan
K!t!(a$-a$ 5
4 Moderator 4 >bser?er
4 ,nfokus 4 Audiens
4 Presenter
4 Pembimbing
4 @asilitator
=Penggorganisasian
Moderator 4 Alfya .ohima
Presentator 4 Arini Alhuda
>bser?er 4 Buliana
@asilitator 4 Puji Bastuti .ahmatia
<isfi :esriyanti
Meisyaffitri
Aghnia Minjar <itma
+elfi @auCia
.estu Budi +usilo
: KE4IATAN PENYULUHAN
TAHAP
KE4IATAN
KE4IATAN PEN4AJAR KE4IATAN KLIEN
Pendahuluan
(10 menit)
! Mengucapkan +alam
$ Memperkenalkan diri serta
pembimbing
* Menjelaskan tujuan materi
penyuluhan
) -ontrak waktu dan perkenalan
! Menjawab salam
$ Mendengarkan
* Mendengarkan
) Menjawab dan
mendengarkan
Pelaksanaan
(40 menit)
! Menggali pengetahuan klien tentang
pengertian dari stimulasi pada janin
$ Memberikan re#inforcement positif
terhadap jawaban klien
* Menjelaskan pengertian stimulasi
pada janin
) Menggali pengetahuan klien tentang
jenis#jenis stimulasi pada janin
% Memberikan re#nforcement positif
terhadap jawaban
( Menjelaskan jenis#jenis stimulasi pada
janin
/ Menggali pengetahuan klien tentang
tahapan stimulasi pada janin
= Memberikan re#inforcement positif
terhadap jawaban
& Menjelaskan tentang tahapan
stimulasi pada janin
! Menjawab
pertanyaan
(semampunya)
$ Mendengarkan
* Mendengarkan dan
memperhatikan
) Menjawab
pertanyaan
(semampunya)
% Mendengarkan
( Mendengarkan dan
memperhatikan
/ Menjawab
pertanyaan
(semampunya)
= Mendengarkan
!" Memutarkan ?ideo perkembangan
pada janin
!!:iskusi
& Mendengarkan dan
memperhatikan
!" Memperhatikan
dan mendengarkan
!!Memberikan
pertanyaan
Penutup
(!"
!Menyimpulkan materi bersama klien
$ Memberi kesempatan kepada
pembimbing jika ada masukan dan
saran
* 6erminasi dan salam
!Memberikan pendapat
$Mendengarkan
*Menjawab salam
5E.ALUASI
!A?aluasi +truktur
a /" 3 peserta menghadiri kegiatan
b6empat dan peralatan yang dibutuhkan tersedia
c Mahasiswa menjalankan tugas yang diberikan
$A?aluasi proses
a -egiatan terlaksana sesuai dengan waktu yang ditetapkan
b/" 3 peserta yang hadir mendengarkan dan berpatisipasi aktif dalam
penyuluhan
*A?aluasi 8asil
a /"3 dari peserta yang hadir mampu menyebutkan defenisi stimulasi
pada janin
b/"3 dari peserta yang hadir mampu menyebutkan jenis#jenis
stimulasi pada janin
c /"3 dari peserta yang hadir mampu menyebutkan tahapan stimulasi
pada janin
LAMPIRAN MATERI
STIMULASI PADA JANIN
A PEN4ERTIAN
Stimulasi
BJENIS6JENIS STIMULASI PADA JANIN
9 Stimu#asi -i,i.
Penuhi semua kebutuhan Cat giCi yang dibutuhkan janin seperti asam
folat kalsium dan Cat besi. ;akukan sejak awal kehamilan.
9 Stimu#asi sua(a.
Ajak janin bicara seperti mengucapkan Dselamat pagiE atau bercerita
seputar persiapan menghadapi kelahirannya. Bisa juga memperdengarkan
musik atau membacakan kitab suci dan doa pada janin. ;akukan
sejak kehamilan memasuki trimester kedua.
9 Stimu#asi s!$tuha$.
+ering#seringlah mengusap perut ketika mengajak janin bicara. -adang ia
akan meresponnya dengan cara bergerak atau memberi DtendanganE.
;akukan sejak trimester kedua hingga menjelang persalinan.
9 Stimu#asi 7aha&a
Arahkan cahaya senter ke perut ibu hamil. +elain sebagai upaya
mengenalkan konsep terang dan gelap stimulasi ini bisa menstimulasi
otak dan mata janin. ;akukan menjelang trimester ketiga.
5TAHAPAN STIMULASI PADA JANIN
Berikut ini adalah tahapan stimulasi pada janini sesuai dengan perkembangan
usia 4
!Usia ja$i$ 162 mi$--u 8usia 9!hami#a$ 16: mi$--u;
Pada bulan pertama kehamilan ini yang pertama#tama perlu dilakukan
adalah stimulasi giCi. Bakni memberikan asupan giCi yang baik pada janin.
5aranya tentu saja bumil memerhatikan pola makan sehat yaitu
mengonsumsi makanan bergiCi seimbang dan menghindari makanan atau
minuman yang dapat membahayakan kesehatannya
$Usia ja$i$ <61/ mi$--u 8usia 9!hami#a$ 11612 mi$--u atau =u#a$ 9!6
>;
Pada usia kehamilan ini janin dapat melakukan gerak refleks salah
satunya refleks terhadap sentuhan. 0ika perut ibu ditekan janin akan
bergerak. 2ah terkait dengan refleks terhadap sentuhan ini disarankan ibu
sering#sering mengusap lembut perutnya sambil mengajak janin bicara.
Memang ibu belum dapat merasakan gerakan janinnya namun setidaknya
sentuhan ibu akan membuat si kecil merasa disayang dan dicintai
sehingga ikatan emosional ibu dan janin pun bertambah kuat.
*Usia ja$i$ 1>61: mi$--u 8usia 9!hami#a$ 1?61@ mi$--u atau =u#a$ 9!6
2;
Pada tahapan ini indra pendengaran janin mulai berfungsi. +ering#
seringlah ibu mengajak janinnya bicara. ;ibatkan pula si ayah. 1ngkapkan
hal#hal yang positif dan menyenangkan. 2yatakan rasa cinta dan kasih
ibu#ayah kepada si kecil di kandungan. :engan seringnya si kecil
mendengar suara ayah ibunya selama berada di dalam kandungan maka
setelah lahir ia dapat mengenali suara ayah#ibunya. 6ak hanya itu dengan
kerap mengajak janin mengobrol selama kehamilan juga akan mengasah
kecerdasan bahasanya.
,bu ayah juga bisa menstimulasinya dengan membacakan cerita atau
dongeng. Bacakan secara perlahan agar janin bisa menyimak. <aktunya
tak lama cukup !" menit. 1ntuk itu pilihlah cerita yang simpel dan
ringan.
)Usia ja$i$ 136/0 mi$--u 8usia 9!hami#a$ 1<6// mi$--u atau =u#a$ 9!6
?
Apakah ibu#ayah dapat memainkan alat musikF +i buah hati di dalam
rahim pasti akan menikmatinya. 6entu saja ibu#ayah tak harus mahir
bermain musik. Bang penting sering#seringlah memperdengarkan musik
kepada janin.
Penelitian membuktikan janin yang kerap diperdengarkan musik klasik
memiliki proses belajar lebih baik. Alunan musik klasik yang memiliki
berbagai macam harmoni ini membuat janin tenang nyaman tenteram
sehingga ia dapat lebih berkonsentrasi.
+etelah lahir si kecil pun lebih cepat merespons atau bereaksi terhadap
musik yang biasa diputarkan untuknya itu. 0adi sering#seringlah
memperdengarkan musik pada janin. 6ak hanya musik klasik musik jenis
lain pun asalkan bisa menenangkan janin. Bahkan ibu#ayah bisa
melantunkan ayat#ayat suci bagi si kecil.
%Usia ja$i$ /16/2 mi$--u 8usia 9!hami#a$ />6/: mi$--u atau =u#a$ 9!6
:;
Berikan stimulasi cahaya. :uduklah di tempat temaram arahkan senter
yang menyala ke perut ibu sambil digerakkan ke kiri dan ke kanan dan
atas bawah. 2anti janin akan bereaksi dengan gerakannya entah berupa
tendangan atau pukulan. :ari permainan sederhana ini janin akan
merekam perbedaan suasana terang dan gelap dalam memori otaknya.
(Usia ja$i$ /?6/@ mi$--u 8usia 9!hami#a$ /36>0 mi$--u atau =u#a$ 9!6
3;
+etiap hari ibu#ayah dapat memberikan stimulasi suara sentuhan dan
cahaya pada janin. +ambil mengajak ngobrol janin atau
memperdengarkan musik berikan sentuhan di perut ibu. -etika
melakukan stimulasi cahaya jelaskan pada janin mengenai kondisi terang
dan gelap GBunda matikan lampunya ya. 2ah ini namanya gelap. <ah
Bunda nggak bisa lihat apa#apa. -ita nyalakan lagi ya lampunya. 2ah
terang dehG
+ebaiknya stimulasi ini dilakukan secara teratur dan tidak berlebihan.
5ukup dua kali sehari pagi dan malam masing#masing tak lebih dari *"
menit. +timulasi dapat dilakukan di mana saja yang penting suasananya
menyenangkan.
/Usia ja$i$ >>6>: mi$--u 8usia 9!hami#a$ >?6>@ mi$--u atau =u#a$ 9!6
<;
:i bulan kesembilan ini janin dapat merespons suara#suara dari luar.
1ngkapkanlah kata#kata sayang perdengarkan lagu yang menenangkan
atau bacakan ayat#ayat suci janin akan merespons dengan bergerak aktif
seperti menendang perut ibu. ;ibatkan seluruh anggota keluarga untuk
mengelus dan mengatakan sayang padanya ini akan membuatnya senang.
-arena kehadirannya sudah ditunggu#tunggu banyak orang.
DA+TAR PUSTAKA
-ementerian -esehatan .,. ($""/). Stimulasi dan Nutrisi Pnegungkit Otak (Brain
Booster) Pada Janin Melalui bu !amil. 0akarta 4 Pusat ,ntelegensia
-esehatan
http4HHwww.bergaya.infoH$"!$H"(H/#stimulasi#pada#janin#berdasarkan#usia.html.
:iakses pada tanggal $ April $"!)
http4HHearly/(.wordpress.comHstimulasi#janin#dalam#kandunganH. :iakses pada
tanggal $ April $"!)
http4HHfemale.kompas.comHreadH$"!$H"(H$$H"&)/"$!)HBeda.1sia.0anin.Beda.+tim
ulasinya. :iakses pada tanggal $ April $"!)
http4HHwww.parenting.co.idHarticleHmodeH).cara.seru.stimulasi.janinH""!H""!H!=(.
:iakses pada tanggal $ April $"!)

Anda mungkin juga menyukai