Anda di halaman 1dari 9

PENYULUHAN

KANGOROO MOTHER CARE


(kmc)
Disusun Oleh :
Triono Andi Pamungkas, S.Kep
Jevri Rahayu Saputra, S.Kep
Al Atiyatul Khusna, S.Kep
Marlia Normawati, S.Kep
Dian Nur Hasan, S.Kep
Pengertian
Kangoroo mother care (KMC)
Kriteria bayi yang dapat dilakukan
perawatan metode kangguru/ KMC
BBLR 2500 gr
Tidak tersedianya
fasilitas
inkubator yang
memadai
Keinginan ibu
untuk
memperbaiki
emosi dengan
bayinya
Sudah bernafas
spontan
Tidak memiliki
masalah
kesehatan
serius
Refleks,koordinasi
isap dan menelan
dalam kondisi baik
Minat, kesiapan dan
keikutsertaan orang
tua, sangat mendukung
dalam keberhasilan
MANFAAT
1. Bayi
Suhu tubuh bayi, denyut jantung dan frekuensi pernafasan relatif
terdapat dalam batas normal
Kontak dengan ibu menyebabkan efek yang menenangkan
sehingga menurun stress pada bayi
Kenaikan BB bayi lebih cepat dan bayi menyusu lebih adekuat
Waktu tidur lebih lama dan jarang menangis
Menigkatkan ikatan bayi-ibu
2. Ibu
Mempermudah pemberian ASI
Ibu lebih percaya diri dalam merawat bayi
Hubungan lekat bayi-ibu lebih baik

Peralatan
kangoroo mother care (KMC)
LANGKAH-LANGKAH
PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai