Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

KEGIATAN PELANTIKAN PENGURUS


PERIODE 2011-2012
I. PENDAHULUAN
Setelah Musyawarah Angota X berakhir, maka ketua umum telah terpilih,
sehingga kami selaku panitia pelaksana ingin menindaklanjutinya dengan mengukuhkan
seluruh pengurus periode 2011-2012
Kami selaku panitia pelaksana sangat bersyukur kepada uhan !ang Maha "sa,
karena #elantikan #engurus #eriode 2011-2012 pada kali ini dapat terlaksana dengan
lan$ar, walaupun terdapat sedikit kendala didalam pelaksanaannya% &amun, hal itu
bukan merupakan halangan bagi kami dalam melaksanakan #elantikan #engurus
tersebut%
II. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini diberi nama '#"(A&)KA& #"&*+,+S +KM-KS, #M) *- +&MAS -"&#ASA,
#",).-" 2011-2012/%

III. MAKSUD DAN TUJUAN PEMBUATAN LPJ
Adapun maksud dan tujuan dari pelaksanaan #elantikan #engurus ini, antara lain0
1% Merealisasikan program kerja pengurus periode 2011-2012%
2% Melakukan regenerasi pengurus
1% Melakukan serah terima jabatan tugas dan tanggung jawab dari pengurus
sebelumnya kepada pengurus yang akan dilantik%
IV. PERSIAPAN KEGIATAN
A% #emilihan ketua panitia
Ketua panitia dan panitia pelaksana lainnya dalam kepanitiaan #elantikan
#engurus +KM KS,-#M) *- +&MAS -#S #eriode 2011-2012 ini se$ara langsung
merupakan lanjutan dari kepanitiaan Musyawarah Anggota X sebelumnya%
2% ,apat
1% ,apat #anitia )
3ari4anggal 0 Senin4 15 6anuari 2012
7aktu 0 18% 00 7)A - selesai
empat 0 Markas KS,-#M) *- +&MAS -#S
Agenda 0 ,apat persiapan, pembagian tugas untuk masing-masing sie dan
hal-hal lain yang dianggap perlu%
3asil 0 - #embagian job dis kepada masing-masing sie%
- Segera pastikan tempat di aula 7idya Sabha Soka +&MAS
-#S untuk pelantikan pengurus periode 2011- 2012
- Siapkan surat undangan, registrasi, surat serah terima
jabatan, surat sumpah jabatan dan SK
- +sulan tanggal pelantikan pengurus periode 2011-2012
dari -#. antara tanggal 29-25 januari
2% ,apat teknis
3ari4anggal 0 Selasa4 29 6anuari 2012
1
7aktu 0 11%10 7)A : selesai
empat 0 Markas KS,-#M) *- +&MAS -#S
Agenda 0(aporan masing-masing sie, teknis a$ara dan hal-hal yang
dianggap perlu
3asil 0- #elantikan pengurus KS,-#M) *- +&MAS -#S
periode 2011-2012 akan dilaksanakan pada tanggal 28
6anuari 2012%
- empat kegiatan di Aula 7idya Sabha Kampus Soka
+&MAS -#S%
- Sie kesekretariatan sudah mengirim surat undangan
dan sudah menyiapkan surat serah terima jabatan,
registrasi,dan surat sumpah jabatan%
- Sie a$ara sudah mempersiapkan susunan a$ara dan
sudah menyiapkan perangkat upa$ara%
- Sie perlengkapan dan dekorasi sudah menyiapkan alat-
alat yang dibutuhkan dan sudah mengin;ormasikan
semua anggota unutk membantu dekorasi ruangan%
- Sie #ublikasi dan dokumentasi sudah menyiapkan
kamera%
- Sie konsumsi dan kerohanian sudah membeli
perlengkapan untuk konsumsi dan sudah membeli alat-
alat untuk persembahyangan%
<% Surat-menyurat
#engiriman surat-surat dilakukan oleh sie kesekretariatan dan dibantu oleh
sie yang lain%
-% #ublikasi Kegiatan
#ublikasi kegiatan dengan memasang sepanduk di depan Aula 7idya Sabha Kampus
Soka +&MAS -#S%
"% #eminjaman empat dan #erlengkapan
-emi kelan$aran kegiatan maka panitia pelaksana melakukan peminjaman tempat
untuk pelaksanaan kegiatan pelantikan pengurus yaitu di Aula 7idya Sabha Kampus
Soka +&MAS -#S% +ntuk perlengkapan dalam pelaksanaan pelantikan pengurus ini
maka panitia bekerjasama dengan pihak ,ektorat dan -ekan =K)# +&MAS -#S%
=% -ana Kegiatan
Sisa saldo dalam kepanitiaan Musyawarah Anggota X se$ara langsung
digunakan sebagai dana dalam kegiatan pelantikan pengurus baru%
*% #ersiapan empat dan Kegiatan
empat pelaksanaan pelantikan pengurus telah didekorasi sebelum a$ara
dan panitia telah berkumpul dari siang hari guna mempersiapkan a$ara dan segala
perlengkapan yang diperlukan%
V. KEGIATAN
A% #eserta
2
#eserta dalam pelantikan pengurus adalah seluruh pengurus +KM KS,- #M) *-
+&MAS -#S periode 2011-2012 yang akan dilantik%
2% #elaksanaan kegiatan
#ara undangan berkumpul di Aula 7idya Sabha Kampus Soka +&MAS -#S pukul
0>%10 7)A dan melakukan +pa$ara #embukaan% Adapun yang memberikan laporan
kegiatan adalah Ketua #anitia pelantikan pengurus, kemudian diikuti sambutan
oleh Ketua +mum -emisioner +KM KS,-#M) *- +&MAS -#S periode 2010-2011,
kemudian sambutan dari Ketua +mum +KM KS,-#M) *- +&MAS -#S periode 2011-
2012, )bu #embina +KM KS,-#M) *- +&MAS -#S, Ketua #engurus #M) #ro?insi 2ali
dan 2apak 7, ))) +&MAS -#S% Setelah sambutan dilanjutkan dengan pemba$aan SK
#engurus +KM KS,-#M) *- +&MAS -#S periode 2011-2012 oleh 2apak 7, ))) +&MAS
-#S, yang menandakan pengurus resmi dilantik%
<% 7aktu dan empat
#elantikan pengurus ini dilaksanakan pada0
3ari4anggal 0 ,abu428 6anuari 2012
7aktu 0 0@%00 : selesai
empat 0 Aula 7idya Sabha Kampus Soka +&MAS -#S
VI. EVALUASI DAN KENDALA-KENDALA
1% ,apat "?aluasi
3ari4anggal 0 ,abu4 28 januari 2012
7aktu 0 11%18 7)A : selesai
empat 0 Aula 7idya Sabha Kampus Soka +&MAS -#S%
Agenda 0 "?aluasi kegiatan pelantikan pengurus%
3asil 0 - Sie% #erlengkapan agar segera mengembalikan
perlengkapan yang dipinjam
- Sie% #ublikasi dan -okumentasi agar mengarsipkan
;oto-;oto yang penting ke <-
- Keuangan panitia agar segera direkap oleh bendahara
paniti
- Masing-masing sie memberikan nota-nota atau bukti
pembayaran lain dan uang sisa dari masing-masing sie
agar dikembalikan kepada bendahara panitia
- Sekretaris panitia agar segera membuat ;ormat untuk
(#6
- Masing-masing sie harus lebih bertanggung jawab dalam
menjalankan tugasnya
2% "?aluasi Kegiatan
Kegiatan terlaksana dengan lan$ar, a$ara dimulai tepat waktu walau
persiapan kegiatan yang tidak banyak%
1% "?aluasi Kepanitiaan
a% Kurangnya koordinasi antara panitia yang satu dengan panitia yang
lain
b% #anitia memiliki kesibukan masing-masing diluar kegiatan yang
beragam, sehingga menghambat kinerja didalam kepanitiaan%
3
$% #anitia kurang sigap dalam melaksanakan kegiatan atau tugasnya
masing-masing%
A% Kendala yang -ihadapi
Kendala yang dihadapi yaitu sulitnya mengumpulkan panitia dalam
pelaksanaan kegiatan karena kesibukan indi?idu%
VII. SARAN-SARAN
1% +ntuk kepanitiaan yang akan datang hendaknya lebih berkoordinasi dengan panitia
lain dan dengan semua yang berhubungan dengan kelan$aran kegiatan%
2% #anitia hendaknya mengutamakan kewajiban berdasarkan tugas yang telah
ditetapkan
VIII. LAPORAN KEUANGAN
AerlampirB
IX. PENUTUP
-emikianlah (aporan #ertanggungjawaban ini kami sampaikan% Kami atas nama
panitia pelaksana mengu$apkan terima kasih kepada seluruh panitia atas kerjasamanya
dan semua pihak yang telah membantu sehingga #elantikan #engurus #eriode 2011-
2012 ini dapat terlaksana, sampai pada penyusunan (#6 #elantikan #engurus #eriode
2011-2012 ini% Kami menyadari bahwa dalam penyusunan (#6 ini masih jauh dari
sempurna, masih banyak kekurangan dan kesalahan yang tidak bisa kami pungkiri,
maka kami atas nama panitia mohon maa;% +ntuk itu kami mengharapkan saran dan
kritik yang bersi;at membangun%
Semoga (#6 ini dapat berguna bagi kita semua dan dapat dijadikan sebagai
pedoman dan a$uan dalam pelaksanaan kegiatan berikutnya%
-enpasar, 0> =ebruari 2012
PANITIA PELAKSANA PELANTIKAN PENGURUS PERIODE 2011-2012
UKM KSR-PMI GANESA DHARMA
UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR
Ketua Pa!t!a
De"a A#u Putu I$a% Su&!ata'!
NIA. 21(.10.11
Se)'eta'!*
N! Putu Me+! R!*a De"!
NIA. 20,.10.11
Me-eta%u!.
4
Ketua DPO
I K/0a- Me-a Su1a'"a
NIA. 123.10.04

Anda mungkin juga menyukai