Anda di halaman 1dari 8

Tanah longsor adalah salah satu

peristiwa geologi yang terjadi karena


peristiwa pergerakan bebatuan atau
tanah dengan berbagai tipe dan jenis
seperti bebatuan atau segumpalan besar
tanah
longsor translasi
Longsor yang terjadi karena bergeraknya massa
tanah dan batuan pada bidang gelincir berbentuk
Rata atau menggelombang landai.

longsor rotasi
Longsoran ini muncul akibat bergeraknya massa
Tanah pada bidang gelincir berbentuk cekung.

Pergerakan blok
Pergerakan blok terjadi karena perpindahan
bebatuan yang bergerak pada bidang gelincir
berbentuk rata.

Runtuhan batu
Runtuhan batu terjadi saat sejumlah besar
Batuan atau material lain bergerak ke bawah
Dengan cara terjun bebas.
Rayapan tanah
Longsor jenis ini bergerak lambat dengan jenis
tanah yang kasar dan halus.

Aliran bahan rombakan
Longsor ini terjadi ketika massa tanah bergerak
didorong oleh air dan terjadi di sepanjang
Yang mencapai ratusan meter jauhnya.
Kecepatannya tergantung pada kemiringan
Lereng, dan faktor-faktor lainnya.
Air yang meresap kedalam tanah akan
menambah bobot tanah. Jika air tersebut
menembus sampai tanah kedap air yang
berperan sebagai bidang gelincir, maka tanah
menjadi licin dan tanah pelapukan diatasnya
akan bergerak mengikuti lereng dan keluar
lereng.

Pada prinsipnya, tanah longsor tejadi bila gaya
pendorong pada lereng lebih besar dari pada
gaya penahan. Faktor-faktornya adalah:

~ Kemiringan lereng
~ Litologi
~ Struktur geologi dan batuan
~ Kandungan air pori

1. munculnya retakan-retakan di lereng yang
Sejajar dengan arah tebing.

2. Munculnya mata air baru secara tiba-tiba.

3. Tebing rapuh dan kerikil mulai berjatuhan.

Anda mungkin juga menyukai