Anda di halaman 1dari 12

PROGRAM KERJA LABORATORIUM IPA

TAHUN PELAJARAN 2013/2014


KATA PENGANTAR
Assalamualikum, Wr, Wb.
Insya Allah dengan kerja sama yang baik antara Guru-guru IPA SMA Pasundan 7
Bandung. Akhirnya program kerja laboratorium SMA Pasundan 7 Bandung

dapat

diselesaikan sesuai dengan kondisi sekolah.


Tentu diharapkan program kerja ini dapat menjadi pedoman bagi Guru-guru IPA
SMA Pasundan 7 Bandung, terutama dalam membantu pelaksanaan proses belajar
mengajar.
Penyusunan program kerja tahunan untuk semester 1 ini disusun secara Realistis dengan
tujuan agar program ini dapat dilaksanakan oleh setiap guru IPA SMA Pasundan 7
Bandung.
Kami atas nama guru IPA mengucapkan terimakasih kepada guru dan pegawai di SMA
Pasundan 7 Bandung,karena telah banyak membantu kami dalam penyusunan program
kerja ini. Kami menyadari atas kelemahan-kelemahan program kerja ini,dengan
kerendahan hati kami menerima setiap saran dan kritik dari pembaca demi kesempurnaan
program Kerja ini.
Bandung ,

Juni 2013

Penanggung jawab labor IPA

Dra.ELVYA
Nip.19650326 198703 2004

BAB 1
PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Sejalan dengan penciptaan tujuan pendidikan pada SMA umumnya dan SMA Pasundan 7
Bandung khususnya yaitu mempersiapkan anak didik untuk melanjutkan pendidikan
tinggi. Maka peran laboratorium IPA SMA Pasundan 7 Bandung sangat menentukan
tercapai tidaknya tujuan tersebut.
Bertitik tolak kepada tujuan pendidikan yang dicapai,seyogianyalah sekolah menyusun
suatu program kerja laboratorium yang realistis dan benar-benar menunjang pelaksanaan
kegiatan belajar mengajar bagi guru-guru IPA SMA Pasundan 7 Bandung. Sehingga
diharapkan terciptanya kondisi, dinamis untuk mengoptimalkan kegiatan Laboratorium
IPA baik guru maupun siswanya.
Pengajaran IPA beroreantasi kepada observasi dan eksperimen,tidaklah relevan lagi bila
Pengajaran IPA itu hanya disajikan guru sebagai teori-teori belaka.Tetapi harus dilandasi
dengan eksperimen sebagai bukti teori yang diberikan kepada siswa.
Pengajaran yang hanya berlandaskan teori saja tanpa adanya praktek dalam pembelajan
IPA sangatlah tidakl efektif. Dan akan lebih baik apabila keduanya dapat dilaksanakan
dan diterapkan. Pembelajaran IPA bukanlah pembelajaran yang hanya dapat diterima
dengan pemberian teori dan rumus saja tetapi butuh adanya praktek keengganan guruguru IPA untuk melaksanakan kegiatan lab merupakan titik awal kemunduran dan
ketinggalan yang sangat merugikan pendidikan. Oleh karena itu program kerja ini
merupakan salah satu acuan kerja bagi sekolah untuk melaksanakan kegiatan proses
belajar mengajar disekolah.

TUJUAN PROGRAM
A.Umum
1. Pengembangan dan meningkatkan kemampuan guru-guru IPA dalam mengelola
siswanya.
2. Agar meningkatnya mutu pendidikan
B.Khusus
1.Agar kegiatan lab lebih terencana dan terarah.
2.Agar guru-guru IPA merasa sadar dan bertanggung jawab atas pelaksanaan kegiatan lab
3.Agar kegiatan belajar mengajar IPA berorientasi kepada observasi dan exp
4.Membudayakan guru dan siswa untuk melaksanakan kegiatan lab.
C.Ruang Lingkup Program.
1.Perencanaan
2.Pengorganisasian kegiatan dan pembagian tugas.
3.Pelaksanaan kegiatan belajar mengajar.
4.Administrasi laboratorium
5.Pengembangan
6. Laporan..

BAB II
TITIK BERAT PROGRAM KERJA
Program kerja labor IPA yang realistic dan disusun sesuai dengan kondisis sekolah
merupakan syarat utam untuk mencapai pengajaran IPA yang berorientasi kepada
orientasi dan eksperimen untuk mencapai tujuan tersebut diatas, maka perlu kerja labor di
titik beratkan kepada ruang lingkup dibawah ini.
A. Perencanaan
Perencanaan yang ,matang dan sesuai dengan kondisi sekolah sangat perlu
disusun dengan baik, sehingga pelaksanaan PBM di laboratorium tidak terlambat.
Penyusunan perencacaan kegiatan labor, disusun diawal tahun pelajaran yang
meliputi :
1. menetapkan jadwal kegiatan labor
2. menyusun program tahunan
3. menyusun program kebutuhan alat dan bahan
4. ceking alat dan bahan yang dibutuhkan
5. pembelian dan perbaikanalat / bahan
B. Pengorganisasian kegiatan dan pemberian tugas
Bertitik tolak pada hasil yang dicapai, perlu adanya keterlibatan seluruh personil
labor, untuk bertanggung jawab dalam pengelolaan lab IPA untuk itu sangat
diperlukan pengorganisasian dan pemberian tugas guru guru IPA dan laboran
SMA Pasundan 7 Bandung. Dan itu dalam bentuk struktur organisai lab IPA SMA
Pasundan 7 Bandung (struktur organisasi terlampir )
C. Pelaksanaan kegiatan belajar mengajar
Kegiatan belajar mengajar IPA ( biologi, kimia, dan fisika ) haruslah berorientasi
kepada observasi dan eksperimen, maka seyogyanya KBM IPA dilaksanakan
dengan persiapan yang matang, sehingga diharapkan setiap siswa benar benar
aktif dan kreatif dalam pembelajaran IPA.
Ada beberapa hal yang harus kita perhatikan dalam pelaksanaan KBM IPA
dilaboratorium antara lain :
1. mempersiapkan alat dan bahan yang diperlukan pada setiap pokok bahasan
atau tatap muka .
2. uji coba cara kerja sesuai penuntun praktikum
3. melaksakan lab kepada siswa sebelum kegiatan dimulai
4. memberikan petunjuk kepada siswa sebelum kegiatan dimulai
5. menetapkan jumlah kelompok belajar siswa
6. melaksanakan kegiatan dengan serius, tenaga, tertib, dan aman
7. menyampaikan tata tertib kegiatan lab kepada siswa
8. melaksanakan diskusi kelompok dan diskusi kelas setiap selesai melaksanakan
kegiatan

9. menyususn laporan hasil diskusi


10. membersihkan, menyimpan/ menyusun, mengajar/ memelihara alat dan bahan
lab IPA sebelum sesudah kegiatan
11. melaksanakan kegiatan K3 sebelum dan sesudah kegiatan lab.
12. mengisi bahan- bahan administrasi labor sebelum dan sesudah kegiatan
D. Administrasi labor IPA
Kelancaran pelaksanaan kegiatan lab IPA sangat bertumpu pada teratur tidaknya
administrasi lab dengan ketentuan administrasi.
Kita dapat mengetahui kebutuhan yang diperlukan, persediaan yang ada
terlaksana atau tidaknya kegiatan lab dan masalah masalah yang harus
dipecahkan, kelengkapan administrasi lab ini meliputi :
1. buku penerimaan barang / alat
2. buku pembelian barang / alat
3. buku inventaris
4. buku persediaan ( bahan stok barang / alat )
5. buku kegiatan lab IPA ( bio, kimia, fisika )
6. buku permintaan alat / bahan
7. buku pemeliharaan dan perbaikan
8. buku notulen rapat
9. buku tamu pembinaan
Pengisian buku buku administrasi ini dapat dilakukan guru dengan bantuan
laboran. Sehingga seluruh kegiatan lab memperoleh data data fisik yang dapat
dipertanggung jawaban .
Agar program kerja lab IPA SMU Pasundan 7 Bandung terlaksana dengan lancar,
maka perlu adanya pembagian tugas bagi guru dan laboran. Antara lain :
1. Dra. ELVYA ( lab IPA )
a. koordinator lab IPA
b. koordinator penyusunan program kerja lab IPA
c. koordinator penyusunan pembagian tugas
d. supervisor pelaksanaan kegiatan lab IPA.
e. mengontrol, memonitor, dan mengawasi administrasi lab IPA
f. mengisi buku kegiatan lab setiap kegiatan belajar mengajar
g. mempersiapkan, mempergunakan, membersihkan dan menyimpan alat/
bahan selesai praktikum
h. memelihara, mempersiapkan, dan perbaikan alat
i. membersihkan, menyusun, menyimpan, dan memelihara alat- alat lab
j. memelihara dan menjaga K3
2. Ina Surtina, S.Pd ( lab Fisika )
a. penaggung jawab lab fisika
b. menyusun program kerja tahunan
c. menysun program kegiatan fisika

d.
e.
f.
g.
h.
i.

menyusun jadwal program kegiatan tahunan fisika


menyususn jadwal program kegiatan lab fisika
koordinator pelaksanaan kegiatan lab fisika
mengisi buku- buku kegiatan lab fisika
melaksanakan kegiatan belajar mengajar fisika
mempersiapkan, mempergunakan membersihakan dan menyimpan alat
alat fisika setelah klegiatan
j. memelihara dan memperbaiki alat alat fisika
k. menjaga dan memelihara K3 lab fisika sebelum dan sesudah kegiatan
l. menyusun laporan 1x sebulan dan 1x setahun kepada koordinator lab
IPA
3. Drs. ELVYA ( lab kimia )
a. penanggung jawab lab kimia
b. menyusun program kerja lab kimia
c. menyusun jadwal program kerja tahunan kimia
d. menyusun jadwal kegiatan lab kimia
e. supervisor pelaksanaan kegiatan lab kimia
f. supervisor pelaksanaan administrasi lab kimia
g. melaksanakan kegiatan belajar mengajar kimia
h. mengisi buku buku kegiatan lab kimia
i. mempersiapkan, mempergunakan, membersihkan, dan menyimpan alat
/ bahan kimia setelah selesai kegiatan
j. memelihara dan memperbaiki alat kimia
k. membersihakan, menyusun, menyimpan dan memelihara alat kimia
l. menjaga, memelihara K3 lab kimia sebelum dan sesudah kegiatan
m. menyusun laporan 1x sebulan dan 1x setahun kepada kepala
koordinator lab IPA
4. Drs. WAHYU ( lab biologi )
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.
i.
j.
k.
l.
m.

penanggung jawab lab biologi


menyusun program kegiatan lab biologi
menyusun jadwal program tahunan biologi
menyusun jadwal kegiatan lab biologi
supervisor pelaksanaan kegiatan lab biologi
supervisor pelaksanaan administrasi lab biologi
melkasanakan kegiatan belajar mengajar biologi
mengisi buku-buku kegiatan lab biologi
mempersiapkan, mempegunakan, membersihkan, dan menyimpan
alat / bahan biologi setelah selesai kegiatan
memelihara dan memperbaiki alat biologi
membersihkan, menyusun, menyimpan dan memelihara alat biologi
menjaga, memelihara K3 lab biologi sebelum dan sesudah kegiatan
menyusun laporan 1x sebulan dan 1x setahun kepada kepala
koordinator lab IPA

5. Laboran
Laboran mempunyai tugas yang sangat penting dalam kegiatan lab dengan
laboran kita dapat mempersiapkan dan melaksanakan kegiatan dengan lancer
Justru laboran itu perlu menyadari dan melaksanakan tugasnya dengan baik
antara lain :
a. mempersiapkan alat/ bahan yang diperlukan setiap kegiatan
b. mengisi buku kegiatan sebelum dan sesudah kegiatan
c. membersihkan ruangan, alat- alat dan menyimpan dengan susunan
yang baik pada tempat yang ditetapkan
d. mengklasifikasikan alat / bahan yang disimpan ( menghindari
kecelakaan dan kebakaran )
e. membantu guru dalam persiapan, pelaksanaaan kegiatan lab
f. membuat lap kegiatan lab
g. membuat lap kegiatan lab setiap bulan dan setiap tahun bersama guru
E. laporan
laporan lab IPA merupakan penentu pengambilan tindak lanjut kegiatan
mendatang dengan laporan yang akurat kita dapat mengevaluasi kegiatan yang
sudah dilaksanakan, memecahkan masalah yang timbul, serta langkah langkah
apa yang perlu kita lakukan untuk masa mendatang.
Laporan kegiatan lab ini dilakukan sekali sebulan kepada kepala sekolah dan
sekali setahun kepada kantor dinas pendidikan kota padang yang disusun
koordinator lab IPA bersama guru dan laboran.
Laporan ini dapat dilakukan dalam bentuk matrik yang kegiatannya disesuaikan
dengan rencana dan pelaksanaan program kerja lab IPA
Matrik lap ini berisi materi :
1. Nomor urut
2. Rencana kegiatan
3. pelaksanaan kegiatan
4. hasil
5. masalah
6. pemecahan masalah
7. tindak lanjut
arsip laporan kegiatan laboratorium ini dapat dibuat dalam buku folio yang
ditandatangani setiap bulan oleh coordinator lab IPA dan kepala sekolah
untuk kelancaran dan keteraturan lab ini maka ditandatangani setiap minggu pertama
setiap bulannya.

BAB III
PENUTUP
KESIMPULAN
Pembelajaran IPA berorientasi kepada eksperimen dan ekonomi, maka kegiatan belajar
mengajar IPA haruslah dilaksanakan dalam bentuk eksperimen atau adanya observasi
Agar pelaksanaan proses belajar mengajar berlansung dengan baik, diperlukan suatu
program kerja terencana, terprogram, dan terarah, agar, agar pelaksanaan proses belajar
mengajar berlangsung efektif dan efisien.
Titik berat program kerja ini disamping untuk meningkatkan kemampuan professional
guru IPA, juga diharapkan pembagian tugas yang menjadi tnggung jawab masing masin
g guru IPA
A.SARAN
Bertitik tolak pada tujuan yang ingin dicapai, yaitu peningkatan mutu pendidikan di SMA
Pasundan 7 Bandung maka disarankan :
1. agar setiap guru IPA benar benar dapat melaksanakan kegiatan labor pada
setiaptatap muka pada proses belajar mengajar
2. agar guru IPA sebelum tahun pelajaran baru benar- benar telah memprogramkan
kebutuhan tahunan ( program tahunan )
3. untuk menunjang minat baca di laboratorium IPA dilengkapi dengan perpustakaan
mini.

Lampiran 1
STRUKTUR ORGANISASI LABORATOTIUM IPA
SMA PASUNDAN 7 BANDUNG

KEPALA SEKOLAH
Drs. Agus Septiana,M.Si

WAKA
KURIKULUM
Drs. Toto Sumitro
Koordinator labor IPA
Dra. Elvya

Penjab Lab Fisika


Ina Surtina, S.Pd

Penjab Lab Kimia


Dra. Elvya

Penjab Lab Biologi


Drs. Wahyu

Laboran Teknis

Laboran Teknis

Laboran Teknis

Guru Bid.Studi Fisika

Guru Bid.Studi Kimia

Guru Bid.Studi Biologi

JADWAL PROGRAM KERJA LABORATORIUM


SMA PASUNDAN 7 BANDUNG
TAHUN PELAJARAN 2014/2015
No.

Kegiatan Program

2
1

A.
1
2
3
4
5
6
7
B.

Perencanaan
Menyusun program kerja tahunan
Menyusun jadwal kerja tahunan
Menyusun jadwal kegiatan lab.
Menyusun program kebutuhan
Ceking alat/zat
Pengadaan alat atau bahan kebutuhan
Pemeliharaan atau perbaikan zat

Pengorganisasian dan Pembagian Tugas Guru


Menyusun struktur organisasi
Menyusun uraian tugas koordinator dan
anggota

1
2
3
4
5
6
7
8

Pelaksanaan KBM
Persiapan alat atau kebutuhan
Uji coba prosedur dalam praktikum
Memberikan petunjuk proses praktikum
Pelaksanaan kegiatan
Menyusun laporan kegiatan
Mengisi buku administrasi
Mmebersihkan dan menyusun alat
Melaksanakan K3 labor

1
2
3
4

Administrasi Laboratorium
Mengisi buku penerimaan
Mengisi buku pembelian
Mengisi buku stock barang
Mengisi buku permintaan barang

C.

D.

Juli
3
2 3 4

Agustus
4
2 3 4

Bulan
September
5
1 2 3 4 5 1

Oktober
6
2 3 4

November
7
1 2 3 4 5

Desember
8
1 2 3 4 5

5
6
7
8
E.

Mengisi buku kegiatan laboratorium


Mengisi buku pemeliharaan dan perbaikan
Mengisi buku notulen rapat
Mengisi buku tamu pembinaan

Pengembangan
Mengikuti diklat laboran
Melaksanakan kerja sama dengan perguruan
tinggi

1
2

Pelaksanaan KBM
Mengisi laporan bulanan
Mengisi laporan semester

F.

Mengetahui,
Kepala SMA PASUNDAN 7 BANDUNG

Drs. Agus Septiana, M.Si


NIP. 19590829 198403 1 005

Bandung,
Juni 2013
Kordinator Lab IPA

Dra. ELVYA
NIP. 19650326 198703 2 004

Anda mungkin juga menyukai