Anda di halaman 1dari 31

IT

Training Session
Penggunaan Password di MS Office, Izarc (zip) serta
Email dan Penggunaanya pada Peraturan Keamanan
Informasi

By Alexander Sianturi
Agenda
1. Proteksi Password di Word
2. Proteksi Password di Excel
3. Proteksi Password di Powerpoint
4. Proteksi Password di Izarc (zip)
5. Cara melakukan Email dengan konten rahasia
6. Tips membuat password
Sekilas Info
Tampilan pembuatan password di MS Office sangat
dimudahkan di Office 2010
Kesamaan tampilan di MS Office juga mempermudah akses
ke menu yg dibutuhkan
Garis besar pembuatan password
Masuk ke dalam aplikasi MS Office (Word, Excel, PowerPoint)
Jika file belum pernah dibuat, save file terlebih dahulu
Kemudian :
Klik File Info Protect Document MS Word
Klik File Info Protect Workbook MS Excel
Klik File Info Protect Presentation MS PowerPoint
Setelah itu pilih Encrypt with Password
Masukkan password yang diinginkan dan setelahnya klik OK
Masukkan password sekali lagi untuk verifikasi dan klik OK
Save File anda.
Close File dan coba untuk mengakses file yang sudah diproteksi tersebut.
Berikut adalah langkah langkah berdasarkan gambar dari masing masing
program (Word, Excel dan PowerPoint) untuk memudahkan kita.


Proteksi Password pada
MS Word
Proteksi Password pada
MS Excel
Proteksi Password pada
MS PowerPoint
Proteksi Password pada Izarc
(zip)
Berikut adalah step by stepnya :
Tentukan folder yg akan di proteksi atau gabungkan file file yg akan anda proteksi
dalam 1 folder
Klik kanan pada folder yg akan di zip
Pilih Izarc Add to Archive File
Klik Panah bawah di kolom Encryption:
Pilih (contoh) : AES 128-bit
Klik tombol Password, kemudian masukkan Password yg diinginkan, klik OK
Masukkan sekali lagi Password yg ada untuk verifikasi, kemudian klik OK
Klik tombol Add agar program Izarc menjalankan fungsi kompresinya.
Cek kembali file/folder zip yg sudah dipasswordkan.





Agar lebih mudah, ikuti gambar gambar berikut ini :
Perbedaan antara folder yg terproteksi dan yang tidak
Cara Mengirimkan Email sesuai
policy Kerahasiaan Informasi
STEP I :
1. Masuk ke dalam DWA dan Create Email baru
2. Lampirkan file atau folder yang sudah terpassword
pada badan email
3. Informasikan kepada target recipient bahwa
password berada pada email yang terpisah
4. Kirimkan Email
Cara Mengirimkan Email sesuai
policy Kerahasiaan Informasi
STEP II :
1. Masuk ke dalam DWA dan create email baru atau
forward email terdahulu
2. Informasikan kepada target recipient mengenai
password dari file atau folder yg terproteksi
sebelumnya
3. Kirimkan Email
Tips Membuat Password
Contoh Password yg mudah ditembus :
1. Kombinasi tanggal lahir / tanggal pernikahan
2. Nama, Nama depan atau nama panggilan
3. 123456789 (sequential)
4. kata: password
5. Nomer telp (rumah/kantor/hp)
6. 111111 / aaaaaa (repeated letter/numeric)
7. a1b2c3d4
8. Kosa kata dalam kamus

Pertanyaan : sudah baguskah password yang kita bikin?
Sudah kuatkah password dari para cracker untuk menjebolnya?
Analoginya begini, jika password kita itu sebanyak 2 digit dan terdiri
dari angka, maka kemungkinan untuk menjebolnya 1/100 mulai dari 00
sampai 99. Jika password kita ada 4 digit, maka kemungkinan
password dapat ditebak adalah 1/10.000 mulai dari 0000 sampai
9999. Dengan menggunakan program brute force, hanya perlu
beberapa menit untuk menjebol sampai 6 digit password.



Jangan pernah memberikan kata sandi Anda kepada siapa pun
Jangan hanya menggunakan satu kata sandi untuk beberapa situs web
Buatlah kata sandi yang mudah diingat namun susah ditebak oleh orang lain.
Pikirkan frasa seperti Aku selesai kuliah tahun 2004 dan gunakan huruf
depan dari setiap kata ini menjadi: Askt2004.
Buatlah kata sandi dengan panjang sedikitnya 8 karakter
Gunakan kombinasi simbol,angka,huruf kapital, dan huruf kecil
Jangan tertipu serangan "phishing
Pastikan komputer Anda aman

Contoh password yang bagus seperti ini: KeM8@/i
Variasi dari password diatas untuk menebaknya > 44 trilyun
kemungkinan.
THE END
Thanks for attending the Sharing
Session

Anda mungkin juga menyukai