Anda di halaman 1dari 2

Faktor resiko dalam neurologi

A. Yang bisa ditentukan


1. MAYOR
Yang tidak bisa dimodifikasi
Umur
Jenis Kelamin
Stroke sebelumnya

Yang bisa dimodifikasi
Hipertensi
Penyakit jantung
Merokok
Atrial Fibrilasi
Diabetes Melitus
TIA
2. MINOR
Hiperlipidemia
Hiperfibrinogenemia
Hiperurisemia
Obesitas
Stres
B. Yang tidak bisa ditentukan
1. Yang tidak bisa dimodifikasi
Ras Etnik
Herediter
2. Yang bisa dimodifikasi
a) Arterial
Aortic arch atheroma, migren
b) Darah
Lipoprotein (a)/LA (a)
Oral contraceptive
Hormon replacement therapy
Hyperhomocysteinemia
Alkohol
Drug Abuse
Hypercoagulable state < antiphospolipid antibody (aPL),
anticardiolipin antibody (aCL), lupus anticoagulant (LA),
antitrombin III (AT III), protein C deficiency, protein S
deficiency, factor V Leiden>
c) Cardiac
Patent foramen ovale
Atrial septal aneurysm
Mitral valve prolapse
Valvular strands
Spontaneous echo contrast
Physical activity

Anda mungkin juga menyukai