Anda di halaman 1dari 4

Aplikasi Induksi Elektromagnetik

Ujung-kumparan
dihubungkan dengan
cincin belah
Hubungan kumparan
kepada sikat berganti
setiap setengah putaran
sehingga putaran
kumparan yang konstan
menghasilkan ggl induksi
yang polaritasnya tidak
berubah
Generator Listrik Arus Searah
Aplikasi Induksi Elektromagnetik
Terdiri dari :
1. Kumparan primer
2. Kumparan sekunder
3. Inti besi lunak
Transformator
Prinsip kerja transformator
Kumparan primer yang dilalui arus AC
menghasilkan medan magnetik induksi
Medan magnet induksi dikurung oleh
kumparan sekunder
Kuat arus listrik berubah-ubah besar dan
arahnya maka medan magnet induksi juga
berubah-ubah
Akibatnya pada kumpaan sekunder timbul
ggl induksi sebagai tegangan keluaran.
Persamaan transformator
GGL Induksi Akibat Perubahan Luas Bidang Permukaan
Np
Ns
Vp
Vs

Perbandingan arus pada transformator


p p
s s
p
s
I V
I V
P
P

s
p
p
s
N
N
I
I

Perbandingan arus pada transformator ideal
s
p
p
s
N
N
I
I

Anda mungkin juga menyukai