Anda di halaman 1dari 55

PENDAHULUAN

PENDAHULUAN
MEMAHAMI UNTUK MENGAMALKAN
PANCASILA
Dinamika yang berkembang di masyarakat,
khususnya gejala melunturnya pemahaman dan
pengamalan terhadap nilai-nilai Pancasila, semangat
kebangsaan, nasionalisme maupun karakter bangsa.
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menyelenggarakan
Program Pembinaan Nasionalisme dan arakter !angsa
melalui Jalur Pendidikan. "alah satu kegiatan yang terkait
dengan program tersebut adalah pembuatan buku saku
mengenai Pancasila.
!uku ini diharapkan dapat memberi kontribusi untuk
mengingatkan kembali, membuka wawasan, turut
menggelorakan semangat kebanggaan, dan kecintaan
kepada N#$ secara utuh dengan% &'( meningkatkan
pemahaman mengenai nilai-nilai Pancasila sebagai
)alsa)ah dan pandangan hidup bangsa, ideologi dan dasar
negara, serta sebagai jiwa dan kepribadian bangsa
$ndonesia* &+( membangun kesadaran masyarakat
mengenai pentingnya Pancasila sebagai )alsa)ah dan
pandangan hidup bangsa, ideologi dan dasar negara,
serta sebagai jiwa dan kepribadian bangsa $ndonesia* dan
&,( meningkatkan pengamalan nilai-nilai Pancasila
sebagai )alsa)ah dan pandangan hidup bangsa, ideologi
dan dasar negara, serta sebagai jiwa dan kepribadian
bangsa $ndonesia dalam kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara.
!uku saku seri -Pancasila, Dipahami untuk
Diamalkan. berisi bunga rampai mengenai Pancasila,
yang meliputi% Dinamika penerapan Pancasila* Pancasila
sebagai pandangan hidup bangsa* Pancasila sebagai
1
dasar negara* Pancasila sebagai ideologi terbuka*
Pancasila sebagai sumber hukum* dan Pancasila sebagai
paradigma kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan
bernegara.
2
DINAMIKA PENERAPAN PANCASILA
!agian ini akan membahas pengertian Pancasila*
sejarah perumusan Pancasila sebagai dasar negara* dan
implementasi Pancasila dalam sejarah ketatanegaraan
#epublik $ndonesia.
/enurut sejarah, Pancasila dirumuskan dengan
maksud untuk dijadikan sebagai Dasar Negara $ndonesia
/erdeka. Pada waktu itu, para tokoh bangsa $ndonesia
menyadari bahwa hal yang sangat penting untuk
dipikirkan terlebih dahulu sebelum mendirikan sebuah
negara adalah landasan negara. 0leh karena itu, agenda
utama sidang !P1P$ yang pertama tanggal +2 /ei
sampai ' Juni '234 adalah perumusan rancangan dasar
negara. Pancasila sebagai dasar negara, nilai-nilainya
digali dan5atau berasal dari pandangan hidup masyarakat
$ndonesia.
1. Apakah arti dan makna Pancasia !a"i !an"sa
Ind#n$sia%
Pancasila terdiri dari dua kata, yaitu panca dan sila.
Panca artinya lima dan sila artinya dasar. Pancasila
adalah lima dasar dari Negara esatuan #epublik
$ndonesia. Jadi, Pancasila memiliki kedudukan sebagai
dasar negara atau )ondasi negara atau kaidah negara
yang )undamental.
&. 'a"aimanakah r(m(san Pancasia )an" !$nar
dan sah%
PANCASILA
"atu % etuhanan 6ang /aha 7sa
Dua % emanusiaan yang 8dil dan !eradab
Tiga % Persatuan $ndonesia
7mpat % erakyatan yang Dipimpin 0leh 9ikmat
3
ebijaksanaan dalam
Permusyawaratan5Perwakilan.
elima % eadilan "osial !agi "eluruh #akyat
$ndonesia.
*. T$rdapat di manakah r(m(san Pancasia )an"
!$nar dan sah%
#umusan Pancasila yang benar dan sah sebagaimana
tercantum dalam Pembukaan 11D '234 alinea
keempat, yang disahkan dalam "idang Panitia
Persiapan emerdekaan $ndonesia &PP$( tanggal ':
8gustus '234.
+. Daam s$,arah p$r(m(san Pancasia- siapakah
t#k#h.t#k#h )an" m$n"(s(kan r(m(san
Pancasia%
ita pernah mengenal rumusan Pancasila yang
dikemukakan oleh /r. /uh. 6amin, Pro). Dr. /r.
"oepomo, $r. "oekarno, serta rumusan yang
tercantum dalam Piagam Jakarta dan onstitusi #$"
'232.
/. Kapankah pr#s$s p$r(m(san Pancasia s$!a"ai
dasar n$"ara%
Tanggal +2 /ei ; ' Juni '234 dalam sidang !P1P$
yang pertama.
0. Kapan dan daam 1#r(m apa (s(an ima asas
dasar n$"ara dari Mr. M(h 2amin disampaikan%
/r. /uh. 6amin mengusulkan lima asas dasar negara
pada tanggal +2 /ei '234 dalam pembukaan &hari
pertama( "idang !adan Penyelidik 1saha-usaha
Persiapan emerdekaan $ndonesia &!P1P$(.
4
3. 'a"aimanakah r(m(san dasar n$"ara )an"
di(s(kan Mr. M(h. 2amin%
Dalam presentasi lisan /uh 6amin mengemukakan
lima calon dasar negara yaitu%
'.Peri ebangsaan
+.Peri emanusiaan
,.Peri ke-Tuhanan
3.Peri erakyatan
4.esejahteraan #akyat
1sulan secara tertulis*
'. etuhanan 6ang /aha 7sa.
+. ebangsaan Persatuan $ndonesia.
,. #asa kemanusiaan yang adil dan beradab.
3. erakyatan yang dipimpin oleh hikmat
kebijaksanaan dalam
permusyawaratan5perwakilan.
4. eadilan sosial bagi seluruh rakyat $ndonesia.
4. 'a"aimanakah r(m(san rancan"an dasar
n$"ara )an" di(s(kan #$h Pr#1. Dr. Mr.
S#$p#m#%
1sulan dasar negara yang disampaikan Pro).Dr./r.
"oepomo adalah sebagai berikut.
'. Paham Negara Persatuan.
+. Perhubungan Negara dan 8gama.
,. "istem !adan Permusyawaratan.
3. "osialisme Negara.
4. 9ubungan 8ntarbangsa.
5. Kapan dan daam 1#r(m apa Ir. S#$karn#
m$n"(s(kan ima dasar n$"ara d$n"an istiah
Pancasia%
Tanggal ' Juni '234 dalam sidang !P1P$. Pada
pidatonya, $r. "oekarno menamakan lima sila yang
5
diusulkan tersebut diberi nama -Pancasila..
16. 'a"aimanakah r(m(san dasar n$"ara )an"
di(s(kan Ir. S#$karn# tan""a 1 7(ni 15+/%
'. ebangsaan $ndonesia.
+. $nternasionalisme atau Perikemanusiaan.
,. /u)akat atau Demokrasi.
3. esejahteraan "osial.
4. etuhanan yang !erkebudayaan.
11. Apakah Pia"am 7akarta it(%
Piagam Jakarta adalah naskah rancangan Pembukaan
11D '234 yang hasilkan oleh Panitia "embilan yang
diketuai oleh $r. "oekarno. Piagam Jakarta diterima
oleh !P1P$ pada tanggal ++ Juni '234.
1&. 'a"aimana r(m(san dasar n$"ara m$n(r(t
Pia"am 7akarta%
'. etuhanan, dengan kewajiban menjalankan syariat
$slam bagi pemeluk-pemeluknya.
+. emanusiaan yang adil dan beradab.
,. Persatuan $ndonesia.
3. erakyatan yang dipimpin oleh hikmah
kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan.
4. eadilan sosial bagi seluruh rakyat $ndonesia.
1*. Siapakah )an" m$n,adi K$t(a dan 8aki K$t(a
PPKI%
$r. "oekarno &etua( dan Drs. /oh. 9atta &<akil
etua(. edua tokoh ini disebut Dwi Tunggal, artinya
dua yang satu. edua tokoh inilah yang akhirnya
menjadi proklamator kemerdekaan #$ atas nama
bangsa $ndonesia.
6
1+. S$,ak kapan Pancasia dit$tapkan s$!a"ai dasar
n$"ara%
Tanggal ': 8gustus '234 pada sidang PP$.
1/. M$n"apa m$n""(nakan r(m(san Pancasia
)an" t$rcant(m daam P$m!(kaan UUD 15+/%
arena rumusan tersebutlah yang ditetapkan oleh
wakil-wakil rakyat pada taggal ': 8gustus '234
dalam sidang PP$. 8nggota PP$ dianggap sebagai
perwakilan dan penjelmaan rakyat $ndonesia yang
saat itu merumuskan dasar-dasarnya $ndonesia
/erdeka.
10. 'a"aimanakah r(m(san Pancasia )an"
t$rcant(m daam M(kadimah K#nstit(si RIS
15+5%
'. etuhanan 6ang /aha 7sa.
+. Peri emanusiaan
,. ebangsaan
3. erakyatan
4. eadilan sosial
13. Apa )an" dik$h$ndaki UUD 15+/ d$n"an k#ns$p
d$m#krasi di Ind#n$sia%
Demokrasi Pancasila sesuai sila keempat Pancasila%
-erakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan
dalam permusyawatan5perwakilan, yang dijiwai oleh
etuhanan 6ang /aha 7sa, kemanusiaan yang adil
dan beradab, persatuan $ndonesia dan bertujuan
mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat
$ndonesia. Dalam 11D '234 dinyatakan bahwa
kedaulatan di tangan rakyat dan dilaksanakan
menurut 11D.
7
14. K(r(n 9akt( 15+/:1504 m$r(pakan tahap
p#itis- dimana #ri$ntasi p$n"$m!an"an
Pancasia diarahkan k$pada nation and
character building. Apa maks(dn)a%
Pancasila tidak lagi dijadikan alternati) &pilihan
diantara beberapa kemungkinan(, melainkan menjadi
suatu imperati) &yang harus ditaati( dan suatu
kesepakatan =loso=s &philosophical consensus(
dengan komitmen transenden &tekad yang mendasar(
sebagai tali pengikat persatuan dan kesatuan dalam
menyongsong kehidupan masa depan bangsa
$ndonesia yang !hineka Tunggal $ka.
15. K(r(n 9akt( 1505:155+ s$!a"ai tahap
p$m!an"(nan $k#n#mi )ait( (pa)a m$n"isi
k$m$rd$kaan m$a(i pr#"ram.pr#"ram
p$m!an"(nan. 'a"aimanakah #ri$ntasi
p$n"$m!an"an Pancasia%
0rientasi pengembangan Pancasila diarahkan pada
bidang ekonomi, akibatnya cenderung menjadikan
ekonomi sebagai ideologi. $ndonesia mengalami
kemajuan di bidang ekonomi, tetapi bidang lainnya
seperti politik dan sosial budaya masih tertinggal.
8kibatnya, kesejahteraan dan keadilan sosial belum
dapat dinikmati oleh seluruh rakyat.
&6. K(r(n 9akt( 155/:&6&6 m$r(pakan tahap
repositioning Pancasia. M$n"apa d$mikian%
Reposisioning artinya dimaknai &dita)sirkan( sesuai
dengan perkembangan yang terjadi saat ini. Dunia
masa kini sedang dihadapkan kepada gelombang
perubahan secara cepat, mendasar, spektakuler,
sebagai implikasi arus globalisasi yang melanda
seluruh dunia. !ersamaan dengan itu, arus re)ormasi
8
sedang dilakukan bangsa $ndonesia. 0leh karena itu,
Pancasila harus mampu memberikan podoman bagi
seluruh manusia dan bangsa $ndonesia untuk
menghadapi arus dan persaingan global.
&1. R$1#rmasi )an" t$ah m$r#m!ak s$m(a s$"i
k$hid(pan s$cara m$ndasar m$n)$!a!kan
s$makin t$rasa p$ntin"n)a Pancasia. Daam ha
ini !a"aimana p$ntin"n)a Pancasia%
Pancasila dijadikan sebagai dasar negara dalam
kerangka mempertahankan jati diri bangsa dan
persatuan dan kesatuan nasional, lebih-lebih
kehidupan perpolitikan nasional yang tidak menentu
di era re)ormasi ini.

PANCASILA SE'AGAI PANDANGAN HIDUP 'ANGSA
DAN DASAR NEGARA
!agian ini membahas kedudukan dan )ungsi
Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa $ndonesia*
makna dan nilai sila-sila dalam Pancasila* serta $deologi
dan dasar Negara esatuan #epublik $ndonesia.
Pancasila sebagai dasar =lsa)at negara, pandangan
hidup bangsa, serta idiologi bangsa dan negara, bukanlah
hanya untuk sebuah rangkaian kata- kata yang indah
namun semua itu harus kita wujudkan dan di
aktualisasikan di dalam berbagai bidang dalam kehidupan
bermasarakat, berbangsa, dan bernegara.
$deologi Pancasila berasal dan berakar dari
pandangan hidup bangsa $ndonesia, dirumuskan dari
nilai-nilai yang diyakini kebenarannya oleh bangsa
$ndonesia. 0leh karena itu, ideologi Pancasila berbeda
dengan ideologi negara lain. Nilai-nilai Pancasila sebagai
9
ideologi dan pandangan hidup bangsa tersebut
merupakan nilai-nilai subyekti) bangsa $ndonesia.
Pandangan hidup masyarakat tersebut
dilembagakan menjadi pandangan hidup bangsa,
kemudian menjadi pandangan hidup negara atau dasar
negara. Pada tanggal ': 8gustus '234, Panitia Persiapan
emerdekaan $ndonesia &PP$( menetapkan dan
mengesahkan Pembukaan 11D '234. Pancasila sebagai
dasar negara terdapat di dalam alenia keempat
Pembukaan 11D '234. Jadi, Pancasila secara resmi
menjadi Dasar Negara #epublik $ndonesia.
"ebagai dasar negara, Pancasila merupakan suatu
asas kerokhanian yang meliputi suasana kebatinan atau
cita-cita hukum, sehingga merupakan suatu sumber nilai,
norma serta kaidah, baik moral maupun hukum negara,
dan menguasai hukum dasar baik yang tertulis atau
1ndang-1ndang Dasar maupun yang tidak tertulis atau
dalam kedudukannya sebagai dasar Negara, Pancasila
mempunyai kekuatan mengikat secara hukum.
Pengamalan dan pengamanan Pancasila sebagai
dasar negara, mempunyai si)at imperati) dan memaksa.
9al itu berarti bahwa setiap warga negara $ndonesia
harus tunduk dan taat pada Pancasila. "elain sebagai
dasar negara si)at imperati) tersebut membuat Pancasila
sebagai dasar hukum di $ndonesia.
Pancasila sebagai ideologi nasional dapat diartikan
sebagai suatu pemikiran yang memuat pandangan dasar
dan cita-cita mengenai sejarah, masyarakat, hukum dan
negara $ndonesia, yang bersumber dari kebudayaan
$ndonesia.
1. Apa 1(n"si Pancasia s$!a"ai pandan"an
10
hid(p%
Pancasila memiliki )ungsi dan peranan sebagai
pedoman dan pegangan dalam hal sikap, tingkah
laku, dan perbuatan dalam kehidupan sehari-hari
dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan
bernegara di manapun berada.
&. Apa arti Pancasia s$!a"ai pandan"an hid(p
!an"sa Ind#n$sia%
Pancasila merupakan kristalisasi nilai-nilai yang
diyakini kebenaran, ketepatan, dan keman)aatannya
oleh bangsa $ndonesia sehingga menimbulkan tekad
untuk mewujudkannya dalam kehidupan nyata sehari-
hari.
*. M$n"apa Pancasia di,adikan s$!a"ai
pandan"an hid(p dan dasar n$"ara !an"sa%
arena Pancasila mengandung nilai-nilai luhur bangsa
yang dianggap terbaik, diyakini kebenarannya dan
menimbulkan tekad untuk mewujudkannya dalam
kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
+. Apa p$ranan Pancasia s$!a"ai pandan"an
hid(p%
Pancasila berperan sebagai pedoman atau pegangan
dalam memandang dan memecahkan persoalan yang
menyangkut kehidupan berbangsa dan bernegara.
Pancasila mendorong semangat untuk mewujudkan
cita-cita dan tujuan nasional.
/. 'a"aimanakah p$ran Pancasia s$!a"ai
pandan"an hid(p !a"i !an"sa Ind#n$sia daam
m$n"hadapi p$rs#aan !an"sa%
11
Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa. 6ang
berarti juga sebagai cara5jalan hidup &way of life(.
onsekuensinya bahwa tingkah laku kita harus sesuai
dengan Pancasila. 8pabila bangsa $ndonesia
memahami dan mengamalkan Pancasila, maka dapat
memandang dan semua persoalan yang dihadapinya
dengan tepat dan mantap.
0. Apa makna )an" t$rkand(n" daam sia
K$t(hanan 2an" Maha Esa%
etuhanan 6ang /aha 7sa mempunyai makna bahwa
bangsa $ndonesia adalah bangsa yang mengakui
adanya Tuhan 6/7 dan berta>wa kepada-Nya. !angsa
$ndonesia menolak paham atheisme yang tidak
mengakui adanya Tuhan. !angsa $ndonesia mengakui
dan menghormati perbedaan agama. Negara
$ndonesia menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk
untuk memeluk suatu agama dan menjalankan ibadah
sesuai agama dan keyakinannya. Dalam Negara kita
terdapat suasana menghormati kemerdekaan
beragama, tidak ada paksaan serta tidak ada
diskriminasi antarumat beragama.
3. Apakah makna )an" t$rkand(n" daam sia
K$man(siaan )an" adi dan !$rada!%
"ila kemanusiaan yang adil dan beradab mengandung
makna kesadaran sikap dan perilaku yang sesuai
dengan nilai-nilai moral dalam hidup bersama atas
dasar tuntutan hati nurani dengan memperlakukan
sesuatu hal sebagaimana mestinya. !angsa $ndonesia
menghargai persamaan derajat antar manusia
maupun antar bangsa sebagai sesama makhluk Tuhan
6/7. "ila ini juga menempatkan setiap warga Negara
dalam kedudukan yang sama dalam hukum, memiliki
12
kewajiban-kewajiban dan hak yang sama dijamin oleh
undang-undang. emanusiaan tidak hanya dalam satu
Negara melainkan bersi)at $nternasional.
4. Apakah makna )an" t$rkand(n" daam sia
P$rsat(an Ind#n$sia%
"ila Persatuan $ndonesia mengandung makna adanya
usaha ke arah bersatu dalam kebulatan rakyat untuk
membina semangat nasionalisme dalam Negara
esatuan #epublik $ndonesia. Persatuan $ndonesia
sekaligus mengakui dan menghargai sepenuhnya
terhadap keanekaragaman yang dimiliki bangsa
$ndonesia. !angsa $ndonesia menunjung tinggi
persatuan dan kesatuan bangsa dengan semboyan
-!hinneka Tunggal $ka.. epentingan nasional
didahulukan daripada kepentingan pribadi atau
kepentingan kelompok.
5. Apakah makna )an" t$rkand(n" daam sia
K$rak)atan )an" dipimpin #$h hikmat
k$!i,aksanaan daam p$rm(s)a9aratan;
p$r9akian%
"ila keempat ini mengandung makna suatu
pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk
rakyat dengan cara musyawarah mu)akat melalui
lembaga-lembaga perwakilan. "ila ini mengisyaratkan
kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
$ndonesia diselenggarakan secara demokratis.
Demokrasi yang dianut oleh Negara #$ adalah
demokrasi Pancasila, yaitu demokrasi yang
mementingkan musyawarah dalam pengambilan
suatu keputusan. "egala keputusan yang menyangkut
kepentingan orang banyak diambil melalui
13
musyawarah yang dilandasi oleh akal sehat dan hati
nurani yan luhur.
16. Apakah makna )an" t$rkand(n" daam sia
K$adian s#sia !a"i s$(r(h rak)at Ind#n$sia%
"ila keadilan sosial mengandung makna sebagai
dasar sekaligus tujuan, yaitu tercapainya masyarakat
$ndonesia yang adil dan makmur secara lahiriah
maupun batiniah. eadilan sosial yang berlaku dalam
masyarakat $ndonesia adalah keadilan dalam segala
bidang kehidupan, baik material maupun spiritual.
"etiap orang $ndonesia berhak mendapat perlakukan
yang adil dalam segala bidang kehidupan yang
mencakup bidang hukum, politik, ekonomi, sosial,
budaya, dan lain-lain.
11. Uns(r $s$nsia apa sa,a )an" har(s ada daam
pandan"an hid(p s(at( !an"sa%
a. 8danya konsep dasar mengenai kehidupan yang
dicita-citakan.
b. 8danya pemikiran yang mendalam dan gagasan-
gagasan mengenai wujud kehidupan yang
dianggap baik.
1&. M$n"apa Pancasia s$!a"ai pandan"an hid(p
,("a dikatakan s$!a"ai t(,(an )an" h$ndak
dicapai #$h !an"sa Ind#n$sia%
arena tujuan yang ingin dicapai bangsa $ndonesia
adalah masyarakat adil dan makmur, materiil dan
spiritual berdasarkaan Pancasila dalam wadah Negara
esatuan #epublik $ndonesia &N#$(.
1*. Apakah )an" dimaks(d d$n"an Pancasia
s$!a"ai ,i9a dan k$pri!adian !an"sa Ind#n$sia%
Nilai-nilai Pancasila itu merupakan pedoman perilaku
14
sehari-hari bangsa $ndonesia. Nilai-nilai Pancasila
secara keseluruhan &bulat dan utuh( hanya dimiliki
oleh bangsa $ndonesia merupakan jiwa dan
kepribadian bangsa $ndonesia, sehingga membedakan
dengan bangsa lain.
1+. Dari p$n"aaman s$,arah dapat dik$tah(i
!ah9a k$$mahan !an"sa Ind#n$sia t$r$tak
pada <!$(m diha)ati dan diamakann)a
Pancasia.< Apa maks(dn)a%
Pancasila belum dipahami, diresapi, dijiwai, dihayati,
dan diamalkan oleh manusia $ndonesia. !anyak orang
$ndonesia yang mengetahui dan ha)al rumusan sila-
sila Pancasila, namun belum menghayati dan
mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari.
1/. '#$hkah m$n"amakan Pancasia s$cara
t$rpisah sat( sia d$n"an sia ainn)a%
Tidak boleh. /enghayati dan mengamalkan Pancasila
tidak boleh memisahkan sila yang satu dari sila
lainnya. Pancasila harus kita pahami, hayati, dan
amalkan sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuh.
/asing-masing sila dalam Pancasila saling terkait
dengan sila-sila lainnya, sehingga menjadi sebuah
sistem.
10. Apa arti id$##"i !an"sa Ind#n$sia%
"uatu gagasan berdasarkan pemikiran yang berkaitan
dengan sosial budaya dan kehidupan bangsa
$ndonesia dan merupakan pemikiran secara =lsa)at.
Pemikiran tersebut diyakini kebenarannya sehingga
menjadi cita-cita dan sekaligus cara untuk
mewujudkannya.
15
13. Pancasia s$!a"ai id$##"i n$"ara dikaitkan
d$n"an p$rs#aan apa%
Pengaturan penyelenggaraan pemerintahan negara.
"ikap dan tindakan para penyelenggara negara harus
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila. ebijakan
pemerintahan dan pembangunan nasional merupakan
pengamalan Pancasila. Dalam hal ini, Pancasila
dijadikan landasan ideal dalam setiap kebijakan
pemerintahan dan pembangunan.
14. Ha.ha apa sa,a )an" t$rcak(p daam Pancasia
s$!a"ai id$##"i nasi#na%
$deologi nasional mencakup ideologi negara dan
ideologi yang berhubungan dengan pandangan hidup
bangsa.
15. 'a"i !an"sa Ind#n$sia- id$##"i nasi#na
t$rkand(n" dan t$rc$rmin di mana%
$deologi nasional bangsa $ndonesia terkandung dalam
Pembukaan 11D '234 dan tercermin dalam Pokok-
pokok Pikiran Pembukaan 11D '234.
&6. Id$##"i nasi#na !an"sa Ind#n$sia )an"
t$rc$rmin dan t$rkand(n" daam P$m!(kaan
UUD 15+/ adaah id$##"i p$r,(an"an. Apa
artin)a%
$deologi Pancasila sarat dengan jiwa dan semangat
perjuangan bangsa untuk mewujudkan negara yang
merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur.
Pemikiran dan perumusan ideologi nasional menjadi
dasar negara dilaksanakan dalam suasana perjuangan
mencapai kemerdekaan $ndonesia.
16
&1. M$n"apa s$m(a pihak dan "##n"an dapat
m$n$rima Pancasia s$!a"ai dasar n$"ara RI%
arena Pancasila bersi)at universal, artinya nilai-nilai
Pancasila terutama sila etuhanan 6/7 dan sila
emanusiaan yang adail dan beradab bersi)at
universal dan obyekti) sehingga dapat diterima semua
pihak, golongan bahkan semua Negara di dunia.
"edangkan sila-sila lainnya merupakan nilai-nilai
digali dari bangsa $ndonesia sendiri yang berupa nilai-
nilai moral, sosial, budaya dan cita-cita hukum. Nilai-
nilai Pancasila tersebut dianggap paling baik dan
diyakini kebenarannya,sehingga semua pihak dan
golongan dapat menerima sebagai dasar Negara.
&&. Apa )an" dimaks(d d$n"an Pancasia s$!a"ai
id$##"i P$rsat(an%
Pancasila yang dapat mempersatukan bangsa
$ndonesia yang terdiri dari berbagai suku bangsa,
budaya, adat-istiadat maupun agama yang ada di
$ndonesia.
&*. Apa )an" dimaks(d d$n"an Pancasia s$!a"ai
p#k#k kaidah N$"ara )an" 1(ndam$nta%
Nilai-nilai Pancasila sebagai dasar =lsa)at Negara
$ndonesia pada hakikatnya merupakan suatu sumber
dari segala sumber hukum dalam Negara $ndonesia.
"ebagai sumber dari segala sumber hukum secara
objekti) merupakan pandangan hidup, kesadaran,
cita-cita hokum, serta cita-cita moral yang luhur yang
meliputi suasana kejiwaan, serta watak bangsa
$ndonesia.
17
Nilai-nilai Pancasila terkandung dalam 11D '234
secara yuridis mamiliki kedudukan sebagai pokok
kaidah negara yang )undamental. 8dapun
pembukaan 11D '234 yang di dalamnya memuat
nilai-nilai Pancasila mengandung empat pokok pikiran
yang bilamana dianalisis makna yang terkandung di
dalamnya tidak lain adalah merupakan devirasi atau
penjabaran Pancasila.
Pancasila menjadi dasar dan sumber
pembentukan 1ndang-undang Dasar. "emua
peraturan perundangan harus bersumber dan tidak
boleh bertentangan dengan Pancasila. Pancasila tidak
boleh diubah apalagi diganti oleh siapa pun, karena
mengubah dan mengganti Pancasila berarti
membubarkan Negara Proklamasi.
&+. Dari manakah niai.niai Id$##"i Pancasia
dian"kat%
Pancasila diangkat5 digali dari nilai-nilai adat istiadat,
budaya, moral, serta agama yang diyakini
kebenarannya dalam kehidupan masyarakat
$ndonesia .
&/. T$r$tak di manakah ciri khas id$##"i Pancasia
)an" m$m!$dakann)a d$n"an id$##"i.id$##"i
ain%
Nilai-nilai yang terkandung dalam sila-silanya digali
dari nilai-nilai luhur bangsa $ndonesia yang
merupakan satu kesatuan tidak bisa dipisah-pisahkan
satu sama lainnya. ?iri khas ideologi Pancasila
terletak pada rumusan sila-sila Pancasila yang
tersusun secara sistematis dan hirarkis.
18
&0. Sia.sia Pancasia m$r(pakan sat( k$sat(an
dan tidak !isa dipisah.pisahkan. Apa
maks(dn)a%
/asing-masing sila dalam Pancasila tidak dapat
berdiri sendiri atau terlepas dari sila yang lain.
/emisahkan sila-sila Pancasila atau mengubah
urutannya berarti menghilangkan arti Pancasila. "ila-
sila Pancasila tersusun secara sistematis dan bersi)at
hirarkhis piramidal.
&3. Apa )an" dimaks(d d$n"an r(m(san sia.sia
Pancasia !$rsi1at hirarkhis piramidal %
a. "ila $, etuhanan 6ang /aha 7sa, meliputi dan
menjiwai sila $$, $$$, $@ dan @.
b. "ila $$, emanusiaan yang adil dan beradab,
diliputi dan dijiwai sila $ dan meliputi serta
menjiwai sila $$$, $@ dan @.
c. "ila $$$, Persatuan $ndonesia, diliputi dan dijiwai
sila $, $$ dan meliputi serta menjiwai sila $@ dan @.
d. "ila $@, erakyatan yang dipimpin oleh hikmat
kebijaksanaan dalam permusyawaratan5
perwakilan, diliputi dan dijiwai sila $,$$, $$$ dan
meliputi serta menjiwai sila @.
e. "ila @, eadilan sosial bagi seluruh rakyat
$ndonesia, dijiwai dan diliputi oleh sila $, $$, $$$, dan
$@.
&4. 'a"aimana 1(n"si Pancasia s$!a"ai id$##"i
n$"ara%
Pancasila menjadi cita-cita sekaligus sebagai
pedoman dan cara mencapai cita-cita nasional dan
menjadi dasar dalam pengaturan penyelenggaraan
negara.
19
&5. 'a"aimanakah isi p#k#k pikiran P$m!(kaan
UUD 15+/%
$. Negara melindungi segenap bangsa $ndonesia dan
seluruh tumpah darah $ndonesia.
$$. Negara hendak mewujudkan suatu keadilan sosial
bagi seluruh rakyat $ndonesia.
$$$. Negara berkedaulatan rakyat berdasarkan atas
kerakyatan dan permusyawaratan5perwakilan.
$@. Negara berdasarkan atas etuhanan 6ang /aha
7sa menurut dasar kemanusiaan yang adil dan
beradab.
*6. Sikap )an" s$s(ai d$n"an sia K$t(hanan 2an"
Maha Esa%
a. Percaya dan takwa kepada Tuhan 6/7 sesuai
dengan agama dan kepercayaan masing-masing
b. 9ormat menghormati dan bekerjasama antara
pemeluk agama dan penganut kepercayaan yang
berbeda-bedam sehingga terbina kerukunan
hidup.
c. "aling menghormati kebebasan menjalankan
ibadah sesuai dengan adama dan
kepercayaannya.
d. Tidak memaksakan sesuatu agama dan
kepercayaan kepada orang lain.
*1. 'a"aimanakah sikap )an" s$s(ai d$n"an sia
K$man(siaan )an" Adi dan '$rada!%
a. /engakui persamaan derajat, persamaan hak dan
persamaan kewajiban antara sesama manusia
b. "aling mencintai sesame manusia
c. /engembangkan sikap tenggang rasa
d. Tidak semena-mena terhadap orang lain
e. /enjunjung tinggi nilai kemanusiaan
). Aemar melakukan kegiatan kemanusiaan
20
g. !erani membela kebenaran dan keadilan
h. !angsa $ndonesia merasa dirinya sebagai bagian
dari sekuruh umat manusia, karena itu
dikembangkan sikap hormat menghormati dan
bekerjasama dengan bangsa lain.
*&. 'a"aimanakah sikap )an" s$s(ai d$n"an sia
P$rsat(an Ind#n$sia%
a. /enempatkan persatuan, kesatuan, kepentingan
dan keselamatan bangsa dan negara di atas
kepentingan pribadi atau golongan.
b. #ela berkorban untuk kepentingan bangsa dan
negara
c. ?inta tanah air dan bangsa
d. !angga sebagai !angsa $ndonesia dan
bertanahair $ndonesia
e. /emajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang ber-!hinneka Tunggal $ka
**. 'a"aimanakah sikap )an" s$s(ai d$n"an sia
k$$mpat Pancasia%
a. /engutamakan kepentingan negara dan
masyarakat
b. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain
c. /engutamakan musyawarah dalam mengambil
keputusan untuk kepentingan bersama
d. /usyawarah untuk mencapai mu)akat diliputi oleh
semangat kekeluargaan
e. Dengan itikad baik dan rasa tanggungjawab
menerima dan melaksanakan hasil keputusan
musyawarah
). /usyawarah dilakukan dengan akal sehat dan
sesuai dengan hati nurani yang luhur.
21
g. eputusan yang diambil dapat
dipertanggungjawabkan secara moral kepada
Tuhan 6/7, menjunjungtinggi harkat dan
martabat manusia serta nilai-nilai kebenaran dan
keadilan.
*+. 'a"aimanakah sikap )an" s$s(ai d$n"an sia
k$ima Pancasia%
a. /engembangkan perbuatan-perbuatann yang
luhur yang mencerminkan sikap dan suasana
kekeluargaan dan kegotongroyongan
b. !ersikap adil
c. /enjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
d. /enghormati hak-hak orang lain
e. "uka member pertolongan kepada orang lain
f. /enjauhi sikap pemerasan kepada orang lain
g. Tidak bersi)at boros
h. Tidak bergaya hidup mewah
i. Tidak melakukan perbuatan yang merugikan
kepentingan umum
j. "uka bekerja keras
k. /enghargai hasil karya orang lain
l. !ersama-sama berusaha mewujudkan kemajuan
yang merata dan berkeadilan sosial.
*/. '#$hkah atheisme !$rk$m!an" di Ind#n$sia%
Tidak boleh. "ila etuhanan yang /aha 7sa
mengandung nilai percaya dan ta>wa kepada Tuhan
6/7. 0leh karenanya, maka bangsa $ndonesia harus
menolak atheisme karena tidak mengakui adanya
Tuhan 6/7.
*0. 'a"aimana p$n"amaan sia k$ti"a )an"
dikaitkan d$n"an ancaman t$rhadap sat(
da$rah di Ind#n$sia%
22
8ncaman terhadap satu daerah di wilayah $ndonesia
dirasakan sebagai ancaman terhadap seluruh bangsa
$ndonesia. Dengan sila Persatuan, maka pertahanan
dan keamanan bangsa dan negara $ndonesia
merupakan satu kesatuan.
*3. Daam k$hid(pan !$ra"ama dian,(rkan )an"
k(at h$ndakn)a dapat m$m!ant( )an" $mah.
Sia k$!$rapakah )an" m$nc$rminkan niai.niai
t$rs$!(t%
"ila elima, eadilan sosial bagi seluruh rakyat
$ndonesia. Nilai-nilai yang terkandung dalam sila
kelima, antara lain suka memberi pertolongan kepada
orang lain, menjauhi sikap pemererasan kepasa orang
lain, dan mengembangkan sikap dan suasanan
kekeluargaan dan kegotongroyongan.
*4. S$s(ai d$n"an niai.niai sia k$adian s#sia
!a"i s$(r(h rak)at Ind#n$sia- maka
!a"imanakah s$har(sn)a sist$m p$r$k#n#mian
)an" dit$rapkan di Ind#n$sia%
!angsa $ndonesia seharusnya menerapkan sistem
demokrasi ekonomi, yaitu sistem ekonomi dari rakyat,
oleh rakyat dan untuk rakyat. operasi sebagai soko
guru perekonomian nasional yang didukung dan
kerjasama dengan !1/N dan Perusahaan swasta.
23
PANCASILA SE'AGAI IDE=L=GI TER'UKA
!agian ini membahas mengenai pengertian
Pancasila sebagai ideologi terbuka, ciri-ciri ideologi
terbuka, sikap menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila dan
permasalahan yang kemungkinan timbul dari keterbukaan
Pancasila.
Pancasila memiliki dua hal yang harus dimiliki oleh
ideologi yang terbuka yaitu cita ; cita &nilai( yang
bersumber dari kehidupan budaya masyarakat itu sendiri.
Pancasila berasal dari bangsa $ndonesia sendiri bukan
bangsa lain. Pancasila merupakan wadah5 sarana yang
dapat mempersatukan bangsa itu sendiri karena memiliki
24
)alsa)ah dan kepribadian yang mengandung nilai-nilai
luhur dan hukum. Pancasila juga memiliki cita-cita moral
dan merupakan pandangan hidup bangsa $ndonesia.
"ebagai ideologi terbuka, Pancasila juga memiliki
kelenturan dan kepekaan terhadap perkembangan jaman.
eterbukaan ideologi Pancasila terutama ditujukan
dalam penerapannya yang berbentuk pola pikir yang
dinamis dan konseptual dalam dunia modern. ita
mengenal ada tiga nilai, yaitu* &'( nilai dasar yang tidak
berubah, &+( nilai instrumental sebagai sarana
mewujudkan nilai dasar yang dapat berubah sesuai
keadaan, dan &,( nilai praksis berupa pelaksanaan secara
nyata yang sesungguhnya. Nilai-nilai Pancasila dijabarkan
dalam norma;norma dasar Pancasila yang terkandung
dan tercermin dalam Pembukaan 11D '234. Nilai atau
norma dasar yang terkandung dalam Pembukaan 11D
'234 ini tidak boleh berubah atau diubah. arena itu
adalah pilihan dan hasil konsensus bangsa yang disebut
kaidah pokok dasar negara yang )undamental
&Staatsfundamentealnorm(. Perwujudan atau pelaksanaan
nilai-nilai instrumental dan nilai-nilai praktis harus tetap
mengandung jiwa dan semangat yang sama dengan nilai
dasarnya.
Pancasila sebagai suatu ideologi tidak bersi)at kaku
dan tertutup, namun bersi)at terbuka. 9al ini
dimaksudkan bahwa ideologi Pancasila adalah bersi)at
aktual, dinamis, antisipati) dan senantiasa mampu
menyesuaikan dengan perkembangan jaman.
eterbukaan ideologi Pancasila bukan berarti mengubah
nilai-nilai dasar Pancasila namun mengeksplisitkan
wawasannya secara lebih konkrit, sehingga memiliki
25
kemampuan yang lebih tajam untuk memecahkan
masalah-masalah baru dan aktual.
1. Apa 1(n"s> id$##"i s$cara (m(m%
a. /embentuk identitas kelompok atau bangsa.
b. /empersatukan dari keanekaragaman dalam suatu
bangsa.
c. /engatasi berbagai konBik yang timbul dalam
masyarakat.
d. /enciptakan solidaritas dalam masyarakat atau
bangsa.
&. S$!a"ai id$##"i n$"ara- Pancasia m$miiki
$mpat 1(n"si p#k#k daam k$hid(pan
!$rn$"ara. Apa sa,akah k$$mpat 1(n"si
t$rs$!(t%
a. /empersatukan bangsa, memelihara dan
mengukuhkan persatuan dan kesatuan itu.
b. /embimbing dan mengarahkan bangsa menuju
tujuannya.
c. /emberikan tekad untuk memelihara dan
mengembangkan identitas bangsa
d. /enyoroti kenyataan yang ada dan mengkritisi
upaya perwujudan cita-cita yang terkandung
dalam Pancasila.
*. Apakah id$##"i t$r!(ka it(%
$deologi terbuka adalah ideologi yang dapat
berinteraksi dengan perkembangan jaman, dan
adanya dinamika secara internal.
+. Apa sa,a ciri.ciri id$##"i t$r!(ka%
26
a. !ukan keyakinan ideologis sekelompok orang
melaikan kesepakan masyarakat
b. Tidak diciptakan oleh negara, tetapi ditemukan
dalam masyarakat sendiri
c. $sinya tidak langsung operasional melaikan umum
d. Tidak membatasi kebebasan dan tanggungjawab
masyarakat
e. /enghargai pluralitas dalam masyarakat
/. Apa makna Pancasia s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
Pancasila sebagai ideologi tidak bersi)at kaku,
tertutup, statis melainkan bersi)at aktual, dinamis,
antisipati) dan mampu menyesuaikan dengan
perkembangan jaman.
0. Apa s)arat:s)arat )an" har(s dip$n(hi
Pancasia s$!a"ai idi##"i t$r!(ka%
a. Memiliki nilai dasar yang bersumber pada masyarakat
atau realita bangsa Indonesia seperti Ketuhanan,
Kemanusiaan, Persatuan, Kerakyatan dan Keadilan. Atau
nilai-nilainya tidak dipaksakan dari luar atau bukan
pembeberian negara.
b. Memiliki nilai instrumental untuk melaksanakan nilai dasar,
seperti UUD 45, UU, Peraturan-peraturan, Ketetapan
MP, DP, dll
!. Memiliki nilai praksis yang merupakan pen"abaran nilai
instrumental. #ilai Praksis terkandung dalam kenyataan
sehari-hari yaitu bagaimana !ara kita melaksanakan nilai
Pan!asila dalam hidup sehari-hari, seperti toleransi,
gotong-royong, musya$arah, dll.
3. Apa !(kti Pancasia s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. Pancasila memiliki pandangan hidup dan tujuan
serta cita;cita masyarakat $ndonesia.
27
b. Tekad untuk mengembangkan kekreati=tasan dan
dinamis untuk mencapai tujuan nasional.
c. Pengalaman sejarah bangsa $ndonesia.
d. Terjadi atas dasar keinginan bangsa & masyarakat (
$ndonesia sendiri tanpa campur tangan atau
paksaan dari sekelompok orang.
e. $sinya tidak operasional.
). /enginspirasikan kepada masyarakat agar
bertanggung jawab sesuai dengan nilai;nilai
Pancasila.
g. /enghargai pluralitas, sehingga dapat diterima
oleh semua masyarakat yang memiliki latar
belakang dan budaya yang berbeda.
4. Apa 1akt#r )an" m$nd#r#n" p$mikiran
m$n"$nai k$t$r!(kaan id$##"i Pancasia%
a. enyataan dalam proses pembangunan nasional
dan dinamika masyarakat yang berkembang secara
cepat.
b. enyataan menunjukkan, bahwa bangkrutnya
ideologi yang tertutup dan beku dikarenakan
cenderung meredupkan perkembangan dirinya.
c. Pengalaman sejarah politik kita di masa lampau.
d. Tekad untuk memperkokoh kesadaran akan nilai-
nilai dasar Pancasila yang bersi)at abadi dan hasrat
mengembangkan secara kreati) dan dinamis dalam
rangka mencapai tujuan nasional.
5. Niai.niai apa )an" t$rkand(n" daam Pancasia
28
s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. Nilai dasar yaitu nilai etuhanan, emanusiaan,
Persatuan, erakyatan, dan nilai eadilan. Nilai
dasar ini merupakan esensi sila-sila Pancasila
yang si)atnya universal. Nilai-nilai dasar ini
termuat dalam Pembukaan 11D '234 dan
merupakan tertib hukum yang tertinggi.
b. Nilai instrumen yaitu nilai yang bersi)at arahan,
kebijakan, strategi, sasaran serta lembaga
pelaksananya. Nilai instrumen merupakan
penjabaran lebih lanjut dari nilai-nilai dasar
sehingga si)atnya dapat berubah mengikuti
perkembangan jaman yang termasuk nilai
instrumen misalnya % etetapan /P#, 1ndang-
undang dan lain-lain.
c. Nilai praksis yaitu nilai yang merupakan realisasi
nilai-nilai instrumen dalam kehidupan kehidupan
nyata sehari-hari. Dalam pengamalan inilah akan
nampak apakah penjabaran nilai-nilai dasar sesuai
atau tidak dengan perkembangan jaman,
sehingga nilai inipun juga dapat berubah
mengikuti perkembangan jaman.
16. Dim$nsi apa sa,a )an" t$rkand(n" daam
id$##"i s$cara (m(m%
a. Dimensi idealistas memuat tujuan, cita yang
digunakan, berisi kaidah yang
)undamental5pokok5nilai dasar, bersi)at dan
abstrak.
!. Dimensi Beksibilitas memuat penjabaran dan nilai
dasar, bisa berubah, bersi)at luwes atau Beksibel
dan nilai instrumental.
29
c. Dimensi realitas yang memuat realitas masa lalu,
masa kini, dan gambaran nyata dari nilai dasar
dan nilai instrumental.
11. Apa aasan dari k$t$r!(kaan id$##"i
Pancasia%
a. enyataan dalam proses pembangunan nasional
berencana dan dinamika masyarakat yang sangat
cepat.
b. enyataan menunjukkan bahwa bangkrutnya
ideologi yang tertutup dan beku cenderung
perkembangan dirinya
c. Pengamalan sejarah politik kita sendiri pada masa
lampau.
d. Tekad untuk memperkukuh kesadaran akan nilai-
nilai dasar Pancasila yang bersi)at abadi dan
hasrat mengembangkan secara kreati) dan
dinamis dalam rangka mencapai tujuan nasional.
1&. 'a"aimanakah c#nt#h sikap m$n,(n,(n" tin""i
niai K$t(hanan t$rkait d$n"an Pancasia
s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. /elaksanakan kewajibannya terhadap Tuhan 6ang
/aha 7sa sesuai agama dan kepercayaan masing-
masing
b. /embina kerjasama dan tolong-menolong antar
umat beragama
c. /engembangkan toleransi antar-umat beragama
d. Tidak memaksakan suatu agama5kepercayaan
1*. 'a"aimanakah c#nt#h sikap m$n,(n,(n" tin""i
niai k$man(siaan t$rkait d$n"an Pancasia
s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. /emperlakukan manusia sesuai
30
harkat5martabatnya sebagai sesama makhluk
Tuhan 6ang /aha 7sa.
b. /engakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban.
c. /engembangkan sikap saling mencintai sesama
manusia.
d. Aemar melakukan tindakan kemanusiaan.
1+. 'a"aimanakah c#nt#h sikap m$n,(n,(n" tin""i
niai p$rsat(an Ind#n$sia t$rkait d$n"an
Pancasia s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. "anggup dan rela berkorban demi kepenting>an
bangsa.
b. /encintai tanah air dan bangsa $ndonesia.
c. /engembangkan persatuan $ndonesia atas dasar
!hinneka Tunggal $ka.
d. /emajukan pergaulan demi persatuan $ndonesia.
1/. 'a"aimanakah c#nt#h sikap m$n,(n,(n" tin""i
niai p$rm(s)a9aratan;p$r9akian t$rkait
d$n"an Pancasia s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. /engutamakan musyawarah5mu)akat
b. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain
c. /engakui setiap warga negara memiliki
persamaan hak dan kewajiban
d. /emberikan kepercayaan pada wakil-wakil rakyat
untuk melaksanakan tugasnya
10. 'a"aimanakah c#nt#h sikap m$n,(n,(n" tin""i
niai k$adian s#sia t$rkait d$n"an Pancasia
s$!a"ai id$##"i t$r!(ka%
a. /engembangkan sikap gotong-royong dan
kekeluargaan.
b. Tidak melakukan perbuatan yang dapat merugikan
31
orang lain.
c. "uka bekerja keras atau mencari jalan keluar
&solusi( atas masalah pribadi, masyarakat, bangsa,
dan negara.
d. "uka melakukan kegiatan dalam rangka
mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial melalui karya nyata.
13. K$t$r!(kaan id$##"i Pancasia ada !atas.
!atasn)a )an" tidak !#$h dian""ar. Apa sa,a
!atas.!atas t$rs$!(t%
a. "tabilitas nasional yang dinamis.
b. Carangan terhadap ideologi marxisme, leninisme
dan komunisme.
c. /encegah berkembangnya paham liberal.
d. Carangan terhadap pandangan ekstrim yang
mengelisahkan kehidupan masyarakat.
e. Penciptaan norma yang baru harus melalui
konsensus.
32
PANCASILA SE'AGAI SUM'ER NILAI
DAN PARADIGMA PEM'ANGUNAN
A. Pancasia s$!a"ai S(m!$r Niai
"umber nilai dalam kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara adalah Pancasila. 9al ini
berarti bahwa seluruh tatanan kehidupan masyarakat,
bangsa, dan negara menggunakan Pancasila sebagai
tolok ukur tentang baik-buruk dan benar-salah dari sikap,
perbuatan dan tingkah laku bangsa $ndonesia.
Nilai-nilai Pancasila merupakan nilai instrinsik yang
kebenarannya dapat dibuktikan secara obyekti), serta
mengandung kebenaran yang universal. Nilai-nilai
Pancasila merupakan kebenaran bagi bangsa $ndonesia
karena telah teruji dalam sejarah dan dipandang sebagai
nilai-nilai subyekti) yang menjadi sumber kekuatan dan
pedoman hidup. Nilai-nilai tersebut menjadi sumber
inspirasi dan cita-cita untuk diwujudkan dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
Nilai-nilai Pancasila termasuk nilai kerohanian yang
mengakui pentingnya nilai material dan nilai vital secara
seimbang &harmonis(. 9al ini dapat dibuktikan dengan
susunan sila-sila Pancasila yang tersusun secara
sistematis-hirarki. Pancasila jika dikaji dari sudut pandang
meta=sika, berlandaskan pada usaha-usaha untuk
menemukan kebenaran dan mengenal alam semesta
yang lebih menekankan pemikiran murni.
'. Pancasia s$!a"ai Paradi"ma P$m!an"(nan
"ejak tanggal ': 8gustus '234, bangsa $ndonesia
telah sepakat bulat untuk menerima Pancasila sebagai
dasar negara sebagai perwujudan )alsa)ah hidup bangsa
33
&weltanschauung( dan sekaligus ideologi nasional. "elama
kita masih menjadi warga negara $ndonesia, maka
kesetiaan &loyalitas( terhadap ideologi Pancasila dituntut
dalam bentuk sikap, tingkah laku dan perbuatan yang
nyata dan terukur. "esungguhnya wujud tanggung jawab
seorang warga negara yang bangga dan mencintai
ideologi negaranya adalah menghayati, mengamalkan,
dan mengamankan dari derasnya sistem-sistem ideologi
bangsa5negara-negara lain.
Pancasila dalam paradigma pembangunan sekarang
dan di masa-masa yang akan datang, bukanlah lamunan
kosong, akan tetapi menjadi suatu kebutuhan sebagai
pendorong semangat pembangunan yang baik dan benar
di segala bidang kehidupan. Jati diri atau kepribadian
bangsa $ndonesia yang religius, ramah-tamah,
kekeluargaan dan musyawarah, serta solidaritas yang
tinggi akan mewarnai jiwa pembangunan nasional baik
dalam perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan,
pengawasan maupun dalam evaluasinya.
1nsur manusia dalam pembangunan sangat penting
dan sentral. arena manusia adalah pelaku dan sekaligus
tujuan dari pembangunan itu sendiri. 0leh sebab itu, jika
pelaksanaan pembangunan di tangan orang yang
bertindak orupsi, olusi dan Nepotisme &N( dan tidak
bertanggung jawab, maka segala modal, pikiran, ilmu
pengetahuan dan teknologi yang diterapkan dapat
membahayakan sekaligus merugikan manusia,
masyarakat, bangsa dan negara.
1. M$n"apa id$##"i i!$raism$ tidak c#c#k
d$n"an !(da)a !an"sa Ind#n$sia%
$deologi liberalisme tidak cocok dengan budaya
34
bangsa $ndonesia, karena ideologi liberalisme dapat
melahirkan sikap hidup yang individual. 9al ini tidak
sesuai dengan nilai-nilai budaya bangsa $ndonesia
yang menganut paham kekeluargaan dan tidak sesuai
dengan nilai-nilai Pancasila.
&. 'a"aimanakah p$r!$daan antara id$##"i
Pancasia d$n"an id$##"i i!$raism$%
$deologi liberalisme mendambakan kebebasan pribadi
tanpa memperhatikan kepentingan manusia sebagai
anggota masyarakat. "edangkan ideologi Pancasila
mendambakan kebebasan yang bertanggung jawab
dengan memperhatikan hak-hak orang lain sebagai
anggota masyarakat.
*. M$n"apa Pancasia dik$h$ndaki #$h !an"sa
Ind#n$sia%
arena Pancasila telah tertanam dalam kalbu rakyat
$ndonesia sehingga mampu untuk dijadikan sebagai
dasar mempersatukan bangsa $ndonesia.
+. 'a"aimana makna Pancasia s$!a"ai s(m!$r
niai%
/aknanya adalah bahwa Pancasila dijadikan sebagai
pedoman, penuntun sikap dan perilaku atau
perbuatan manusia $ndonesia dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
/. S$!a"ai s(m!$r niai- !a"aimana p$r9(,(dan
niai daam sia K$t(hanan 2an" Maha Esa%
a. /erupakan bentuk keyakinan yang berpangkal
dari kesadaran manusia sebagai mahluk Tuhan.
35
b. Negara menjamin bagi setiap penduduk untuk
beribadat menurut agama dan kepercayaan
masing-masing.
c. Tidak boleh melakukan perbuatan yang anti ke-
Tuhanan dan anti kehidupan beragama.
d. /engembangkan kehidupan toleransi baik antar
maupun inter umat beragama.
e. /engatur hubungan negara dan agama,
hubungan manusia dengan "ang Pencipta, serta
nilai yang menyangkut hak asasi yang paling
asasi.
). Dijamin dalam Pasal +2 11D '234.
g. #egulasi yang menjamin kelangsungan hidup
beragama.
0. S$!a"ai s(m!$r niai- !a"aimana p$r9(,(dan
sia K$man(siaan )an" adi dan !$rada!%
a. /erupakan bentuk kesadaran manusia terhadap
potensi budi nurani dalam hubungan dengan
norma-norma kebudayaan pada umumnya.
b. 8danya konsep nilai kemanusiaan yang lengkap,
yang adil dan bermutu tinggi karena
kemampuannya berbudaya.
c. /anusia $ndonesia adalah bagian dari warga dunia,
meyakini adanya prinsip persamaan harkat dan
martabat sebagai hamba Tuhan.
d. /engandung nilai cinta kasih dan nilai etis yang
menghargai kebera-nian untuk membela
kebenaran, santun dan menghormati harkat
kemanusiaan.
e. Dijelmakan dalam Pasal +D, +E, +:, +:8-J, ,F dan
,' 11D '234.
). #egulasi dalam bentuk peraturan perundang-
36
undangan sudah banyak dihasilkan.
3. S$!a"ai s(m!$r niai- !a"aimana p$r9(,(dan
sia P$rsat(an Ind#n$sia%
a. Persatuan dan kesatuan dalam arti ideologis,
ekonomi, politik, sosial budaya dan keamanan.
b. /ani)estasi paham kebangsaan yang memberi
tempat bagi keragaman budaya atau etnis.
c. /enghargai keseimbangan antara kepentingan
pribadi dan masyarakat.
d. /enjunjung tinggi tradisi kejuangan dan kerelaan
untuk berkorban dan membela kehormatan
bangsa dan negara.
e. 8danya nilai patriotik serta penghargaan rasa
kebangsaan sebagai realitas yang dinamis.
). Dijelmakan dalam Pasal ', ,+, ,4 dan ,D, ,D 8-?
11D '234.
g. #egulasi dalam bentuk peraturan perundang-
undangan sudah banyak dihasilkan.
4. S$!a"ai s(m!$r niai- !a"aimana p$r9(,(dan
sia K$rak)atan )an" dipimpin #$h hikmat
k$!i,aksanaan daam
p$rm(s)a9aratan;p$r9akian%
a. Paham kedaulatan rakyat bersumber dari nilai
kebersamaan, kekeluargaan, dan
kegotongroyongan.
b. /usyawarah merupakan cermin sikap dan
pandangan hidup rakyat $ndonesia.
c. /endahulukan kepentingan negara dan
masyarakat.
d. /enghargai kesukarelaan dan kesadaran daripada
memaksakan sesuatu kepada orang lain.
37
e. /enghargai sikap etis dan tanggung jawab yang
harus ditunaikan oleh seluruh rakyat baik kepada
sesama manusia maupun kepada Tuhan.
). /enegakkan nilai kebenaran dan keadilan dalam
kehidupan yang bebas, aman, adil, dan sejahtera.
g. Dijelmakan dalam Pasal ' &ayat+(, +, ,, 3, 4, D, E,
'', 'D, ':, '2, +F, +', ++, ++ 8-!, dan ,E 11D
'234.
h. #egulasi dalam bentuk peraturan perundang-
undangan sudah banyak dihasilkan.
5. S$!a"ai s(m!$r niai- !a"aimana p$r9(,(dan
sia K$adian s#sia !a"i s$(r(h rak)at
Ind#n$sia%
a. "etiap rakyat $ndonesia diperlakukan dengan adil
dalam bidang politik, hukum, ekonomi, social, dan
kebudayaan.
b. Tidak adanya tirani golongan minoritas dan
dominasi mayoritas.
c. 8danya keselarasan, keseimbangan, dan
keserasian hak dan kewajiban rakyat $ndonesia.
d. edermawanan terhadap sesama, sikap hidup
hemat, sederhana, dan kerja keras.
e. /enghargai hasil karya orang lain.
). /enolak adanya kesewenang-wenangan serta
pemerasan kepada sesama.
g. /enjunjung tinggi harkat dan martabat manusia.
h. Dijelmakan dalam Pasal +E, ,, dan ,3 11D '234.
i. #egulasi dalam bentuk peraturan perundang-
undangan sudah banyak dihasilkan.
16. M$n(r(t tin,a(an m$ta?sika !$randasakan
pada T(han- man(sia- rak)at- dan adi maka
niai.niai Pancasia m$miiki si1at #!,$kti1. Apa
sa,a si1at #!,$kti1 t$rs$!(t%
38
a. #umusan sila-sila Pancasila menunjukkan
kenyataan adanya si)at-si)at abstrak, umum, dan
universal.
b. $nti sila-sila Pancasila akan tetap ada sepanjang
masa dalam kehidupan bangsa $ndonesia, baik
dalam adat kebiasaan, kebudayaan maupun
keagamaan. 9al ini disebabkan dalam Pancasila
terkandung hubungan kemanusiaan yang mutlak
&manusia dengan Tuhan, antar sesama manusia,
dan lingkungan(.
c. Pancasila yang terkandung dalam Pembukaan
11D '234 menurut ilmu hukum memenuhi syarat
sebagai pokok kaidah negara yang )undamental,
serta tidak dapat diabaikan oleh setiap orang atau
badan5lembaga negara.
d. Pembukaan 11D '234 &yang memuat jiwa
Pancasila(, secara hukum tidak dapat diubah oleh
siapa pun, termasuk /P# hasil pemilihan umum
karena mengubah Pembukaan 11D '234 berarti
membubarkan negara.
11. 'a"aimana p$n"$rtian Pancasia s$!a"ai cita.
cita !an"sa%
8rtinya nilai-nilai yang terkandung dalam sila-sila
Pancasila dijadikan sebagai cita-cita yang diwujudkan
dalam pola pikir, pola rasa, dan tingkah laku bagi
bangsa $ndonesia.
1&. 'a"aimana p$r!$daan antara niai mat$rii dan
niai r#hani%
Nilai materiil relati) dapat diukur dengan mudah, yaitu
dengan menggunakan alat-alat pengukur, misalnya
dengan alat pengukur berat &kilogram(, alat pengukur
39
panjang &meter(, alat pengukur luas &meter persegi(,
alat pengukur volume &meter kubik(, alat pengukur isi
&liter(, dan sebagainya. "edangkan rohani tidak dapat
diukur seperti alat pengukur di atas, tetapi diukur
dengan -budi nurani manusia. karena itu lebih sulit
dilakukan.
1*. Apa 1(n"si Pancasia s$!a"ai ,i9a !an"sa
Ind#n$sia%
Pancasila sebagai jiwa bangsa $ndonesia ber)ungsi
memberikan corak yang khas kepada bangsa
$ndonesia dan tak dapat dipisahkan dari bangsa
$ndonesia. Pancasila sebagai jiwa bangsa $ndonesia
juga ber)ungsi dalam memberikan gerak, dinamika,
dan membimbing ke arah tujuan untuk mewujudkan
masyarakat Pancasila. Tujuan yang akan dicapai oleh
bangsa $ndonesia, yakni suatu masyarakat adil dan
makmur yang merata material dan spiritual.
40
41
PANCASILA SE'AGAI SUM'ER
DARI SEGALA SUM'ER HUKUM
Pancasila dalam kedudukan sumber dari segala
sumber hukum sering disebut sebagai dasar =lsa)at atau
dasar )alsa)ah negara &philosofsche gronslag( dari negara
dan ideologi negara atau &staatsidee(. dalam pengertian
ini pancasila merupakan suatu dasar nilai serta norma
untuk mengatur pemerintahan negara. Dengan kata lain,
Pancasila merupakan suatu dasar untuk mengatur
penyelenggaraan negara. onsekuensinya seluruh
pelaksanaan dan penyelenggaraan negara terutama
segala peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Pancasila merupakan sumber kaidah hukum negara yang
secara konstitusional mengatur Negara esatuan #epublik
$ndonesia beserta seluruh unsur-unsurnya yaitu rakyat,
wilayah, beserta pemerintahan negara.
"ebagai sumber dari segala hukum atau sebagai
sumber tertib hukum $ndonesia maka setiap produk
hukum harus bersumber dan tidak boleh bertentangan
dengan Pancasila. Pancasila tercantum dalam Pembukaan
11D '234, kemudian dijelmakan atau dijabarkan lebih
lanjut dalam pokok-pokok pikiran, yang meliputi suasana
kebatinan dari 11D '234, yang pada akhirnya
dikongkretkan atau dijabarkan dalam pasal-pasal 11D
'234, serta hukum positi) lainnya.
Pancasila sebagai dasar negara menjadi sumber
tertib hukum semua sumber hukum dan peraturan
perundangan di $ndonesia, mulai 11D '234, Tap /P#,
1ndang-1ndang, Perppu &Peraturan Pemerintah Pengganti
1ndang-undang(, PP &Peraturan Pemerintah(, Perpres
&Peraturan Presiden(, dan Peraturan Daerah &Perda(
sebagaimana diatur dalam 11 No. '+ Tahun +F'' tentang
Pembentukan Peraturan Perundang-undangan. 0leh
42
sebab itu, bila Pancasila diubah, maka seluruh produk
hukum yang ada di N#$ tidak berlaku lagi. 8tau dengan
kata lain, semua produk hukum yang telah ada Gbatal
demi hukumH.

1. Apa 1(n"si p#k#k Pancasia s$!a"ai s(m!$r dari
s$"aa s(m!$r h(k(m N$"ara RI%
a. Norma dasar.
b. Norma )undamental negara &Staats Fundamental
orm(.
c. Norma pertama.
d. ?ita hukum &Rechtidee(.
&. M$n"apa Pancasia )an" t$rkand(n" daam
P$m!(kaan UUD 15+/ m$m$n(hi p#k#k kaidah
n$"ara )an" 1(ndam$nta%
arena menurut tata hukum $ndonesia Pancasila yang
terkandung dalam Pembukaan 11D '234
berkedudukan sebagai tertib hukum yang tertinggi.
*. 'a"aimana ,$nis dan hi$rarki P$rat(ran
P$r(ndan"an R$p(!ik Ind#n$sia m$n(r(t
Undan".Undan" N#. 1& Tah(n &611%
a. 1ndang-1ndang Dasar Negara #epublik $ndonesia
Tahun '234*
b. etetapan /ajelis Permusyawaratan #akyat*
c. 1ndang-1ndang5Peraturan Pemerintah Pengganti
1ndang-1ndang*
d. Peraturan Pemerintah*
e. Peraturan Presiden*
). Peraturan Daerah Provinsi* dan
g. Peraturan Daerah abupaten5ota.
+. Apa maks(d Pancasia s$!a"ai s(m!$r dari
43
s$"aa h(k(m%
Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum
berarti bahwa segala peraturan perundangan-
undangan yang berlaku di $ndonesia harus
sesuai5tidak boleh bertentangan dengan nilai-nilai
Pancasila. Pasal + 1ndang-1ndang No. '+ Tahun +F''
tentang Pembentukan Peraturan Perundang-
undangan menyatakan GPancasila merupakan sumber
dari segala sumber hukum negara.H
/. 'a"aimanakah p$n"$rtian Pancasia s$!a"ai
p$r,an,ian (h(r !an"sa Ind#n$sia%
Pancasila sebagai dasar negara, sebagaimana
ditetapkan dan disahkan oleh PP$ dalam sidangnya
tanggal ': 8gustus '234, merupakan perjanjian luhur
seluruh rakyat $ndonesia untuk mewujudkan cita-cita
bangsa $ndonesia. Pada waktu itu, anggota PP$ yang
semula berjumlah +' orang ditambah D orang
sehingga menjadi berjumlah +E orang yang mewakili
seluruh bangsa $ndonesia.
0. M$n"apa Pancasia dikatakan !$rsi1at
int$"raistik%
Pancasila bersi)at integralistik, karena Pancasila
mengandung paham tentang hakikat negara yang
dilandasi konsep kehidupan bernegara. Pancasila
yang melandasi kehidupan bernegara, menurut Dr.
"oepomo adalah dalam kerangka negara integralistik,
untuk membedakan dari paham-paham yang
digunakan oleh pemikir kenegaraan lain. Paham
Negara $ntegralistik adalah paham kenegaraan yang
meliputi, mengakui, mengatasi dan melindungi segala
golongan dalam suatu negara. Pancasila lahir sebagai
pemikiran =loso=s, yang kemudian dituangkan dalam
44
rumusan ideologi, dan setelah itu diwujudkan dalam
konsep-konsep politik. Jangka waktu tersebut bisa
puluhan bahkan ratusan tahun. Pancasila
mengandung nilai-nilai kekeluargaan dan
kebersamaan, seperti adanya semangat kerja sama,
gotong-royong, serta musyawarah mu)akat untuk
memelihara persatuan dan kesatuan bangsa
$ndonesia.
45
MEN7ADI MANUSIA PANCASILAIS SE7ATI
Pada bagian ini akan dipahamkan mengenai
pengertian /anusia Pancasilais, ciri-ciri manusia
Pancasilais, dan bagaimana menjadi manusia Pancasilais
sejati.
arakter yang ingin dibangun oleh bangsa $ndonesia
sudah jelas yaitu menjadi manusia yang Pancasilais. 9al
ini sesuai dengan )ungsi Pancasila sebagai dasar negara
dan pandangan hidup, yaitu nilai-nilai dasar yang diyakini
kebenarannya dan kemudian dijadikan pedoman dalam
menghadapi persoalan kehidupan. "ebagai dasar Negara
esatuan #epublik $ndonesia &N#$( Pancasila memiliki
)ungsi yang sangat )undamental. "elain bersi)at yuridis
)ormal yang mengharuskan seluruh peraturan perundang-
undangan berlandaskan pada Pancasila, Pancasila juga
bersi)at =loso=s. Pancasila merupakan dasar =loso=s,
artinya Pancasila merupakan )alsa)ah negara dan
pandangan hidup bagi bangsa $ndonesia dalam
menjalankan kehidupan kemasyarakatan, kebangsaan,
dan kenegaraan dalam mencapai cita-cita nasional.
"ebagai dasar negara dan pandangan hidup,
Pancasila mengandung nilai-nilai luhur yang harus
dihayati, dijadikan pedoman, dan diamalkan oleh seluruh
warga negara $ndonesia dalam bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara. Cebih dari itu, nilai-nilai
Pancasila seharusnya menjadi karakter masyarakat
$ndonesia sehingga Pancasila menjadi identitas atau jati
diri bangsa $ndonesia. /engingat kedudukan dan
)ungsinya yang sangat )undamental bagi negara dan
bangsa $ndonesia, maka dalam pembangunan karakter
bangsa, Pancasila merupakan landasan utama.
Pancasila merupakan rujukan, acuan, dan sekaligus
tujuan dalam pembangunan karakter bangsa. Dalam
46
konteks yang bersi)at subtansial, pembangunan karakter
bangsa memiliki makna membangun manusia dan bangsa
$ndonesia yang berkarakter Pancasila. !erkarakter
Pancasila berarti manusia dan bangsa $ndonesia
Pancasilais sejati yang memiliki ciri dan watak religius,
humanis, nasionalis, demokratis, dan mengutamakan
kesejahteraan rakyat.
1. Apa )an" dimaks(d d$n"an man(sia Pancasiais
s$,ati%
/anusia Pancasilais sejati adalah manusia $ndonesia
yang jiwa dan semangatnya benar-benar mau
mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam
Pancasila, baik dalam kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara.
&. Apa t(,(an kita m$mp$a,ari Pancasia%
Tujuan kita mempelajari Pancasila ialah ingin
mengetahui Pancasila secara benar, yang dapat
dipertanggungjawabkan, baik secara yuridis
konstitusional maupun secara obyekti) ilmiah. "etelah
memahami Pancasila secara benar kemudian
diamalkan dalam kehidupan sehari-hari.
*. Apakah ciri.ciri man(sia Pancasia s$,ati@
a. /anusia yang mengerti, memahami, dan mampu
mengamalkan Pancasila secara benar.
b. /anusia yang segala sikap dan tingkahlakunya
mencerminkan nilai-nilai Pancasila
c. /anusia yang menempatkan keluhuran harkat
dan martabatnya sebagai mahluk Tuhan 6ang
/aha 7sa.
47
d. /anusia yang mampu menjaga keselarasan dan
keseimbangan antara kebutuhan lahiriah dan
rohaniah.
e. /anusia yang mampu menempatkan diri sebagai
mahluk pribadi dan mahluk sosial secara
seimbang, selaras, dan serasi.
). /anusia yang memiliki ciri dan watak religius,
humanis, nasionalis, demokratis, dan
mengutamakan kesejahteraan rakyat.
+. 'a"aimana cara m$m!(da)akan niai.niai
Pancasia daam k$hid(pan s$hari.hari !a"i
"$n$rasi m(da%
Pengamalan Pancasila di kalangan generasi muda
dapat dibudayakan melalui%
a. Aenerasi muda mengerti, menghayati, dan
mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari di segala aspek kehidupan.
b. eteladanan dari para pemimpin dan tokoh
masyarakat yang mencerminkan nilai-nilai
Pancasila.
c. "tabilitas nasional yang sehat dan dinamis.
/. 'a"aimanakah tan""(n" ,a9a! s$tiap 9ar"a
n$"ara daam p$aksanaan niai.niai Pancasia%
"etiap warga negara $ndonesia di manapun berada, di
samping sebagai pribadi, juga mengemban tanggung
jawab terhadap tugas dan pengabdian
kemasyarakatan dan kenegaraan. "etiap warga
negara bertanggung jawab untuk mengamalkan dan
melestarikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
0. 'a"aimanakah tan""(n" ,a9a! s$tiap
48
p$n)$$n""ara n$"ara daam p$aksanaan niai.
niai Pancasia%

"ebagai penyelenggara negara harus melaksanakan
nilai-nilai Pancasila dalam berbagai bidang kehidupan.
"etiap peraturan perundangan #$ harus sesuai dan
merupakan pengamalan Pancasila sebagai dasar
negara. ?orak kepemimpinannya pun harus dijiwai
oleh nilai-nilai Pancasila.
3. 'a"aimanakah tan""(n" ,a9a! s$tiap $m!a"a
n$"ara daam p$aksanaan niai.niai Pancasia%
"etiap lembaga negara, dalam melaksanakan tugas
pokok dan )ungsinya, harus benar-benar dapat
mewujudkan cita-citanya dengan dijiwai nilai-nilai
Pancasila. Pemimpin lembaga negara harus benar-
benar memahami, menghayati, dan melaksanakan
tugas sebagai negarawan sejati.
4. 'a"aimanakah tan""(n" ,a9a! s$tiap $m!a"a
k$mas)arakatan daam p$aksanaan niai.niai
Pancasia%
Dalam hubungannya dengan pelaksanaan nilai-nilai
Pancasila lembaga kemasyarakatan ber)ungsi ganda.
Di satu pihak, kita berharap agar lembaga
kemasyarakat berdasar dan bertindak serta menuju
cita-cita sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, sedangkan
di lain pihak pemerintah berkewajiban mengawasi
agar lembaga itu tidak berkembang ke arah yang
salah.
16. M$n"apa tidak !#$h m$n"amakan d$m#krasi
Pancasia d$n"an p$n"$rahan massa )an"
anarkhis%
49
"ebagai manusia Pancasilais, kita tidak dibenarkan
mengerahkan massa secara anarkhis dalam
mengamalkan Demokrasi Pancasila. Demokrasi
Pancasila berarti kerakyatan yang dipimpin oleh
hikmah kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan. 8rtinya, kehendak rakyat yang
dimusyawarahkan dalam lembaga-lembaga
perwakilan menggunakan kebijaksanaan pengetahuan
dan nilai-nilai -emanusiaan 6ang 8dil dan !eradab,
Persatuan $ndonesia, dan eadilan "osial !agi "eluruh
#akyat $ndonesia yang dilandasi oleh etuhanan 6ang
/aha 7sa &Takwa(,. sehingga melahirkan hikmah.
9ikmah itu bisa saja mengakomodasi, menolak,
memberi jalan yang lain, atau mungkin berupa jalan
tengah.
Jika kehendak itu diejawantahkan dengan pengerahan
massa anarkis, yang memaksakan kehendak dengan
mengatasnamakan demokrasi, maka tindakan itu
sebenarnya tidak sesuai dengan nilai Demokrasi
Pancasila. !ahkan, kalau mau kaku dalam mena)sirkan
sila ke-3 Pancasila ini, maka bentuk pengerahan
massa bukan merupakan bentuk Demokrasi yang
dikehendaki oleh Pancasila. Tetapi, barangkali kita
tidak akan sekaku itu, manusia demokrat pancasialis
sepakat tentang bolehnya pengerahan massa
sepanjang tidak memaksakan kehendak,
menghilangkan nilai-nilai sila Pancasila lainnya, dan
ditindaklanjuti dengan permusyawaratan perwakilan
dengan menggunakan kebijakan dan bukan otot.

50
DAATAR 'ACAAN
8lhaj dan Patria. '22:. !endidikan !ancasila. Jakarta%
Penerbit arunika.
8strid ". "usanto "unario. '222. "asyarakat #ndonesia
"emasuki $bad ke %uapuluh Satu. Jakarta% Ditjen
Dikti Depdikbud.
8.T. "oegito, '2:,, !ancasila &injauan dari $spek 'istoris,
IP$P" ; $$P, "emarang.
.............. '222. -Sejarah !ergerakan (angsa Sebagai
&itik &olak "emahami $sal "ula !ancasila.. "akalah.
6ogyakarta% $nternship Dosen-Dosen Pancasila se
$ndonesia.
51
!akry Noor /. '22:. !ancasila )uridis *enegaraan.
6ogyakarta% Ciberty.
JJJJ.. &'223(. 0rientasi Iilsa)at Pancasila. 6ogyakarta%
Ciberty
!ertens. '2:2. Filsafat (arat $bad ++. Jakarta% Aramedia
Pustaka 1tama.
Dardji Darmodihardjo. '2E:. Santiaji !ancasila. /alang%
Capasila $$P /alang.
Darmodiharjo, Darji dan "hidarta. '22D. !enjabaran ilai-
nilai !ancasila dalam Sistem 'ukum #ndonesia.
Jakarta% PT #ajaAra=ndo Persada.
9adi "itia 1nggul. +FF'. *etetapan "!R ,--., ,--- dan
!erubahan # dan ## //% .012. Jakarta% 9arvarindo.
9euken. '2::. 3nsiklopedi !opuler !olitik !embangunan
!ancasila. 7disi D. Jakarta% 6ayasan ?ipta Coka
?araka.
Jacob. '222. ilai-nilai !ancasila sebagai 4rientasi
!engembangan #!&3*. 6ogyakarta% $ntership Dosen-
dosen Pancasila se $ndonesia
aelan. '22D. Filsafat !ancasila )uridis *enegaraan.
6ogyakarta% Penerbit Paradigma
JJJJ'222. !endidikan !ancasila )uridis *enegaraan.
6ogyakarta% Penerbit Paradigma
..........., +FF'. !endidikan !ancasila untuk !erguruan
&inggi. 6ogyakarta% Paradigma.
52
ansil, ?"T,dkk. +F''. 3mpat !ilar (erbangsa dan
(ernegara. Jakarta% #ineka ?ipta.
oentjaraningrat. '2:F. "anusia dan *ebudayaan
#ndonesia. Jakarta% PT. Aramedia.
untowijoyo. '22E. #dentitas !olitik /mat #slam. !andung%
/iKan.
/. $>bal 9asan. !okok-!okok "ateri !endidikan !ancasila.
Jakarta% #aja Ara=ndo Persada.
/anuel asiepo. '2:+. -Dari kepolitikan !irokratik ke
orporatisme Negara, !irokrasi, dan Politik di
$ndonesia 7ra 0rde !aru.. dalam 5urnal #lmu !olitik.
8$P$-C$P$. Jakarta% PT. Aramedia.
/oh. /ah)ud. '22:. -Pancasila "ebagai Paradigma
Pembaharuan Tatanan 9ukum.. dalam 5urnal
!ancasila No. ,+ Tahun $$, Desember
'22:.6ogyakarta% Pusat "tudi Pancasila 1A/.
/ubyarto. +FFF. "embangun Sistem 3konomi.
6ogyakarta% !PI7
Notonagoro. '2E'. !ancasila Secara ilmiah !opuler.
Jakarta% Pantjuran Tujuh.
............... '2E3.!ancasila %asar Falsafah egara, Jakarta%
?@ Pantjuran Tudjuh.
JJJJJJ.'2E4. Pancasila "ecara 1tuh Populer. Jakarta%
Pancoran Tujuh
Nopirin. '2:F. (eberapa 'al "engenai Falsafah
53
!ancasila. Jakarta% Pancoran Tujuh.
...............'222. ilai-nilai !ancasila sebagi Strategi
!engembangan 3konomi #ndonesia. 6ogyakarta%
$nternship Dosen-dosen Pancasila "e-$ndonesia.
Pranarka, 8./.<. '2:4. Sejarah !emikiran &entang
!ancasila. Jakarta% ?"$".
#iKal /ustansyir dan /isnal /unir. '222. -#e)ormasi di
$ndonesia dalam Perspekti) Iilsa)at "ejarah,. dalam
5urnal !ancasila No. , Th $$$ Juni '222, Pusat "tudi
Pancasila 1A/, 6ogyakarta.
"aa)roedin !ahar &ed(. '22+. Risalah Sidang (!/!*#-!!*#
,0 "ei .012-.0 $gustus .012. 7disi kedua. Jakarta%
"etNeg #$
"oemargono, "oejono. '2:D. Filsafat /mum
!engetahuan. 6ogyakarta% Nur ?ahaya
"oeprapto. '22E. !endidikan !ancasila /ntuk !erguruan
&inggi. Jogjakarta% CP., 1A/.
"oenoto. '2:3. Filsafat !ancasila !endekatan "elalui
Sejarah dan !elaksanaannya. 6ogyakarta% PT.
9anindita.
"uhadi. '224. !endidikan !ancasila. Jogjakarta% Diktat
uliah Iakultas Iilasa)at, 1A/.
"usilo !ambang 6udhoyono. '222. -e)ormasi Politik dan
eamanan &#eBeksi ritis(,. dalam 5urnal !ancasila
No. , Tahun $$$, Juli '222, Pusat "tudi Pancasila 1A/,
6ogyakarta.
54
"utardjo. '222. %asar 3sensial 6alon Sarjana !ancasila.
Jakarta% !alai Pustaka
"yaidus "yakar. '2E4. !ancasila pohon *emasyarakatan
dan *enegaraan #ndonesia. !andung% 8lumni.
Tim Iakultas Iilsa)at 1A/. +FF4. !endidikan !ancasila.
7disi +. Jakarta% 1niversitas Terbuka
<ibisono, oento. '222. -#eBeksi ritis Terhadap
#e)ormasi% "uatu Tinjauan Iilsa)at. dalam 5urnal
!ancasila No , Tahun $$$ Juni '222. 6ogyakarta% Pusat
"tudi Pancasila 1A/
6amin, /uhammad. !embahasan /ndang-/ndang %asar
Republik #ndonesia. Jakarta% Prapanca
55

Anda mungkin juga menyukai